Anda di halaman 1dari 2

SYARAT DAN KETENTUAN LOMBA SHORT MOVIE

1. Tema yang digunakan adalah “Saktining Widya Lango” yang artinya Kekuatan dan
Keindahan Ilmu Pengetahuan
2. Peserta diperbolehkan berpartisipasi sebagai individu atau dalam team, dengan
minimal 3 orang dan maksimal 5 orang
3. Durasi film pendek minimal 5 menit dan maksimal 10 menit (termasuk kredit)
4. Peserta hanya diperbolehkan mengirim 1 video dan video yang dikirim tidak boleh
mengandung unsur provokatif, pornografi, SARA, dan tidak menyinggung pihak
manapun
5. Format video harus .mp4 dengan resolusi video minimal 1920 x 1080 pixel
6. Karya yang dikumpulan harus karya orisinil dari peserta, dan belum pernah
diperlombakan atau diunggah dimanapun
7. Pengumpulan terakhir karya pada tanggal 19 November 2023
8. Karya peserta akan diunggah di akun @stibakuosis_ pada tanggal 19 November 2023
9. Terdapat 7 kejuaraan, yaitu juara 1, juara 2, juara 3, harapan 1, harapan 2, harapan 3,
dan juara favorite
10. Jumlah likes akan dijadikan point tambahan dan akan menjadi penentu juara favorite
11. Peserta akan didiskualifikasi bila diketahui membeli likes
12. Batas terakhir vote (likes) pada tanggal 22 November 2023

KETENTUAN PENGUMPULAN KARYA :


1. Format video harus .mp4 dengan resolusi video minimal 1920 x 1080 pixel
2. Peserta mengumpulkan karya (termasuk caption dengan bentuk format .docx)
pada link drive (click me), dengan membuat folder menggunakan format :
NamaPeserta_JudulFilm
3. Peserta menyiapkan caption mengenai Film Pendek yang dikirim dengan
ketentuan :
1) Nama Peserta
2) Asal Sekolah
3) Judul Film
4) Deskripsi mengenai karya
5) Hashtag : #OSISSTIBAKU #GLOSIT #HUT8_SMKTI #LombaShortMovie

PENILAIAN LOMBA :
1. Sinematografi
2. Kreativitas
3. Originalitas
4. Kesesuaian Tema
5. Makna Judul atau Deskripsi yang ada di dalam video tersebut

Anda mungkin juga menyukai