Anda di halaman 1dari 41

SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

MODUL
AJAR
Mata Pelajaran
Fisika :
(Pemanasan Global)

HALIMATUS SA’DIYAH, S.Pd


Mahasiswa PPG Prajabatan 2022
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

MODUL AJAR
SUHU, KALOR, DAN PEMUAIAN
KELAS VII SEMESTER 1

Oleh
Helen Widia W.P., S.Pd., M.Pd.
NIM. 250211105069

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN PROFESI GURU – PRAJABATAN 2023


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS JEMBER
2023
A. Identitas Penulis

Helen Widia W.P., S.Pd., M.Pd.


SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

Universitas Jember
Helenwidia1@gmail.com
08996678860
Ig @helen.widia

B. Identitas Modul

Nama Penulis : Helen Widia W.P., S.Pd., M.Pd.


Asal Instansi : PPG Prajabatan Gel 1 Tahun 2023 – Universitas Jember
Tahun Penyusunan : 2023
Fase :D
Jenjang/Kelas : SMP / VII
Moda Pembelajaraan : Tatap Muka
Alokasi Waktu : 2 JP (2 x 40 menit)
Jumlah Pertemuan : 3 Pertemuan
Kata Kunci : Pemuaian

C. Kompetensi Awal

Pada Fase D, Peserta didik mampu melakukan pengukuran terhadap aspek fisis yang
mereka temui dan memanfaatkan ragam gerak dan gaya (force), memahami hubungan
konsep usaha dan energi, mengukur besaran suhu yang diakibatkan oleh energi kalor
yang diberikan, sekaligus dapat membedakan isolator dan konduktor kalor.

D. Profil Pelajar Pancasila

Melalui pengembangan
sejumlah pengetahuan dan
keterampilan, peserta didik
menjadi pribadi
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

yang memiliki profil pelajar


Pancasila sebagai berikut :
a. Beriman, bertakwa kepada
Tuhan Yang Maha Esa dan
berakhlak mulia
Modul ajar ini menekankan
peserta didik untuk memiliki
akhlak beragama, menjadi
pribadi
yang berakhlak mulia,
berakhlak mulia kepada sesama
manusia, berakhlak mulia
kepada
alam semesta, dan berakhlak
bernegara.
b. Bernalar kritis
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

Modul ajar ini mengarahkan


peserta didik untuk berpikir
secara objektif, sistematik, dan
saintifik dengan
mempertimbangkan berbagai
aspek berdasarkan data dan
fakta yang
mendukung, sehingga dapat
membuat keputusan yang tepat
dan berkontribusi memecahkan
masalah dalam kehidupan, serta
terbuka dengan penemuan baru.
c. Kreatif
Modul ajar ini mengarahkan
peserta didik untuk mampu
memodifikasi dan
menghasilkan
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

sesuatu yang orisinal,


bermakna, bermanfaat, dan
berdampak bagi lingkungan
sekitar.
Memiliki keluwesan berpikir
dalam mencari alternatif solusi
permasalahan.
d. Gotong-royong
Modul ajar ini mengarahkan
peserta didik untuk mampu
bekerja sama dalam
menyelesaikan
tugas kelompok, mampu
berkolaborasi dalam
menyelesaikan permasalahan
sederhana
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

sehingga akan terbentuk rasa


saling menghargai
Melalui pengembangan
sejumlah pengetahuan dan
keterampilan, peserta didik
menjadi pribadi
yang memiliki profil pelajar
Pancasila sebagai berikut :
a. Beriman, bertakwa kepada
Tuhan Yang Maha Esa dan
berakhlak mulia
Modul ajar ini menekankan
peserta didik untuk memiliki
akhlak beragama, menjadi
pribadi
yang berakhlak mulia,
berakhlak mulia kepada sesama
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

manusia, berakhlak mulia


kepada
alam semesta, dan berakhlak
bernegara.
b. Bernalar kritis
Modul ajar ini mengarahkan
peserta didik untuk berpikir
secara objektif, sistematik, dan
saintifik dengan
mempertimbangkan berbagai
aspek berdasarkan data dan
fakta yang
mendukung, sehingga dapat
membuat keputusan yang tepat
dan berkontribusi memecahkan
masalah dalam kehidupan, serta
terbuka dengan penemuan baru.
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

c. Kreatif
Modul ajar ini mengarahkan
peserta didik untuk mampu
memodifikasi dan
menghasilkan
sesuatu yang orisinal,
bermakna, bermanfaat, dan
berdampak bagi lingkungan
sekitar.
Memiliki keluwesan berpikir
dalam mencari alternatif solusi
permasalahan.
d. Gotong-royong
Modul ajar ini mengarahkan
peserta didik untuk mampu
bekerja sama dalam
menyelesaikan
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

tugas kelompok, mampu


berkolaborasi dalam
menyelesaikan permasalahan
sederhana
sehingga akan terbentuk rasa
saling menghargai
Melalui pengembangan sejumlah pengetahuan dan keterampilan, peserta didik menjadi
pribadi yang memiliki profil pelajar Pancasila sebagai berikut :
1. Beriman, bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan Berakhlak mulia:
Peserta didik selalau memulai dan mengakhiri pembelajaran dengan berdoa dan
bersyukur serta selalu menunjukkan sikap santun selama pembelajaran;
2. Mandiri: Peserta didik mampu mengatasi masalahnya sendiri selama proses
pembelajaran terkait tugas individu;
3. Berkebinekaan global: Peserta didik mampu mengkomunikasikan dan berinteraksi
dengan sesama secara positif;
4. Gotong-royong: Peserta didik memiliki kemampuan berkolaborasi yang merupakan
softskill utama yang terpenting dimasa depan agar bisa bekerja secara tim;
5. Bernalar kritis: Peserta didik diharapkan memiliki kemampuan memecahkan
masalah, hal ini dihubungkan dengan kemampuan kogntif;
6. Kreativitas: Peserta didik diharapkan memiliki keluwesan berpikir dalam
mencari alternatif solusi suatu permasalahan.

E. Sarana dan Prasarana

Sarana dan prasarana yang dibutuhkan :


1. Jaringan internet yang baik dan kuota internet yang cukup,
2. Alat tulis berupa spidol dan penghapus,
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

3. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD), jika tersedia buku cetak di perpustakaan,
peserta dapat meminjam buku cetak dari perpustakaan sekolah.

F. Target Peserta Didik

Secara umum, Modul ajar ini dikembangkan untuk peserta didik regular fase D, tanpa
ketunaan dan berpencapaian tinggi. Namun untuk memfasilitasi peserta didik yang
berpencapaian tinggi dapat diberikan pengayaan teaching.

G. Model Pembelajaran
 Tatap muka
PJJ Daring
PJJ Luring
Paduan tatap muka dan PJJ (Blended Learning)

Model pembelajaran yang digunakan adalah Problem based learning (PBL), 4C


(Collaboratif, Critical Thinking, Creatif, Communications), Discovery Learning,
metode diskusi, tanya jawab dan metode presentasi.

B. Tujuan Pembelajaran

Elemen CP yang dituju : Pemahaman Sains dan Keterampilan Proses


 Pemanasan Sains
1. Peserta didik dapat menganalisis dampak dari pemanasan global dalam berbagai
sektor kehidupan di bumi dengan benar
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi cara mengatasi pemanasan global agar
dampaknya tidak semakin luas dengan tepat
 Keterampilan Proses
1. Mengamati
Peserta didik mengamati artikel dan video tentang dampak pemanasan global.
2. Melakukan Penyelidikan
Peserta didik mengumpulkan informasi atau data yang dibutuhkan untuk
melakukan penyelidikan sebagai bahan untuk menjawab persoalan/ masalah
mengenai dampak pemanasan global.
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

3. Memproses, dan menganalisis data


Peserta didik melakukan analisis permasalahan mengenai dampak pemanasan
global.
4. Mengomunikasikan hasil
Peserta didik mempresentasikan hasil kerja kelompok.
5. Mengevaluasi dan refleksi
Peserta didik berani dan santun dalam beragumentasi, mengembangkan
keingintahuan dan memiliki kepedulian terhadap lingkungan.

C. Pemahaman Bermakna

1. Peserta didik beradaptasi dengan perubahan lingkungan yang terjadi akibat dampak
pemanasan global.
2. Peserta didik memiliki wawasan yang luas tentang pemanasan global.
3. Peserta didik dapat memahami pentingnya menerapkan solusi penanggulangan
masalah pemanasan global dalam kehidupan sehari-hari.

D. Pertanyaan Pemantik

1. Apakah pemanasan global berdampak pada bumi kita?


2. Apakah suhu panas yang sekarang kita alami merupakan salah satu dampak
pemanasan global?
3. Selain itu, apa dampak pemanasan global yang kalian rasakan?

E. Kegiatan Pembelajaran

Pertemuan 2
Materi Pembelajaran : Dampak dan Cara Mengatasi Pemanasan Global
Model Pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
Alokasi Waktu : 2 x 45 Menit
Aktivitas Waktu
Pendahuluan
 Guru membuka kelas dengan salam 20
 Guru meminta salah satu peserta didik untuk memimpin doa sebelum
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

pembelajaran dimulai
 Guru memeriksa kehadiran peserta didik dan menanyakan kabar
 Guru mereview materi pertemuan sebelumnya dengan memberikan kuis
menggunakan aplikasi wordwall
 Motivasi; Memberikan motivasi kepada seluruh peserta didik agar
semangat dan fokus dalam mengikuti pembelajaran.
 Guru mengajukan pertanyaan pemantik :
menit
Apakah pemanasan global berdampak pada bumi kita? Apakah panas
yang sekarang kita alami merupakan salah satu dampak dari pemanasan
global? Selain itu, adakah dampak lain pemanasan global?
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran pada hari ini
 Guru mengajak peserta didik melakukan tes asesmen diagnostik kognitif
(pre-test) menggunakan aplikasi plickers
 Guru menyampaikan langkah-langkah pembelajaran
Kegiatan Inti
Fase 1 : Orientasi Masalah 50
 Guru meminta peserta didik untuk membaca materi tentang pemanasan Menit
global (literasi kontekstual, TPACK, Mandiri)
 Guru menayangkan permasalahan tentang dampak pemanasan global
(Literasi kontekstual, TPACK, Mandiri)
 Guru memberikan kesempatan peserta didik untuk mengemukakan
pendapatnya terkait permasalahan tersebut (Critical Thinking,
Communication)
 Guru memberikan pertanyaan lanjutan dari pertanyaan peserta didik
untuk mengkonstruksi pemahaman (Critical thinking, Problem Solving)
Fase 2. Mengorganisasikan Peserta Didik
 Guru menginstruksikan peserta didik membentuk kelompok yang sudah
ditentukan sebelumnya (Collaboration)
 Guru membagikan LKPD untuk dikerjakan secara kelompok dan
menjelaskan secara singkat tentang langkah pengerjaan LKPD.
Fase 3. Membimbing Penyelidikan Kelompok
 Guru menuntun dan membimbing peserta didik dalam mengumpulkan
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

informasi dan berdiskusi untuk mengerjakan LKPD 1 (Literasi, 4C,


HOTs, tanggung jawab, disiplin)
 Guru menjelaskan jika ada peserta didik yang bertanya dan memberikan
bantuan (Scaffolding)
 Guru melakukan pengamatan untuk menilai keterampilan proses dan
sikap (Asesmen formatif)
Fase 4. Mengembangkan dan Menyajikan Hasil
 Guru membimbing peserta didik dalam menyajikan hasil diskusi agar
sistematis (TPACK, Creativity, Disiplin)
 Guru mempersilahkan peserta didik untuk mempresentasikan hasil
diskusinya (Keterampilan memproses dan menganalisis data serta
informasi, Communication)
 Guru membimbing kegiatan tanya jawab (Communication)
Fase 5. Menganalisis dan Mengevaluasi Masalah
 Guru memberikan kesempatan pada kelompok lain untuk menanggapinya
(4C, HOTs, Communication)
 Guru bersama peserta didik mengevaluasi jawaban kelompok penyaji
dan mengonfirmasi kesesuaian jawaban (4C, HOTs, Communication).
 Guru bersama peserta didik menyimpulkan hasil diskusi mengenai
dampak dan cara mengatasi pemanasan global (Communication,
Critical Thinking)
 Guru memberikan apresiasi kepada peserta didik
Penutup

 Guru memberikan feedback berupa pembahasan seluruh aktivitas


pembelajaran.
20
 Guru memberikan post-test dan refleksi pembelajaran untuk mengetahui
Menit
sejauh mana mereka memahami materi yang sudah didiskusikan.
 Guru menyampaikan materi yang akan dipelajari pada pertemuan
berikutnya dengan memberikan tugas (Diferensiasi produk)
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

 Guru memberikan pesan moral dan motivasi


 Guru mengucapkan salam penutup

F. Asesmen

Pemahaman Sains : Asesmen formatif (pre test dan post test di akhir pertemuan)
Keterampilan Proses : Observasi dengan rubric observasi, presentasi dan portofolio

1. Assesmen diagnostic dilakukan dengan tujuan untuk mengevaluasi kekuatan,


kelemahan, pengetahuan dan keterampilan siswa sebelum memulai pembelajaran.
a. Assesmen diagnostic non kognitif : Peserta didik mengisi angket lembar
observasi.
 Lembar observasi berisi pernyataan tentang kondisi peserta didik melalui
google form.
b. Assesmen diagnostik kognitif : Guru memberikan soal kepada peserta didik
untuk mengtehui kemampuan awal peserta didik
2. Assesmen Formatif untuk mengetahui perkembangan peserta didik
a. Assesmen formatif tidak tertulis : Penilaian diri setelah pembelajaran
b. Assesmen formatif tertulis :
 Asesmen Formatif (Diskusi Kelompok)
 Asesmen Formatif (Performa Presentasi)
 Asesmen Formatif (Portofolio)
 Asesmen Formatif (Tes Pemahaman Fisika)

G. Remedial dan Pengayaan

1. Pengayaan
Bagi peserta didik yang berpencapaian tinggi diberikan pengayaan dengan
memberikan pertanyaan atau soal latihan tentang dampak pemanasan global dengan
indikator yang lebih tinggi. Selain itu dijadikan sebagai mentor (tutor sebaya) bagi
peserta didik lain yang memiliki kesulitan belajar.
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

2. Remedial
Peserta didik diberikan kesempatan untuk memperbaiki jawaban yang salah. Jika
mengalami kesulitan, peserta didik diberikan waktu khusus di luar jam pelajaran
untuk berdiskusi tentang materi yang masih sulit dipahami.

H. Glosarium

Pemanasan Global : Peristiwa peningkatan suhu di permukaan bumi yang


mengakibatkan perubahan lingkungan
Emisi : Pancaran cahaya atau panas
Gas-gas Rumah Kaca : Gas-gas yang dapat menangkap panas matahari di atmosfer,
seperti karbon dioksida (CO2), nitrogen monoksida (NO), gas metana (CH4) dan
klorofluorkarbon (CFC)
Ozon : Gas yang terdiri dari 3 atom oksigen serta berperan melapisi bumi dari radiasi
sinar ultra violet
Perubahan lingkungan : Perubahan yang terjadi pada seluruh faktor baik biotik dan
abiotik di sekitar kita.

I. Daftar Pustaka

Bintang, Bagus. 2020. Modul Pembelajaran Fisika SMA Kelas XI. Sumatera Selatan.
Kemendikbud
Kanginan, Marthen. 2017. Fisika Untuk SMA/MA Kelas XI. Jakarta: Penerbit Erlangga
Rusbiantoro, D. 2008. Global warming For Beginner. Yogyakarta: O2
Surya, Yohanes. 1996. Olimpiade Fisika SMU Caturwulan Kedua Kelas 2. Jakarta:
Penerbit PT Primatika Cipta Ilmu

J. Daftar Lampiran

Lampiran 1. Ringkasan Materi


Lampiran 2. Media Pembelajaran
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

Lampiran 3. Lembar Kerja Peserta Didik (LKPD)


Lampiran 4. Assesmen Diagnostik
Lampiran 5. Asesmen formatif
Lampiran 6. Penugasan Kelompok
Lampiran 7. Refleksi Guru
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

Lampiran 2. Media Pembelajaran

Link media :
https://drive.google.com/file/d/1L1jslnoh9e9rSsXc1Z29MxNS_SP4p5rI/view?usp=sharing
2.1 Aplikasi wordwall

3.2 Media visual (poster, artikel)

3.3 Media audio-visual


SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

3.4 PPT Dampak Pemanasan Global


SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

Lampiran 4. Asesmen Diagnostik

4.1 Assesmen diagnostik kognitif


1. Perhatikan data berikut!
1) Meningkatnya suhu permukaan bumi.
2) Meningkatnya suhu air laut.
3) Terganggunya hutan dan ekosistem.
4) Mencairnya gunung-gunung es di daerah kutub.
Dampak dari pemanasan global ditunjukkan oleh nomor ....
a. 1, 2 dan 3 d. 1, 2, 3 dan 4
b. 2, 3 dan 4 e. 1 dan 3
c. 2 dan 3
2. Pernyataan berikut yang bukan merupakan solusi untuk mengurangi dampak efek
rumah kaca adalah ....
a. Penanaman pohon d. Mengurangi jumlah kendaraan
b. Pengolahan biomassa menjadi bermotor
energi listrik e. Peningkatan penggunaan batu bara
c. Mengurangi penggunaan gas
bumi
3. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut!
1. Hemat dalam memakai kertas
2. Menanam pohon di rumah dan di sekolah

3. Memakai sepeda ketika berangkat sekolah

4. Memakai motor ketika berangkat ke sekolah

Pernyataan yang merupakan upaya-upaya siswa mengurangi pemanasan global


dinyatakan oleh nomor ....
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

a. 1, 2 dan 4 d. 2, 3 dan 4
b. 1, 2 dan 3 e. 1, 2, 3 dan 4
c. 1, 3 dan 4
4. Berikut upaya yang dapat dilakukan oleh manusia untuk menanggulangi adanya
pemanasan global, kecuali ....
a. Penghematan energi d. Reboisasi hutan
b. Menambah transportasi e. Mengolah sampah yang ada
c. Menggunakan energi alternatif
5. Di bawah ini yang bukan merupakan dampak pemanasan global terhadap ekosistem
adalah…
a. Terputusnya rantai makanan
b. Terganggunya keseimbangan ekosistem
c. Terganggunya keseimbangan ekosistem
d. Terganggunya pola interaksi antar makhluk hidup
e. Hilangnya habitat untuk spesies
6. Banjir rob adalah salah satu dampak dari pemanasan global yang disebabkan oleh .

a. Naiknya curah hujan d. Naiknya permukaan air laut
b. Naiknya permukaan air sungai e. Naiknya permukaan air sumur
c. Naiknya permukaan air danau
7. Upaya pemerintah dalam menangani pemanasan global adalah ....
a. Program keluarga berencana
b. Penanaman benih ikan
c. Penanaman seribu pohon
d. Bantuan siswa miskin
e. Rumah sehat
8. Berikut ini yang bukan merupakan sumber energy alternative yang dapat membantu
mengurangi polusi lingkungan berupa emisi karbon adalah ....
a. PLTB c. PLTS e. PLTU
b. PLTA d. PLTGL
9. Industrialisasi demi memenuhi kebutuhan masyarakat dunia dapat menjadi pemicu
global warming. Hal ini dikarenakan ....
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

a. Ozon mulai berlubang


b. Banyak hasil produksi yang menguap sia-sia
c. Aktivitas manusia yang hilir mudik
d. Banyak GRK (Gas Rumah Kaca) yang terlepas
e. Banyak pekerja industri yang menggunakan kendaraan bermotor
10. Penggunaan kendaraan bermotor dan pembuangan sampah ke sungai yang dapat
menyebabkan pemanasan global dan pencemaran sungai. Usaha manusia untuk
mengatasi pencemaran dan kerusakan lingkungan tersebut adalah ...
a. Pengolahan limbah dan terasering
b. Pengurangan kendaraan bermotor dan daur ulang sampah
c. Aktivitas manusia yang hilir mudik
d. Penutupan pabrik kendaraan dan pelarangan membuang sampah
e. PROKASIH disepanjang aliran sungai

4.2 Assesmen Diagnostik non Kognitif


4.2.1 Mengetahui kondisi siswa
Isilah pertanyaan di bawah ini dengan jujur, sehingga memberikan gambaran nyata
kondisi siswa (Jawaban tidak mempengaruhi proses penilaian pembelajaran, hanya
untuk pemetaan)
Pertanyaan Uraian
Apa saja aktivitas yang sering kamu lakukan saat di rumah
Bagaimana perasaanmu saat melakukan aktivitas tersebut?
Apakah kamu bisa menceritakan aktivitas seperti apa yang kamu
lakukan?
Bagaimana perasaanmu saat melakukan pembelajaran dikelas?
Bagaimana pendapatmu mengenai cara bapak/ibu guru mengajar
saat pembelajaran
Apakah kamu mengalami kesulitan selama melakukan
pembelajaran?
Pembelajaran seperti apa yang kamu inginkan di kelas?
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

Lampiran 5. Asesmen Formatif

5.1 Asesmen Formatif tidak Tertulis


5.1.1 Penilaian Diri (Setelah mengikuti proses belajar)

No. Pernyataan STS TS S SS


1. Suasana hati saat ini sedang bersemangat mengikuti
proses pembelajaran.
2. Saya sangat termotivasi mengikuti proses
pembelajaran dengan metode ini.
3. Saya mudah memahami materi yang disampaikan
dengan metode pembelajaran ini.
4. Urutan materi yang disampaikan mudah saya pahami.
5. Tugas dan soal yang harus dikerjakan sangat
menyulitkan.
6. Pilih salah satu emoticon yang sesuai dengan
perasaan kamu mengikuti pembelajaran.
Saran :
Keterangan :
SS : Sangat Setuju, S : Setuju, TS : Tidak Setuju, STS : Sangat Tidak Setuju

5.1.2 Penilaian Diri (Dalam Diskusi Kelompok)


No. Pernyataan STS TS S SS
1. Selama diskusi, saya ikut serta mengusulkan
ide/gagasan
2. Ketika kami berdiskusi, setiap anggota mendapatkan
kesempatan untuk berbicara
3. Selama diskusi saya selalu memaksakan agar ide
gagasan saya diterima dalam kelompok
4. Saya senang jika ide gagasan saya dimanfaatkan/
diterima oleh kelompok diskusi
5. Dalam kelompok saya ada anggota yang dominan
SMA Negeri 3 Jember

TP. 2022 - 2023


Jl. Basuki Rahmad No. 26 Telp. 0331-332282 Jember 68132
Website : https://sman3-jember.sch.id
Email : info@sman3-jember.sch.id

ketika diskusi kelompojk


6. Saya ikut serta dalam membuat kesimpulan hasil
diskusi kelompok.
Saran :
5.2 Asesmen Formatif Tertulis
5.2.1 Asesmen (Aktivitas Peserta didik)
Mata Pelajaran : Fisika Materi Pokok : Pemanasan Global
Kelas/Semester : XI IPA/II Bentuk Instrumen : Penilaian diskusi

Aspek Penilaian
Kemampuan
Nama Peserta Keaktifan
No. Kemampuan menjelaskan Nilai/
Didik Kekompakan dalam
Kerja Sama kepada Predikat
kelompok
temannya
Kelompok 1
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 2
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 3
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 4
- seterusnya
Rubrik Pedoman Penskoran
No. Aspek Kriteria
Skor 4 Menunjukan kerjasama yang sangat baik
Kemampuan Skor 3 Menunjukan kerjasama yang baik
1.
kerja sama Skor 2 Menunjukan kerjasama yang cukup baik
Skor 1 Menunjukan kerjasama yang kurang baik
Skor 4 Mampu menjelaskan kepada temannya dengan sangat baik sesuai
materi yang dipelajari
Kemampuan
Skor 3 Mampu menjelaskan kepada temannya dengan baik sesuai materi
menjelaskan
2. yang dipelajari
kepada
Skor 2 Mampu menjelaskan kepada temannya cukup baik sesuai materi
temannya
yang dipelajari
Skor 1 Mampu menjelaskan kepada temannya kurang baik
Skor 4 Menunjukan kekompakan dalam kelompok dengan sangat baik
Skor 3 Menunjukan kekompakan dalam kelompok dengan baik
3. Kekompakan
Skor 2 Menunjukan kekompakan dalam kelompok cukup baik
Skor 1 Menunjukan kekompakan dalam kelompok kurang baik
Skor 4 Selalu aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
Keaktifan
Skor 3 Sering aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
4. dalam
Skor 2 Kadang-kadang aktif dalam kegiatan diskusi kelompok
kelompok
Skor 1 Kurang menunjukan keaktifandalam diskusi kelompok

Kategori skor : 4 = Sangat baik, 3 = Baik, 2 = Cukup, 1 = Kurang


Maka,

Interval Nilai Predikat Keterangan


93 – 100 A Sangat Baik
84 – 92 B Baik
75 – 83 C Cukup
< 75 D Kurang
5.2.2 Asesmen (Performa Presentasi)
Mata Pelajaran : Fisika Materi Pokok :Pemanasan global
Kelas/Semester : XI IPA 1/II Bentuk Instrumen :Penilaian Presentasi

Aspek Penilaian
Nama Peserta Kemampuan
No. Kejelasan Sistematika Penggunaan Nilai/
Didik menanggapi
Intonasi presentasi bahasa Predikat
pertanyaan
Kelompok 1
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 2
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 3
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 4
- seterusnya
Rubrik Penilaian Presentasi Kelompok
No Aspek Kriteria
Skor 4 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang tepat
Kejelasan Skor 3 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang agak tepat
1.
Intonasi Skor 2 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang kurang tepat
Skor 1 Penyampaian materi disajikan dengan intonasi yang tidak tepat
Skor 4 Mampu menaggapi pertanyaan atau sanggahan dengan arif dan
bijaksana
Kemampuan
Skor 3 Mampu menaggapi pertanyaan atau sanggahan dengan cukup baik
2. Menanggapi
Skor 2 Kurang mampu menaggapi pertanyaan atau sanggahan dengan
Pertanyaan
baik
Skor 1 Sangat kurang mampu menaggapi pertanyaan atau sanggahan
Skor 4 Materi disajikan secara runtut dan sistematis
Sistematika Skor 3 Materi disajikan secara runtut tetapi kurang sistematis
3.
Presentasi Skor 2 Materi disajikan secara kurang runtut dan tidak sistematis
Skor 1 Materi disajikan secara tidak runtut dan tidak sistematis
Skor 4 Bahasa yang digunakan sangat mudah dipahami
Penggunaan Skor 3 Bahasa yang digunakan cukup mudah dipahami
4.
Bahasa Skor 2 Bahasa yang digunakan agak sulit dipaham
Skor 1 Bahasa yang digunakan sangat sulit dipahami

Kategori skor : 4 = Sangat baik, 3 = Baik, 2 = Cukup, 1 = Kurang


Maka,

Interval Nilai Predikat Keterangan


93 – 100 A Sangat Baik
84 – 92 B Baik
75 – 83 C Cukup
< 75 D Kurang
5.2.3 Asesmen (Penilaian Produk)
Mata Pelajaran : Fisika Materi Pokok : Pemanasan global
Kelas/Semester : XI IPA 1/II Bentuk Instrumen : Penilaian Produk

Aspek Penilaian
Nama Peserta
No. Nilai/
Didik Konten Kreativitas Gambar Penyampaian
Predikat
Kelompok 1
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 2
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 3
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 4 -
seterusnya
Rubrik Penilaian Produk Peserta Didik
No Aspek Kriteria
Skor 4 Konsep penting terkait tujuan produk tersampaikan lengkap
Skor 3 Sebagian Konsep penting tujuan produk tersampaikan lengkap
1. Konten Skor 2 Konsep penting terkait tujuan produk tersampaikan kurang
lengkap
Skor 1 Konsep penting terkait tujuan produk tersampaikan tidak lengkap
Skor 4 Desain menunjukkan kreativitas, sesuai tema dan inovasi
Skor 3 Salah satu kriteria tidak terpenuhi
2. Kreativitas
Skor 2 Hanya memenuhi 1 kriteria
Skor 1 Tidak memenuhi kriteria dalam kreativitas
Skor 4 Gambar menarik, bermakna sebagai penyampai pesan dan orisinil
(ketiga kriteria terpenuhi)
3. Gambar Skor 3 Dua dari kriteria dipenuhi, salah satu kriteri tidak terpenuhi
Skor 2 Hanya salah satu kriteria yang terpenuhi
Skor 1 Gambar tidak menarik, tidak bermakna dan tidak orisinil
Skor 4 Bahasa yang digunakan sangat mudah dipahami
Skor 3 Bahasa yang digunakan cukup mudah dipahami
4. Penyampaian
Skor 2 Bahasa yang digunakan agak sulit dipaham
Skor 1 Bahasa yang digunakan sangat sulit dipahami

Kategori skor : 4 = Sangat baik, 3 = Baik, 2 = Cukup, 1 = Kurang


Maka,

Interval Nilai Predikat Keterangan


93 – 100 A Sangat Baik
84 – 92 B Baik
75 – 83 C Cukup
< 75 D Kurang

5.2.4 Asesmen (PenilaianPortofolio)


Mata Pelajaran : Fisika Materi Pokok :Pemanasan global
Kelas/Semester : XI IPA 1/II Bentuk Instrumen :Penilaian Portofolio

Aspek Penilaian
Kesesuaian Kesesuaian
Nama Peserta Penggunaan
No. masalah hipotesis Kelengkapan Nilai/
Didik bahasa yang
dengan dengan hasil jawaban Predikat
sistematis
hipotesis penyelidikan
Kelompok 1
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 2
1.
2.
3.
4.
5.
Kelompok 3
dst

Keterangan :
4 = Sangat baik
3 = Baik
2 = Cukup baik
1 = Kurang baik

Dengan interval : 10-12 = A, 7-9 = B, 1-6 = C

Lampiran 6. Penugasan Kelompok


Salah satu usaha mengendalikan pemanasan global adalah dengan penanaman
pohon kembali (reboisasi) hutan-hutan gundul. Tentu masih ada lagi beberapa upaya
yang dapat dilakukan untuk mengendalikan pemanasan global. Buatlah Poster,
infografis, PPT atau video untuk mengemukakan ide/gagasan Anda berkaitan dengan
upaya penyelesaian masalah pemanasan global sehubungan dengan dampak dan solusi
bagi kehidupan serta lingkungan. Pilih salah satu karya sesuai dengan minat dan bakat
peserta didik dan kumpulkan tugas tersebut kepada guru.

Lampiran 7. Refleksi
No Refleksi Keterangan
1. Persentase keterlaksanaan rancangan kegiatan Persentase keterlaksanaan : . . .
pembelajaran (%) %
2. Kendala yang dihadapi selama kegiatan
pembelajaran
3. Catatan perbaikan untuk mengatasi kendala pada
kegiatan pembelajaran berikutnya
4. Peserta didik yang mengalami kesulitan Nama :
Uraian Kesulitan :
5. Catatan positif peserta didik Nama :
Catatan positif :
6. Catatan lainnya :

Anda mungkin juga menyukai