Anda di halaman 1dari 11

TUGAS MANDIRI KE-1 KD. 3.

1 DIKUMPULKAN JUMAT, 4 AGUSTUS 2023,


DIKERJAKAN DI KERTAS ULANGAN. Kelas XI (Sebelas)
1. Perhatikan Pasal 28 A UUD NRI Tahun 1945 berikut ini:
BAB XA **) HAK ASASI MANUSIA
Pasal 28A
Setiap orang berhak untuk hidup serta berhak mempertahankan hidup dan
kehidupannya. **)
Kata yang digarisbawahi pada pasal 28A UUD NRI Tahun 1945 membuktikan bahwa
hak asasi manusia bersifat ... .
A. utuh
B. kekal
C. hakiki
D. permanen
E. universal

2. Setiap orang memiliki hak paling dasar, yaitu hak … .


A. hidup
B. kesehatan
C. pendidikan
D. berpendapat
E. mendapat informasi

3. Perhatikan ciri-ciri teori-berikut!


(1) dimiliki oleh semua orang
(2) tidak memerlukan pengakuan
(3) berasal dari manusia secara alami.
Ciri-ciri tersebut mengarah pada teori ... .
A. kodrati
B. keadilan
C. positivism
D. relativisme
E. utilitarian

4. Perhatikan cerita berikut!


Bu Kiki hendak meminta uang yang telah ia pinjamkan kepada Bu Siwi beberapa bulan
lalu. Akan tetapi, Bu Siwi tidak mampu membayar utang secara penuh pada waktu yang
telah ditentukan. Bu Siwi berdalih bahwa ia hanya mampu membayar utang 80%, karena
ia tidak mempunyai uang lagi dan meminta Bu Kiki mengikhlaskannya.
Berdasarkan cerita di atas, tindakan Bu Siwi telah melanggar salah satu sifat hak asasi
manusia, yaitu... .
A. utuh
B. kekal
C. hakiki
D. permanen
E. universal

5. Adanya ketentuan HAM dalam konstitusi negara membuktikan adanya perlindungan


warga negara dari kekerasan dan tindakan sewenang-wiming Terhindar dari tindakan
sewenang-wenang merupakan … HAM
A. hakikat
B. prinsip
C. tujuan
D. unsur
E. teori

1
6. Menurut Rhona K.M. Smith, terdapat tiga prisip HAM, salah satunya prinsip equality,
Prinsip tersebut terdapat pada pernyataan… .
A. suci memberikan kesempatan kepada Doni menunaikan ibadah ketika sedang belajar
kelompok
B. partai politik Z menyediakan 30% kuta untuk perempuan yang ingin menjadi anggota
partai
C. Roni mengunjungi tetangga yang baru saja pindah dari Kalimantan
D. para adet disabilitas dapat mengikuti ajang Asian Para Games
E. Universitas X menerima calon mahasiswa dari seharuh kalangan

7. Hak asasi manusia memiliki beberapa sifat, salah satunya universal Dalam UUD NRI
Tahun 1945, sifat tersebut tercermin dalam pernyataan… .
A. "Bahwa sesungguhnya kemerdekaan ialah hak segala bangsa dan oleh sebab itu,
maka penjajahan di atas dunia harus dihapuskan…”
B. “… kemerdekaan Indonesia telah sampailah kepada saat yang berbahagia dengan
selamat sentausa mengantarkan rakyat Indonesia…”
C. “… maka rakyat Indonesia menyatakan dengan ini kemerdekaannya"
D. maka disusunlah kemerdekaan kebangsaan Indonesia itu dalam suatu Undang-
Undang Dasar Negara Republik Indonesia … “
E. “… ikut melaksanakan ketertiban dunia yang berdasarkan kemerdekaan, perdamaian
abadi dan keadilan sosial...”

8. Manusia sebagai makhluk individu ciptaan Tuhan Yang Maha Esa telah dilekati sebuah
hak sejak lahir. Setiap manusia berhak atas seluruh haknya secara utuh, artinya…
A. tidak ada satu orang pun dapat menambah dan mengurangi hak orang lain
B. setiap orang harus menjunjung tinggi hak yang melekat pada dirinya
C. setiap orang dapat menggunakan hak nya secara mutlak
D. pelaksanaan hak harus dimbang dengan kewajiban
E. hak tidak dapat dipindahtangankan atau dicabut

9. Setiap manusia memiliki kewajiban dasar. Pelaksanaan kewajiban dasar manusia


berbanding lurus dengan pelaksanaan HAM, Ketentuan tersebut berarti… .
A. jika kewajiban dasar manusia terlaksana dengan baik pelaksanaan HAM berjalan
kurang maksimal
B. jika kewajiban dasar manusia terlaksana dengan baik pelaksanaan HAM akan
berjalan dengan baik pula
C. pemenuhan hak asasi manusia harus didahulukan daripada pemenuhan kewajiban
dasar manusia
D. pemenuhan hak asasi manusia menjadi syarat terlaksananya kewajiban dasar manusia
E. hak asasi manusia dan kewajihan dasar manusia menjadi kunci penegakan HAM

10. Perhatikan ketentuan berikut!


(1) memiliki sumber yang jelas
(2) tertuang dalam wujud yang nyata
(3) diciptakan atau diberikan oleh konstitusi
Ketentuan di atas dipertegas dalam salah satu teori hak, yaitu teori… .
A. hak alam
B. hak kodrati
C. hak postivisme
D. hak relativisme
E. hak universalisme

11. Pak Ali sedang menghadapi kasus sengketa tanah dengan tetangganya. Ia menunjuk Pak
Bobi sebagai pengacara. Pak Ali berharap kasus ini segera terselesaikan karena ia
merupakan pemilik sah atas tanah yang disengketakan. Tindakan Pak Ali menunjuk Pak
Bobi merupakan salah satu upaya memperoleh hak … .
A. keadilan

2
B. kebebasan
C. rasa aman
D. ketenteraman
E. kesejahteraan

12. Perhatikan gambar berikut!

Gambar di atas merupakan hasil keputusa musyawarah. Tindakan Anda sebagai peserta:
didik sebaiknya... .
A. menjalankan kewajiban sesuai ketentuan dengan penuh tanggung jawab
B. menjalankan kewajiban demi mendapatkan penghargaan
C. menjalankan kewajiban secara tebang pilih
D. menuntut hak tanpa memenuhi kewajiban
E. menaati ketentuan karena terpaksa

13. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 1999 merupakan salah satu peraturan perundang
undangan yang mengatur tentang hak asasi manusia. Hak atas kebebasan pribadi
ditunjukkan oleh pernyataan… .
A. Pak Martin menunjuk Pak Galih sebagai pengacara keluarga.
B. Rasti mengunjungi neneknya yang berada di Inggris secara legal.
C. Farhan mendapatkan informasi cara membuat kliping dari Bu Susi.
D. Pak RT menunjuk Pak Marno sebagai hansip demi menciptakan keamanan di
desanya.
E. Doni menginformasikan hasil musyawarah kelas kepada Danu yang saat itu tidak
berangkat

14. Perhatikan berita berikut!


Pemkot Surakarta kembali membagikan Kartu Jaminan Kesehatan Nasional - Kartu
Indonesia Sehat (JKN KIS) di Pendhopo Gede Balai Kota Surakarta. Sebanyak 1.086
kartu diterima warga kurang mampu yang berasal dari 539 kepala keluarga (KK) yang
tersebar di lima kecamatan Kota Solo.
Berdasarkan berita, pemerintah Kota Surakarta telah memenuhi salah satu hak yang
dijamin dalam Pancasila terutama sila… .
A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan
perwakilan
E. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

3
15. Pengadilan negeri telah menjatuhkan putusan bahwa Pak Purnomo harus dipidana selama
satu tahun atas kasus pencurian. Pak Purnomo tidak merasa melakukan pencurian
tersebut. Pak Purnomo merasa dirinya difitnah oleh teman kerja. Dalam hal ini, Pak
Purnomo dapar berupaya mendapatkan haknya dengan cara… .
A. mengajukan banding
B. membuat laporan balik
C. mendatangkan saksi palsu
D. meminta bantuan pihak kepolisian
E. memberi kesaksian secara kooperatif

16. Perhatikan gambar berikut:

Apabila anda mematuhi himbauan pada gambar, berarti Anda menghormati hak
seseorang yang telah dijamin dalam UUD NRI Tahun 1945, yaitu… .
A. Pasal 28 F
B. Pasal 28 G
C. Pasal 28 H
D. Pasal 28 I
E. Pasal 28 J

17. Perhatikan gambar berikut!

Hak yang termuat dalam sila yang dilambangkan pada gambar, yaitu hak… .
A. diperlakukan adil
B. menolong sesame
C. dipilih dan memilih
D. menjalankan ibadah
E. mendapatkan pekerjaan

18. Perhatikan salah satu ketentuan dalam Undang Undang Nomor 39 Tahun 1999 berikut!

4
Setiap orang yang berada di wilayah negara Republik Indonesia wajib patuh terhadap
peraturan perundang-undangan, hukum tidak tertulis, dan hukum internasional mengenai
HAM yang telah diterima oleh negara Republik Indonesia. Selain itu, setiap orang wajib
menghormati hak asasi orang lain, moral, etika, dan tata tertib kehidupan bermasyarakat,
berbangsa, dan bernegara.
Kesimpulan paling tepat mengenai permasalahan dan upaya penegakan HAM
berdasarkan ketentuan tersebut adalah... .
A. melalui ketentuan tersebut pemerintah meletakkan tanggung jawab pelaksanaan
upaya penegakan HAM kepada seluruh masyarakat
B. permasalahan hak asasi manusia merupakan masalah bersama yang menuntut
partisipasi aktif bersama
C. upaya penegakan HAM di pengadilan menjadi tanggung jawab aparat pemerintah
sepenuhnya
D. kunci penegakan hak asasi manusia di Indonesia terletak pada partisipasi dari
masyarakat
E. ketentuan tersebut merupakan upaya preventif terhadap pelanggaran HAM di
Indonesia

19. Perhatikan cerita berikut!


Pemilihan ketua OSIS diselenggarakan setiap memasuki tahun ajaran baru. Sekolah X
akan menyelenggarakan pemilihan ketua OSIS pada tahun 2019. Tono sebagai peserta
didik sekolah X berencana mencalonkan diri sebagai ketua OSIS dalam pemilihan yang
akan datang.
Tono memiliki hak dalam berorganisasi yang dijamin dalam Pancasila terutama sila… .
A. Ketuhanan Yang Maha Esa
B. Kemanusiaan yang adil dan beradab
C. Persatuan Indonesia
D. Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan/
perwakilan
E. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia

20. Perhatikan contoh kasus berikut!


(1) Seorang anak perempuan mengamen di stasiun
(2) Kekerasan terhadap seorang wanita dalam keluarga
(3) Seorang perempuan mencuri di supermarket
(4) Kekerasan terhadap perempuan di angkutan umum
(5) Puluhan buruh wanita yang mengikuti aksi demo penuntutan kenaikan gaji.
Contoh kasus yang tepat ditangani oleh Kommas Perempuan ditunjukkan oleh angka… .
A. (1) dan (2)
B. (2) dan (4)
C. (2) dan (5)
D. (3) dan (4)
E. (4) dan (5)

SELAMAT BEKERJA TUHAN MEMBERKATI

5
TUGAS MANDIRI KE-2 KD. 3.1 DIKUMPULKAN JUMAT, 4 AGUSTUS 2023,
DIKERJAKAN DI KERTAS ULANGAN.

1. Perhatikan gambar berikut!

Gambar di atas merupakan salah satu hak setiap orang yang diatur dalam UUD NRI
Tahun 1945, yaitu … .
A. pasal 28 F
B. pasal 28 G
C. pasal 28 H
D. pasal 28 I
E. pasal 28 J

2. Setelah lulus SMA, Gandi berkeinginan melanjutkan kuliah jurusan hubungan


internasional. Ia berharap, pengetahuan yang ia pelajari di bangku kuliah akan menjadi
modal meraih cita-citanya menjadi seorang diplomat. Gandi akan diperbolehkan menjadi
bagian dalam pemerintahan sebagai diplomat karena dijamin dalam UUD NRI Tahun
1945 terutama... .
A. pasal 28 C ayat (1)
B. pasal 28 C ayat (2)
C. pasal 28 D ayat (1)
D. pasal 28 D ayat (2)
E. pasal 28 D ayat (3)

3. Bacalah wacana berikut!


Suatu hari dealer sepeda motor di sebuah kota besar sedang sepi. Tidak ada satu pun
pengunjung datang. Tiba-tiba masuk seorang lelaki dengan baju kumal dan hanya
membawa kantong plastik warna hitam. Karyawan dealer tersebut risih atas kehadiran
lelaki separuh baya itu. Mereka pun berusaha meminta lelaki tersebut keluar dari dealer.
Akan tetapi, lelaki itu justru berkata akan membeli sepeda motor dengan menunjukkan
kantong plastik berisi uang jutaan. Seluruh karyawan pun kaget dan tidak menyangka
Berdasarkan wacana, karyawan dealer tersebut telah bersikap… .
A. egois
B. malas
C. gegabah
D. keras kepala
E. tidak toleran

4. Pak Bejo menjabat sebagai kepala desa. Ia berencana merekrut anaknya yang baru lulus
kuliah untuk menempati jabatan sebagai sekretaris kelurahan. Perbuatan Pak Bejo telah
melanggar hak seseorang karena telah melakukan perbuatan… .

6
A. suap
B. kolusi
C. koalisi
D. korupsi
E. nepotisme

5. Salah satu faktor eksternal yang menyebabkan adanya kesenjangan ekonomi ditunjukkan
oleh pernyataan… .
A. Bu Yuyun tidak menerima gaji sebagai pekerja rumah tangga dengan alasan akan
dibayarkan setelah bekerja satu tahun
B. Ricardo diperbolehkan tidak mengikuti ujian susulan karena nilainya akan direkayasa
oleh ibunya sendiri selaku guru
C. Bu Purwanti saat menjadi juri memilih kelompok tari dari desanya sebagai pemenang
lomba
D. Rustam menduduki jabatan bendahara di kecamatan karena bantuan orang tuanya
E. Susilawati tidak ditilang oleh polisi karena ayahnya pejabat di kepolisian

6. Pelanggaran hak asasi manusia yang berat dibedakan menjadi dua, salah satunya yaitu
perbuatan yang dilakukan untuk menghancurkan atau memusnahkan seluruh atau
sebagian kelompok. Pelanggaran tersebut disebut... .
A. kejahatan kemanusiaan
B. kejahatan apartheid
C. kejahatan genosida
D. perampokan
E. perbudakan

7. Perhatikan gambar di bawah ini!

Gambar di atas menunjukkan salah satu … pelanggaran HAM


A. penyebab
B. prinsip
C. akibat
D. fungsi
E. unsur

7
8. Salah satu kasus yang diselesaikan melalui pengadilan HAM Ad Hoc adalah... .
A. kasus pencurian
B. peristiwa bom Bali
C. pembunuhan Munir
D. peristiwa Timor Timur
E. kasus penculikan anak
9. Kejahatan atau pelanggaran HAM berat diadili oleh pengadilan HAM Ad Hoc karena... .
A. terjadi sebelum diundangkannya undang undang tentang pengadilan HAM
B. terjadi setelah diundangkannya undang undang tentang pengadilan HAM
C. termasuk kejahatan kemanusiaan
D. tergolong kejahatan apartheid
E. termasuk kejahatan genosida

10. Perusahaan X akan membangun sebuah mal di dekat bandara la sudah membeli tanah
tersebut secara sah. Akan tetapi, perusahaan X terkendala karena banyaknya orang yang
mendirikan permukiman di lahan tersebut secara illegal. Apabila Anda berkedudukan
sebagai pemimpin perusahaan X, apa yang akan Anda lakukan?
A. mengusir secara paksa
B. memberi peringatan keras
C. memberi pengertian dan waktu untuk berkemas-kemas
D. mengambil barang-barang dan membuang ke luar rumah
E. memberi nasihat agar mereka paham dan memaksa untuk segera meninggalkan rumah

11. Sebelum adanya pengadilan HAM, pelanggaran HAM berat diadili oleh pengadilan
HAM Ad Hoc. Pengadilan HAM Ad Hoc dibentuk melalui… .
A. undang-undang
B. ketetapan MPR
C. peraturan menteri
D. keputusan presiden
E. peraturan pemerintah

12. Salah satu akibat pelanggaran HAM ditunjukkan oleh pernyataan … .


A. Pak Bambang sebagai seorang polisi menindak tegas setiap orang yang melanggar
peraturan lalu lintas walaupun yang ditilang adalah anaknya sendiri
B. Jansen memengaruhi Parto agar memberikan hak pilihnya kepada Nugroho saat
pemilihan ketua OSIS
C. Pak Edi dan istrinya terpaksa melancarkan aksi perampokan demi membeli susu
untuk anaknya
D. Pelaku pelanggaran HAM akhirnya mendaparkan vonis hukuman sesuai pelanggaran
nya.
E. Paijo mengikuti tambahan jam mata pelajaran di sekolah

13. Perhatikan penyebab pelanggaran hak asasi manusia berikut:


(1) tidak memiliki rasa toleran
(2) penyalahgunaan kekuasaan
(3) rendahnya tingkat kesadaran terhadap HAM
(4) aparat penegak hukum tidak tegas
(5) adanya perbedaan tingkat kekayaan atau jabatan seseorang
Faktor eksternal penyebab terjadinya pelanggaran hak asasi manusia ditunjukkan oleh
nomor … .
A. (1), (4), dan (5)
B. (1), (3), dan (5)
C. (2), (3), dan (4)
D. (2), (4), dan (5)
E. (3), (4), dan (5)

8
14. Perhatikan kasus berikut!
Pada tanggal 7 Desember 2000 terjadi penyerangan massa terhadap Mapolsek Abepura
yang mengakibatkan seorang polisi meninggal dunia dan 3 orang lainnya buka-luka
Pascapenyerangan massa ke Mapolsek Abepura aparat melakukan operasi pengejaran dan
penyisiran ke asrama mahasiswa dan permukiman penduduk sipil Aparat melakukan
perusakan, pemindahan paksa (involuntary displace persons), ancaman, pemukulan, dan
pengambilan hak milik mahasiswa

Kasus pelanggaran HAM tersebut berhasil disidangkan melalui pengadilan HAM karena
….
A. termasuk kejahatan koneksitas
B. termasuk pelanggaran HAM berat
C. termasuk dalam tindak pidana militer
D. belum diatur dalam undang-undang saat itu
E. terjadi setelah Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2000 diundangkan

15. Dalam musyawarah desa, ketua RT menginginkan agar usulannya diterima oleh forum. Ia
tidak mengizinkan seluruh anggota musyawarah menyampaikan pendapat. Perilaku ketua
RT menunjukkan sifat… .
A. egois
B. pemarah
C. ceroboh
D. sombong
E. putus asa

16. Satu bentuk pelanggaran HAM adalah kejahatan kemanusiaan. Apabila kejahatan
kemanusiaan dilakukan setelah tahun 2000, pengadilan yang berwenang mengadili
adalah… .
A. Pengadilan tata usaha negara
B. pengadilan HAM Ad Hoc
C. pengadilan agama
D. pengadilan HAM
E. peradilan umum

17. Salah satu faktor penyebab terjadinya pelanggaran HAM di Indonesia, yaitu… .
A. banyaknya penduduk Indonesia yang masih hidup dalam garis kemiskinan
B. Indonesia lekat dengan penduduknya yang ramah tamah
C. ada pihak-pihak yang menyalahgunakan wewenang
D. adanya budaya hukum yang menghormati HAM
E. wilayah Indonesia yang luas

18. Adanya Undang-Undang Nomor 19 Tahun 2002 tentang Hak Cipta merupakan salah satu
bentuk upaya yang dilakukan pemerintah untuk melindungi karya seseorang. Upaya
tersebut merupakan bentuk upaya... .
A. preventif
B. persuasive
C. represif
D. kuratif
E. kursif

19. Mengimplementasikan nilai-nilai Pancasila dalam peraturan perundang-undangan


mencerminkan kedudukan Pancasila sebagai... .
A. dasar negara
B. pandangan hidup bangsa
C. paradigma pembangunan
D. jati diri bangsa Indonesia

9
E. sumber dari segala sumber hukum

20. Perhatikan gambar berikut!

Lembaga yang diketuai oleh tokoh pada gambar yaitu… .


A. komnas anti kekerasan terhadap perempuan
B. komnas perlindungan anak
C. komnas HAM
D. Kontras
E. ELSAM

SELAMAT BEKERJA TUHAN MEMBERKATI

10
11

Anda mungkin juga menyukai