Anda di halaman 1dari 3

Liturgi Ibadah Perkumpulan dokter – 07 Agustus 2021

1. Saat Teduh : Ranto Bonar

2. Lagu Pujian : KJ 17, 1-3  Pengurus GMKI

1. Tuhan Allah hadir pada saat ini.


Hai sembah sujud disini.
Diam dengan hormat, tubuh serta jiwa,
tunduklah menghadap Dia Marilah, umatNya,
hatimu serahkan dalam kerendahan

2. Tuhan Allah hadir,


Yang dimuliakan dalam sorga siang – malam
"Suci, suci, suci" untuk selamanya
dinyanyikan malak sorga Ya Allah,
t'rimalah pujian jemaat beserta malaikat

3. Kami menanggalkan hasrat sia - sia,


keinginan manusia jiwa raga kami,
hidup seluruhnya, Tuhan,
kaulah yang empunya Dikaulah,
Yang Esa, patut dimuliakan seberhana alam

3. Votum :
P1 : Didalam nama Allah Bapa, Allah Anak, Allah Roh Kudus
yang menjadikan langit dan bumi. Ya Allah, Engkaulah Allahku, aku
mencari Engkau, jiwaku haus kepada-Mu, tubuhku rindu kepada-
Mu, seperti tanah yang kering dan tandus, tiada berair.
J : Mangalindung (Kalimantan)
Demikianlah aku memandang kepada-Mu di tempat kudus, sambil
melihat kekuatan-Mu dan kemuliaan-Mu.
P2 :
Sebab kasih setia-Mu lebih baik dari pada hidup; bibirku akan
memegahkan Engkau.
J : Magdalena (Surabaya)
Demikianlah aku mau memuji Engkau seumur hidupku dan
menaikkan tanganku demi nama-Mu.
P3 :
(M) Sungguh Engkau telah menjadi pertolonganku, dan dalam
naungan sayap-Mu aku bersorak-sorai.
J4 : Imelda (Muntilan)
(Magdalena) Jiwaku melekat kepada-Mu, tangan kanan-Mu
menopang aku.

4. Doa Pembukaan : CT
5. Lagu Pujian : K.J 407 : 1 & 4 Paduan Suara Gabungan

1.
Tuhan, Kau Gembala kami, tuntun kami dombaMu;
B'rilah kami menikmati hikmat pengorbananMu.
Tuhan Yesus, Jurus'lamat, kami ini milikMu,
Tuhan Yesus, Jurus'lamat, kami ini milikMu.
4.
KehendakMu kami cari, ingin turut maksudMu.
Tuhan, isi hati kami dengan kasihMu penuh.
Tuhan Yesus, Jurus'lamat, tak terhingga kasihMu.
Tuhan Yesus, Jurus'lamat, tak terhingga kasihMu.

6. Pembacaan Alkitab : Ratapan 3:22-23 (Micael Tampubolon) St di Pekanbaru

“Tak berkesudahan kasih setia Tuhan, tak habis-habisnnya rahmat-


Nya, selalu baru tiap pagi, besar kesetiaanMu!”

7. Lagu Pujian : Manis Kau Dengar (Paduan Suara FK 83)

Ya Tuhanku
Aku hendak bernyanyi bagi-Mu
Selama ku hidup
Ya Allahku
Aku hendak bermazmur bagi-Mu
Selagi ku ada

Chorus:
Inilah yang kurenungkan
Setiap waktu
Nyanyian pujian dan pengagunan
Kepada-Mu
Biarlah manis Kau dengan, Tuhan
Manis Kau dengar, Tuhan
Dan hatiku bersuka kar’na-Mu

8. Kesaksian Penyintas : dr Susi Lubis

9. Lagu Pujian : Kala ku cari Damai (Paduan Suara FK 85)

Kala ku cari damai hanya kudapat dalam Yesus


Kala ku cari ketenangan
hanya kutemui di dalam Yesus
Tak satupun dapat menghiburku
Tak seorangpun dapat menolongku
Hanya Yesus jawaban Hidupku

Bersama Dia hatiku damai


walau dalam lembah kekelaman
Bersama Dia hatiku tenang
walau hidup penuh tantangan

Tak satupun dapat menghiburku


Tak seorangpun dapat menolongku
Hanya Yesus jawaban Hidupku

10. Khotbah : Memento Mori  Menghayati Kekekalan


Pdt : Pdt Merlin Santinus M.Pd.K
Ayat : Mazmur 90,12

11. Solo : Joseph Sibarani


" It is well with my soul"

12. Persembahan : No Rekening

13. Doa Syafaat :


14. Doa Penutup : Pendeta

Anda mungkin juga menyukai