Anda di halaman 1dari 5

PEMERINTAH KABUPATEN BANDUNG BARAT

DINAS PENDIDIKAN
GUGUS II RA KARTINI
PENILAIAN AKHIR TAHUN PELAJARAN 2020 – 2021
DI MASA PANDEMI COVID-19
Mata Pelajaran : MATEMATIKA Nama : ………………………
Kelas / Semester : V (Lima) / Genap No. Induk : ……………………...
Waktu : 60 menit Hari /Tanggal : ……………………...
KERJAKANLAH SOAL SOAL BERIKUT INI !

1. Perhatikan gambar berikut!

Berapakah jumlah satuan kubus yang menyusun bangun diatas!

2. Perhatikan gambar balok berikut!

Hitunglah volume balok pada gambar di atas!


3. Sebuah kardus berbentuk balok dengan ukuran panjang 32 cm, lebar 25 cm, dan
tinggi 20 cm. Hitunglah volume kardus tersebut!
4. Perhatikan gambar kubus berikut!

Hitunglah volume kubus di atas!


5. Luas salah satu sisi kubus 36 cm2. Tentukan volume kubus tersebut!

6. Perhatikan jarring-jaring kubus berikut!

Jika ( e ) adalah alas kubus, atap kubus terdapat pada huruf?


7. Perhatikangambar beikut!

Gambar di atas berupa jarring-jaring?

8. Jika diketahui panjang sisi kubus 14 cm. Berapa luas jaring – jaring kubus?

9. Sebuah balok dengan panjang 20 cm, lebar 8 cm dan tinggi 5 cm. Luas jaring –
jaring balok adalah .....
10.Gambarkan jaring-jaring balok!
11. Berikut tabel jenis hewan yang dipeternakan Pak Amin
Jenis Hewan Jumlah
Ayam 40
Kambing 20
Sapi 10
Bebek 30

Berdasarkan tabel diatas jenis hewan yang paling banyak dipelihara Pak Amin
adalah .....
12. Daftar nilai siswa
70 80 80 90 70
100 60 70 80 70
Siswa yang memdapat nilai 80 ada ..... anak
13. Sebuah data hasil ulangan bahasa inggris sebagai berikut :
80 78 90 80 75 78
90 100 90 85 75 78
80 90 85 75 78 65
Berdasarkan data di atas maka berapa anak yang mendapatkan nilai ulangan
terkecil
14. Berikut data tinggi badan Kelas 5 SD yang disajikan dalam bentuk tabel berikut :

Dari data tabel tinggi badan sisiwa kelas 5 diatas. Berapa jumlah siswa yang tinggi
badannnya 155 cm.

15. Berdasarkan table yang terdapat pada nomor 14, berapakah jumlah sisiwa yang
tingginya paling rendah?

16. Berikut hasil penjualan ikan yang disajikan dalam diagram

Selisih hasil penjualan pada bulan Januari dan Maret adalah .....
17. Berikut adalah tabel pegawai di PT Humani berdasarkan umur
Umur Jumlah
16 - 20 12
21 - 25 15
26 - 30 18
31 - 35 22
36 - 40 8
41 - 45 5

Jumlah pegawai yang berumur 21 – 35 adalah .....


18. Perhatikan table berikut!

Banyak penjulan pada bulan Februari dan Mei adalah .....

19. Berikut grafik penjualan ikan dalam kg

Jumlah kenaikan penjualan dari januari ke maret adalah .....

20. Berikut adalah daftar nilai matematika siswa kelas V


70 80 80 90 70
100 60 70 80 70
60 80 80 100 70
90 60 70 80 80
Buatlah tabel berdasarkan data diatas !

Anda mungkin juga menyukai