Anda di halaman 1dari 3

PENILAIAN TENGAH SEMESTER II

Tingkat Sekolah Dasar Tahun Pelajaran 2020-2021


PAT Penilaian Akhir Tahun

Mata Pelajaran : PAI dan BP Nama : ……………………


Hari/Tanggal : Selasa, 16 Maret 2020 Kelas : 6 ( Enam )

A. Berilah tanda silang (X) huruf a, b atau c di depan jawaban yang benar!

1. Al-Maidah artinya adalah..........


a. Hidangan
b. Jamuan
c. Makanan
d. Minuman
2. Orang yang mulia kedudukannya di sisi Allah adalah orang yang paling ....
a. Berhasil
b. Baik akhlaknya
c. Bertaqwa
d. Sukses
3. Perhatikan beriman kepada Qada dan Qadar Allah SWT, Qada berarti………
a. Harapan
b. Hasil
c. Tujuan
d. Ketentuan
4. Ridhanya Allah SWT . Tergantung pada ridha orangtua. Orangtua telah membesarkan,
merawat dan mendidik kita. Kasih sayang mereka tidak akan terbandingkan dengan
apapun. Maka hormati dan sayangilah mereka. Perilaku yang menunjukan hormat dan
sayang kepada orang tua adalah ........
a. Aminah menyerahkan surat undangan dari sekolah kepada orangtua
b. Fatimah bersama ibu dan ayah berlibur ke kampung halaman
c. Halmah mencium tangan orang tuanya sebelum berangkat ke sekolah
d. Sakinah menceritakan apa adanya tentang hasil ulangan kepada orangtuanya
5. Berikut yang termasuk contoh sikap toleransi adalah ......
a. Kurang sabar saat mengerjakan sesuatu
b. Tidak mengganggu umat agama lain yang sedang beribadah
c. Kebut-kebutan saat mengendarai motor
d. Mengerjakan pekerjaan dengan tergesa-gesa
6. Dan jangan tolong-menolong dalam berbuat dosa dan ....
a. Persahabatan
b. Pertemanan
c. Permusuhan
d. Pergaulan
7. Menjalankan perintah Allah dan meninggalkan larangan Allah SWT disebut ....
a. Iman
b. Taqwa
c. Islam
d. Ikhsan
8. Tolong menolong harus disertai dengan hati yang ....
a. Riya'
b. Takabur
c. Ikhlas
d. Pamrih
9. Setelah berusaha sekuat tenaga, maka yang harus dilakukan adalah ....
a. Bertawakal
b. Pasrah
c. Tawadhu'
d. Berdo’a
10. Berikut ini yang bukan termasuk ciri-ciri orang yang bersikap toleran adalah ....
a. Menghargai perbedaan
b. Tidak suka berdebat
c. Hidup damai
d. Mengolok-olok
B. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar !
1. Sebutkan tiga contoh perbuatan baik yang harus kita lalukan di rumah !

2. Yang dimaksud Qada adalah …………….

3. Iman kepada Qada dan Qadar merupakan rukun iman yang ke …………….
4. Arti toleransi antar umat beragama adalah …………….

5. Sebutkan dua contoh perilaku toleran dan dua contoh hidup rukun !

Anda mungkin juga menyukai