Anda di halaman 1dari 124

KURIKULUM OPERASIONAL SATAUN PENDIDKAN

KB BHAKTI IBU BANJARANYAR

TAHUN AJARAN 2023/2024

DESA BANJARANYAR
KECAMATAN BALAPULANG, KABUPATEN TEGAL ,
JAWA TENGAH
2023
LEMBAR PENGESAHAN
KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN KB
BHAKTI IBU

Melalui proses diskusi, proses sosialisasi, Monitoring,dan evaluasi serta validasi, maka
dokumen Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan KB Bhakti Ibu Banjaranyar, dengan ini
dinyatakan sah, dan berlaku untuk dapat dipergunakan di Satuan Pendidikan terhitung mulai
tagal disahkan.

Disahkan di : Slawi Tanggal


: 14 Juli 2023

Penilik PAUD Pengelola


Kec. Balapulang KB Bhakti Ibu

AGUSWARNOTO,S.Pd.MM YENI KURNIAWATI


NIP. 19680818198806 1 001

Plt. a.n. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan


Kab. Tegal Kepala Bidang Pembinaan PAUD dan DIKMAS

SATIYO, S.Pd.MM
NIP. 19690422 199308 1 002

I
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
KELOMPOK BERMAIN BHAKTI IBU
DESA BANJARANYAR KEC. BALAPULANG KAB. TEGAL
Alamat; Jalan Raya Timur banjaranyar Gg. Bima RT 04/RW 03 Banjaranyar Balapulang Tegal, 52464

PEMBERLAKUAN
KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDKAN KB BHAKTI IBU
Nomor: /KB.BI/VII/2023

Berdasarkan pengajuan permohonan pengesahan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan yang disusun
oeh
Nama Satan PAUD : KB Bhakti Ibu
Pengelola : Yeni Kurniawati
Alamat : Banjaranyar RT 04 Rw 03 desa Banjaranyar kec. Balapulang. Kab .Tegal

Maka Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tegal dengan mempertimbangkan


1.Dasar hukum dan acuan yang digunakan dalam pengembangan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan di KB Bhakti
2.Tata cara pengembangan KOSP yang dilakukan oleh tim penyusunan di KB Bhakti Ibu.
3.Bukti fisik seluruh dokumen KOSP yang telah disusun oleh tim dari KB Bhakti Ibu.
Maka dengan ini menyatakan bahwa Kurikulum Operasional Satuan Pendiikan pada KB Bhakti Ibu dapat diterapkan /
dilaksanakan sebagaimana mestinya, denagn catatan KB Bhakti Ibu tetap berupaya secara terus menerus da[at meningkatkan
mutu Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan di lembaganya.

Disahkan di : Slawi
Pada tanggal : Juli 2023

Mengetahui
Ketua Komite Yang mengesahkan
KB Bhakti Ibu Ibu Pengelola KB Bhakti Ibu

SESI SETIANINGSIH,Amd.Keb YENI KURNIAWATI

Telah divalidasi pada tanggal 11 Juli 2023


Penilik PAUD Kecamatan Balapulang

AGUS WARNOTO,S.Pd.MM.
NIP. 196808181988061001

II
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
KELOMPOK BERMAIN BHAKTI IBU
DESA BANJARANYAR KEC. BALAPULANG KAB. TEGAL
Alamat; Jalan Raya Timur banjaranyar Gg. Bima RT 04/RW 03 Banjaranyar Balapulang Tegal, 52464

VALIDASI
Nomor : 423.5 / / KB BI / VII / 2023

Berdasarkan hasil validasi,monitoring dan evaluasi disertai bimbingan pelaksanaan penyusunan


kurikulum PAUD secara terpadu,dengan memperhatikan :
1. Prinsip dasar penyusun kurikulum sekolah
2. Pedoman pengembangan kurikulum
3. Permendikbudristek No.5 tahun 2022 tentang Standar Nasional PAUD
4. Kepmendikbudristek No. 262 tahun 2022 tentang Perubahan atas Kepmendikbudristek No.
56/M/2022tentang penerapan kurikulum Merdeka
5. Permendikbud No. 56 tahun 2022 tentang Pemberlakuan Kurikulum Merdeka
6. Saran dan pendapat Stakeholder Pendidikan
7. Hasil Penyusunan KB Bhakti Ibu Banjaranyar

Dengan Ini penilik PAUD dan DIKMAS KWK Dikbud Kecamatan Balapulang memvalidasi
Kurikulum KB Bhakti Ibu Banjaranyar Kec. Balapulang Kab. Tegal untuk mendapat pengesahan
oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tegal.

III
KATA PENGANTAR

Dengan mengucap syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, Kurikulum Operasional KB BHAKTI
IBU tahun ajaran 2023-2024 telah selesai disusun. Dokumen Kurikulum Operasional KB KASIH
IBU merupakan pedoman bagi Lembaga KB BHAKTI IBU dalam menyelenggarakan
pendidikan. Seluruh kegiatan yang diselenggarakan yang menyangkut kegiatan pembelajaran dan
kegiatan unggulan, sumber daya pendidik dan tenaga kependidikan di KB BHAKTI IBU
berpedoman kepada kurikulum operasional di satuan pendidikan. Penyusunan kurikulum ini
dapat diselesaikan berkat doa, dorongan dan bimbingan dari Penilik Paud KWK Dikbud Kec.
Balapulang. Kami berharap dokumen kurikulum ini dapat menjadi pedoman dalam pelaksanaan
kegiatan pembelajaran di KB BHA IBU. Selain itu kami juga berharap dokumen kurikulum ini
dapat menjadi masukan bagi pengembangan kurikulum pada tahun ajaran berikutnya.

Balapulang, Juli 2023


Pengelola KB BHAKTI IBU

YENIKURNIAWATI
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
KELOMPOK BERMAIN BHAKTI IBU
DESA BANJARANYAR KEC. BALAPULANG KAB. TEGAL
Alamat; Jalan Raya Timur banjaranyar Gg. Bima RT 04/RW 03 Banjaranyar Balapulang Tegal, 52464

SURAT KEPUTUSAN
PENGELOLA KB BHAKTI IBU BALAPULANG
NOMOR: /KB.BI/VII/2023
TENTANG PENETAPAN KURIKULUM
KB BHAKTI IBU BALAPULANG
TAHUN AJARAN 2023/2024
Menimbang :

1. Bahwa untuk memperlancar pelaksanaan Program pembelajaran dan tercapainya Standar Tingkat
Pencapaian Perkembangan Anak ( STTPA ) di KB BHAKTI IBU BALAPULANG diperlukan
Kurikulum Operasional Sekolah Pendidikan
2. Program Pembelajaran tahun Ajaran 2023/2024 di KB BHAKTI IBU BALAPULANG perlu
menetapkan Pembelajaran kurikulum operasional Satuan pendidikan
Mengingat :

1. Undang-undang No. 20 tahun 2003 Tentang Sistem pendidikan Nasional


2. Keputusan Menteri Pendidikan dan kebudayaan, riset dan Teknologi nomer 262/M/2022
tentang Perubahan atas Keputusan Menteri Pendidikan dan kebudayaan,Riset dan
Teknologi Nomor 56?M/2022 Tentang Pedoman Penetapan Kurikulum dalam rangka
Pemulihan Pembelajaran
3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, riset dan Teknologi Nomor.5 tahun 2022
tentang Standar kompetensi kelulusan pada Pendidikan Anak usia Dini,jenjang Pendidikan
Sekolah dasar dan jenjang Pendidikan menengah.
4. Peraturan Menteri Pendidikan kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 7 Tahun 2022
Tentang Standar Isi Pada Pendidikan Anak Usia Dini, Jenjang Pendidikan Dasar, Dan
Jenjang Pendidikan Menengah
5. Peraturan Menteri Pendidikan dan kebudayaan ,Riset dan Teknologi Nomor 16 Tahun
2022 Tentang Standar Proses pada Pendidikan anak Usia Dini, Jenjang Sekolah dasar dan
jenjang Pendinikan Menengah
6. Peraturan Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, Dan Teknologi Republik Indonesia
Nomor 21 Tahun 2022 Tentang Standar Penilaian Pada Pendidikan Anak Usia Dini,
Jenjang Pendidikan Dasar, Dan Jenjang Pendidikan Menengah
7. Keputusan Kepala Badan standar. Kurikulum dan asesmen Penidikan, Kementeri
Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 008/H/KR/2022 tentang Capaian
Pembelajaran pada Pendidikan Anak Usia Dini, jenjang Sekolah Dasar dan jenjang
Pendidikan Menengah
8. Keputusan Kepala Badan standar. Kurikulum dan Asesmen Penidikan, Kementeri
II
Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 009/H/KR/2022 tentang
Dimensi,Elemen dan Sub elemen dan Profil Pelajar Pancasila pada kurikulum Merdeka.
9. Keputusan Kepala Badan Standar. Kurikulum dan Asesmen Penidikan, Kementeri
Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 033/H/KR/2022 tentang Perubahan
atas keputusan kepala badan Standar, kurikulum dan Asesmen Pendidikan, Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan riset dan teknologi Nomor 008/H/KR/2022 tentang Capaian
Pembelajaran pada Pendidikan Anak Usia Dini, jenjang Dasar dan jenjang Pendidikan
Menengah pada Kurikulum merdeka
10. Keputusan Kepala Badan Standar. Kurikulum dan Asesmen Penidikan, Kementeri
Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi Nomor 033/H/KR/2022 tentang Satuan
Pendidikan Pelaksana IKM pada Tahun Ajaran 2022/2023

MEMUTUSKAN DAN MENETAPKAN


KESATU : Bahwa Kurikulum Operasional ( Terlampir ) ditetapkan sebagai Kurikulum di
Satuan Pendidikan KB BHAKTI IBU BANJARANYAR
KEDUA : Kurikulum Operasional ini sebagai landasan dan acuan Pembelajaran di satuan
Pendidikan Sekolah KB BHAKTI IBU BANJARANYAR
KETIGA : Apabila dikemudian hari terdapat kesalahan dan kekeliruan dalam penetapan
Keputusan ini, maka akan dilakukan perbaikan sebagaimana mestinya.
KEEMPAT : surat keputusan berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di : Balapulang
Pada Tanggal : Juli 2023

Pengelola KB BHAKTI IBU

YENI KURNIAWATI

III
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL
KATA PENGANTAR............................................................................................................
SURAT KEPUTUSAN PENETAPAN KURIKULUM OPERASIONAL........................
LEMBAR PENGESAHAN....................................................................................................
DAFTAR ISI...........................................................................................................................

BAB I KARAKTERISTIK.................................................................................................
A. Karakteristik Lingkungan Belajar.......................................................................
1. Sumber Daya Alam, Sosial dan Budaya........................................................
2. Sistem dan Kebijakan Daerah........................................................................
B. Karakteristik Satuan PAUD................................................................................
1. Peserta Didik..................................................................................................
2. Guru dan Tenaga Kependidikan.....................................................................
3. Sarana Prasarana.............................................................................................
4. Sumber Pendanaan.........................................................................................
5. Kemitraan.......................................................................................................

BAB II VISI, MISI DAN TUJUAN.....................................................................................


A. Visi......................................................................................................................
B. Misi.....................................................................................................................
C. Tujuan.................................................................................................................

BAB III PENGORGANISASIAN PEMBELAJARAN......................................................


A. Struktur Kurikulum.............................................................................................
1. Kegiatan Pembelajaran Intrakurikuler............................................................
2. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila......................................................
B. Peta Konsep.........................................................................................................
1. Peta Konsep Intrakurikuler.............................................................................
2. Peta Konsep Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila................................
C. Elemen Capaian Perkembangan (CP), Tujuan Pembelajaran.............................
1. Nilai Agama dan Budi Pekerti........................................................................
2. Jati Diri...........................................................................................................
3. Dasar Literasi dan STEAM............................................................................
D. Dimensi, Elemen dan Subelemen Profil Pelajar Pancasila.................................
1. Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia. .
2. Berkebhinekaan Global..................................................................................
IV
3. Bergotong Royong.........................................................................................
4. Mandiri...........................................................................................................
5. Bernalar Kritis................................................................................................
6. Kreatif.............................................................................................................
E. Pengorganisasian Topik dan Tujuan Pembelajaran............................................
1. Kegiatan Pembelajaran Intrakurikuler............................................................
2. Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila......................................................
F. Pengorganisasian/Alokasi Waktu Belajar...........................................................
1. Beban Belajar.................................................................................................
2. Kalender Pendidikan......................................................................................
G. Model Pembelajaran............................................................................................
H. Metode Pembelajaran..........................................................................................

BAB IV RENCANA PEMBELAJARAN.............................................................................


A. Program Tahunan................................................................................................
B. Program Semester...............................................................................................
C. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Intrakurikuler............................................
D. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran P5..............................................................
E. Asesmen/Penilaian..............................................................................................
1. Asesmen atau Evaluasi Pembelajaran............................................................
2. Teknik Penilaian.............................................................................................

BAB V PENDAMPINGAN, EVALUASI DAN PENGEMBANGAN PROFESIONAL


A. Pendampingan dan Evaluasi...............................................................................
B. Pengembangan Profesional.................................................................................

BAB VI PENUTUP................................................................................................................

LAMPIRAN

V
BAB I
KARAKTERISTIK

A. Karakteristik Lingkungan Belajar


1. Sumber Daya Alam, Sosial dan Budaya

Kelompok Bermain Bhakti Ibu terletak di desa Banjaranyar Rt 04 Rw 03 desa


Banjaranyar Kecamatan Balapulang Kabupaten Tegal, lebihb tepatnya di Jl. Raya timur
Banjaranyar Gg.Bima Rt 04 Rw 03 Desabanjaranyar. Kelompok Bermain Bhakti Ibu adalah
lembaga bernuansa nasional. Lokasi Kelompok Bermain Bhakti Ibu tidak jauh dari jalan
raya Arah Guci, dan berada di tengah tengah lingkungan penduduk .

Kehidupan masyarakat di sekitar Kelompok Bermain BHAKTI IBU adalah muslim


sehingga dalam kesehariannya banyak sekali aktivitas keagamaan dari tingkat RT, RW,
Desa bahkan masyarakat aktif kegiatan keagamaan sampai tingkat kecamatan. Majlis
ta’lim, TPQ, Jamiyah dari tingkat anak-anak hingga orang tua , MTDA menjadi tempat
untuk memperdalam ilmu agama sehingga nuansa religius menjadi ciri khas masyarakat
desa Banjaranyar. Mata pencaharian masyarakat di sekitar sekolah sangat heterogen
sehingga sangat mewarnai tatanan kehidupan. Sebagian besar masyarakatnya bekerja sebagai
buruh tani, karyawan pabrik, pedagang, merantau. Jika kita lihat latar belakang pendidikan
masyaratkat di sekitar sekolah sudah lumayan bagus, mereka rata rata mengenyam
pendidikan paling rendah adalah SLTP.

Dalam rangka melestarikan budaya jawa dan menumbuhkan rasa cinta tanah air di
Kelompok Bermain BHAKTI IBU setiap hari kamis dan Jumat pendidik dan peserta didik
memakai baju batik selama kegiatan pembelajaran, mengenalkan lagu daerah, tarian
daerah seperti cublak cublak suweng, jaranan, gundul gundul pacul, dan menyanyikan
lagu kebangsaan dan lagu nasional. Setiap hari Jumat mengadakann kegiatan
keagamaan/praktik ibadah mulai dari berwudlu, sholat dhuha/sholat fardhu berjamaah,
membaca asmaul husna, do’a harian, surat- surat pendek dan sholawat nabi.

2. Sistem dan Kebijakan Daerah


Sistem kebijakan daerah di Kabupaten Tegal sudah sangat mendukung keberadaan PAUD.
Baik kebijakan tentang wajib satu tahun PAUD sebelum masuk ke SD. Dari sisi kesejahteraan
untuk pendidik juga sudah terbukti dengan adanya intensif untuk guru paud di setiap bbulan,
walaupun penerimaanya tiap 3 bulan sekali
VI
B. Karakteristik Satuan PAUD
1. Peserta Didik
Peserta didik di KB Bhakt Ibu pada tahun ajaran 2023-2024 sebanyak 32 anak, yaitu terdiri
atas usia 3 - 4 tahun sebanyak 2 anak dan usia 4 -5 tahun sebanyak 11 anak serta usia 5-6 tahun 19
anak. Peserta didik pada tahun ajaran 2023-2024 pada umumnya berasal dari orang tua dengan
latar belakang Pendidikan SLTP dan bermata pencaharian sebagai pedagang

2. Guru dan Tenaga Kependidikan


Guru dan tenaga kependidikan di KB Bhakti Ibu pada tahun ajaran 2023-2024 sebanyak 3
orang, yang terdiri atas :
a. Guru sebanyak dua orang yang berlatar belakang SMA dan S1 yang Merangkap sebaga
tenaga adaministrasi dan operator sekolah
b. Pengelola berlatar belakang pendidikan SMK merangkap sebagai pendidik

3. Sarana Prasarana
KB Bhakti Ibu memiliki dua ruang kelas, satu ruang toilet, satu ruang Guru dan . Serta
memiliki alat pendukung kegiatan pembelajaran dalam dan luar ruangan.
4. Sumber Pendanaan
Sumber pendanaan KB Bhakti Ibu pada tahun ajaran 2023-2024 yaitu berasal dari BOSP
SPP siswa.
5. Kemitraan
Kelompok Bermain Bhakti Ibu bermitra dengan beberapa pihak dalam penyediaan
layanan yang holistik integratif untuk peserta didik, antara lain :

 Layanan pendidikan bermitra dengan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan


Kab. Tegal, KWK Kec. Balapulang, PKG PAUD Kec. Balapulang,
HIMPAUDI Kec. Balapulang.
 Layanan kesehatan dan gizi bermitra dengan Puskesmas Kalibakung,
 Layanan Kebersihan bermitra dengan Pemerintah Desa Banjaranyar
 Layanan Perlindungan ibu dan anak PLKB Kec Balpulang
 Layanan POSYANDU dengan POSYANDU BUGENVIL
 Layanan Masyarakat dengan POLSEK Balapulang
 Layanan Kesiapan belajar dimasa transisi PAUD-SD bermitra
 Kunjungan ke kantor Balai Desa Banjaranyar

VII
BAB II
VISI, MISI, TUJUAN

A. Visi
“Terwujudnya anak usia dini yang cerdas, berkarakter, dinamis dan unggul”

B. Misi
1. Melaksanakan pembelajaran yang menyenangkan untuk meningkatkan kemampuan
dasar dalam berbagai aspek perkembangan;
2. Melaksanakan pembelajaran Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dalam
menanamkan karakter sejak usia dini;
3. Melaksanakan program sekolah yang menguatkan kedinamisan anak didik dalam
mengamalkan Pancasila di era digital dan teknologi;
4. Melaksanakan pembelajaran dan kegiatan-kegiatan yang dapat meningkatkan prestasi
anak didik sesuai dengan minat dan bakat.

C. Tujuan
1. Menciptakan anak didik yang cerdas dalam berbagai aspek perkembangan;
2. Menguatkan karakter pelajar Pancasila sejak usia dini;
3. Membentuk generasi yang memiliki toleransi dan dinamis sesuai dengan perkembangan
zaman;
4. Menciptakan generasi unggul serta mampu mengembangkan minat dan bak
BAB III
PENGORGANISASIAN PEMBELAJARAN

A. Struktur Kurikulum
1. Kegiatan Pembelajaran Intrakurikuler
Kegiatan pembelajaran intrakurikuler dirancang agar anak dapat mencapai
kemampuan yang tertuang di dalam capaian pembelajaran. Intisari kegiatan
pembelajaran intrakurikuler adalah bermain bermakna sebagai perwujudan “Merdeka
Belajar, Merdeka Bermain”. Kegiatan yang dipilih harus memberikan pengalaman yang
menyenangkan dan bermakna bagi anak. Kegiatan perlu didukung oleh penggunaan
sumber-sumber belajar yang nyata dan ada di lingkungan sekitar anak. Sumber belajar
yang tidak tersedia secara nyata dapat dihadirkan dengan dukungan teknologi dan buku
bacaan anak.

2. Projek Penguatan Profil Pancasila


Projek penguatan profil pelajar Pancasila bertujuan untuk memperkuat upaya
pencapaian profil pelajar Pancasila yang mengacu pada Standar Tingkat Pencapaian
Perkembangan Anak untuk PAUD. Penguatan profil pelajar Pancasila di KB Bhakti Ibu
dilakukan dalam konteks perayaan tradisi lokal, hari besar daerah, nasional, dan
internasional. Pelaksanaan projek penguatan profil pelajar Pancasila menggunakan
alokasi waktu kegiatan di KB Bhakti Ibu
B.Peta konsep
1. Peta Konsep Kegiatan Pembelajaran Intrakurikuler
a. Semester I
b. Semester II
2. Peta Konsep Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila
a. Semester I
b. Semester II

I
1
C. Elemen Capaian Perkembangan (CP), Tujuan Pembelajaran
1. Nilai Agama dan Budi Pekerti
Anak percaya kepada Tuhan Yang Maha Esa, mulai mengenal dan mempraktikkan ajaran pokok sesuai dengan agama dan kepercayaanNya. Anak
berpartisipasi aktif dalam menjaga kebersihan, kesehatan dan keselamatan diri sebagai bentuk rasa sayang terhadap dirinya dan rasa syukur pada Tuhan
Yang Maha Esa. Anak menghargai sesama manusia dengan berbagai perbedaannya dan mempraktikkan perilaku baik dan berakhlak mulia. Anak
menghargai alam dengan cara merawatnya dan menunjukkan rasa sayang terhadap makhluk hidup yang merupakan ciptaan Tuhan Yang Maha Esa.
Tujuan Pembelajaran (TP)
Subelemen Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
4-5 Tahun 5-6 Tahun

Anak percaya A. Percaya Kepada Anak dapat menyebutkan Anak dapat mengenal simbol- Anak dapat menyebutkan nama
kepada Tuhan Tuhan Yang nama Tuhannya dan agama simbol agamanya (tempat Tuhannya dan agama yang dipeluknya
Yang Maha Esa, Maha Esa dan yang dipeluknya ibadah, hari besar, cara
mulai mengenal Mengenal berpakaian, dsb)
dan Ajaran Pokok
mempraktikkan Agama dan Anak dapat membedakan Anak dapat membedakan ciptaan
ajaran pokok Kepercayaannya ciptaan Tuhan dan buatan Tuhan dan buatan manusia
sesuai dengan manusia
agama dan
kepercayaannya Anak dapat mengenal simbol-simbol
agamanya (tempat ibadah, hari besar,
cara berpakaian, dsb)
B. Pembiasaan Anak dapat menirukan tata Anak dapat melakukan tata Anak dapat menirukan tata cara
Praktik Ajaran cara ibadah sesuai agamanya cara ibadah sesuai agamanya ibadah sesuai agamanya (Islam meniru
Pokok Agama (Islam meniru gerakan (Islam meniru gerakan shalat, gerakan shalat, Kristen melipat tangan
dan shalat, Kristen melipat Kristen melipat tangan saat saat berdoa, Katolik tanda salib, dsb)
Kepercayaannya tangan saat berdoa, Katolik berdoa, Katolik tanda salib,
tanda salib, dsb) dsb)
Anak dapat menirukan doa Anak dapat berdoa sesuai Anak dapat menirukan doa sesuai
sesuai agamanya agamanya yang sesuai agamanya
keperluannya (doa makan, doa
tidur, dsb)

Anak dapat melakukan tata cara


ibadah sesuai agamanya (Islam meniru
gerakan shalat, Kristen melipat tangan
saat berdoa, Katolik tanda salib, dsb)

Anak dapat berdoa sesuai agamanya


yang sesuai keperluannya (doa makan,
doa tidur, dsb)

Anak A. Kebersihan Diri Anak dapat melakukan Anak dapat melakukan Anak dapat melakukan kegiatan
berpartisipasi kegiatan kebersihan diri kegiatan kebersihan diri secara kebersihan diri dengan bantuan orang
aktif dalam dengan bantuan orang mandiri (menggosok gigi, dewasa (menggosok gigi, MCK,
menjaga dewasa (menggosok gigi, MCK, mencuci tangan, mencuci tangan, memakai pakaian,
kebersihan, MCK, mencuci tangan, memakai pakaian, dsb) dsb)
kesehatan dan memakai pakaian, dsb)
keselamatan diri
sebagai bentuk Anak dapat melakukan kegiatan
rasa sayang kebersihan diri secara mandiri
terhadap dirinya (menggosok gigi, MCK, mencuci
dan rasa syukur tangan, memakai pakaian, dsb)
pada Tuhan Yang
Maha Esa. B. Kesehatan Diri Anak dapat menyebutkan Anak melakukan aktifitas Anak dapat menyebutkan cara
cara menjaga kesehatan untuk menjaga kesehatannya menjaga kesehatan
Anak dapat menyebutkan Anak membiasakan diri makan Anak dapat menyebutkan makanan
makanan sehat bergizi makanan sehat bergizi sehat bergizi seimbang
seimbang seimbang
Anak melakukan aktifitas untuk
menjaga kesehatannya
Anak membiasakan diri makan
makanan sehat bergizi seimbang
C. Keselamatan Anak dapat menyebutkan Anak dapat menjelaskan Anak dapat menyebutkan
Diri hal-hal yang dapat hal-hal yang mendukung hal-hal yang dapat
mengancam keselamatan keselamatan diri (contohnya, mengancam keselamatan
diri (misalnya, bermain bermain di lingkungan yang diri (misalnya, bermain
di jalan raya, melompat tidak banyak kendaraan, di jalan raya, melompat
dari ketinggian atau tidak bepergian atau dari ketinggian atau
menggunakan benda-benda menerima pemberian dari menggunakan benda-benda
yang berisiko tanpa tanpa orang asing, dsb) dan yang berisiko tanpa tanpa
pengawasan orang dewasa, yang dapat mengancam pengawasan orang dewasa,
dsb) keselamatan diri (contohnya, dsb)
bermain dengan benda-benda
tajam, perilaku orang
yang membuat diri anak
tidak nyaman, dsb)
Anak dapat memilih tindakan Anak dapat menjelaskan
yang dapat menjaga hal-hal yang mendukung
keselamatan dirinya (berjalan keselamatan diri (contohnya,
disebelah kiri, tidak bermain bermain di lingkungan yang
dijalan raya, dsb) tidak banyak kendaraan,
tidak bepergian atau
menerima pemberian dari
orang asing, dsb) dan
yang dapat mengancam
keselamatan diri (contohnya,
bermain dengan benda-benda
tajam, perilaku orang
yang membuat diri anak
tidak nyaman, dsb)

Anak dapat memahami cara Anak dapat memilih tindakan yang


menyelamatkan dirinya (cara dapat menjaga keselamatan dirinya
menghadapi bencana, jika ada (berjalan disebelah kiri, tidak bermain
benda tajam/membahayakan, dijalan raya, dsb)
dsb)

Anak dapat memahami cara


menyelamatkan dirinya (cara
menghadapi bencana, jika ada benda
tajam/membahayakan, dsb)

Anak menghargai A. Menghargai Anak tidak memilih teman Anak menghargai orang lain Anak tidak memilih teman dan mau
sesama manusia Sesama Manusia dan mau berteman dengan saat berinteraksi dengan orang berteman dengan teman yang berbeda-
dengan berbagai dengan teman yang berbeda-beda yang berbeda beda
perbedaannya dan Berbagai
mempraktikkan Perbedaannya Anak menghargai orang lain saat
perilaku baik dan berinteraksi dengan orang yang
berakhlak mulia. berbeda
B. Pembiasaan Anak dapat membedakan Anak mempraktekkan perilaku Anak dapat membedakan perilaku
Praktik Perilaku perilaku baik dan perilaku baik (berkata jujur, hormat baik dan perilaku tidak baik (jujur-
Baik tidak baik (jujur-bohong, pada orang yang lebih tua, dsb) bohong, dermawan-pelit, dsb)
dermawan-pelit, dsb)

Anak mempraktekkan perilaku baik


(berkata jujur, hormat pada orang
yang lebih tua, dsb)
Anak menghargai Anak mau berinteraksi Anak menjelaskan cara Anak mau berinteraksi dengan alam
alam dengan cara dengan alam sekitar dan merawat tanaman dan sekitar dan makhluk ciptaan Tuhan
merawatnya dan makhluk ciptaan Tuhan (ikut memeliharan binatang (ikut serta saat bertanam, mau
menunjukkan rasa serta saat bertanam, mau peliharaan memegang binatang peliharaan, dsb)
sayang terhadap memegang binatang
makhluk hidup peliharaan, dsb)
yang merupakan
ciptaan Tuhan Anak melakukan kegiatan Anak menjelaskan cara merawat
Yang Maha Esa. merawat tanaman dan tanaman dan memeliharan binatang
menyayangi binatang peliharaan
Anak melakukan kegiatan merawat
tanaman dan menyayangi binatang
2. Jati Diri
Anak mengenali, mengekspresikan, dan mengelola emosi diri serta membangun hubungan sosial secara sehat. Anak mengenal dan memiliki perilaku positif
terhadap diri dan lingkungan (keluarga, sekolah, masyarakat, negara, dan dunia) serta rasa bangga sebagai anak Indonesia yang berlandaskan Pancasila.
Anak menyesuaikan diri dengan lingkungan, aturan, dan norma yang berlaku. Anak menggunakan fungsi gerak (motorik kasar, halus, dan taktil) untuk
mengeksplorasi dan memanipulasi berbagai objek dan lingkungan sekitar sebagai bentuk pengembangan diri.
Tujuan Pembelajaran (TP)
Subelemen Alur Tujuan Pembelajaran (ATP)
4-5 Tahun 5-6 Tahun

Anak mengenali, A. Mengenal dan Anak mengenal dan Anak mengekspresikan Anak mengenal dan menyebutkan
mengekspresikan, Mengekspresikan menyebutkan nama-nama emosi baik secara verbal nama-nama emosi (marah, sedih, takut,
dan mengelola Emosi emosi (marah, sedih, takut, maupun nonverbal dsb)
emosi diri serta dsb)
membangun Anak menunjukan ekspresi Anak mengekspresikan emosi baik
hubungan sosial sesuai aksi atau reaksi secara verbal maupun nonverbal
secara sehat. orang lain
Anak menunjukan ekspresi sesuai aksi
atau reaksi orang lain
B. Mengelola Emosi Anak menyebutkan cara Anak memilih cara Anak menyebutkan cara mengelola
mengelola emosi (minum mengelola emosi yang emosi (minum air putih, menarik nafas,
air putih, menarik nafas, diperkenalkan guru dsb)
dsb) (minum air putih, menarik
nafas, dsb)
Anak mempraktekkan cara Anak memilih cara mengelola emosi
mengelola emosi sesuai yang diperkenalkan guru (minum air
cara yang dipilihnya putih, menarik nafas, dsb)
Anak mempraktekkan cara mengelola
emosi sesuai cara yang dipilihnya

C. Membangun Anak dapat berinteraksi Anak dapat menginisiasi Anak dapat berinteraksi atau bermain
Hubungan Sosial atau bermain bersama permainan, meminta bersama temannya
secara sehat temannya terlibat dalam permainan,
atau mengajak teman
bermain bersama.

Anak dapat menyelesaikan Anak dapat menginisiasi permainan,


konflik meminta terlibat dalam permainan, atau
ketika bermain bersama mengajak teman bermain bersama.
dengan bantuan guru.

Anak dapat menyelesaikan konflik


ketika bermain bersama dengan bantuan
guru.
Anak mengenal A. Memiliki perilaku Anak mampu Anak menunjukkan rasa Anak mampu menceritakan hal yang ia
dan memiliki Positif Diri menceritakan hal yang ia bangga atas karya atau suka.
perilaku positif suka. usahanya.
terhadap diri dan
lingkungan Anak memiliki keinginan Anak menunjukkan rasa bangga atas
(keluarga, sekolah, untuk mencoba hal baru karya atau usahanya.
masyarakat, dan tidak takut gagal
negara, dan dunia) Anak memiliki keinginan untuk
serta rasa bangga mencoba hal baru dan tidak takut gagal
sebagai anak
Indonesia yang
berlandaskan
Pancasila
B. Memiliki perilaku Anak mengenal persamaan Anak mengapresiasi Anak mengenal persamaan dan
positif terhadap dan perbedaan ciri fisik perbedaan (misalnya perbedaan ciri fisik dan nonfisik dirinya
lingkungan dan nonfisik dirinya memberikan pujian atau dengan anggota keluarga atau teman
dengan anggota keluarga menepuk tangan) sebaya.
atau teman sebaya.
Anak mengapresiasi perbedaan
(misalnya memberikan pujian atau
menepuk tangan)
C. Menyadari bahwa Anak menyebutkan dirinya Anak mengenal persamaan Anak menyebutkan dirinya bagian dari
dirinya dan orang bagian dari kelompok dan perbedaan semua kelompok masyarakat (bagian dari
lain merupakan masyarakat (bagian dari anggota kelompoknya anggota keluarga, bagian dari kelompok
bagian dari anggota keluarga, bagian (persamaan dan perbedaan usia di sekolahnya, dsb)
kelompok dari kelompok usia di usia/jenis kelamin, atau
sekolahnya, dsb) agama, dsb)

Anak menghargai Anak mengenal persamaan dan


keberagaman (misalnya, perbedaan semua anggota kelompoknya
ikut merayakan hari besar (persamaan dan perbedaan usia/jenis
perayaan tradisi lain, kelamin, atau agama, dsb)
bersedia bermain dengan
semua teman)
Anak menghargai keberagaman
(misalnya, ikut merayakan hari besar
perayaan tradisi lain, bersedia bermain
dengan semua teman)
Anak Anak dapat memahami Anak dapat mengikuti atau Anak dapat memahami dan dapat
menyesuaikan diri dan dapat melakukan menyepakati aturan melakukan aturan-aturan sederhana
dengan lingkungan, aturan-aturan sederhana bersama dalam konteks yang berlaku di rumah atau di kelas
aturan, dan norma yang berlaku di rumah bermain bersama teman. (mau bergiliran, membereskan mainan
yang berlaku. atau di kelas (mau setelah dipakai)
bergiliran, membereskan
mainan setelah dipakai)

Anak mudah beradaptasi Anak dapat mengikuti atau menyepakati


ketika terjadi perubahan aturan bersama dalam konteks bermain
(dapat tetap bermain meski bersama teman.
berbeda teman atau
berpindah kelompok)

Anak mudah beradaptasi ketika terjadi


perubahan (dapat tetap bermain meski
berbeda teman atau berpindah
kelompok)

Anak A. Motorik Kasar Anak menirukan gerakan Anak melakukan gerakan Anak menirukan gerakan motorik kasar
menggunakan motorik kasar yang motorik kasar yang dicontohkan guru
fungsi gerak dicontohkan guru (menendang, melempar,
(motorik kasar, menangkap, dsb)
halus, dan taktil) Anak mengeksplorasi Anak melakukan gerakan motorik kasar
untuk sumber daya di sekitar (menendang, melempar, menangkap,
mengeksplorasi dan untuk mengembangkan dsb)
memanipulasi fungsi motorik kasar
berbagai objek dan (menggunakan ranting
lingkungan sekitar untuk melempar dan
sebagai bentuk menangkap, dsb)
Anak mengeksplorasi sumber daya di
sekitar untuk mengembangkan fungsi
motorik kasar (menggunakan ranting
untuk melempar dan menangkap, dsb)

B. Motorik Halus Anak menirukan gerakan Anak melakukan gerakan Anak menirukan gerakan motorik halus
dan Taktil motorik halus dan taktil motorik halus (menjumput, dan taktil yang dicontohkan guru
yang dicontohkan guru mengocok, meremas, dsb)
Anak mengeksplorasi Anak melakukan gerakan motorik halus
pengembangan sumber daya di sekitar (menjumput, mengocok, meremas, dsb)
diri. untuk mengembangkan
fungsi motorik halus
(menggunakan daun untuk
meremas, dsb)
Anak mengeksplorasi sumber daya di
sekitar untuk mengembangkan fungsi
motorik halus (menggunakan daun
untuk meremas, dsb)

3. Dasar Literasi dan STEAM


Anak mengenali dan memahami berbagai informasi, mengomunikasikan perasaan dan pikiran secara lisan, tulisan, atau menggunakan berbagai media serta
membangun percakapan. Anak menunjukkan minat, kegemaran, dan berpartisipasi dalam kegiatan pramembaca dan pramenulis. Anak mengenali dan
menggunakan konsep pramatematika untuk memecahkan masalah di dalam kehidupan sehari-hari. Anak menunjukkan kemampuan dasar berpikir kritis,
kreatif, dan kolaboratif. Anak menunjukkan rasa ingin tahu melalui observasi, eksplorasi, dan eksperimen dengan menggunakan lingkungan sekitar dan
media sebagai sumber belajar, untuk mendapatkan gagasan mengenai fenomena alam dan sosial. Anak menunjukkan kemampuan awal menggunakan dan
merekayasa teknologi serta untuk mencari informasi, gagasan, dan keterampilan secara aman dan bertanggung jawab. Anak mengeksplorasi berbagai
proses seni, mengekspresikannya serta mengapresiasi karya seni.
Tujuan Pembelajaran (TP)
Alur Tujuan Pembelajaran
Subelemen
4-5 Tahun 5-6 Tahun (ATP)

Anak mengenali dan A. Mengenali, Anak memahami Anak memahami Anak memahami
memahami berbagai menyimak, informasi/cerita/instruksi informasi/cerita/instruksi informasi/cerita/instruksi
informasi, dan pendek/singkat (mengulangi panjang/kompleks pendek/singkat (mengulangi
mengomunikasikan memahami informasi, menceritakan (mengulangi informasi, informasi, menceritakan kembali,
perasaan dan pikiran berbagai kembali, dsb) menceritakan kembali, dsb)
secara lisan, tulisan, informasi dsb)
atau menggunakan
berbagai media serta
membangun Anak memahami
percakapan. informasi/cerita/instruksi
panjang/kompleks (mengulangi
informasi, menceritakan kembali,
dsb)

B. Menanggapi Anak merespon Anak merespon Anak merespon


tuturan informasi/cerita/instruksi informasi/cerita/instruksi informasi/cerita/instruksi
pendek/singkat (bertanya, panjang/kompleks pendek/singkat (bertanya,
menjawab pertanyaan, membuat (bertanya, menjawab menjawab pertanyaan, membuat
pernyataan, melakukan sesuai pertanyaan, membuat pernyataan, melakukan sesuai
instruksi, dsb) pernyataan, melakukan instruksi, dsb)
sesuai instruksi, dsb)
Anak merespon
informasi/cerita/instruksi
panjang/kompleks (bertanya,
menjawab pertanyaan, membuat
pernyataan, melakukan sesuai
instruksi, dsb)

C. Berpartisipasi Anak bercakap-cakap dengan Anak bercakap-cakap Anak bercakap-cakap dengan


dalam teman atau orang lain kalimat dengan teman atau orang teman atau orang lain kalimat
interaksi sederhana lain kalimat yang lebih sederhana
sosial panjang dan kompleks
Anak bercakap-cakap Anak bercakap-cakap dengan
dengan teman atau orang teman atau orang lain kalimat yang
lain kalimat yang lebih lebih panjang dan kompleks
panjang dan kompleks
dengan suara, sikap,
gestur dan ekspresi yang
dapat diterima
lingkungan
Anak bercakap-cakap dengan
teman atau orang lain kalimat yang
lebih panjang dan kompleks dengan
suara, sikap, gestur dan ekspresi
yang dapat diterima lingkungan

Anak menunjukkan A. Minat Anak menunjukan gestur tertarik Anak menunjukan gestur Anak menunjukan gestur tertarik
minat, kegemaran, terhadap teks terhadap buku yang dibacakan tertarik terhadap buku terhadap buku yang dibacakan
dan berpartisipasi yang dibacakan dan
dalam kegiatan menyampaikan pendapat
pramembaca dan (sesuai pengalamannya)
pramenulis saat buku dibacakan
Anak menyampaikan Anak menunjukan gestur tertarik
pendapat, pertanyaan, terhadap buku yang dibacakan dan
komentar terhadap buku menyampaikan pendapat (sesuai
yang dibacakan pengalamannya) saat buku
menggunakan kosakata dibacakan
dari buku yang dibacakan

Anak menyampaikan pendapat,


pertanyaan, komentar terhadap
buku yang dibacakan menggunakan
kosakata dari buku yang dibacakan

B. Kemampuan Anak mengenal bentuk huruf Anak mengasosiasikan Anak mengenal bentuk huruf
Membaca bentuk dan bunyi huruf
Anak mengenal bunyi huruf Anak merangkai Anak mengenal bunyi huruf
beberapa bunyi huruf
Anak membaca kata-kata Anak mengasosiasikan bentuk dan
sederhana yang bunyi huruf
bermakna
Anak merangkai beberapa bunyi
huruf
Anak membaca kata-kata sederhana
yang bermakna
C. Kemampuan Anak merespons cerita secara Anak mengenali Anak merespons cerita secara
Pemahaman verbal dengan memberi beberapa unsur verbal dengan memberi komentar,
Bacaan komentar, bertanya atau pun cerita yang telah bertanya atau pun mengaitkan
mengaitkan dibacakan, seperti cerita dengan pengalaman pribadi.
cerita dengan pengalaman karakter, seting, alur
pribadi. cerita, hingga
dapat menjawab
pertanyaan terkait
masalah yang dihadapi
tokoh.
Anak dapat menceritakan Anak mengenali beberapa unsur
kembali cerita yang telah dibacakan, seperti
cerita yang dibacakan karakter, seting, alur cerita, hingga
secara runut dapat menjawab pertanyaan terkait
menggunakan bantuan masalah yang dihadapi tokoh.
ilustrasi.

Anak dapat menceritakan kembali


cerita yang dibacakan secara runut
menggunakan bantuan ilustrasi.
D. Kemampuan Anak menuangkan pikiran dan/ Anak menuliskan ide-ide Anak menuangkan pikiran dan/
dasar untuk atau perasaan dalam bentuk yang bermakna atau perasaan dalam bentuk coretan
menulis coretan untuk menyampaikan menggunakan untuk menyampaikan pesan
pesan berbagai media
(misalnya kolase,
diorama, maupun loose
part).
Anak menirukan bentuk-bentuk Anak menirukan bentuk-bentuk
simbol dan huruf yang bermakna simbol dan huruf/ angka yang
bagi dirinya. bermakna bagi dirinya.
Anak menuliskan ide-ide yang
bermakna menggunakan
berbagai media (misalnya kolase,
diorama, maupun loose part).

E. Kemampuan Anak mulai menceritakan Anak mulai Anak mulai menceritakan coretan
menulis untuk coretan tulisan yang dibuatnya menceritakan simbol tulisan yang dibuatnya kepada
berkomunikas kepada orang dewasa dengan huruf/kata sederhana atau orang dewasa dengan lebih
i lebih kompleks. angka yang dibuatnya kompleks.
kepada orang dewasa
dengan lebih kompleks.
Anak mulai menceritakan simbol
huruf/kata sederhana atau angka
yang dibuatnya kepada orang
dewasa dengan lebih kompleks.
Anak mengenali dan A. Kepekaan Anak menyebutkan bilangan Anak mengenali Anak menyebutkan bilangan secara
menggunakan konsep Bilangan secara berurutan banyaknya berurutan
pramatematika untuk benda dalam jumlah
memecahkan masalah sedikit dengan dan tanpa
di dalam kehidupan membilang (subitasi).
sehari-hari.
Anak mengenal simbol angka Anak menunjukkan Anak mengenal simbol angka dan
dan menghubungkan simbol dan pemahaman menghubungkan simbol dan bunyi
bunyi angka korespondensi satu ke angka
satu menggunakan benda
konkret.
Anak mengenali banyaknya
benda dalam jumlah sedikit dengan
dan tanpa membilang (subitasi).
Anak menunjukkan pemahaman
korespondensi satu ke satu
menggunakan benda konkret.
B. Operasi Anak mengenal konsep jumlah Anak mulai melakukan Anak mengenal konsep jumlah
Hitung dengan berbagai media dan penjumlahan dan dengan berbagai media dan
menghubungkannya dengan pengurangan dengan menghubungkannya dengan simbol
simbol angka menggunakan berbagai angka
media dan
menghubungkannya
dengan simbol angka
Anak mengenal konsep Anak mengenal simbol Anak mengenal konsep
penjumlahan dan pengurangan operasi hitung ( +, -, =) penjumlahan dan pengurangan
menggunakan berbagai media dan mulai mengasosiasi menggunakan berbagai media
(daun, batu, dsb) dengan konsep (daun, batu, dsb)
penjumlahan dan
pengurangan
Anak mulai melakukan
penjumlahan dan pengurangan
dengan menggunakan berbagai
media dan menghubungkannya
dengan simbol angka

Anak mengenal simbol operasi


hitung ( +, -, =) dan mulai
mengasosiasi dengan konsep
penjumlahan dan pengurangan

C. Bentuk Anak mengenali bentuk dua dan Anak membuat bentuk Anak mengenali bentuk dua dan
tiga dimensi baru sesuai imajinasinya tiga dimensi
menggunakan beberapa
bentuk dua atau tiga
dimensi
Anak membuat bentuk baru sesuai
imajinasinya menggunakan
beberapa bentuk dua atau tiga
dimensi

D. Kesadaran Anak menunjukkan jalur yang Anak membedakan kiri Anak menunjukkan jalur yang perlu
ruang dan perlu dilalui untuk mencapai dan kanan, dan dapat dilalui untuk mencapai sebuah
lokasi sebuah benda pada gambar. menentukan arah dan benda pada gambar.
langkah yang dibutuhkan
dari satu lokasi ke lokasi
lain pada petak.
Anak menyebutkan posisi dari Anak menyebutkan posisi dari
benda yang dilihat, benda yang dilihat, dibandingkan
dibandingkan benda lainnya benda lainnya (atas, bawah,
(atas, bawah, belakang, samping, belakang, samping, depan).
depan).

Anak membedakan kiri dan kanan,


dan dapat menentukan arah dan
langkah yang dibutuhkan dari satu
lokasi ke lokasi lain pada petak.

E. Pengukuran Anak melakukan pengukuran Anak melakukan Anak melakukan pengukuran


dengan satuan alat ukur tidak pengukuran dengan dengan satuan alat ukur tidak baku
baku satuan alat ukur tidak
baku dan
menghubungkan dengan
simbol angka
Anak mengenal konsep Anak melakukan pengukuran
perbandingan dari hasil dengan satuan alat ukur tidak baku
ukur (panjang-pendek, dan menghubungkan dengan
berat-ringan, dsb) simbol angka

Anak mengenal konsep


perbandingan dari hasil ukur
(panjang-pendek, berat-ringan, dsb)
F. Waktu Anak menyebutkan nama-nama Anak menyebutkan, Anak menyebutkan nama-nama
hari dan bulan mengurutkan dan hari dan bulan
membandingkan kegiatan
pada setiap bagian waktu
(bangun pagi, mandi
pagi, sarapan, tidur siang,
tidur malam, dsb)

Anak mengenal konsep waktu Anak mulai terbiasa Anak mengenal konsep waktu
(pagi, siang, esok, kemarin, dsb) menggunakan istilah (pagi, siang, esok, kemarin, dsb)
satuan waktu baku dalam
menjelaskan suatu
informasi misalnya jam
atau hari. (contoh 1.
“Berapa hari lagi ulang
tahunku?”. Contoh 2.
"Ulang tahunku di bulan
Januari, masih lama").

Anak menghubungkan simbol Anak menghubungkan simbol


angka pada jam dan bagian angka pada jam dan bagian waktu
waktu (pagi, siang, malam) (pagi, siang, malam)

Anak menyebutkan, mengurutkan


dan membandingkan kegiatan pada
setiap bagian waktu (bangun pagi,
mandi pagi, sarapan, tidur siang,
tidur malam, dsb)
Anak mulai terbiasa menggunakan
istilah satuan waktu baku dalam
menjelaskan suatu informasi
misalnya jam atau hari. (contoh 1.
“Berapa hari lagi ulang tahunku?”.
Contoh 2. "Ulang tahunku di bulan
Januari, masih lama").

G. Pola (bentuk Anak mengenal konsep pola Anak mengembangkan Anak mengenal konsep pola
sederana dari (merah-kuning-hijau atau kecil, pola secara mandiri (merah-kuning-hijau atau kecil,
konsep agak besar, besar dan dengan berbagai media agak besar, besar dan sebagainya)
aljabar) sebagainya)

Anak mengamati dan Anak mengembangkan pola secara


mulai mampu mandiri dengan berbagai media
menjelaskan pola
bilangan termasuk ganjil
genap.
Anak mengamati dan mulai mampu
menjelaskan pola bilangan
termasuk ganjil genap.
H. Analisis data Anak Anak Anak
mengumpulkan/mengelompokka mengumpulkan/mengelo mengumpulkan/mengelompokkan
n benda berdasarkan persamaan mpokkan benda benda berdasarkan persamaan
cirinya berdasarkan persamaan cirinya
cirinya dan
menghubungkan dengan
simbol angka serta
menjelaskan benda yang
dikumpulan/dikelompok
kannya
Anak
mengumpulkan/mengelompokkan
benda berdasarkan persamaan
cirinya dan menghubungkan
dengan simbol angka serta
menjelaskan benda yang
dikumpulan/dikelompokkannya

Anak menunjukkan Anak aktif melakukan eksplorasi Anak membuat karya Anak aktif melakukan eksplorasi
kemampuan dasar terhadap benda-benda atau sendiri dengan terhadap benda-benda atau
berpikir kritis, kreatif, lingkungan sekitarnya. memanfaatkan benda- lingkungan sekitarnya.
dan kolaboratif. benda atau sumber daya
yang ada
dilingkungannya
Anak membuat karya Anak membuat karya sendiri
bersama teman-temannya dengan memanfaatkan benda-benda
dengan memanfaatkan atau sumber daya yang ada
benda-benda atau sumber dilingkungannya
daya yang ada
dilingkungannya
Anak membuat karya bersama
teman-temannya dengan
memanfaatkan benda-benda atau
sumber daya yang ada
dilingkungannya
Anak menunjukkan Anak menunjukkan rasa ingin Anak terlibat aktif dalam Anak menunjukkan rasa ingin tahu,
rasa ingin tahu tahu, baik terlihat dari gestur kegiatan eksplorasi baik terlihat dari gestur maupun
melalui observasi, maupun dengan banyak bertanya (mengamati, dsb), dengan banyak bertanya dan
eksplorasi, dan dan mengasosiasi eksperimen (seperti mengasosiasi pengetahuannya
eksperimen dengan pengetahuannya dengan benda membuat gunug meletus, dengan benda atau yang
menggunakan atau yang dilihat/ditemuinya dsb), atau penelitian akan dilihat/ditemuinya dilingkungan
lingkungan sekitar dilingkungan objek (perbedaan air
dan media sebagai sungai, air hujan dan air
sumber belajar, untuk kolam), fenomena alam
mendapatkan gagasan (menanam kacang hijau
mengenai fenomena menjadi toge), dsb
alam dan sosial.
Anak terlibat aktif dalam kegiatan
eksplorasi (mengamati, dsb),
eksperimen (seperti membuat
gunug meletus, dsb), atau penelitian
akan objek (perbedaan air sungai,
air hujan dan air kolam), fenomena
alam (menanam kacang hijau
menjadi toge), dsb

Anak menunjukkan A. Anak Anak menggunakan berbagai Anak menggunakan Anak menggunakan berbagai
kemampuan awal menunjukkan teknologi sederhana sehari-hari teknologi secara aman teknologi sederhana sehari-hari
menggunakan dan kemampuan sesuai fungsinya (menggunakan dan bertanggungjawab, sesuai fungsinya (menggunakan
merekayasa teknologi awal obeng untuk membuka sekrup, baik secara mandiri, obeng untuk membuka sekrup,
serta untuk mencari menggunakan menggunakan pisau untuk maupun dalam menggunakan pisau untuk
informasi, gagasan, teknologi memotong, dsb) kelompok. memotong, dsb)
dan keterampilan serta untuk
secara aman dan mencari
bertanggung jawab. informasi, Anak mengeksplorasi Anak menggunakan teknologi
gagasan, dan benda-benda atau sumber secara aman dan
keterampilan daya lainnya sebagai bertanggungjawab, baik secara
secara aman teknologi secara aman mandiri, maupun dalam kelompok.
dan dan bertanggungjawab,
bertanggung baik secara mandiri,
jawab. maupun dalam kelompok
(seperti menggunakan
tusukan pensil untuk
memotong, dsb)

B. Anak Anak merekayasa teknologi Anak memanfaatkan Anak merekayasa teknologi


menunjukkan sederhana secara aman dan benda-benda atau sumber sederhana secara aman dan
kemampuan bertanggungjawab secara daya lainnya sebagai bertanggungjawab secara mandiri
awal mandiri (seperti menggunakan teknologi sederhana (seperti menggunakan tusukan
merekayasa tusukan pensil untuk memotong, secara aman dan pensil untuk memotong, dsb)
teknologi dsb) bertanggungjawab, baik
serta untuk secara mandiri, maupun
mencari dalam kelompok (seperti
informasi, menggunakan tusukan
gagasan, dan pensil untuk memotong,
keterampilan dsb)
secara aman Anak memanfaatkan benda-benda
dan atau sumber daya lainnya sebagai
bertanggung teknologi sederhana secara aman
jawab. dan bertanggungjawab, baik secara
mandiri, maupun dalam kelompok
(seperti menggunakan tusukan
pensil untuk memotong, dsb)
Anak mengeksplorasi Anak mengeksplorasi kegiatan Anak membuat dan Anak mengeksplorasi kegiatan seni
berbagai proses seni, seni (membuat berbagai bunyi mengomunikasikan karya (membuat berbagai bunyi dengan
mengekspresikannya dengan berbagai media, dsb) seni yang dibuat kepada berbagai media, dsb)
serta mengapresiasi orang lain.
karya seni.
Anak mengungkapkan pikiran Anak mengungkapkan pikiran dan
dan perasaannya menggunakan perasaannya menggunakan lebih
lebih dari 1 jenis media seni dan dari 1 jenis media seni dan atau
atau teknik. teknik.

Anak membuat dan


mengomunikasikan karya seni yang
dibuat kepada orang lain.
D. Dimensi, Elemen dan Subelemen Profil Pelajar Pancasila
1. Beriman, Bertakwa Kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan Berakhlak Mulia
Dimensi Elemen Subelemen Diakhir Fase PAUD
Beriman, Akhlak beragama Mengenal dan Mencintai Tuhan Yang Mengenal adanya Tuhan Yang Maha Esa melalui sifat-sifat-
Bertakwa Maha Esa Nya
Kepada Tuhan Pemahaman Agama/ Kepercayaan Mengenal simbol-simbol dan ekspresi keagamaan yang
Yang Maha konkret
Esa, dan Pelaksanaan Ritual Ibadah Mulai mencontoh kebiasaan pelaksanaan ibadah sesuai
agama/ kepercayaannya
Berakhlak Mulai membiasakan bersikap jujur dan berani
Akhlak pribadi Integritas
Mulia menyampaikan kebenaran atau fakta
Merawat diri secara Fisik, Mental, dan Membiasakan diri untuk membersihkan, merawat tubuh,
Spiritual serta menjaga kesehatan dan keselamatan/keamanan diri
dalam semua aktivitas kesehariannya
Akhlak kepada manusia Mengutamakan persamaan dengan Membiasakan diri untuk membersihkan, merawat tubuh,
orang lain dan menghargai perbedaan serta menjaga kesehatan dan keselamatan/keamanan diri
dalam semua aktivitas kesehariannya
Berempati kepada orang lain Mengenali emosi, minat, dan kebutuhan orang-orang
terdekat dan membiasakan meresponsnya secara positif.
Akhlak kepada alam Memahami Keterhubungan Ekosistem Mengenal berbagai ciptaan Tuhan
Bumi
Menjaga Lingkungan Alam Sekitar Membiasakan bersyukur atas karunia lingkungan alam
sekitar dengan menjaga kebersihan dan merawat
lingkungan alam sekitarnya.
Akhlak bernegara Melaksanakan Hak dan Kewajiban Mengenali hak dan tanggungjawabnya di rumah dan
sebagai Warga Negara Indonesia sekolah, serta kaitannya dengan keimanan kepada Tuhan
YME.
2. Berkebhinekaan Global
Dimensi Elemen Subelemen
Berkebhinekaan Mengenal dan Mendalami budaya dan identitas Mengenali identitas diri dan kebiasaan-kebiasaan budaya
Global menghargai budaya budaya dalam keluarga
Mengeksplorasi dan membandingkan Mengenal identitas orang lain dan kebiasaan-kebiasaannya
pengetahuan budaya, kepercayaan,
serta praktiknya
Menumbuhkan rasa menghormati Membiasakan untuk menghormati budaya-budaya yang
terhadap keanekaragaman budaya berbeda dari dirinya.
Komunikasi dan interaksi Berkomunikasi antar budaya Menggunakan berbagai macam cara yang bermakna untuk
antar budaya mengungkapkan perasaan dan pikiran.
Mempertimbangkan dan Menjalin interaksi sosial yang positif dalam lingkungan
menumbuhkan berbagai perspektif keluarga dan sekolah
Refleksi dan tanggung Refleksi terhadap pengalaman Menunjukkan kesadaran untuk menerima teman yang
jawab terhadap kebinekaan. berbeda budaya dalam beberapa situasi.
pengalaman kebinekaan Menghilangkan stereotip dan Mengenali orang-orang di sekitarnya berdasarkan ciri-ciri
prasangka atau atribut tertentu
Menyelaraskan perbedaan budaya Mengetahui adanya budaya yang berbeda di lingkungan
sekitar.
Berkeadilan Sosial Aktif membangun masyarakat yang Menjalin pertemanan tanpa memandang perbedaan diri
inklusif, adil, dan berkelanjutan dan temannya
Berpartisipasi dalam proses Mulai berpartisipasi menentukan beberapa pilihan untuk
pengambilan keputusan bersama keperluan bersama dalam lingkungan kecil
Memahami peran individu dalam Mulai mengenali keberadaan dan perannya dalam
demokrasi lingkungan keluarga dan sekolah
3. Bergotong Royong
Dimensi Elemen Subelemen
Bergotong Kolaborasi Kerja sama Terbiasa bekerja bersama dalam melakukah kegiatan
Royong dengan kelompok (melibatkan dua atau lebih orang).
Komunikasi untuk mencapai tujuan Menyimak informasi sederhana dan mengungkapkannya
bersama dalam bahasa lisan
Saling ketergantungan positif Mengenali dan menyampaikan kebutuhan-kebutuhan diri
sendiri dan orang lain
Koordinasi Sosial Melaksanakan aktivitas bermain sesuai dengan
kesepakatan bersama dan saling mengingatkan adanya
kesepakatan tersebut.
Kepedulian Tanggap terhadap lingkungan Sosial Mulai mengenali dan mengapresiasi orang-orang di rumah
dan sekolah, untuk merespon kebutuhan di rumah dan
sekolah.
Persepsi sosial Mengenali berbagai reaksi orang lain di lingkungan sekitar.
Berbagi - Mulai membiasakan untuk berbagi kepada orang-orang di
sekitar.

4. Mandiri
Dimensi Elemen Subelemen
Mandiri Pemahaman diri dan Mengenali kualitas dan minat diri serta Mengenali kemampuan dan minat/kesukaan diri serta
situasi yang dihadapi tantangan yang dihadapi menerima keberadaaan dan keunikan diri sendiri
Mengembangkan refleksi diri Menceritakan pengalaman belajarnya di rumah maupun di
sekolah.
Regulasi diri Regulasi emosi Mengenali emosi-emosi yang dirasakan dan situasi yang
menyebabkan-nya, serta mulai belajar mengeskpresikan
emosi secara wajar
Penetapan tujuan belajar, prestasi, dan Menceritakan aktivitas yang akan dilakukan untuk
pengembangan diri serta rencana menyelesaikan tugas yang diberikan
strategis untuk mencapainya
Menunjukkan inisiatif dan bekerja Mencoba mengerjakan berbagai tugas sederhana dengan
secara mandiri pengawasan dan dukungan orang dewasa
Mengembang kan pengendalian dan Mengatur diri agar dapat menyelesaikan kegiatannya
hingga tuntas.
disiplin diri
Percaya diri, tangguh (resilient), dan Berani mencoba, adaptif dalam situasi baru, dan mencoba
adaptif untuk tidak mudah menyerah saat mendapatkan
tantangan

5. Bernalar Kritis
Dimensi Elemen Subelemen
Bernalar Kritis Memperoleh dan Mengajukan pertanyaan Bertanya untuk memenuhi rasa ingin tahu terhadap diri
memproses informasi dan dan lingkungannya.
Mengidentifikasi, mengklarifikasi, dan Mengidentifikasi danmengolah informasi dan gagasan
gagasan
mengolah informasi dan gagasan sederhana.

Menganalisis dan Elemen menganalisis dan Menyebutkan alasan dari pilihan atau keputusannya
mengevaluasi penalaran mengevaluasi penalaran dan
prosedurnya
Merefleksi dan Merefleksi dan mengevaluasi Menyampaikan apa yang dipikirkan dengan singkat
mengevaluasi pemikirannya sendiri
pemikirannya sendiri

6. Kreatif
Dimensi Elemen Subelemen
Kreatif - Menggabungkan beberapa gagasan menjadi ide atau
Menghasilkan gagasan gagasan sederhana yang bermakna untuk
yang orisinal mengekspresikan pikiran dan/atau perasaannya.
- Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran dan/atau
perasaannya dalam bentuk karya dan/atau tindakan
Menghasilkan karya dan sederhana serta mengapresiasi karya dan tindakan yang
tindakan yang orisinal dihasilkan
Memiliki keluwesan - Menentukan pilihan dari beberapa alternatif yang
berpikir dalam mencari diberikan
alternatif solusi
permasalahan
E. Pengorganisasian Topik dan Tujuan Pembelajaran
1. Pengorganisasian Kegiatan Pembelajaran Intrakurikuler
Topik Pembelajaran Alokasi Waktu
Semester I
Topik : Sehat 15 Minggu
Subtopik 1 : Gizi seimbang
Subtopik 2 : Kesehatan diri dan lingkungan
Semester II
Topik : Keragaman budaya daerah 15 Minggu
Subtopik 1 : Permainaan tradisional
Subtopik 2 : Makanan daerah

2. Pengorganisasian Kegiatan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila


Tema Projek Alokasi Waktu
Semester I
Tema : Aku cinta indonesia 2 Minggu
Semester II
Tema : Bermain dan bekerjasama 2 Minggu

Topik pembelajaran yang tertulis pada tabel diatas masih dapat disesuaikan dengan
minat anak yang muncul dan mempertimbangkan hasil evaluasi pembelajaran. Tujuan
pembelajaran masih dapat disesuaikan dengan minat anak yang muncul dan
mempertimbangkan hasil evaluasi pembelajaran dan durasi pelaksanaan setiap topik
pembelajaran disesuaikan dengan kebutuhan anak.
Sedangkan tema Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila didasarkan pada
permasalahan yang ingin dipecahkan dan karakter yang ingin ditanamkan atau dibangun
dan menjadi budaya sekolah yang dimiliki semua warga sekolah.

F. Pengorganisasian/Alokasi Waktu Belajar


1. Beban Belajar
Kelas Mingguan Semester Tahun
Kelas A 900 menit 17 minggu x 900 2 semester x 15.300
(dilaksanakan menit = 15.300 menit menit = 30.600 menit
dalam 5 hari efektif ;
Senin - Jumat)

Kelas B 900 menit 17 minggu x 900 2 semester x 15.300


menit = 15.300 menit menit = 30.600 menit
(dilaksanakan
dalam 5 hari efektif ;
Senin - Jumat)
2. Kalender Pendidikan

p
G. Model Pembelajaran

Model pembelajaran adalah suatu desain atau rancangan yang menggambarkan proses
rincian dan penciptaan situasi lingkungan yang memungkinkan anak berinteraksi dalam
pembelajaran. Dalam mengelola kegiatan pembelajaran yang menyenangkan, kreatif dan
partisipatif, KB Kasih Ibu menerapkan model pembelajaran yaitu model pembelajaran
kelompok dengan kegiatan pengaman, yang menerapkan penggunaan loose part secara
saintifik dan tiga jenis main yaitu sensorimotor, pembangunan dan bermain peran. Memiliki
moving class untuk anak didik yang masih perlu distimulasi, yang disebut Kelas Stimulasi,
dan penempatan anak di kelas stimulasi melalui skrining diagnostik awal menggunakan
kuesioner skrining KPSP.

H. Metode Pembelajaran
Metode adalah cara yang digunakan untuk mengimplementasikan rencana yang sudah
disusun dalam kegiatan nyata agar tujuan yang telah disusun tercapai secara optimal.
Dalam memberikan layanan pada anak KB Kasih Ibu guru mengimplementasikan
metode pembelajaran sebagai berikut;

a. Bercerita
Bercerita adalah cara bertutur dan menyampaikan cerita secara lisan. Cerita harus
diberikan secara menarik. Mulai dari intonasi guru yang berubah-ubah mulai dari
volume sampai dengan nada suara sampai dengan mimik guru saat bercerita. Anak
diberi kesempatan untuk bertanya dan memberikan tanggapan. Pendidik dapat
menggunakan buku sebagai alat bantu bercerita atau menggunakan media lain agar
cerita yang disampaikan menarik perhatian anak.
Hal ini akan berguna bagi anak ketika suatu saat ia menemukan masalah yang hampir
mirip dengan kisah atau dongeng yang pernah diceritakan gurunya. Dari kisah itu alam
bawah sadar anak akan memicu nalar konstruktif pemecahan masalah yang dihadapi
sesuai pesan-pesan moral atau intelektual yang diajarkan.

b. Demonstrasi
Demonstrasi digunakan untuk menunjukkan atau memeragakan cara untuk membuat
atau melakukan sesuatu. Pada aplikasi metode ini banyak menarik perhatian anak
karena anak dapat menggunakan fungsi tubuhnya untuk melakukan gerakan sehingga
mereka merasa tertantang untuk melakukannya.

Demonstrasi mempunyai makna penting bagi anak ya


1. Dapat memperlihatkan secara konkret apa yang dilakukan
2. Membantu mengembangkan kemampuan mengamati kemampuan mengamati
secara cermat dan teliti.
3. Membantu mengembangkan kemampuan untuk melakukan segala pekerjaan secara
teliti, cermat dan tepat.
4. Membantu mengembangkan peniruan dan pengenalan secara tepat.

c. Bercakap-cakap

Bercakap-cakap dapat dilakukan dalam bentuk tanya jawab antara anak dengan
pendidik atau antara anak dengan anak yang lain.

d. Pemberian tugas

Pemberian tugas dilakukan oleh pendidik untuk memberi pengalaman yang nyata
kepada anak baik secara individu maupun secara berkelompok.

e. Sosio-drama/bermain peran

Sosio-drama atau bermain peran dilakukan untuk mengembangkan daya


khayal/imajinasi, kemampuan berekspresi, dan kreativitas anak yang diinspirasi dari
tokoh-tokoh atau benda-benda yang ada dalam cerita.

f. Karyawisata
Karyawisata adalah kunjungan secara langsung ke objek-objek di lingkungan kehidupan
anak yang sesuai dengan tema yang sedang dibahas.

Berkaryawisata mempunyai makna penting bagi perkembangan anak karena dapat


membangkitkan minat anak pada sesuatu hal, memperluas perolehan informasi, juga
memperkaya lingkup program kegiatan belajar anak yang tidak mungkin dihadirkan
dikelas.

g. Eksperimen
Eksperimen merupakan pemberian pengalaman nyata kepada anak dengan melakukan
percobaan secara langsung dan mengamati hasilnya. Metode eksperimen dapat
membantu anak memahami dengan jelas suatu proses dengan penuh perhatian dan guru
akan membantu menambahkan penjelasan kepada anak tentang kesimpulan dari
kegiatan-kegiatan yang mereka lakukan. Tujuan dari metode eksperimen adalah agar
anak mampu secara aktif memahami informasi tentang apa yang ada disekitar
lingkungan tempat tinggalnya.Dengan metode Eksperimen anak dapat belajar sains
sederhana secara menyenangkan.
h. Project Based Learning

Proyek merupakan suatu tugas yang terdiri atas rangkaian kegiatan yang diberikan oleh
pendidik kepada anak, baik secara individu maupun secara berkelompok dengan
menggunakan objek alam sekitar maupun kegiatan sehari-hari.
PROGRAM TAHUNAN
KELOMPOK BERMAIN BHAKTI IBU

NO BULAN KEGIATA PENANGGUN


N G JAWAB
1 Juli ● Peninjauan kurikulum dan
penyusunan kurikulum
oprasional sekolah
● Orientasi Tri Wulan 1
Pengelola
● Parenting sosialisasi Program
Semester 1 dan Guru
Komite
● Pengenalan Visi, Misi dan
(Kelompok
Tujuan sekolah kepada orang
Orang Tua)
tua & Parenting
● Pembentukan komite sekolah
● PMT dan Makan Bersama
● Penjaringan & DDTK
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga
2 Agustus ● Peringatan HUT RI
● PMT dan Makan bersama
Pengelola
● Penimbangan dan Pengukuran
dan
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
Guru,Komite
gigi, mata, telinga
● Kegiatan POSYANDU
3 September ● PMT dan Makan bersama
● Penimbangan dan Pengukuran Pengelola dan
BB TB LK, pemeriksaan kuku, Guru,Komite
gigi, mata, telinga

4 Oktober
● PMT dan Makan Bersama
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku, Guru,Komite
gigi, mata, telinga
● Parenting

● PMT dan makan bersama


5 November
● Penimbangan dan Pengukuran
Guru,Komite
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga
● Projek Penguatan Profil Pelajar
Pancasila (Tanaman)

BAB IV
ALOKASI WAKTU PROGRAM TAHUNAN
KB BHAKTI IBU TAHUN PELAJARAN 2023/2024

A. ALOKASI WAKTU
Bulan Program Prakiraan Alokasi Waktu
Juli 2023 Masuk hari pertama sekolah 17 Juli 2023
Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah 17 juli – 3 Agustus 2023
PMTAS dan DDTK ( Dekteksi
Agustus 2023 Tumbuh kembang Anak) 4 Agustus 2023
Pertemuan Orang Tua 7 Agustus 2023
Peringatan HUT RI 8-22Agustus 2023
PMTAS dan DDTK ( Dekteksi
September 2023 Tumbuh kembang Anak) 13 September 2023
Parrenting 22 September 2023
Peringatan maulud Nabi Muhammad 27 September 2023
Oktober 2023 PMT,Deteksis Tumbuh Kembang 19 Oktober 2023
Parrenting 27 Oktober 2023
November 2023 Kelas Inspirasi Orang Tua 9 November 2023
PMT , Deteksi Tumbuh Kembang 24 November 2023
Desember 2023 Pengayaan materi 5-6 Desember
PMT dan DDTK 7 Desember 2023
Persiapan Raport 8-13 Desemeber 2023
Pembagian raport semester I 14 Desember 2023
Libur Semester 18-29 Desember 2023
Januari 2024 Hari pertama masuk sekolah 2 Januari 2024
PMTAS dan DDTK ( Dekteksi
Tumbuh kembang Anak) 30 Januari 2024
Februari 2024 Pertemuan Semester dengan orang tua 7 Februari 2024
PMTAS dan DDTK ( Dekteksi
Tumbuh kembang Anak) 29 Februari 2024
PMTAS dan DDTK ( Dekteksi
Maret 2024 Tumbuh kembang Anak) 1 Maret 2024
Libur awal puasa 12-15 Maret 2024
Ramadhan ceria 18 Maret – 1 April 2024
April 2024 Ramadhan ceria 1 April 2024
Kegiatan bhakti sosial (berbagi
nasibox) 2 April 2024
Libur hari raya Idu Fitri 8-15 April 2024
PMT dan DDTK 19 April
Kelas orang tua 26 April-2024
Mei 2024 PMT dan DDTK 17 Mei 2024
Kelas orang tua 24 Mei 2024
Juni 2024 Rapat walimurid 4 Juni 2024
Libur Semester Genap 24-31 Juni 2024
B. Program Semester
1. Program Semester I Tahun Ajaran 2023-2024
PEMBELAJARAN INTRAKURIKULER (15 MINGGU)
SEHAT
Nilai Agama dan Budi Pekerti Kesehatan diri dan
Gizi seimbang lingkungan
(8 Minggu) (7 Minggu)
Anak percaya A. Percaya Kepada Tuhan Anak dapat menyebutkan nama Tuhannya dan
v
kepada Tuhan Yang Yang Maha Esa dan agama yang dipeluknya
Maha Esa, mulai Mengenal Ajaran Pokok Anak dapat membedakan ciptaan Tuhan dan v
mengenal dan Agama dan buatan manusia
mempraktikkan Kepercayaannya Anak dapat mengenal simbol-simbol agamanya v
ajaran pokok sesuai (tempat ibadah, hari besar, cara berpakaian, dsb)
dengan agama dan
B. Pembiasaan Praktik Anak dapat menirukan tata cara ibadah sesuai v
kepercayaannya
Ajaran Pokok Agama agamanya (Islam meniru gerakan shalat, Kristen
dan Kepercayaannya melipat tangan saat berdoa, Katolik tanda salib,
dsb)
Anak dapat menirukan doa sesuai agamanya v
Anak dapat melakukan tata cara ibadah sesuai v
agamanya (Islam meniru gerakan shalat, Kristen
melipat tangan saat berdoa, Katolik tanda salib,
dsb)
Anak dapat berdoa sesuai agamanya yang sesuai v
keperluannya (doa makan, doa tidur, dsb)
Anak berpartisipasi A. Kebersihan Diri Anak dapat melakukan kegiatan kebersihan diri v
aktif dalam menjaga dengan bantuan orang dewasa (menggosok gigi,
kebersihan, MCK, mencuci tangan, memakai pakaian, dsb)
kesehatan dan Anak dapat melakukan kegiatan kebersihan diri v
keselamatan diri secara mandiri (menggosok gigi, MCK, mencuci
sebagai bentuk rasa tangan, memakai pakaian, dsb)
sayang terhadap
dirinya dan rasa
syukur pada Tuhan B. Kesehatan Diri Anak dapat menyebutkan cara menjaga v
Yang Maha Esa. kesehatan
Anak dapat menyebutkan makanan sehat bergizi v
seimbang V

Anak melakukan aktifitas untuk menjaga v


kesehatannya
Anak membiasakan diri makan makanan sehat v
bergizi seimbang
C. Keselamatan Diri Anak dapat menyebutkan hal-hal yang dapat
mengancam keselamatan diri (misalnya, bermain
di jalan raya, melompat dari ketinggian atau V
menggunakan benda-benda yang berisiko tanpa
tanpa pengawasan orang dewasa, dsb)
Anak dapat menjelaskan hal-hal yang V
mendukung
keselamatan diri (contohnya, bermain di
lingkungan yang tidak banyak kendaraan, tidak
bepergian atau menerima pemberian dari orang
asing, dsb) dan yang dapat mengancam
keselamatan diri (contohnya, bermain dengan
benda-benda tajam, perilaku orang yang
membuat diri anak tidak nyaman, dsb)
Anak dapat memilih tindakan yang dapat V
menjaga keselamatan dirinya (berjalan disebelah
kiri, tidak bermain dijalan raya, dsb)
Anak dapat memahami cara menyelamatkan V
dirinya (cara menghadapi bencana, jika ada
benda tajam/membahayakan, dsb)
Anak menghargai A. Menghargai Sesama Anak tidak memilih teman dan mau berteman V
sesama manusia Manusia dengan dengan teman yang berbeda-beda
dengan berbagai Berbagai Perbedaannya Anak menghargai orang lain saat berinteraksi V
perbedaannya dan dengan orang yang berbeda
mempraktikkan B. Pembiasaan Praktik Anak dapat membedakan perilaku baik dan V
perilaku baik dan Perilaku Baik perilaku tidak baik (jujur-bohong, dermawan-
berakhlak mulia. pelit, dsb)
Anak mempraktekkan perilaku baik (berkata V
jujur, hormat pada orang yang lebih tua, dsb)
Anak menghargai Anak mau berinteraksi dengan alam sekitar dan V
alam dengan cara makhluk ciptaan Tuhan (ikut serta saat bertanam,
merawatnya dan mau memegang binatang peliharaan, dsb)
menunjukkan rasa Anak menjelaskan cara merawat tanaman dan V
sayang terhadap memeliharan binatang peliharaan
makhluk hidup yang Anak melakukan kegiatan merawat tanaman dan V
merupakan ciptaan menyayangi binatang
Tuhan Yang Maha
Esa.

Jati Diri

Anak mengenali, A. Mengenal dan Anak mengenal dan menyebutkan nama-nama v


mengekspresikan, Mengekspresikan Emosi emosi (marah, sedih, takut, dsb) V
dan mengelola emosi
Anak mengekspresikan emosi baik secara verbal v
diri serta
maupun nonverbal
membangun
hubungan sosial Anak menunjukan ekspresi sesuai aksi atau v
secara sehat. reaksi orang lain
B. Mengelola Emosi Anak menyebutkan cara mengelola emosi v V
(minum air putih, menarik nafas, dsb)
Anak memilih cara mengelola emosi yang V
diperkenalkan guru (minum air putih, menarik
nafas, dsb)
Anak mempraktekkan cara mengelola emosi V
sesuai cara yang dipilihnya
C. Membangun Hubungan Anak dapat berinteraksi atau bermain bersama V
Sosial secara sehat temannya v

Anak dapat menginisiasi permainan, meminta V


terlibat dalam permainan, atau mengajak teman
bermain bersama.
Anak dapat menyelesaikan konflik V
ketika bermain bersama dengan bantuan guru.
Anak mengenal dan A. Memiliki perilaku Positif Anak mampu menceritakan hal yang ia suka. v
memiliki perilaku Diri Anak menunjukkan rasa bangga atas karya atau v
positif terhadap diri usahanya.
dan lingkungan
(keluarga, sekolah, Anak memiliki keinginan untuk mencoba hal v
masyarakat, negara, baru dan tidak takut gagal
dan dunia) serta rasa B. Memiliki perilaku positif Anak mengenal persamaan dan v
bangga sebagai anak terhadap lingkungan perbedaan ciri fisik dan nonfisik dirinya dengan
Indonesia yang anggota keluarga atau teman sebaya.
berlandaskan Anak mengapresiasi perbedaan (misalnya v
Pancasila memberikan pujian atau menepuk tangan)
C. Menyadari bahwa Anak menyebutkan dirinya bagian dari v
dirinya dan orang lain kelompok masyarakat (bagian dari anggota
merupakan bagian dari keluarga, bagian dari kelompok usia di
kelompok sekolahnya, dsb)
Anak mengenal persamaan dan perbedaan semua V
anggota kelompoknya (persamaan dan perbedaan
usia/jenis kelamin, atau agama, dsb)

Anak menghargai keberagaman (misalnya, ikut V


merayakan hari besar perayaan tradisi lain,
bersedia bermain dengan semua teman)
Anak menyesuaikan Anak dapat memahami dan dapat melakukan v
diri dengan aturan-aturan sederhana yang berlaku di rumah
lingkungan, aturan, atau di kelas (mau bergiliran, membereskan
dan norma yang mainan setelah dipakai)
berlaku. Anak dapat mengikuti atau menyepakati aturan V
bersama dalam konteks bermain bersama teman.
Anak mudah beradaptasi ketika terjadi V
perubahan (dapat tetap bermain meski berbeda
teman atau berpindah kelompok)
Anak menggunakan A. Motorik Kasar Anak menirukan gerakan motorik kasar yang v V
fungsi gerak dicontohkan guru
(motorik kasar,
Anak melakukan gerakan motorik kasar v V
halus, dan taktil)
(menendang, melempar, menangkap, dsb)
untuk
Anak mengeksplorasi sumber daya di sekitar v
mengeksplorasi dan
untuk mengembangkan fungsi motorik kasar
memanipulasi
(menggunakan ranting untuk melempar dan
berbagai objek dan
menangkap, dsb)
lingkungan sekitar
sebagai bentuk B. Motorik Halus dan Anak menirukan gerakan motorik halus dan v V
pengembangan diri. Taktil taktil yang dicontohkan guru
Anak melakukan gerakan motorik halus v V
(menjumput, mengocok, meremas, dsb)
Anak mengeksplorasi sumber daya di sekitar V
untuk mengembangkan fungsi motorik halus
(menggunakan daun untuk meremas, dsb)

Dasar-Dasar Literasi dan STEAM

Anak mengenali dan A. Mengenali, menyimak, Anak memahami informasi/cerita/instruksi v


memahami berbagai dan memahami berbagai pendek/singkat (mengulangi informasi,
informasi, informasi menceritakan kembali, dsb)
mengomunikasikan Anak memahami informasi/cerita/instruksi v
perasaan dan panjang/kompleks (mengulangi informasi,
pikiran secara lisan, menceritakan kembali, dsb)
tulisan, atau
menggunakan B. Menanggapi tuturan Anak merespon informasi/cerita/instruksi v
berbagai media serta pendek/singkat (bertanya, menjawab pertanyaan,
membangun membuat pernyataan, melakukan sesuai
percakapan. instruksi, dsb)
Anak merespon informasi/cerita/instruksi v
panjang/kompleks (bertanya, menjawab
pertanyaan, membuat pernyataan, melakukan
sesuai instruksi, dsb)
C. Berpartisipasi dalam Anak bercakap-cakap dengan teman atau orang v
interaksi sosial lain kalimat sederhana
Anak bercakap-cakap dengan teman atau orang v
lain kalimat yang lebih panjang dan kompleks
Anak bercakap-cakap dengan teman atau orang v
lain kalimat yang lebih panjang dan kompleks
dengan suara, sikap, gestur dan ekspresi yang
dapat diterima lingkungan
Anak menunjukkan A. Minat terhadap teks Anak menunjukan gestur tertarik terhadap buku v
minat, kegemaran, yang dibacakan
dan berpartisipasi
Anak menunjukan gestur tertarik terhadap v
dalam kegiatan buku yang dibacakan dan menyampaikan
pramembaca dan pendapat (sesuai pengalamannya) saat
pramenulis buku dibacakan
Anak menyampaikan pendapat, pertanyaan, v
komentar terhadap buku yang dibacakan
menggunakan kosakata dari buku yang
dibacakan
B. Kemampuan Membaca Anak mengenal bentuk huruf v
Anak mengenal bunyi huruf v
Anak mengasosiasikan bentuk dan bunyi huruf V
Anak merangkai beberapa bunyi huruf V
Anak membaca kata-kata sederhana yang V
bermakna
C. Kemampuan Anak merespons cerita secara verbal dengan v
Pemahaman Bacaan memberi komentar, bertanya atau pun
v
mengaitkan
cerita dengan pengalaman pribadi.
Anak mengenali beberapa unsur cerita yang telah V
dibacakan, seperti karakter, seting, alur cerita,
hingga dapat menjawab pertanyaan terkait
masalah yang dihadapi tokoh.
Anak dapat menceritakan kembali cerita yang V
dibacakan secara runut menggunakan bantuan
ilustrasi.
D. Kemampuan dasar Anak menuangkan pikiran dan/ atau perasaan v V
untuk menulis dalam bentuk coretan untuk menyampaikan
pesan
Anak menirukan bentuk-bentuk simbol dan v V
huruf/ angka yang bermakna bagi dirinya.
Anak menuliskan ide-ide yang bermakna V
menggunakan berbagai media (misalnya kolase,
diorama, maupun loose part).
E. Kemampuan menulis Anak mulai menceritakan coretan tulisan yang V
untuk berkomunikasi dibuatnya kepada orang dewasa dengan lebih v
kompleks.
Anak mulai menceritakan simbol huruf/kata V
sederhana atau angka yang dibuatnya kepada
orang dewasa dengan lebih kompleks.
Anak mengenali dan A. Kepekaan Bilangan Anak menyebutkan bilangan secara berurutan v
menggunakan Anak mengenal simbol angka dan v
konsep menghubungkan simbol dan bunyi angka
pramatematika
untuk memecahkan Anak mengenali banyaknya v
masalah di dalam benda dalam jumlah sedikit dengan dan tanpa
kehidupan sehari- membilang (subitasi).
hari. Anak menunjukkan pemahaman korespondensi v
satu ke satu menggunakan benda konkret.
B. Operasi Hitung Anak mengenal konsep jumlah dengan berbagai v
media dan menghubungkannya dengan simbol
angka
Anak mengenal konsep penjumlahan dan v
pengurangan menggunakan berbagai media
(daun, batu, dsb)
Anak mulai melakukan penjumlahan dan v
pengurangan dengan menggunakan berbagai
media dan menghubungkannya dengan simbol
angka
Anak mengenal simbol operasi hitung ( +, -, =) v
dan mulai mengasosiasi dengan konsep
penjumlahan dan pengurangan
C. Bentuk Anak mengenali bentuk dua dan tiga dimensi v
Anak membuat bentuk baru sesuai imajinasinya V
menggunakan beberapa bentuk dua atau tiga
dimensi

D. Kesadaran ruang dan Anak menunjukkan jalur yang perlu dilalui untuk V
lokasi mencapai sebuah benda pada gambar.
Anak menyebutkan posisi dari benda yang V
dilihat, dibandingkan benda lainnya (atas,
bawah, belakang, samping, depan).
Anak membedakan kiri dan kanan, dan dapat V
menentukan arah dan langkah yang dibutuhkan
dari satu lokasi ke lokasi lain pada petak.
E. Pengukuran Anak melakukan pengukuran dengan satuan alat V
ukur tidak baku
Anak melakukan pengukuran dengan satuan alat V
ukur tidak baku dan menghubungkan dengan
simbol angka
Anak mengenal konsep perbandingan dari hasil V
ukur (panjang-pendek, berat-ringan, dsb)
F. Waktu Anak menyebutkan nama-nama hari dan bulan V
Anak mengenal konsep waktu (pagi, siang, esok, V
kemarin, dsb)
Anak menghubungkan simbol angka pada jam V
dan bagian waktu (pagi, siang, malam)
Anak menyebutkan, mengurutkan dan v
membandingkan kegiatan pada setiap bagian
waktu (bangun pagi, mandi pagi, sarapan, tidur
siang, tidur malam, dsb)
Anak mulai terbiasa menggunakan istilah satuan v
waktu baku dalam menjelaskan suatu informasi
misalnya jam atau hari. (contoh 1. “Berapa hari
lagi ulang tahunku?”. Contoh 2. "Ulang tahunku
di bulan Januari, masih lama").
G Pola (bentuk sederana Anak mengenal konsep pola (merah-kuning-
. dari konsep aljabar) hijau atau kecil, agak besar, besar dan V
sebagainya)
Anak mengembangkan pola secara mandiri v
dengan berbagai media
Anak mengamati dan mulai mampu menjelaskan v
pola bilangan termasuk ganjil genap.
H Analisis data Anak mengumpulkan/mengelompokkan benda
. berdasarkan persamaan cirinya V
Anak mengumpulkan/mengelompokkan benda
berdasarkan persamaan cirinya dan
menghubungkan dengan simbol angka serta v
menjelaskan benda yang
dikumpulan/dikelompokkannya
Anak menunjukkan Anak aktif melakukan eksplorasi terhadap V
kemampuan dasar benda-benda atau lingkungan sekitarnya.
berpikir kritis, Anak membuat karya sendiri dengan V
kreatif, dan memanfaatkan benda-benda atau sumber daya
kolaboratif. yang ada dilingkungannya
Anak membuat karya bersama teman-temannya V
dengan memanfaatkan benda-benda atau sumber
daya yang ada dilingkungannya
Anak menunjukkan Anak menunjukkan rasa ingin tahu, baik terlihat v
rasa ingin tahu dari gestur maupun dengan banyak bertanya dan
melalui observasi, mengasosiasi pengetahuannya dengan benda atau
eksplorasi, dan yang dilihat/ditemuinya dilingkungan
eksperimen dengan Anak terlibat aktif dalam kegiatan eksplorasi
menggunakan (mengamati, dsb), eksperimen (seperti membuat
lingkungan sekitar gunug meletus, dsb), atau penelitian akan objek
dan media sebagai (perbedaan air sungai, air hujan dan air kolam),
sumber belajar, fenomena alam (menanam kacang hijau menjadi v
untuk mendapatkan toge), dsb
gagasan mengenai
fenomena alam dan
sosial.

Anak menunjukkan A. Anak menunjukkan Anak menggunakan berbagai teknologi


kemampuan awal kemampuan awal sederhana sehari-hari sesuai fungsinya
v
menggunakan dan menggunakan teknologi (menggunakan obeng untuk membuka sekrup,
merekayasa serta untuk mencari menggunakan pisau untuk memotong, dsb)
teknologi serta untuk informasi, gagasan, dan Anak menggunakan teknologi secara aman dan
mencari informasi, keterampilan bertanggungjawab, baik secara mandiri, maupun
gagasan, dan secara aman dan v
dalam kelompok.
keterampilan secara bertanggung jawab.
aman dan B. Anak menunjukkan Anak merekayasa teknologi sederhana secara
bertanggung jawab. kemampuan awal aman dan bertanggungjawab secara mandiri
v
merekayasa teknologi (seperti menggunakan tusukan pensil untuk
serta untuk mencari memotong, dsb)
informasi, gagasan, dan Anak memanfaatkan benda-benda atau sumber
keterampilan daya lainnya sebagai teknologi sederhana secara
secara aman dan aman dan bertanggungjawab, baik secara
V
bertanggung jawab. mandiri, maupun dalam kelompok (seperti
menggunakan tusukan pensil untuk memotong,
dsb)
Anak Anak mengeksplorasi kegiatan seni (membuat v
mengeksplorasi berbagai bunyi dengan berbagai media, dsb)
berbagai proses seni, Anak mengungkapkan pikiran dan perasaannya v
mengekspresikannya menggunakan lebih dari 1 jenis media seni dan
serta mengapresiasi atau teknik.
karya seni. Anak membuat dan mengomunikasikan karya
V
seni yang dibuat kepada orang lain.
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (2 MINGGU)

Projek Semester 1
Dimensi Elemen Subelemen Diakhir Fase PAUD
Aku Cinta Indonesia
(2 Minggu)
Beriman,
Bertakwa Mengenal dan Mencintai Mengenal adanya Tuhan Yang Maha Esa melalui
Kepada Tuhan Tuhan Yang Maha Esa sifat-sifat-Nya
Yang Maha Akhlak
Esa, dan beragama Pemahaman Agama/ Mengenal simbol-simbol dan ekspresi
Berakhlak Kepercayaan keagamaan yang konkret
Mulia Mulai mencontoh kebiasaan pelaksanaan ibadah
Pelaksanaan Ritual Ibadah sesuai agama/ kepercayaannya
Mulai membiasakan bersikap jujur dan berani
Integritas menyampaikan kebenaran atau fakta
Akhlak pribadi Membiasakan diri untuk membersihkan,
Merawat diri secara Fisik, merawat tubuh, serta menjaga kesehatan dan
Mental, dan Spiritual keselamatan/keamanan diri dalam semua
aktivitas kesehariannya
Mengutamakan persamaan Membiasakan diri untuk membersihkan,
merawat tubuh, serta menjaga kesehatan dan
dengan orang lain dan keselamatan/keamanan diri dalam semua
V
Akhlak kepada menghargai perbedaan aktivitas kesehariannya
manusia Mengenali emosi, minat, dan kebutuhan orang-
Berempati kepada orang lain orang terdekat dan membiasakan meresponsnya V
secara positif.
Akhlak kepada Memahami Keterhubungan
Mengenal berbagai ciptaan Tuhan V
alam Ekosistem Bumi
Menjaga Lingkungan Alam Membiasakan bersyukur atas karunia V
Sekitar lingkungan alam sekitar dengan menjaga
kebersihan dan merawat lingkungan alam
sekitarnya.
Melaksanakan Hak dan Mengenali hak dan tanggungjawabnya di rumah
Akhlak
Kewajiban sebagai Warga dan sekolah, serta kaitannya dengan keimanan
bernegara kepada Tuhan YME.
Negara Indonesia

Mendalami budaya dan Mengenali identitas diri dan kebiasaan-


identitas budaya kebiasaan budaya dalam keluarga
Mengeksplorasi dan
Mengenal dan membandingkan pengetahuan Mengenal identitas orang lain dan kebiasaan-
menghargai budaya, kepercayaan, serta kebiasaannya
budaya praktiknya
Menumbuhkan rasa
Membiasakan untuk menghormati budaya-
menghormati terhadap budaya yang berbeda dari dirinya.
keanekaragaman budaya
Menggunakan berbagai macam cara yang
Berkomunikasi antar budaya bermakna untuk mengungkapkan perasaan dan
Komunikasi pikiran.
dan interaksi Mempertimbangkan dan
Berkebhinekaa antar budaya Menjalin interaksi sosial yang positif dalam
menumbuhkan berbagai lingkungan keluarga dan sekolah
n Global
perspektif
Menunjukkan kesadaran untuk menerima
Refleksi terhadap pengalaman
Refleksi dan teman yang berbeda budaya dalam beberapa
kebinekaan. situasi.
tanggung jawab
terhadap Menghilangkan stereotip dan Mengenali orang-orang di sekitarnya
pengalaman prasangka berdasarkan ciri-ciri atau atribut tertentu
kebinekaan Menyelaraskan perbedaan Mengetahui adanya budaya yang berbeda di
budaya lingkungan sekitar.
Aktif membangun masyarakat
Menjalin pertemanan tanpa memandang
yang inklusif, adil, dan perbedaan diri dan temannya
Berkeadilan
berkelanjutan
Sosial
Berpartisipasi dalam proses Mulai berpartisipasi menentukan beberapa
pengambilan keputusan pilihan untuk keperluan bersama dalam
bersama lingkungan kecil
Memahami peran individu Mulai mengenali keberadaan dan perannya
dalam demokrasi dalam lingkungan keluarga dan sekolah

Terbiasa bekerja bersama dalam melakukah V


Kerja sama kegiatan dengan kelompok (melibatkan dua atau
lebih orang).
Komunikasi untuk mencapai Menyimak informasi sederhana dan V
tujuan bersama mengungkapkannya dalam bahasa lisan
Kolaborasi Mengenali dan menyampaikan kebutuhan- V
Saling ketergantungan positif kebutuhan diri sendiri dan orang lain
Melaksanakan aktivitas bermain sesuai dengan V
Bergotong Koordinasi Sosial kesepakatan bersama dan saling mengingatkan
Royong adanya kesepakatan tersebut.
Mulai mengenali dan mengapresiasi orang-orang V
Tanggap terhadap lingkungan
di rumah dan sekolah, untuk merespon
Kepedulian Sosial kebutuhan di rumah dan sekolah.
Mengenali berbagai reaksi orang lain di V
Persepsi sosial lingkungan sekitar.
Mulai membiasakan untuk berbagi kepada V
Berbagi - orang-orang di sekitar.

Mengenali kualitas dan minat Mengenali kemampuan dan minat/kesukaan diri


Pemahaman diri serta tantangan yang serta menerima keberadaaan dan keunikan diri
diri dan situasi dihadapi sendiri
yang dihadapi Menceritakan pengalaman belajarnya di rumah
Mengembangkan refleksi diri maupun di sekolah.
Mandiri Mengenali emosi-emosi yang dirasakan dan
Regulasi emosi situasi yang menyebabkan-nya, serta mulai
belajar mengeskpresikan emosi secara wajar
Regulasi diri V
Penetapan tujuan belajar,
Menceritakan aktivitas yang akan dilakukan
prestasi, dan pengembangan untuk menyelesaikan tugas yang diberikan
diri serta rencana strategis
untuk mencapainya
Mencoba mengerjakan berbagai tugas sederhana V
Menunjukkan inisiatif dan
dengan pengawasan dan dukungan orang
bekerja secara mandiri dewasa
Mengembang kan Mengatur diri agar dapat menyelesaikan V
pengendalian dan disiplin diri kegiatannya hingga tuntas.
Berani mencoba, adaptif dalam situasi baru, dan
Percaya diri, tangguh
mencoba untuk tidak mudah menyerah saat V
(resilient), dan adaptif mendapatkan tantangan

Bertanya untuk memenuhi rasa ingin tahu V


Memperoleh Mengajukan pertanyaan terhadap diri dan lingkungannya.
dan memproses
Mengidentifikasi, V
informasi dan Mengidentifikasi dan mengolah informasi dan
mengklarifikasi, dan mengolah gagasan sederhana.
gagasan
informasi dan gagasan
Menganalisis
Elemen menganalisis dan
Bernalar Kritis dan Menyebutkan alasan dari pilihan atau
mengevaluasi penalaran dan keputusannya
mengevaluasi
prosedurnya
penalaran
Merefleksi dan
mengevaluasi Merefleksi dan mengevaluasi Menyampaikan apa yang dipikirkan dengan
pemikirannya pemikirannya sendiri singkat
sendiri

Kreatif Menghasilkan - Menggabungkan beberapa gagasan menjadi ide


gagasan yang atau gagasan sederhana yang bermakna untuk
mengekspresikan pikiran dan/atau
orisinal perasaannya.
Menghasilkan Mengeksplorasi dan mengekspresikan pikiran
dan/atau perasaannya dalam bentuk karya
karya dan
- dan/atau tindakan sederhana serta
tindakan yang mengapresiasi karya dan tindakan yang
orisinal dihasilkan
Memiliki
keluwesan
berpikir dalam Menentukan pilihan dari beberapa alternatif
- yang diberikan
V
mencari
alternatif solusi
permasalahan
2. Program Semester II Tahun Ajaran 2023-2024
PEMBELAJARAN INTRAKURIKULER (15 MINGGU)
KEANEKARAMAN BUDAYA
DAERAH
Nilai Agama dan Budi Pekerti Makanan Permainan
daerah tradisional
(8 Minggu) (7 Minggu)
Anak percaya kepada A. Percaya Kepada Tuhan Anak dapat menyebutkan nama Tuhannya dan
v
Tuhan Yang Maha Esa, Yang Maha Esa dan agama yang dipeluknya
mulai mengenal dan Mengenal Ajaran Pokok Anak dapat membedakan ciptaan Tuhan dan buatan v
mempraktikkan ajaran Agama dan manusia
pokok sesuai dengan Kepercayaannya Anak dapat mengenal simbol-simbol agamanya v
agama dan (tempat ibadah, hari besar, cara berpakaian, dsb)
kepercayaannya
B. Pembiasaan Praktik Anak dapat menirukan tata cara ibadah sesuai v
Ajaran Pokok Agama agamanya (Islam meniru gerakan shalat, Kristen
dan Kepercayaannya melipat tangan saat berdoa, Katolik tanda salib,
dsb)
Anak dapat menirukan doa sesuai agamanya v
Anak dapat melakukan tata cara ibadah sesuai v
agamanya (Islam meniru gerakan shalat, Kristen
melipat tangan saat berdoa, Katolik tanda salib,
dsb)
Anak dapat berdoa sesuai agamanya yang sesuai v
keperluannya (doa makan, doa tidur, dsb)
Anak berpartisipasi A. Kebersihan Diri Anak dapat melakukan kegiatan kebersihan diri v
aktif dalam menjaga dengan bantuan orang dewasa (menggosok gigi,
kebersihan, kesehatan MCK, mencuci tangan, memakai pakaian, dsb)
dan keselamatan diri Anak dapat melakukan kegiatan kebersihan diri v
sebagai bentuk rasa secara mandiri (menggosok gigi, MCK, mencuci
sayang terhadap tangan, memakai pakaian, dsb)
dirinya dan rasa syukur
pada Tuhan Yang
Maha Esa. B. Kesehatan Diri Anak dapat menyebutkan cara menjaga kesehatan v
Anak dapat menyebutkan makanan sehat bergizi v
seimbang V

Anak melakukan aktifitas untuk menjaga v


kesehatannya
Anak membiasakan diri makan makanan sehat v
bergizi seimbang
C. Keselamatan Diri Anak dapat menyebutkan hal-hal yang dapat
mengancam keselamatan diri (misalnya, bermain di
jalan raya, melompat dari ketinggian atau V
menggunakan benda-benda yang berisiko tanpa
tanpa pengawasan orang dewasa, dsb)
Anak dapat menjelaskan hal-hal yang mendukung
keselamatan diri (contohnya, bermain di lingkungan
yang tidak banyak kendaraan, tidak bepergian atau
menerima pemberian dari orang asing, dsb) dan
yang dapat mengancam keselamatan diri V
(contohnya, bermain dengan benda-benda tajam,
perilaku orang yang membuat diri anak tidak
nyaman, dsb)
Anak dapat memilih tindakan yang dapat menjaga
keselamatan dirinya (berjalan disebelah kiri, tidak V
bermain dijalan raya, dsb)
Anak dapat memahami cara menyelamatkan dirinya
(cara menghadapi bencana, jika ada benda V
tajam/membahayakan, dsb)
Anak menghargai A. Menghargai Sesama Anak tidak memilih teman dan mau berteman V
sesama manusia dengan Manusia dengan dengan teman yang berbeda-beda
berbagai perbedaannya Berbagai Perbedaannya Anak menghargai orang lain saat berinteraksi V
dan mempraktikkan dengan orang yang berbeda
perilaku baik dan B. Pembiasaan Praktik Anak dapat membedakan perilaku baik dan perilaku V
berakhlak mulia. Perilaku Baik tidak baik (jujur-bohong, dermawan-pelit, dsb)
Anak mempraktekkan perilaku baik (berkata jujur, V
hormat pada orang yang lebih tua, dsb)
Anak menghargai alam Anak mau berinteraksi dengan alam sekitar dan V
dengan cara makhluk ciptaan Tuhan (ikut serta saat bertanam,
merawatnya dan mau memegang binatang peliharaan, dsb)
menunjukkan rasa Anak menjelaskan cara merawat tanaman dan V
sayang terhadap memeliharan binatang peliharaan
makhluk hidup yang Anak melakukan kegiatan merawat tanaman dan V
merupakan ciptaan menyayangi binatang
Tuhan Yang Maha Esa.

Jati Diri

Anak mengenali, A. Mengenal dan Anak mengenal dan menyebutkan nama-nama


mengekspresikan, dan Mengekspresikan Emosi emosi (marah, sedih, takut, dsb) V V
mengelola emosi diri
Anak mengekspresikan emosi baik secara verbal
serta membangun V
maupun nonverbal
hubungan sosial secara
sehat. Anak menunjukan ekspresi sesuai aksi atau reaksi
orang lain V

B. Mengelola Emosi Anak menyebutkan cara mengelola emosi (minum V


V
air putih, menarik nafas, dsb)
Anak memilih cara mengelola emosi yang
diperkenalkan guru (minum air putih, menarik V
nafas, dsb)
Anak mempraktekkan cara mengelola emosi sesuai
cara yang dipilihnya V
C. Membangun Hubungan Anak dapat berinteraksi atau bermain bersama
Sosial secara sehat temannya v V

Anak dapat menginisiasi permainan, meminta


terlibat dalam permainan, atau mengajak teman V
bermain bersama.
Anak dapat menyelesaikan konflik
ketika bermain bersama dengan bantuan guru. V
Anak mengenal dan A. Memiliki perilaku Positif Anak mampu menceritakan hal yang ia suka. v
memiliki perilaku Diri Anak menunjukkan rasa bangga atas karya atau v
positif terhadap diri usahanya.
dan lingkungan
(keluarga, sekolah, Anak memiliki keinginan untuk mencoba hal baru v
masyarakat, negara, dan tidak takut gagal
dan dunia) serta rasa B. Memiliki perilaku positif Anak mengenal persamaan dan v
bangga sebagai anak terhadap lingkungan perbedaan ciri fisik dan nonfisik dirinya dengan
Indonesia yang anggota keluarga atau teman sebaya.
berlandaskan Pancasila Anak mengapresiasi perbedaan (misalnya v
memberikan pujian atau menepuk tangan)
C. Menyadari bahwa Anak menyebutkan dirinya bagian dari kelompok
dirinya dan orang lain masyarakat (bagian dari anggota keluarga, bagian V
merupakan bagian dari dari kelompok usia di sekolahnya, dsb)
kelompok Anak mengenal persamaan dan perbedaan semua V
anggota kelompoknya (persamaan dan perbedaan
usia/jenis kelamin, atau agama, dsb)

Anak menghargai keberagaman (misalnya, ikut


merayakan hari besar perayaan tradisi lain, bersedia V
bermain dengan semua teman)
Anak menyesuaikan Anak dapat memahami dan dapat melakukan
diri dengan lingkungan, aturan-aturan sederhana yang berlaku di rumah atau
v
aturan, dan norma di kelas (mau bergiliran, membereskan mainan
yang berlaku. setelah dipakai)
Anak dapat mengikuti atau menyepakati aturan
V
bersama dalam konteks bermain bersama teman.
Anak mudah beradaptasi ketika terjadi perubahan
(dapat tetap bermain meski berbeda teman atau V
berpindah kelompok)
Anak menggunakan A. Motorik Kasar Anak menirukan gerakan motorik kasar yang v
fungsi gerak (motorik dicontohkan guru V
kasar, halus, dan taktil)
Anak melakukan gerakan motorik kasar v
untuk mengeksplorasi V
(menendang, melempar, menangkap, dsb)
dan memanipulasi
Anak mengeksplorasi sumber daya di sekitar untuk
berbagai objek dan
mengembangkan fungsi motorik kasar
lingkungan sekitar v
(menggunakan ranting untuk melempar dan
sebagai bentuk
menangkap, dsb)
pengembangan diri.
B. Motorik Halus dan Anak menirukan gerakan motorik halus dan taktil v
Taktil yang dicontohkan guru V
Anak melakukan gerakan motorik halus v
V
(menjumput, mengocok, meremas, dsb)
Anak mengeksplorasi sumber daya di sekitar untuk V
mengembangkan fungsi motorik halus
(menggunakan daun untuk meremas, dsb)

Dasar-Dasar Literasi dan STEAM

Anak mengenali dan A. Mengenali, menyimak, Anak memahami informasi/cerita/instruksi v


memahami berbagai dan memahami berbagai pendek/singkat (mengulangi informasi,
informasi, informasi menceritakan kembali, dsb)
mengomunikasikan Anak memahami informasi/cerita/instruksi v
perasaan dan pikiran panjang/kompleks (mengulangi informasi,
secara lisan, tulisan, menceritakan kembali, dsb)
atau menggunakan
berbagai media serta B. Menanggapi tuturan Anak merespon informasi/cerita/instruksi v
membangun pendek/singkat (bertanya, menjawab pertanyaan,
percakapan. membuat pernyataan, melakukan sesuai instruksi,
dsb)
Anak merespon informasi/cerita/instruksi v
panjang/kompleks (bertanya, menjawab pertanyaan,
membuat pernyataan, melakukan sesuai instruksi,
dsb)
C. Berpartisipasi dalam Anak bercakap-cakap dengan teman atau orang lain v
interaksi sosial kalimat sederhana
Anak bercakap-cakap dengan teman atau orang lain v
kalimat yang lebih panjang dan kompleks
Anak bercakap-cakap dengan teman atau orang lain v
kalimat yang lebih panjang dan kompleks dengan
suara, sikap, gestur dan ekspresi yang dapat
diterima lingkungan
Anak menunjukkan A. Minat terhadap teks Anak menunjukan gestur tertarik terhadap buku v
minat, kegemaran, dan yang dibacakan
berpartisipasi dalam
Anak menunjukan gestur tertarik terhadap buku v
kegiatan pramembaca
yang dibacakan dan menyampaikan pendapat
dan pramenulis
(sesuai pengalamannya) saat buku dibacakan
Anak menyampaikan pendapat, pertanyaan, v
komentar terhadap buku yang dibacakan
menggunakan kosakata dari buku yang dibacakan
B. Kemampuan Membaca Anak mengenal bentuk huruf v
Anak mengenal bunyi huruf v
Anak mengasosiasikan bentuk dan bunyi huruf V
Anak merangkai beberapa bunyi huruf V
Anak membaca kata-kata sederhana yang bermakna V
C. Kemampuan Anak merespons cerita secara verbal dengan V
Pemahaman Bacaan memberi komentar, bertanya atau pun mengaitkan v
cerita dengan pengalaman pribadi.
Anak mengenali beberapa unsur cerita yang telah V
dibacakan, seperti karakter, seting, alur cerita,
hingga dapat menjawab pertanyaan terkait masalah
yang dihadapi tokoh.
Anak dapat menceritakan kembali cerita yang V
dibacakan secara runut menggunakan bantuan
ilustrasi.
D. Kemampuan dasar Anak menuangkan pikiran dan/ atau perasaan dalam v V
untuk menulis bentuk coretan untuk menyampaikan pesan
Anak menirukan bentuk-bentuk simbol dan huruf/ v V
angka yang bermakna bagi dirinya.
Anak menuliskan ide-ide yang bermakna V
menggunakan berbagai media (misalnya kolase,
diorama, maupun loose part).
E. Kemampuan menulis Anak mulai menceritakan coretan tulisan yang V
untuk berkomunikasi dibuatnya kepada orang dewasa dengan lebih v
kompleks.
Anak mulai menceritakan simbol huruf/kata V
sederhana atau angka yang dibuatnya kepada orang
dewasa dengan lebih kompleks.
Anak mengenali dan A. Kepekaan Bilangan Anak menyebutkan bilangan secara berurutan v
menggunakan konsep Anak mengenal simbol angka dan menghubungkan v
pramatematika untuk simbol dan bunyi angka
memecahkan masalah
di dalam kehidupan Anak mengenali banyaknya v
sehari-hari. benda dalam jumlah sedikit dengan dan tanpa
membilang (subitasi).
Anak menunjukkan pemahaman korespondensi satu v
ke satu menggunakan benda konkret.
B. Operasi Hitung Anak mengenal konsep jumlah dengan berbagai v
media dan menghubungkannya dengan simbol
angka
Anak mengenal konsep penjumlahan dan v
pengurangan menggunakan berbagai media (daun,
batu, dsb)
Anak mulai melakukan penjumlahan dan v
pengurangan dengan menggunakan berbagai media
dan menghubungkannya dengan simbol angka
Anak mengenal simbol operasi hitung ( +, -, =) dan v
mulai mengasosiasi dengan konsep penjumlahan
dan pengurangan
C. Bentuk Anak mengenali bentuk dua dan tiga dimensi v
Anak membuat bentuk baru sesuai imajinasinya V
menggunakan beberapa bentuk dua atau tiga
dimensi
D. Kesadaran ruang dan Anak menunjukkan jalur yang perlu dilalui untuk V
lokasi mencapai sebuah benda pada gambar.
Anak menyebutkan posisi dari benda yang dilihat, V
dibandingkan benda lainnya (atas, bawah, belakang,
samping, depan).
Anak membedakan kiri dan kanan, dan dapat V
menentukan arah dan langkah yang dibutuhkan dari
satu lokasi ke lokasi lain pada petak.
E. Pengukuran Anak melakukan pengukuran dengan satuan alat V
ukur tidak baku
Anak melakukan pengukuran dengan satuan alat V
ukur tidak baku dan menghubungkan dengan
simbol angka
Anak mengenal konsep perbandingan dari hasil V
ukur (panjang-pendek, berat-ringan, dsb)
F. Waktu Anak menyebutkan nama-nama hari dan bulan V
Anak mengenal konsep waktu (pagi, siang, esok, V
kemarin, dsb)
Anak menghubungkan simbol angka pada jam dan V
bagian waktu (pagi, siang, malam)
Anak menyebutkan, mengurutkan dan v
membandingkan kegiatan pada setiap bagian waktu
(bangun pagi, mandi pagi, sarapan, tidur siang, tidur
malam, dsb)
Anak mulai terbiasa menggunakan istilah satuan v
waktu baku dalam menjelaskan suatu informasi
misalnya jam atau hari. (contoh 1. “Berapa hari lagi
ulang tahunku?”. Contoh 2. "Ulang tahunku di
bulan Januari, masih lama").
G. Pola (bentuk sederana Anak mengenal konsep pola (merah-kuning-hijau
V
dari konsep aljabar) atau kecil, agak besar, besar dan sebagainya)
Anak mengembangkan pola secara mandiri dengan v
berbagai media
Anak mengamati dan mulai mampu menjelaskan v
pola bilangan termasuk ganjil genap.
H. Analisis data Anak mengumpulkan/mengelompokkan benda
berdasarkan persamaan cirinya V
Anak mengumpulkan/mengelompokkan benda
berdasarkan persamaan cirinya dan
menghubungkan dengan simbol angka serta v
menjelaskan benda yang
dikumpulan/dikelompokkannya
Anak menunjukkan Anak aktif melakukan eksplorasi terhadap benda- V
kemampuan dasar benda atau lingkungan sekitarnya.
berpikir kritis, kreatif, Anak membuat karya sendiri dengan memanfaatkan V
dan kolaboratif. benda-benda atau sumber daya yang ada
dilingkungannya
Anak membuat karya bersama teman-temannya V
dengan memanfaatkan benda-benda atau sumber
daya yang ada dilingkungannya
Anak menunjukkan Anak menunjukkan rasa ingin tahu, baik terlihat V
rasa ingin tahu melalui dari gestur maupun dengan banyak bertanya dan
observasi, eksplorasi, mengasosiasi pengetahuannya dengan benda atau
dan eksperimen dengan yang dilihat/ditemuinya dilingkungan
menggunakan Anak terlibat aktif dalam kegiatan eksplorasi
lingkungan sekitar dan (mengamati, dsb), eksperimen (seperti membuat
media sebagai sumber gunug meletus, dsb), atau penelitian akan objek
belajar, untuk (perbedaan air sungai, air hujan dan air kolam),
mendapatkan gagasan fenomena alam (menanam kacang hijau menjadi v
mengenai fenomena toge), dsb
alam dan sosial.

Anak menunjukkan A. Anak menunjukkan Anak menggunakan berbagai teknologi sederhana


kemampuan awal kemampuan awal sehari-hari sesuai fungsinya (menggunakan obeng
v
menggunakan dan menggunakan teknologi untuk membuka sekrup, menggunakan pisau untuk
merekayasa teknologi serta untuk mencari memotong, dsb)
serta untuk mencari informasi, gagasan, dan Anak menggunakan teknologi secara aman dan
informasi, gagasan, dan keterampilan bertanggungjawab, baik secara mandiri, maupun
keterampilan secara secara aman dan V
dalam kelompok.
aman dan bertanggung bertanggung jawab.
jawab. B. Anak menunjukkan Anak merekayasa teknologi sederhana secara aman
kemampuan awal dan bertanggungjawab secara mandiri (seperti v
merekayasa teknologi menggunakan tusukan pensil untuk memotong, dsb)
serta untuk mencari Anak memanfaatkan benda-benda atau sumber daya
informasi, gagasan, dan lainnya sebagai teknologi sederhana secara aman
keterampilan dan bertanggungjawab, baik secara mandiri, V
secara aman dan maupun dalam kelompok (seperti menggunakan
bertanggung jawab. tusukan pensil untuk memotong, dsb)
Anak mengeksplorasi Anak mengeksplorasi kegiatan seni (membuat v
berbagai proses seni, berbagai bunyi dengan berbagai media, dsb)
mengekspresikannya Anak mengungkapkan pikiran dan perasaannya v
serta mengapresiasi menggunakan lebih dari 1 jenis media seni dan atau
karya seni. teknik.
Anak membuat dan mengomunikasikan karya seni V
yang dibuat kepada orang lain.
PROJEK PENGUATAN PROFIL PELAJAR PANCASILA (2 MINGGU)

Projek Semester 2
Dimensi Elemen Subelemen Diakhir Fase PAUD
Bermain dan bekerjasama
(2 Minggu)
Beriman,
Bertakwa
Kepada Tuhan Mengenal dan Mencintai Mengenal adanya Tuhan Yang Maha Esa
melalui sifat-sifat-Nya
V
Yang Maha Tuhan Yang Maha Esa
Esa, dan Akhlak
Berakhlak beragama
Mulia Pemahaman Agama/ Mengenal simbol-simbol dan ekspresi
Kepercayaan keagamaan yang konkret
Pelaksanaan Ritual Mulai mencontoh kebiasaan pelaksanaan
Ibadah ibadah sesuai agama/ kepercayaannya
Mulai membiasakan bersikap jujur dan
Integritas berani menyampaikan kebenaran atau
fakta
Akhlak
Merawat diri secara Membiasakan diri untuk membersihkan,
pribadi merawat tubuh, serta menjaga kesehatan
Fisik, Mental, dan dan keselamatan/keamanan diri dalam
Spiritual semua aktivitas kesehariannya
Mengutamakan Membiasakan diri untuk membersihkan,
persamaan dengan orang merawat tubuh, serta menjaga kesehatan
Akhlak lain dan menghargai dan keselamatan/keamanan diri dalam
kepada perbedaan semua aktivitas kesehariannya
manusia Mengenali emosi, minat, dan kebutuhan
Berempati kepada orang
orang-orang terdekat dan membiasakan V
lain meresponsnya secara positif.
Akhlak Memahami Mengenal berbagai ciptaan Tuhan
kepada alam Keterhubungan
Ekosistem Bumi
Membiasakan bersyukur atas karunia
Menjaga Lingkungan lingkungan alam sekitar dengan menjaga
Alam Sekitar kebersihan dan merawat lingkungan alam
sekitarnya.
Melaksanakan Hak dan Mengenali hak dan tanggungjawabnya di
Akhlak
Kewajiban sebagai rumah dan sekolah, serta kaitannya
bernegara dengan keimanan kepada Tuhan YME.
Warga Negara Indonesia

Berkebhinekaan Mendalami budaya dan Mengenali identitas diri dan kebiasaan-


Global identitas budaya kebiasaan budaya dalam keluarga
Mengeksplorasi dan
membandingkan
Mengenal dan Mengenal identitas orang lain dan
pengetahuan budaya, kebiasaan-kebiasaannya
menghargai
kepercayaan, serta
budaya
praktiknya
Menumbuhkan rasa
Membiasakan untuk menghormati budaya-
menghormati terhadap budaya yang berbeda dari dirinya.
keanekaragaman budaya
Menggunakan berbagai macam cara yang
Berkomunikasi antar
bermakna untuk mengungkapkan
Komunikasi budaya perasaan dan pikiran.
dan interaksi Mempertimbangkan dan
antar budaya Menjalin interaksi sosial yang positif dalam
menumbuhkan berbagai lingkungan keluarga dan sekolah
perspektif
Menunjukkan kesadaran untuk menerima
Refleksi dan Refleksi terhadap
teman yang berbeda budaya dalam V
tanggung pengalaman kebinekaan. beberapa situasi.
jawab Menghilangkan stereotip Mengenali orang-orang di sekitarnya
terhadap dan prasangka berdasarkan ciri-ciri atau atribut tertentu
pengalaman Menyelaraskan Mengetahui adanya budaya yang berbeda
kebinekaan perbedaan budaya di lingkungan sekitar.
Berkeadilan Aktif membangun Menjalin pertemanan tanpa memandang V
Sosial masyarakat yang inklusif, perbedaan diri dan temannya
adil, dan berkelanjutan
Berpartisipasi dalam Mulai berpartisipasi menentukan beberapa
proses pengambilan pilihan untuk keperluan bersama dalam
keputusan bersama lingkungan kecil
Memahami peran
Mulai mengenali keberadaan dan perannya
individu dalam dalam lingkungan keluarga dan sekolah
V
demokrasi

Terbiasa bekerja bersama dalam V


Kerja sama melakukah kegiatan dengan kelompok
(melibatkan dua atau lebih orang).
Komunikasi untuk Menyimak informasi sederhana dan V
mencapai tujuan bersama mengungkapkannya dalam bahasa lisan
Kolaborasi Saling ketergantungan Mengenali dan menyampaikan kebutuhan- V
positif kebutuhan diri sendiri dan orang lain
Melaksanakan aktivitas bermain sesuai V
Bergotong dengan kesepakatan bersama dan saling
Koordinasi Sosial mengingatkan adanya kesepakatan
Royong
tersebut.
Mulai mengenali dan mengapresiasi orang- V
Tanggap terhadap orang di rumah dan sekolah, untuk
lingkungan Sosial merespon kebutuhan di rumah dan
Kepedulian sekolah.
Mengenali berbagai reaksi orang lain di V
Persepsi sosial lingkungan sekitar.
Mulai membiasakan untuk berbagi kepada V
Berbagi - orang-orang di sekitar.

Mengenali kualitas dan Mengenali kemampuan dan V


Pemahaman minat diri serta tantangan minat/kesukaan diri serta menerima
diri dan situasi yang dihadapi keberadaaan dan keunikan diri sendiri

Mandiri yang dihadapi Mengembangkan refleksi Menceritakan pengalaman belajarnya di V


diri rumah maupun di sekolah.
Mengenali emosi-emosi yang dirasakan dan V
Regulasi diri Regulasi emosi situasi yang menyebabkan-nya, serta mulai
belajar mengeskpresikan emosi secara
wajar
Penetapan tujuan belajar, V
prestasi, dan Menceritakan aktivitas yang akan
pengembangan diri serta dilakukan untuk menyelesaikan tugas yang
rencana strategis untuk diberikan
mencapainya
Menunjukkan inisiatif Mencoba mengerjakan berbagai tugas V
dan bekerja secara sederhana dengan pengawasan dan
mandiri dukungan orang dewasa
Mengembang kan V
Mengatur diri agar dapat menyelesaikan
pengendalian dan disiplin kegiatannya hingga tuntas.
diri
Berani mencoba, adaptif dalam situasi V
Percaya diri, tangguh
baru, dan mencoba untuk tidak mudah
(resilient), dan adaptif menyerah saat mendapatkan tantangan

Bertanya untuk memenuhi rasa ingin tahu


Memperoleh Mengajukan pertanyaan terhadap diri dan lingkungannya.
dan
Mengidentifikasi,
memproses
mengklarifikasi, dan Mengidentifikasi dan mengolah informasi
informasi dan dan gagasan sederhana.
mengolah informasi dan
gagasan
gagasan
Menganalisis
Elemen menganalisis dan
Bernalar Kritis dan Menyebutkan alasan dari pilihan atau
mengevaluasi penalaran keputusannya
mengevaluasi
dan prosedurnya
penalaran
Merefleksi
dan Merefleksi dan
Menyampaikan apa yang dipikirkan dengan
mengevaluasi mengevaluasi singkat
pemikirannya pemikirannya sendiri
sendiri
Menghasilkan Menggabungkan beberapa gagasan menjadi
ide atau gagasan sederhana yang
gagasan yang - bermakna untuk mengekspresikan pikiran
V
orisinal dan/atau perasaannya.
Menghasilkan Mengeksplorasi dan mengekspresikan
pikiran dan/atau perasaannya dalam
karya dan
- bentuk karya dan/atau tindakan
tindakan yang sederhana serta mengapresiasi karya dan
Kreatif orisinal tindakan yang dihasilkan
Memiliki
keluwesan
berpikir dalam
Menentukan pilihan dari beberapa
mencari - alternatif yang diberikan
alternatif
solusi
permasalahan
C. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Intrakurikuler
1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Mingguan (RPPM)

Satuan PAUD : KB Bhakti Ibu


Tahun Ajaran : 2023-2024
Semester/Minggu : I/1
Tanggal : 8-14 Agustus 2023
Topik/Subtopik/Subsubtopik : HUT RI/LAMBANG NEGARA/ BINTANG
Usia : 4 - 5 Tahun
Fase : Pondasi
Beban Belajar/Alokasi Waktu : 900 menit

Tujuan Pembelajaran :
1. Anak dapat mengenal simbol-simbol agamanya (tempat ibadah, hari besar, cara berpakaian, dsb) (NABP-NAM)
2. Anak mengekspresikan emosi baik secara verbal maupun nonverbal (JD-SOSEM)
3. Anak menunjukkan rasa bangga atas karya atau usahanya. (JD-NP)
4. Anak melakukan gerakan motorik kasar (menendang, melempar, menangkap, dsb) (JD-FISMOT)
5. Anak memahami informasi/cerita/instruksi panjang/kompleks (mengulangi informasi, menceritakan kembali, dsb) (DLSTEAM-BHS)
6. Anak mengenali banyaknya benda dalam jumlah sedikit dengan dan tanpa membilang (subitasi). (DLSTEAM-KOG)

Langkah-langkah :
Selasa Rabu Kamis Jumat Senin
Kegiatan
8 Agustu s2023 9 Agustus 2023 10 Agustus 2023 11 Agustus 2023 14 Agustus 2023
Stretchingdan ikrar Stretching dan Ikrar Stretching dan Ikrar Senam Upacara
Kegiatan Pagi
(10 Menit) Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu
Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa
Guru menanyakan Guru menanyakan Guru menanyakan Guru menanyakan
Guru menanyakan
perasaan anak hari perasaan anak hari perasaan anak hari perasaan anak hari
perasaan anak hari ini
ini ini ini ini
Guru Guru
Kegiatan Pembuka Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan menyampaikan menyampaikan
(15 Menit) tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran tujuan tujuan
pembelajaran pembelajaran
Guru Guru
Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan
menyampaikan menyampaikan
aturan main aturan main aturan main
aturan main aturan main

Kegiatan Inti
(90 Menit)

Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama
Istirahat Toilet Training Toilet Training Toilet Training Toilet Training Toilet Training
(40 Menit)
Snack Time Snack Time Snack Time Snack Time Snack Time
Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan
Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan
Kegiatan Penutup Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari
(25 Menit)
Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa
Bersalaman Bersalaman Bersalaman Bersalaman Bersalaman

Refleksi
Rencana Asesmen :
1. Asesmen Formatif
a. Asesmen Formatif Awal
Dilakukan sebelum kegiatan pembelajaran dimulai untuk mengukur kompetensi awal peserta didik yang dipakai untuk menentukan kebutuhan
diferensiasi, strategi pembelajaran, penyediaan media pembelajaran, dan lainnya.

b. Asesmen Formatif Harian


Melakukan observasi, memberikan pertanyaan pematik, dan melihat ketercapaian pembelajaran, ketepatan strategi, media pembelajaran
sebagai feedback pembelajaran hari ini untuk perbaikan kegiatan pembelajaran esok hari.

2. Asesmen Sumatif
a. Instrumen Observasi/Ceklis
Nama Anak
Tujuan
Nama Anak Nama Anak Nama Anak
Pembelajaran
Kemunculan Pengamatan Kemunculan Pengamatan Kemunculan Pengamatan

b....................................................................................Instrumen Anekdotal

Tanggal dan Deskripsi Capaian Perkembangan


Nama Anak Tempat Peristiwa
Waktu Anak
c. Hasil Karya
Kegiatan Pembelajaran
Tujuan
Pembelajaran Nama Anak Nama Anak
Foto Hasil Karya Analisa Foto Hasil Karya Analisa

d. Foto Berseri
Nama Anak
Tujuan
Nama Anak Nama Anak
Pembelajaran
Foto Anak/Progress Analisis Foto Anak/Progress Analisis
1. 1.

2. 2.

Mengetahui, Banjaranyar, 2023


Pengelola KB Bhakti Ibu Guru Kelas

Yeni Kurniawati Solikha


2. Modul Ajar

Identitas Modul Ajar


Satuan PAUD : KB Bhakti Ibu
Tahun Ajaran : 2023-2024
Semester/Minggu : I/3
Tanggal : 23-29Agustus 2023
Topik/Subtopik/Subsubtopik : SEHAT
Usia : 5-6 Tahun
Fase : Pondasi
Beban Belajar/Alokasi Waktu : 900 menit

Tujuan Pembelajaran :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
dst
Langkah-langkah :

Kegiatan

Upacara Stretching dan Ikrar Stretching dan Ikrar Stretching dan Ikrar Senam
Kegiatan Pagi Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu
(10 Menit)
Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa

Guru menanyakan Guru menanyakan Guru menanyakan


Guru menanyakan Guru menanyakan
perasaan anak hari perasaan anak hari perasaan anak hari
perasaan anak hari ini perasaan anak hari ini
ini ini ini
Guru
Kegiatan menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan
Pembuka tujuan tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran
(15 Menit) pembelajaran
Guru
Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan
menyampaikan
aturan main aturan main aturan main aturan main
aturan main

Kegiatan Inti
(90 Menit)
Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama
Istirahat Toilet Training Toilet Training Toilet Training Toilet Training Toilet Training
(40 Menit)
Snack Time Snack Time Snack Time Snack Time Snack Time
Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan
Penguatan Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan
dan Kegiatan Esok Hari
Penutup Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari
(25 Menit) Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa
Bersalaman Bersalaman Bersalaman Bersalaman Bersalaman

Refleksi

Kegiatan

Upacara Stretching dan Ikrar Stretching dan Ikrar Stretching dan Ikrar Senam
Kegiatan Pagi
(10 Menit) Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu Gerak dan Lagu
Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa
Guru menanyakan Guru menanyakan Guru menanyakan
Guru menanyakan Guru menanyakan
Kegiatan perasaan anak hari perasaan anak hari perasaan anak hari
perasaan anak hari ini perasaan anak hari ini
Pembuka ini ini ini
(15 Menit) Guru Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan
menyampaikan tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran tujuan pembelajaran
tujuan
pembelajaran
Guru
Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan Guru menyampaikan
menyampaikan
aturan main aturan main aturan main aturan main
aturan main

Kegiatan Inti
(90 Menit)

Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama Bermain Bersama
Istirahat Toilet Training Toilet Training Toilet Training Toilet Training Toilet Training
(40 Menit)
Snack Time Snack Time Snack Time Snack Time Snack Time
Penguatan Penguatan Penguatan Penguatan
Penguatan Pembelajaran
Kegiatan Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan Pembelajaran dan
dan Kegiatan Esok Hari
Penutup Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari Kegiatan Esok Hari
(25 Menit) Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa Berdoa
Bersalaman Bersalaman Bersalaman Bersalaman Bersalaman
Refleksi

Rencana Asesmen :
1. Asesmen Formatif
a. Asesmen Formatif Awal
Dilakukan sebelum kegiatan pembelajaran dimulai untuk mengukur kompetensi awal peserta didik yang dipakai untuk menentukan kebutuhan
diferensiasi, strategi pembelajaran, penyediaan media pembelajaran, dan lainnya.

b. Asesmen Formatif Harian


Melakukan observasi, memberikan pertanyaan pematik, dan melihat ketercapaian pembelajaran, ketepatan strategi, media pembelajaran
sebagai feedback pembelajaran hari ini untuk perbaikan kegiatan pembelajaran esok hari.

2. Asesmen Sumatif
a. Instrumen Observasi/Ceklis
Nama Anak
Tujuan
Nama Anak Nama Anak Nama Anak
Pembelajaran
Kemunculan Pengamatan Kemunculan Pengamatan Kemunculan Pengamatan
b. Instrumen Anekdotal

Tanggal dan Deskripsi Capaian Perkembangan


Nama Anak Tempat Peristiwa
Waktu Anak

c. Hasil Karya
Kegiatan Pembelajaran
Tujuan
Pembelajaran Nama Anak Nama Anak
Foto Hasil Karya Analisa Foto Hasil Karya Analisa

d. Foto Berseri
Nama Anak
Tujuan
Nama Anak Nama Anak
Pembelajaran
Foto Anak/Progress Analisis Foto Anak/Progress Analisis
1. 1.

2. 2.
Sumber Belajar
1. Video
Judul Link

2. Buku
Judul Penerbit Edisi Penulis

Mengetahui, Banjaranyar, 2023


Pengelola KB Bhakti Ibu Guru Kelas

YENI KURNIAWATI INDRIYANI,S.Pd


D. Rencana Pelaksanaan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) - Modul Projek I

Identitas Modul Ajar


Satuan PAUD : KB Bhakti Ibu
Tahun Ajaran : 2023-2024
Semester/Durasi : I/2 Minggu
Tanggal : 8-22 Agustus 2023
Tema : Aku Cinta Indonesia
Fase : Pondasi

Tujuan Projek
No Dimensi Elemen Subelemen Tujuan Diakhir Fase PAUD

4
Langkah-langkah
Tahap Permulaan
1
. Tahap Kenali/ Observasi (Mengenali dan membangun kesadaran peserta didik terhadap tema)
a. Membaca buku tentang sejarah Indonesia
b
. Menonton video tentang perjuanagan para pahlawan
2
. Tahap Selidiki/ Kontekstual (Mengkontekstualisasi)
a. Mencari tahu (dibantu oleh orangtua) untuk memberikan pemahaman kepada anak tentang tema ……………………..
b
. Anak bercerita, menceritakan kembali dan tanya jawab tentang tema
c. Mengeksplorasi langsung tentang tema ……………………..
d
. Mengundang orangtua atau narasumber yang dapat menceritakan tentang tema ……………………..

Tahap Pengembangan
3
. Tahap Lakukan/ Aksi (Melakukan aksi)
a. Mengumpulkan semua peralatan atau bahan-bahan yang diperlukan
b
. Melakukan aktifitas projek yang sudah dirancang atau yang ingin dilakukan (berkelompok dalam menyiapkan bahannya)
c. Melakukan projek………..

Tahap Penyimpulan
4
. Tahap Genapi/ Refleksi (Menggenapi proses dengan berbagi karya, evaluasi dan refleksi)
a. Memamerkan hasil projek ………
b Mengajak diskusi anak tentang apa yang telah dikerjakan dan pengalaman anak saat melakukan projek………
.
c. Menanyakan pendapat anak apa yang harus diperbaiki atau di tambahkan jika melakukan hal serupa atau projek yang berikutnya
d
. Berdiskusi dengan orangtua murid dan semua guru tentang projek yang telah dilakukan
e. Melakukan asesmen projek
f. Membuat simpulan asesmen sumatif anak

Asesmen
1. Asesmen Formatif
a. Asesmen Formatif Awal
Dilakukan sebelum projek profil dimulai untuk mengukur kompetensi awal peserta didik yang dipakai untuk menentukan kebutuhan diferensiasi,
pengembangan alur dan kegiatan projek profil, dan penentuan perkembangan
b. Asesmen Formatif Harian
Melakukan observasi, memberikan pertanyaan pematik, dan melihat ketercapaian tujuan projek, ketepatan strategi, media pembelajaran sebagai
feedback kegiatan tahapan projek hari ini untuk perbaikan kegiatan tahapan projek esok ha
2. Asesmen Sumatif
Tujuan yang Ingin Dicapai

Nama Anak :……..

Hari ke - 1
Perilaku

Hari ke - 2
Hari ke - 3
Hari ke - 4

yang teramati (hari/minggu)


Hari ke - 5
Hari ke - 6
Hari ke -7
Hari ke - 8
Hari ke - 9
Hari ke -10
Hari ke -11
Hari ke -12
Hari ke -13
Hari ke -14
Simpulan

Sumber Belajar :
1. Video
Judul Link

2. Buku
Judul Penerbit Edisi Penulis

3. Narasumber (Bisa Anak)


Nama Latar Belakang/Jabatan

4. Tempat Publik
Nama Tempat Lokasi

Mengetahui, Banjaranyar, 2023


Pengeloa KB Bhakti Ibu Koordinator P5
Yeni Kurniawati Indriyani,S.Pd
E. Asesmen/Penilaian
1. Asesmen atau Evaluasi Asesmen merupakan bagian terpadu dari proses pembelajaran,
fasilitasi pembelajaran, dan penyediaan informasi yang holistik, sebagai umpan balik untuk
pendidik, peserta didik, dan orang tua/ wali agar dapat memandu mereka dalam menentukan
strategi pembelajaran selanjutnya.
Asesmen atau evaluasi pembelajaran yang dilakukan di KB Bhakti ibu antara lain:
a. Asesmen Formatif
Merupakan asesmen yang bertujuan untuk memberikan informasi atau umpan balik bagi
pendidik dan peserta didik untuk memperbaiki proses belajar. Asesmen formatif adalah
asesmen yang diutamakan dalam pembelajaran karena berorientasi pada perkembangan
peserta didik. Terdapat di antaranya dua asesmen yang tergolong asesmen formatif,
yaitu meliputi asesmen awal dan asesmen harian.
Pelaksanaan asesmen formatif di KB Bhakti ibu digunakan untuk umpan balik
pembelajaran dan dapat digunakan pendidik untuk meningkatkan kualitas pembelajaran
di hari berikutnya. Asesmen formatif dapat dilakukan dengan melakukan observasi
terhadap perkembangan peserta didik saat melakukan kegiatan belajar, yang terdiri atas:
1) Asesmen formatif awal
Asesmen di awal pembelajaran yang dilakukan guna mengetahui kesiapan peserta
didik untuk mempelajari materi ajar dan mencapai tujuan pembelajaran yang
direncanakan. Asesmen ini ditujukan untuk kebutuhan pendidik dalam merancang
pembelajaran, tidak untuk keperluan penilaian hasil belajar peserta didik yang
dilaporkan dalam rapor.
2) Asesmen formatif harian
Asesmen di dalam proses pembelajaran, yang dilakukan selama proses pembelajaran untuk
mengetahui kebutuhan peserta didik dan sekaligus memberikan umpan balik yang cepat.
Biasanya asesmen ini dilakukan sepanjang atau di tengah kegiatan/langkah pembelajaran, tidak
harus berupa kegiatan (misalnya, saat pendidik menggunakan pertanyaan pemantik untuk
mengetahui sejauh mana pemahaman peserta didik tentang pembelajaran sebelumnya), dan dapat
juga dilakukan di akhir langkah pembelajaran. Asesmen ini dijadikan dasar dalam melakukan
refleksi terhadap keseluruhan proses belajar yang dapat dijadikan acuan untuk perencanaan
pembelajaran. Apabila peserta didik dirasa telah mencapai tujuan pembelajaran jangka pendek
(learning objectives), maka pendidik dapat melanjutkan ke tujuan pembelajaran jangka pendek
berikutnya. Namun, apabila tujuan pembelajaran tersebut belum tercapai, maka pendidik
perlumelakukan penguatan terlebih dahulu untuk kemudian melakukan modifik asi terhadap
perencanaan pembelajaran yang sudah disusun. Informasi Pembelajaran ringkas dari asesmen
harian juga dapat mengungkap perkembangan peserta didik dalam belajar di kelas. Hal ini
nantinya dapat ditambahkan dalam laporan hasil belajar, di bagian narasi kemajuan
perkembangan peserta didik
b. Asesmen Sumatif
Pelaksanaan asesmen sumatif di KB Bhakti ibu digunakan untuk mengetahui
kemajuan Capaian Pembelajaran peserta didik dan bukan sebagai hasil evaluasi
untuk penentuan kenaikan kelas atau kelulusan. Asesmen sumatif berbentuk
laporan hasil belajar yang berisikan laporan pencapaian pembelajaran dan
ditambahkan dengan informasi pertumbuhan dan perkembangan peserta didik dan
untuk memastikan peserta didik mencapai seluruh tujuan pembelajaran (learning
goals) yang telah direncanakan untuk dicapai dalam kurun waktu tertentu.
Fungsi dari asesmen sumatif di KB Bhakti ibu, yaitu sebagai:
1) Alat ukur untuk mengetahui pencapaian hasil belajar peserta didik dalam satu
atau lebih tujuan pembelajaran pada periode tertentu;
2) Membandingkan hasil belajar dengan indikator capaian yang telah ditetapkan
sehingga dapat dijadikan refleksi dan evaluasi terhadap kegiatan pembelajaran
oleh pendidik dan satuan pendidikan; dan
3) Menentukan kelanjutan proses belajar peserta didik di kelas atau jenjang
berikutnya. Pada PAUD, poin ini merupakan kunci mengingat PAUD menjadi
fondasi dari jenjang pendidikan dasar. Walaupun demikian, perlu dipahami
bahwa Fase Fondasi tidak berhenti pada pendidikan anak usia dini, tetapi terus
dibangun secara berkesinambungan di sekolah dasar hingga mencapai Fase A

2. Teknik dan Instrumen Asesmen


Teknik asesmen yang digunakan dalam pembelajaran KB Bhakti ibu antara lain:
a. Observasi
Pendidik mengumpulkan data melalui pengamatan langsung, antara lain:
1) Instrumen Ceklis/Lembar Observasi
2) Instrumen Catatan Anekdotal

b. Kinerja
Pendidik mengumpulkan data melalui penilaian terhadap kegiatan yang dirancang
supaya peserta didik melakukan praktik, menghasilkan produk, atau melakukan
projek, antara lain:

1) Instrumen Ceklis/Lembar Observasi


2) Instrumen Catatan Anekdotal
3) Rubrik
4) Dokumentasi hasil karya

c. Portofolio
Pendidik mengumpulkan data dengan menganalisis dokumen asesmen formatif
dalam kurun waktu tertentu yang telah dimilikinya, antara lain:
1) Instrumen Catatan Anekdotal
2) Foto Berseri
3) Dokumentasi hasil karya
BAB V
PENDAMPINGAN, EVALUASI DAN PENGEMBANGAN PROFESIONAL

A. Pendampingan dan Evaluasi


No Kegiatan Alokasi Waktu Keterangan
1. Supervisi Setiap pendidik 2 Supervisi dilaksanakan sesuai
kali per semester format fokus supervisi
2. Mentoring dan Coaching Dilakukan 2 kali Dilaksanakan tiga bulan sekali
dalam tahun
ajaran
3. Penilaian Kinerja Guru Dilakukan 2 kali PKG menjadi dasar pembuatan
(PKG) dalam tahun “Rapor Guru”
ajaran

B. Pengembangan Profesional Guru


No Kegiatan Alokasi Keterangan
Waktu
1. In House Training Bulan Materi Kurikulum
Agustus Merdeka
2023
2. KKG Setiap bulan Disesuaikan
3. Workshop/Bimtek/Pelatihan Setiap guru Berkaitan dengan
PAUD minimal PAUD
diikut
sertakan 1
kali dalam
tahun ajaran
BAB VI
PENUTUP

Kurikulum Operasional KB Bhakti ibu ini menggambarkan perencanaan program secara


menyeluruh selama satu tahun ajaran sesuai karakteristik serta visi misinya. Harapannya
Kurikulum Operasional KB Bhakti ibu dapat dijadikan acuan bagi pendidik dan tenaga
kependidikan, orang tua serta pihak terkait dalam melaksanakan layanan secara holistik
integratif. Kurikulum Operasional ini tidak menutup kemungkinan dapat terjadi perbaikan dalam
pelaksanaannya, maka saran dan masukan tetap dibutuhkan agar KB Bhakti ibu dapat
memberikan layanan yang terbaik bagi anak-anak.
LAMPIRAN
PROGRAM TAHUNAN KB MIFTAHUL HUDA

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI


KELOMPOK BERMAIN MIFTAHUL HUDA
DESA BALAPULANG KULON KEC. BALAPULANG KAB. TEGAL
Alamat; Jl.Merak Gang Masjid Rt 02 RW 03 Balapulang Kulon Kodepos 52464

NO BULAN KEGIATAN PENANGGUNG


JAWAB
1 Juli ● Peninjauan kurikulum dan
penyusunan kurikulum
oprasional sekolah
● Parenting sosialisasi Program
Pengelola dan
Semester 1
Guru,Komite
● Pengenalan Visi, Misi dan
Tujuan sekolah kepada orang
tua & Parenting
● Pembentukan komite sekolah
● PMT dan Makan Bersama
● Penimbangan dan
Pengukuran BB TB LK,
pemeriksaan kuku, gigi,
mata, telinga
2 Agustus ● Peringatan HUT RI
● PMT dan Makan bersama
Pengelola dan
● Penimbangan dan Pengukuran
Guru,Komite
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga
● Kegiatan POSYANDU
3 September ● PMT dan Makan bersama
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
Pengelola dan
gigi, mata, telinga
Guru,Komite
● Puncak tema
● Parenting
● Kegiatan POSYANDU

● PMT dan Makan Bersama


4 Oktober
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga Guru,Komite
● Parenting
● Kegiatan Faste
● Kegiatan POSYANDU

● PMT dan makan bersama


5 November
● Penimbangan dan Pengukuran
Guru,Komite
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga
● Kegiatan Prenting
● Projek Penguatan Profil
● Seminar IKM Himpaudi
● Kegiatan POSYANDU
● Pelajar Pancasila (Tanaman)
● Kegiatan puncak tema
6 Desember
● PMT dan Makan Bersama
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga Pengelola dan
● Hari Ibu Guru,Komite
● Kegiatan POSYANDU
● Pembagian Laporan Hasil Belajar
● Libur Semester Ganjil
● Sosialisasi Program Semester 2
7 Januari
dan Parenting
● Kegiatan Manasik Haji
● PMT dan Makan Bersama Pengelola dan
● Penimbangan dan Pengukuran Guru,Komite
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga
● Kegiatan POSYANDU
8 Februari ● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga Pengelola dan
● Kegiatan Rekreasi Guru,Komite
● PMT dan Makan Bersama

9 Maret ● Penimbangan dan Pengukuran


BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga Pengelola dan
● Ramadhan Ceria Guru,Komite
● PMT dan Makan Bersama
● Kegiatan POSYANDU
10 April ● Kegiatan Buka Bersama
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga Pengelola dan
● Kegiatan Memperingati Hari Guru,Komite
Kartini
● Halal Bihalal
● Kegiatan POSYANDU
● PMT dan Makan Bersama
11 Mei
● Penimbangan dan Pengukuran
BB TB LK, pemeriksaan kuku,
gigi, mata, telinga Pengelola dan
● Kegiatan POSYANDU Guru,Komite
● Projek Penguatan Profil
Pelajar Pancasila (Alam
semesta)
12 Juni ● Penimbangan dan Pengukuran Pengelola dan
BB TB LK, pemeriksaan kuku, Guru,Komite
gigi, mata, telinga
● PENSI
● Pembagian Hasil Belajar
● Libur Semester Genap
PENDIDIKAN ANAK USIA DINI
KELOMPOK BERMAIN MIFTAHUL HUDA
DESA BALAPULANG KULON KEC BALAPULANG KAB TEGAL
Alamat; Jl.Merak Gang Masjid Rt 02 RW 03 Balapulang Kulon Kodepos 52464

ALOKASI WAKTU PROGRAM TAHUNAN


KEGIATAN
KB MIFTAHUL HUDA

Prakiraan Alokasi
Bulan Program Waktu
Juli 2023  Masa Pengenalan Lingkungan Minggu ke 3
Sekolah 17 Juli
 Pertemuan Paguyuban Orang 19 Juli
tua Murid
 Peringatan 1 Muharram
Agustus2023  Peringatan HUT RI 17 Agustus
 Deteksi Dini Tumbuh 5 Agustus
Kembang Anak (bekerja sama
dengan Puskesmas dan
POSYANDU)
September2023  Parenting Minggu ke 1
Oktober2023  Peringatan Maulid Nabi 8 Oktober
Muhammad SAW 22 Oktober
 Kelas orang tua berbagi
November2023  Peringatan Hari Pahlawan Minggu ke 2
 Penguatan Profil Pelajar 10 November
Pancasila (Imajinasiku)
 Seminar IKM Himpaudi
Desember2023  Pembagian Laporan 16 Desember
Perkembangan Anak
 Libur Semester Ganjil 18 – 31 Desember
Minggu ke 3 - 4

Januari 2024  Pemeriksaan kesehatan 6 Januari


(bekerja sama dengan
Puskesmas)
Februari 2024  Parenting 4 Februari
 Paringatan Isra” Miraj 18 Februari
Maret 2024  Libur awal Ramadhan 20 Maret

April 2024  Libur Akhir Ramadhan & Syawal 15-30 April


 Halal Bi Halal 1 mei
Mei 2024  Penguatan Profil Pelajar 2-26 Mei
Pancasila (Aku Cinta
Indonesia)
Juni 2024  Pentas seni 15 Juni
 Pembagian laporan 22 Juni
perkembangan anak 24 - 30 Juni
 Libur Semester Genap 28 - 29 Juni
 In House Training
ANALISIS HARI BELAJAR EFEKTIF
KB MIFTAHUL HUDA BALAPULANG KULON
KECAMATAN BALAPULANG KABUPATEN TEGAL
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Kegiatan
Bulan Juli 2023 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 2 9 16 23 30 1-16 Libur semester Genap
Senin 3 1 17 24 31 17 Hari pertama masuk sekolah
0
Selasa 4 1 18 25 19 Tahun baru Hijriyah 1445 H
1
Rabu 5 1 19 26
2
Kamis 6 1 20 27
3
Jum'at 7 1 21 28
4
Sabtu 1 8 1 22 29
5

Jumlah Hari Kegiatan


Pembelajaran 12
(HKP)

Kegiata
Bulan Agustus 2023 HKP n
Tanggal Uraian
Minggu 6 1 20 27 17 Upacara HUT Republik
3 Indonesia
Senin 7 1 21 28 3 Rapat KKP
4
Selasa 1 8 1 22 29 12 Rapat Gugus PAUD
5
Rabu 2 9 1 23 30 5 Rapat HIMPAUDI
6
Kamis 3 1 1 24 31
0 7
Jum'at 4 1 1 25
1 8
Sabtu 5 1 1 26
2 9

Jumlah Hari Kegiatan


Pembelajaran 26
(HKP)

Kegiata
Bulan September 2023 HKP n
Tanggal Uraian
Minggu 3 1 17 24 2 Rapat KKP
0
Senin 4 1 18 25 7 Rapat HIMPAUDI
1
Selasa 5 1 19 26 12 Rapat IGTKI Kec. Balapulang
2
Rabu 6 1 20 27 15 Rapat Gugus PAUD
3
Kamis 7 1 21 28 28 Maulid Nabi Muhammad
4 SAW.
Jum'at 1 8 1 22 29
5
Sabtu 2 9 1 23 30
6
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 25
(HKP)
Kegiatan
Bulan Oktober 2023 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 1 8 15 22 29 5 Rapat KKP
Senin 2 9 16 23 30 10 Rapat HIMPAUDI Kec.
Balapulang
Selasa 3 10 17 24 31 17 Rapat Gugus
Rabu 4 11 18 25
Kamis 5 12 19 26
Jum'at 6 13 20 27
Sabtu 7 14 21 28
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 26
(HKP)

Kegiatan
Bulan November 2023 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 5 12 19 26 4 Rapat Kkp
Senin 6 13 20 27 9 Rapat Himpaidi Kec.
Balapulang
Selasa 7 14 21 28 14 Rapat Gugus
Rabu 1 8 15 22 29
Kamis 2 9 16 23 30
Jum'at 3 10 17 24
Sabtu 4 11 18 25
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 26
(HKP)

Kegiatan
Bulan Desember 2023 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 3 10 17 24 31 2 Rapat KKP
Senin 4 11 18 25 7 Rapat Himpaudi Kec.
Balapulang
Selasa 5 12 19 26 12 Rapat Gugus
Rabu 6 13 20 27 16 Pembagian Raport
Kamis 7 14 21 28
Jum'at 1 8 15 22 29 17-31 Libur Semester Ganjil
Sabtu 2 9 16 23 30
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 14
(HKP)
Kegiatan
Bulan Januari 2024 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 7 14 21 28 1 Tahun baru 2023
Senin 1 8 15 22 29 2 Hari pertama masuk
semester genap
Selasa 2 9 16 23 30 6 Rapat KKP
Rabu 3 1 17 24 31 9 Rapat HIMPAUDI Kec.
0 Balapulang
Kamis 4 1 18 25 16 Rapat Gugus
1
Jum'at 5 1 19 26
2
Sabtu 6 1 20 27
3
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 26
(HKP)

Kegiatan
Bulan Februari 2024 HKP
Tangga Uraian
l
Minggu 4 11 18 25 8 Isra‟ Mi‟raj Nabi Muhammad
SAW.
Senin 5 12 19 26 10 Tahun Baru Imlek 2575
Selasa 6 13 20 27 3 Rapat KKP
Rabu 7 14 21 28 6 Rapat HIMPAUDIKec.
Balapulang
Kamis 1 8 15 22 29 15 Rapat GUGUS
Jum'at 2 9 16 23
Sabtu 3 1 17 24
0
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 26
(HKP)

Kegiatan
Bulan Maret 2024 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 3 10 17 24 31 11 Hari Raya Nyepi 1946
Senin 4 11 18 25 2 Rapat KKP
Selasa 5 12 19 26 7 Rapat HIMPAUDI Kec.
Balapulang
Rabu 6 13 20 27 12 Rapat Gugus
Kamis 7 14 21 28 29 Wafat Isa Al Masih
Jum'at 1 8 15 22 29
Sabtu 2 9 16 23 30
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 23
(HKP)
Kegiatan
Bulan April 2024 HBE
Tanggal Uraian
Minggu 7 14 21 28 8-13 Libur „Idul Fitri dan cuti
bersama
Senin 1 8 15 22 29 6 Rapat KKP
Selasa 2 9 16 23 30 11 Rapat HIMPAUDI Kec.
Balapulang
Rabu 3 10 17 24
Kamis 4 11 18 25
Jum'at 5 12 19 26
Sabtu 6 13 20 27
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 20
(HKP)

Kegiatan
Bulan Mei 2024 HKP
Tanggal Uraian
Minggu 5 12 19 26 1 Hari buruh
Senin 6 13 20 27 9 Kenaikan Isa Al Masih
Selasa 7 14 21 28 29 Hari Raya waisak
Rabu 1 8 15 22 29 4 Rapat KKP
Kamis 2 9 16 23 30 7 Rapat HIMPAUDIKec.
Balapulang
Jum'at 3 10 17 24 31 16 Rapat Gugus
Sabtu 4 11 18 25
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 24
(HKP)

Kegiat
Bulan Juni 2024 HKP an
Tanggal Uraian
Minggu 2 9 16 23 30 1 Hari Lahir Pancasila
Senin 3 10 17 24 17 Hari Raya 'Idul Adha 1445
H
Selasa 4 11 18 25 3 Rapat KKP
Rabu 5 12 19 26 8 Rapat Himpaudi Kec.
Balapulang
Kamis 6 13 20 27 22 Pembagian Raport dan
SKTB
Jum'at 7 14 21 28 23-30 Libur Semester Genap
Sabtu 1 8 15 22 29
Jumlah Hari Kegiatan
Pembelajaran 17
(HKP)

Pengelola KB Miftahul Huda

SUSIP ELLY,S.Pd

Anda mungkin juga menyukai