Anda di halaman 1dari 4

GEREJA METHODIST INDONESIA TATA IBADAH

JEMAAT SILOAM-RESORT SILOAM Minggu, 26 November 2023


DISTRIK 1, WILAYAH I 1. Saat Teduh….
Jl.Soekarno Hatta No. 159, Tanah Tinggi, Binjai 2. Bernyanyi “Biar Awan Kemuliaan-Mu” (Berdiri)
Pimpinan Jemaat : Pdt. Jeni Perlon Purba, M.Th (081370615718) Ya Tuhan, Kurindukan Hadirat-Mu
Asisten Pendeta : Jeremy Jonathan Damanik, S.Th ( 082164757515) Memenuhi Hatiku, Rohku Sujud Menyembah-Mu
Reff Biar Awan Kemuliaan-Mu,
TATA IBADAH Turunlah Memenuhi Bait Suci-Mu
Minggu, 26 November 2023 Curahkanlah Roh Kudus-Mu Memenuhi Hatiku
KRISTUS SANG RAJA ( PUTIH) Biar Awan Kemuliaan-Mu,
Ibadah Pagi Turunlah Memenuhi Bait Suci-Mu
Curahkanlah Roh Kudus-Mu Memenuhi Hatiku
3. Panggilan Berbakti : Mazmur 89 : 2
4. Votum : “Pertolongan kepada kita adalah didalam nama Allah
Bapa, yang menjadikan langit dan bumi turunlah kiranya atas kita
sekalian Anugrah dan Sejahtera dari Allah Bapa dan dari Anak-
NYA Tuhan kita Yesus Kristus serta Penghiburan dari Roh Kudus.
Amin.
5. Kidung Pujian “Lingkupiku Dengan sayap-Mu”
 Lingkupiku, Dengan sayap-Mu
Naungiku, Dalam kuasa-Mu
Reff Di saat badai bergelora
Ku akan terbang bersama-Mu
Bapa Kau Raja atas s'mesta
Ku tenang s'bab Kau Allahku
6. Doa Pengampunan Dosa
 Penyegaran Iman : Bilangan 6: 24-26
7. Kidung Pujian “Bersyukurlah kepada Tuhan”
Datanglah ke baitNya, Dengan hati bersyukur
Ke dalam pelataranNya
Hukuman Pada Akhir Zaman Rasakan dan lihatlah, Betapa baikNya Tuhan
Bagi yang berlindung padaNya
Akan bersorak sorai 2x

1 2
Reff Bersyukurlah kepada Tuhan, Sbab Ia baik Tak satupun dapat menghiburku
Bahwasanya tuk selamanya, Kasih setiaNya Tak seorangpun dapat menolongku
Bersyukurlah kepada Tuhan , Sebab Ia ba…ik Hanya Yesus Jawaban Hidupku
Bahwasanya tuk selamanya, Kasih setiaNya 14. Kotbah : Pdt. JP.Purba, M.Th
8. Responsoria : Mazmur 95 :1-7 Bahan : Yehezkiel 34 : 11-16, 20-24 ; Matius 25 : 31-46
Gloria Patri : Mulia bagi Bapa, bagi Anak serta Rohulkudus, dari 15. Bernyanyi NRM 64.” Bila Sangkakala Menggegap “ (Persembahan)
permulaannya, s’karang dan akan jadi, selama-lamanya. Amin 1. Bila sangkakala menggegap dan zaman berhenti,
9. Pengakuan Iman Rasuli (Berdiri tegak) pajar baru yang abadi merekah.
10. Pembacaan Epistel : Efesus 1 :15-23 bila nanti dibacakan nama orang tertebus,
(Yang berbahagia ialah Mereka yang mendengar Firman Tuhan pada saat itu aku pun serta.
serta memeliharanya) Bila nama dibacakan, bila mana dibacakan,
11. Warta Gereja bila nama dibacakan, pada saat itu aku pun serta.
12. Doa Syafaat . Topik Doa: 2. Bila orang yang telah meninggal dalam TuhanNya,
 Bersyukur atas Anugrah Tuhan dibangkitkan pada pagi mulia,
 Jemaat yang berulang Tahun dan berkumpul dalam rumah dan lestari dan megah.
 Berdoa untuk Jemaat yang sakit pada saat itu aku pun serta.
 Pergumulan Jemaat, Lansia Bila nama dibacakan, bila mana dibacakan,
 Pendidikan Anak-anak, yang mencari Pekerjaan, jodoh dan bila nama dibacakan, pada saat itu aku pun serta.
yang merindukan keturunan 3. Dari pagi hingga malam, mari kita bekerja,
 Persiapan Perayaan Natal 2023 mewartakan kasih Tuhan yang mesra.
 Pemerintah Daerah dan Pusat bila dunia berakhir dan tugas ku selesai,
 Pelayanan Firman dan Persembahan nun dirumah Tuhan aku pun serta.
Bila nama dibacakan, bila mana dibacakan,
13. Bernyanyi “Hanya Yesus Jawaban Hidupku” (Berdiri) bila nama dibacakan, pada saat itu aku pun serta. Amen
Kala ku cari damai, Hanya kudapat dalam Yesus
Kala ku cari ketenangan, Hanya kutemui di dalam Yesus (Mohon Tuhan Memberkati Persembahan kami ini, Agar dapat
Tak satupun dapat menghiburku digunakan untuk Kemuliaan Tuhan)
Tak seorangpun dapat menolongku
Hanya Yesus jawaban hidupku 16. Doa Bersama : “Bapa Kami”
 Doxologi
Reff Bersama Dia hatiku damai,
 Berkat
Walau dalam lembah kekelaman
 Amin , Amin, Amin
Bersama Dia hatiku tenang
Walau hidup penuh tantangan

3 4
GEREJA METHODIST INDONESIA TATA IBADAH
JEMAAT SILOAM-RESORT SILOAM Minggu, 26 November 2023
DISTRIK 1, WILAYAH I 1. Saat Teduh
Jl.Soekarno Hatta No. 159, Tanah Tinggi, Binjai 2. Bernyanyi NRM 1. Beribu Lidah Patutlah” (Berdiri)
Pimpinan Jemaat : Pdt. Jeni Perlon Purba, M.Th (081370615718) 1. Beribu lidah patutlah memuji Tuhanku.
Asisten Pendeta : Jeremy Jonathan Damanik, S.Th ( 082164757515) dan mewartakan kuasaNya , dengan kidung merdu.
2. Yesus, nama-Mu cukuplah, menghibur yang sedih,
TATA IBADAH membuat hati tenteram, merawat yang pedih.
Minggu, 26 November 2023 3. Tolonglah aku, ya Tuhan, mengangkat suaraku.
'Kan kusebar di dunia, Agungnya namaMu. Amen
KRISTUS SANG RAJA ( PUTIH)
3. Panggilan Beribadah : Mazmur 89 : 2
Ibadah Siang 4. Votum : “Pertolongan kepada kita adalah didalam nama Allah Bapa, yang
menjadikan langit dan bumi turunlah kiranya atas kita sekalian Anugrah
dan Sejahtera dari Allah Bapa dan dari Anak-NYA Tuhan kita Yesus
Kristus serta Penghiburan dari Roh Kudus. Amin.
5. Bernyanyi NRM 151. Ku Berbahagia Yakin Teguh”
1. Ku berbahagia, yakin teguh: Yesus milikku selamanya!
Aku warisNya, 'ku ditebus, ciptaan baru Rohulkudus.
Reff Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
Aku bernyanyi bahagia memuji Yesus selamanya.
2. Pasrah sempurna, nikmat penuh; suka sorgawi limpahiku.
Lagu malaikat amat merdu;kasih dan rahmat besertaku. Reff
3. Aku serahkan diri penuh, dalam Tuhanku, hati teduh.
Sambil menyongsong kembaliNya,'ku diliputi anugerah. Reff
6. Doa Pengakuan Dosa :
Allah maha Kuasa dan Allah Maha Penga mpun, kami telah bersalah dan
lari dari jalan-jalan-MU,seperti domba yang hilang, Kami telah mengikuti
kemauan dan nafsu kami. Kami telah melanggar perintah-MU yang suci itu.
Kami telah meninggalkan banyak tugas-tugas kami yang tak terselesaikan
yang seharusnya kami selesaikan dan kami telah mengerjakan hal-hal yang
Hukuman Pada Akhir Zaman seharusnya tidak kami kerjakan. Tetapi Engkau ya Tuhan, ampunkanlah kami
Ampunkan juga mereka Yang seperti kami. Berikan pengampunan-MU Tuhan,
kepada kami semua, demi Kemuliaan nama-MU.Amin
5 6
7. Jemaat berdoa dalam hati masing-masing Reff Dapat hasilnya. Di dalam surga kita 'kan gembira didalam sorga,
8. Firman Penyegaran Iman : Bilangan 6:24-26 dapat hasilnya, di dalam surga, kita kan gembira di dalam surga.
9. Bernyanyi NRM 47 “Sudah Kau Disucikan DarahNya” 2. Meski hari terang atau hujan turun,
1. Sudahkah kau bersandar pada Yesus, disucikan oleh darah-Nya. tabur benih Tuhan dengan b'raninya.
Dan peroleh hidup baru karna-Nya, bersandarlah pada darah-Nya. Set'lah kerja s'lesai mendapat sentosa,
Reff Sudahkah darah-Nya, membasuh kau menjadi bersih. kita 'kan gembira di dalam sorga.
Pakaianmu akan seputih salju, disucikan oleh darah-Nya. Reff
3. Tanggalkan pakaian najis lamamu, bersandarkan pada darah-Nya. 17. Kotbah : Pdt. JP.Purba, M.Th
Darah-Nya diberikan cuma-cuma, bersandarlah pada darah-Nya. Bahan : Yehezkiel 34:11-16, 20-24 ; Matius 25 : 31-46
Reff 18. Bernyanyi NRM 64.” Bila Sangkakala Menggegap “ (Persembahan)
10. Responsoria : Mazmur 95: 1- 7 ( Berdiri ) 1. Bila sangkakala menggegap dan zaman berhenti,
11. Gloria Patri : pajar baru yang abadi merekah.
Mulia bagi Bapa, bagi Anak serta Rohulkudus, dari bila nanti dibacakan nama orang tertebus,
permulaannya, s’karang dan akan jadi, selama-lamanya. Amin pada saat itu aku pun serta.
12. Pengakuan Iman Rasuli (Berdiri tegak) Reff Bila nama dibacakan, bila mana dibacakan,
13. Pembacaan Epistel : Efesus 1: 15-23 bila nama dibacakan, pada saat itu aku pun serta.
(Yang berbahagia ialah Mereka yang mendengar Firman 2. Bila orang yang telah meninggal dalam TuhanNya,
Tuhan serta memeliharanya) dibangkitkan pada pagi mulia,
14. Warta Gereja dan berkumpul dalam rumah dan lestari dan megah.
15. Doa Syafaat . Topik Doa: pada saat itu aku pun serta. Reff
 Bersyukur atas Anugrah Tuhan 3. Dari pagi hingga malam, mari kita bekerja,
 Jemaat yang berulang Tahun mewartakan kasih Tuhan yang mesra.
 Berdoa untuk Jemaat yang sakit, Pergumulan Jemaat, Lansia bila dunia berakhir dan tugas ku selesai,
 Pendidikan Anak-anak, yang mencari Pekerjaan, jodoh dan yang nun dirumah Tuhan aku pun serta. Reff
merindukan keturunan
 Persiapan Perayaan Natal 2023 (Mohon Tuhan Memberkati Persembahan kami ini, Agar dapat
 Pemerintah Daerah dan Pusat digunakan untuk Kemuliaan Tuhan)
 Pelayanan Firman dan Persembahan 19. Doa Bersama : “Bapa Kami”
16. Bernyanyi NRM 90. “Tabur Waktu Pagi” (Berdiri)  Doxologi
1. Tabur waktu pagi, pada ladang hati,  Berkat
waktu siang pun pergi, tabur benihnya.  Amin Amin Amin
Harap musim tuai segera tibalah.
Kita 'kan gembira di dalam sorga.

7 8

Anda mungkin juga menyukai