Anda di halaman 1dari 1

UNIVERSITAS SELAMAT SRI

FAKULTAS EKONOMIKA DAN BISNIS


PANITIA UJIAN TENGAH SEMESTER GANJIL
Jl. Soekarno-Hatta Km. 03 Kendal Telp. (0294) 3690577
E-mail : feb.uniss@gmail.com

SOAL UJIAN TENGAH SEMESTER (UTS) GANJIL


TAHUN AJARAN 2022/2023
Mata Kuliah : Aplikasi Komputer Hari, Tanggal : Rabu, 22 November 2023
Program Studi : Manajemen Waktu :-
Kelas : MB1B Sifat Ujian : Take Home
Semester : 1 (Satu) Dosen : Lukman Zaini A, S.Kom.,M.Si
Jumlah SKS : 3 SKS Jumlah Mahasiswa : 30 Mahasiswa

1. Buatlah daftar nama orang/perusahaan yang akan diundang. Minimal 20 nama

✓ Simpan File MS. Excel untuk Mailings dengan ketentuan NIM_NAMALENGKAP contoh :
60221001_ Rachmad Arif

2. Buatlah surat undangan dengan ketentuan

✓ Ukuran Kertas Legal dengan Margins Top, Bottom, Left dan Right = 2.54 Cm
✓ Isi surat undangan dibuat dengan kreatif dan menarik. Minimal terdapat (Tabel, gambar
dan formula)
✓ Simpan File MS. Word dengan ketentuan NIM_NAMALENGKAP contoh : 60221001_
Rachmad Arif

3. Buatlah label untuk surat dengan ukuran

✓ Top Margin : 0.2 cm


✓ Side Margin : 0.2 cm
✓ Vertical pitch : 3.3 cm
✓ Horizontal pitch : 6.5 cm
✓ Label height : 3.2 cm
✓ Label width : 6.4 cm
✓ Number across :3
✓ Number down :4
✓ Page width : 20 cm
✓ Page height : 13.7 cm
✓ Simpan file label dengan ketentuan NIM contoh : 60221001

4. Kirim 3 file diatas melalui LMS dengan alamat web cbl.uniss.ac.id pada topic 8.

--SELAMAT MENGERJAKAN--

Anda mungkin juga menyukai