Anda di halaman 1dari 5

PEDOMAN

PENGISIAN
TRACERSTUDY

Tracer Study
Universitas Negeri Manado
CP. 082194605357 (Quido)
081356054258 (Wulan)
LANGKAH PENGISIAN TRACER STUDY UNTUK ALUMNI
(WAJIB BAGI ALUMNI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIMA)
1. Silakan buka laman web dengan ketik URL = https://tracerstudy.unima.ac.id/
2. Dalam tampilan laman, Pilih dan klik tombol “ISI TRACER”

3. Anda akan masuk dalam laman login tracer, pilih dan Klik “DAFTAR SEKARANG”
4. Anda akan masuk dalam laman isian pendaftaran akun, lengkapi isiannya sebagai berikut :
a. Nama lengkap tanpa gelar
b. NIM
c. Email UNIMA (contoh = NIM ANDA@unima.ac.id)
(* Kalau Tidak Memiliki / Lupa) Silahkan menggunakan email pribadi.
d. Pilih Tahun Lulus
e. Pilih Prodi
f. Pilih Provinsi domisili
g. Pilih Kab/Kota domisili
h. Kata sandi dan konfirmasi kata sandi
i. Centang pada kolom checklist “Saya telah setuju”

5. Setelah isian pedaftaran lengkap, pilih dan klik tombol “REGISTRASI SEKARANG”
6. Anda akan mendapatkan tampilan dashboard laman akun tracer study milik anda

7. Isikan semua data diri anda dalam fitur PROFIL pada tab samping kiri, jika terdapat data yang
tidak tersedia, (misal NPWP tidak punya maka Nominal diisi “0” ) kemudian klik SUBMIT
8. Selanjutnya, Pilih dan Klik fitur TRACER STUDY pada tab samping kiri

9. Silakan Isi seluruh data diri yang diminta DENGAN CATATAN SEBAGAI BERIKUT :
a. Jika anda sudah bekerja, maka isi range pendapatan per bulan / take home pay
dengan nominal di atas Rp. 4.700.000,-
10. Isikan atau pilih masa tunggu kerja anda yaitu kurang dari 6 bulan, tidak boleh lebih.

11. Jika anda belum bekerja, maka kolom pekerjaan tetap harus diisi dengan jenis pekerjaan
wirausaha/wiraswasta dan isi range pendapatan per bulan dengan nominal di atas Rp.
4.500.000,-

Anda mungkin juga menyukai