Anda di halaman 1dari 2

Asesmen Diagnostik Kognitif Kelas 1

Tahun Pelajaran 2023-2024

Nama Siswa : ________________________ Kelas/ Fase : 1 / A Tanggal


Pelaksanaan : ________________________ Semester : 1

Petunjuk :
Siswa diminta membaca teks yang sudah di siapkan guru. Berikan tanda ceklis (√) jika
siswa bisa membaca teks tersebut. Jika siswa ragu atau berhenti selama 3 detik, tetaplah
diam. Kemudian mintalah siswa menyebutkan huruf berikutnya. Huruf yang terlewati
ditandai salah dengan memberikan tanda silang (x)

Membaca dua suku kata :


Skor : …….. x 10 = …….
1. Saya bisa baca 6 Kawula muda maju

2. Cici bawa kaca 7 Zurima bawa Suzuki

3. Gina bawa laci 8 Ratih ada di sawah

4. Jika saya kaya 9 Kohar pergi ke pasar

5. Azizi jaga bayi 10. Kapal ada di sungai

Membaca imbuhan dan bunyi sengau :


6 Menguji pelajar
1. Ibu berkata baik
7 Mengotori lantai
2. Jika hati ibu tertawa
8 Mengembangkan
3. Bibi mencuci baju sayap

4. Pak Udin mendaki 9 Bingkisan piring

5. Olahraga berlari 10. Menabung kalung

Skor : …….. x 10 = …….


Membaca kalimat selimat sederhana :
1. Mereka diberi makan singkong tadi pagi

2. Harus saling menyapa sesama teman

3. Adik masuk babak penyisihan lomba lari

4. Tati suka menyulam benang warna merah

5. Olahraga sangat menyehatkan badan kita

Skor : …….. x 20 = …….


Paraf dan Nama Guru : Paraf dan Nama Orang Tua :

Anda mungkin juga menyukai