Anda di halaman 1dari 7

PROPOSAL HARI GURU

SMAN 4 PARIAMAN

A. Latar belakang

0 Sejak dahulu, dunia tidak terlepas dari pendidikan. Dan yang paling berperan dalam pendidikan
adalah Guru. Guru telah banyak memberikan jasa dalam hal kemajuan dan pembangunan.Maka sudah
selayaknya kita memperingati Hari Ulang Tahun Persatuan Guru Republik Indonesia, guna mengingat
jasa-jasa guru yang telah bekerja tanpa pamrih t terhadap kemajuan kemajuan negara.Di Indonesia
sejak tahun 1965 didirikan suatu Organisasi yang di beri nama Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI)
pada tanggal 25 Nopember.Tanggal tersebut hingga sekarang kita peringati sebagai Hari Guru Nasional.
Memperingati hari guru dapat meningkatkan rasa cinta terhadap guru yang telah mengajari kita dengan
susah payah. Mengingat saat sekarang ini kita sering mengabaikan dan melupakan jasa-jasa guru kita.
Semoga dengan memperingati hari guru ini, kita bisa menghargai semua jasa para guru kita yang telah
memberikan kontribusi besar bagi Negara kita. Kehadiran sosok guru laksana pelita dalam kegelapan,
laksana embunpenyejuk dalam kehausan, laksana teman dan orang tua dalam membimbing
danmengantar anak didik menuju gerbang masa depan. Bahkan, orang bijaksanamengatakan, tidak ada
orang besar tanpa berdiri sosok guru di belakangnya.

Peringatan hari guru berawal dari penghormatan pemerintah di era Presiden ke-2 Indonesia
Soeharto kepada Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI). Penghormatan ini tertuang di Keputusan
Presiden (Keppres) Nomor 78 Tahun 1994 tentang Hari Guru Nasional. Aturan itu ditetapkan sejak 24
November 1994.

B. Nama Kegiatan

Adapun nama kegiatan yang kami selenggarakan adalah Memperingati Hari Guru Nasional.

C. Tujuan memperingati hari guru

1. Melaksanakan program kerja OSIS SMA Negeri

2. Mempererat tali silahturrahmi antara siswa dan guru SMA Negeri

3. Sejenak mengingat jasa-jasa guru


4. memberikan penghormatan dan apresiasi kepada guru atas dedikasi mereka dalam pembelajaran
kepada peserta didik.

5. sebagai dukungan kepada guru-guru di seluruh dunia agar semakin semangat dalam
memberikan ilmunya.

D. Waktu dan tempat

Kegiatan ini akan dilaksanakan pada :

1. Hari / Tanggal :

2. Pukul : 07.30 WIB s/d selesai

3. Tempat : Lingkungan SMA NEGERI 4 PARIAMAN

E. Bentuk dan Jenis Kegiatan

• Persembahan dari siswa siswi SMAN 4 PARIAMAN

- Penampilan perkelas (drama, musikalisasi puisi, solo song, dll)

- Penyerahan hadiah sebagai simbolis

- Nyanyian lagu Hymne guru oleh siswa siswa SMAN 4 pariaman

• Perlombaan Guru

- Lomba joget balon

- Lomba bakiak

F. Susunan Kepanitian

Terlampir

G. Rincian Anggaran Dana

Terlampir
H. Penutup

Dengan proposal ini kami sampaikan, semoga kegiatan ini bermanfaat bagi seluruh siswa siswi
SMAN 4 PARIAMAN. Kami sebagai panitia mohon dukungan bagi bapak ibu sekalian. Dengan itu kami
ucapkan terima kasih.

Pariaman, 23 Oktober 2023

Hormat Kami,

Ketua panitia Ketua Osis

Selby Jopima Selby Jopima

Mengetahui,

Pembina OSIS

Wirda Wati, S.Pd


KEPANITIAAN KEGIATAN HARI GURU

SMAN 4 PARIAMAN

Penanggung Jawab : Desi Susanti S.Pd.mm

Penasehat : Arrahmad, S.Pd

Wirda Wati, S.Pd

Laora Stevany, SP.d

M.Fadhil Umuri, SP.d

Ketua Panitia : Selby Jopima

Sekretaris : Chaselsa Audra Putri

Bendahara : Hanifa Salsabila


Panitia Perlengkapan Panitia Acara

- Fajri Julianto -Rani Aprilia Putri

- Zico Zayyan Alfaruqi -Wilda Husni

- Nurul Annisa - Ziaril Pratama

- Ratna Dewi Tamara - Hanifa Salsabila

- Muhammad Fathir Ariadi - Darwin Ali

- Daud Islamiyangsyah - Fara Nadya

- Miftahul Khoiryah - Sabina Yulia Putri

- Erzi Haikal

- Lili Silfiana Putri

- Hagia Nasya Putri

- M.Naufal

- Fadril Anaslan

Panitia Dekorasi Panitia Konsumsi

- Riva Marni Sulva - Nabila Ifanka

- Via Renggani - Siti Fatima Azzahra

- Reza Andika - Fia Renggani

- Ilmraldi Fahmi - Sastra Bella

- Sattya Dirgahayu Putri

- Amanda Indah Ramadhani

- Tiara Adrian

- Laura Tifansyah Calesta

Seksi Dokumentasi : Zahratul Syihta


Mike Rima Muftin

Salsabila Azzahra

RINCIAN ANGGARAN DANA

KEGIATAN HARI GURU SMAN 4 PARIAMAN

No PENGELUARAN RINCIAN SATUAN VOLUME JUMLAH

1. Tenda Tenda pentas Rp.500.000 1 Rp.500.000

Tenda penonton Rp.1.000.000 2 Rp.2.000.000

2. Sound system Spekear besar Rp. 1.000.000 1 Rp. 1.000.000

Keyboard Rp.500.000 1 Rp.500.000

3. Dekorasi Balon gas Rp.500.000 1 Rp.500.000

Bunga Rp.12.000 45 Rp.540.000

4. Kue Kue 3 tingkat Rp.500.000 1 Rp.500.000

Kue biasa Rp.60.000 2 Rp.120.000

5. Konsumsi panitia Rp.20.0000 35 Rp. 700.000

6. Keperluan lainnya Transportasi Rp.100.000 - Rp.100.000

7. spanduk Spanduk besar Rp.400.000 1 Rp.400.000

Jumlah Rp.6.860.000

Anda mungkin juga menyukai