Anda di halaman 1dari 28

ENDALAMAN MATERI

TEMA 4
HIDUP BERSIH DAN SEHAT
Subtema 4:
Hidup Bersih dan Sehat di Tempat Umum
Pembelajaran 1: T4 St4
P1
Menuliskan Informasi Penting dari Muatan
Bahasa Indonesia
Teks KD 3.4 dan 4.4

1. Bacalah teks dengan saksama.


2. Tandailah kata yang tidak kamu
pahami artinya.
3. Carilah arti kata tersebut dengan
bertanya pada guru atau orang
tuamu.
4. Tulislah informasi tersebut
menggunakan bahasamu sendiri.
Pembelajaran 1: T4 St4
P1
Kerajinan dari Bahan Muatan
SBdP
Alam KD 3.4 dan 4.4

Kerajinan dapat dibuat dari


bahan alam atau bahan
buatan.

Contoh bahan alam


misalnya biji-bijian, daun
kering, kulit buah, rotan, tanah
liat, dan cangkang kerang.
Pembelajaran 1: T4 St4
P1
Unsur-Unsur Bangun Ruang Muatan
Matematika
Ayo, ingat kembali unsur-unsur KD 3.9 dan 4.9

beberapa bangun ruang berikut!

Kubus
Banyak sisi: 6
Banyak rusuk: 12
Balok
Banyak sisi: 6
Banyak rusuk: 12
Banyak titik sudut:

Prisma segitiga
Banyak sisi: 5
Banyak rusuk: 9 Banyak titik sudu
Limas segitiga
Banyak sisi: 4
Banyak rusuk: 6
Banyak titik sudut:

Prisma segitiga
Banyak sisi: 5
Banyak rusuk: 8
Banyak titik sudut:
Pembelajaran 2: T4 St4
P2
Membacakan Laporan Hasil Muatan
Bahasa Indonesia
Pengamatan yang Telah KD 3.4 dan 4.4
Dibuat

Laporan hasil pengamatan yang


kamu buat dapat disampaikan
kepada orang lain.

Saat membacakan laporan,


pastikan suaramu jelas dan
lantang agar orang lain dapat
memahami isinya.
Amatilah gambar berikut!
Buatlah laporan berdasarkan gambar!
Pembelajaran 2: T4 St4
P2
Kerja Sama Ketika Bermain Muatan
PPKn
KD 3.4 dan 4.4
Bekerja sama merupakan
wujud dari persatuan.

Untuk dapat bekerja sama


dengan baik, kita harus
memiliki sikap-sikap
berikut:
1. Mau berjuang untuk kepentingan bersama.
2. Saling membantu.
3. Mematuhi aturan yang dibuat bersama.
4. Tidak bersikap mau menang sendiri.
Apakah kegiatan ini menunjukkan
sikap kerja sama?
Ceritakan pengalamanmu bekerja sama
dengan teman!
Pembelajaran 3: T4 St4
P3
Membuat Laporan Pengamatan Muatan
Bahasa Indonesia
tentang Kebersihan Lingkungan Pasar KD 3.4 dan 4.4

1 Amatilah gambar atau keadaan


sekitar secara langsung.

2
Buatlah pertanyaan tentang hal-hal
yang ingin kamu ketahui dari gambar
atau keadaan tersebut.

3 Buatlah laporan sesuai


dengan pengamatanmu.
Pembelajaran 3: T4 St4
P3
Muatan
Kerajinan dari Bahan Buatan SBdP
KD 3.4 dan 4.4
Bahan buatan adalah
hasil dari olahan bahan
alam yang dilakukan oleh
manusia.

Contoh bahan buatan


untuk kerajinan, yaitu
manik-manik, plastisin,
stik es krim, sedotan,
koran bekas, dan botol
plastik.
Ayo, buatlah tempat tisu dengan
hiasan dari sedotan!
Pembelajaran 3: T4 St4
P3
Mengelompokkan Bangun Ruang Muatan
Matematika
Berdasarkan Unsur-unsurnya KD 3.9 dan 4.9

Sebuah bangun ruang dapat memiliki


sisi, titik sudut, dan rusuk yang sama
banyak dengan bangun ruang lainnya.

Banyak sisi = 6
Banyak rusuk = 12
Banyak titik sudut = 8

Bangun kubus dan balok mempunyai sisi, rusuk, dan titik


Pembelajaran 4: T4 St4
P4
Menyebutkan Informasi dari Suatu Muatan
Bahasa Indonesia
Teks KD 3.4 dan 4.4

Saat menulis informasi,


biasanya kita menemuka n
kosakata yang belum kita
ketahui artinya.
Arti kosakata dapat
diketahui melalui Kamus
Besar Bahasa Indonesia.
Kamu dapat belajar
mencari arti kata dengan
bantuan guru atau orang
tuamu.

Setelah kamu mengetahui


maknanya, tentu kamu dapat
menuliskan laporan tersebut.
Pembelajaran 4: T4 St4
P4
Membuat Kerajinan dari Bahan Alam Muatan
SBdP
KD 3.4 dan 4.4
Kali ini, kita akan
membuat karya hiasan
dengan menggunakan
sabun batangan.

Karya hiasan dapat


dibuat menggunakan
teknik mengukir.

Mengukir biasanya
menggunakan pahat. Kita juga bisa mengukir
menggunakan tusuk gigi.
Pembelajaran 4: T4 St4
P4
Pola Barisan Bangun Ruang Muatan
Matematika
KD 3.10 dan 4.10

Beberapa bangun ruang dapat disusun


membentuk suatu pola tertentu.

Pola barisan bangun ruang di atas disusun oleh


kubus dan balok.
Ayo, buatlah pola barisan bangun
ruang berikut hingga 10 bangun
ruang!
Pembelajaran 5: T4 St4
P5
Menuliskan Informasi Penting dalam Muatan
Bahasa Indonesia
Teks Percakapan KD 3.4 dan 4.4

1 Bacalah teks percakapan dengan


cermat dan teliti.

2 Carilah arti kata yang belum kamu


pahami. Carilah di dalam kamus atau
dengan bertanya kepada guru.

3 Informasi yang kita peroleh dari teks percakapan


akan mempermudah kita menjawab pertanyaan.
Ayo, bacalah teks
percakapan “Sampah
Organik dan Sampah
Anorganik” di bukumu!
Pembelajaran 5: T4 St4
P5
Kegiatan yang Mencerminkan Muatan
PPKn
Kebersamaan di Masyarakat KD 3.4 dan 4.4

Banyak kegiatan yang mencerminkan


kebersamaan di masyarakat.

Contoh:
Warga yang saling membantu untuk
membersihkan jalan yang kotor.
Berikut sikap-sikap yang
dapat mewujudkan
Kebersamaan.
1. Mau saling menolong.
2. Mendahulukan
kepentingan umum
daripada kepentingan
pribadi.
3. Saling menghormati dan
menghargai.
Pembelajaran 6: T4 St4
P6
Membuat Laporan Sederhana tentang Muatan
Bahasa Indonesia
Cara Merawat Hewan dan KD 3.4 dan 4.4
Tumbuhan di Lingkungan Sekitar

1 Amatilah gambar atau keadaan


sekitar secara langsung.

2
Buatlah pertanyaan tentang hal-hal
yang ingin kamu ketahui dari
pengamatan tersebut.

3 Buatlah laporan sesuai dengan


pengamatanmu.
Ayo, buatlah laporan sederhana
berdasarkan gambar berikut!
Pembelajaran 6: T4 St4
P6
Kebersamaan dalam Keberagaman Muatan
PPKn
KD 3.4 dan 4.4
Kebersamaan dapat diwujudkan
dengan menumbuhkan rasa persatuan.

Berikut manfaat kebersamaan dengan teman:


1. Memiliki banyak teman.
2. Menjaga kerukunan dengan teman.
3. Pekerjaan lebih cepat selesai.
4. Dapat berbagi cerita dengan teman.
5. Pekerjaan yang dilakukan bersama terasa lebih ringan.
6. Meningkatkan keakraban antarteman.
Pembelajaran 6: T4 St4
P6
Melengkapi Pola Barisan Bangun Muatan
Matematika
Ruang KD 3.10 dan 4.10

Perhatikan pola barisan bangun ruang berikut!

Pola barisan bangun ruang di atas adalah


kubus–prisma–balok.
Bangun ruang yang terletak di antara
kubus dan balok adalah bangun prisma.
Ayo, lanjutkan pola bangun ruang berikut!
Buatlah hingga 15 bangun ruang!

Anda mungkin juga menyukai