Anda di halaman 1dari 3

Fisika - Kapita Selekta 1 Herman

Kelas Privat SMA Negeri Modal Bangsa


ρy
Fluida Statis (B) ∆z = [1 − ]zA
ρx
1. Sebuah bejana berisi fluida berupa liquid ρx
(C) ∆z = [1 + ]zA
dengan massa jenis ρf seperti ditunjukkan ρy
pada gambar berikut ρy
(D) ∆z = [1 + ]zA
ρx
ρy
(E) ∆z = [ ]zA
ρx
3. Air dimasukkan dalam pipa U da pada sisi
lain diisi zat cair dengan massa jenis ter-
tentu, seperti gambar.

Tentukan beda tekanan antara titik A dan B


di dalam fluida

(A) PA − PB = ρf · g(zB − zA )
(B) PA − PB = −ρf · g(zA − zB )
(C) PA − PB = −ρf · g(zB − zA )
(D) PB − PA = −ρf · g(zB − zA )
(E) PB − PA = ρf · g(zA − zB ) Perbedaan ketinggian permukaan air di kiri
dan di kanan pipa U adalah 4 cm. Massa
2. Sebuah tabung U diisi dengan fluida de-
jenis cairan adalah
ngan massa jenis ρx dan ρy yang tidak
saling bercampur seperti yang ditunjukkan (A) 0, 7 g/cc
pda gambar di bawah.
(B) 0, 8 g/cc
(C) 0, 9 g/cc
(D) 0, 6 g/cc
(E) 0, 5 g/cc

4. Sebuah benda terapung di atas bejana ber-


isi zat cair dengan massa jenis 1200 kg/m3 .
Jika bagian benda yang berada di uda-
ra adalah 0, 2bagian volume benda, maka
massa jenis benda adalah... .(kg/m3 )

(A) 600
Jika diketahui fluida y berada diatas permu- (B) 900
kaan fluida x setinggi zA . maka beda keting-
gian dua permukaan ∆z adalah (C) 960

ρx (D) 1000
(A) ∆z = [1 − ]zA (E) 1200
ρy

1
Fisika - Kapita Selekta 1 Herman
Kelas Privat SMA Negeri Modal Bangsa

5. Seribu liter alkohol massanya 789 kg. Mas- (C) 3:1


sa jenis alkohol tersebut adalah... .(kg/m3 ) (D) 2:1
(A) 7890 (E) 1:2
(B) 789 9. Perubahan panjang sebuah bahan menurut
(C) 78, 9 hukum Hooke sebanding dengan...
(D) 7, 89 (A) geserannya
(E) 0, 789 (B) gaya
6. Seorang siswa memiliki tinggi badan (C) susunan molekul
170 cm. Beda tekanan darah antara ke- (D) suhu
pala dan kaki siswa itu adalah...(ρdarah =
(E) percepatan gravitasi
1060 kg/m3 dan g = 10 m/s2 )
10. Sebuah logam mempunyai Young Modulus
(A) 18 Pa
4 × 106 N/m. Luas penampangnya 20 cm2
(B) 18 × 103 Pa dan panjang batangnya adalah 5 meter.
(C) 28 × 103 Pa Konstanta gaya dari logam tersebut ada-
lah... .(N/m)
(D) 36 × 103 Pa
(E) 18 × 106 Pa (A) 400
(B) 800
(C) 1600
Elastisitas
(D) 3200
7. Sebuah pegas digantung vertikal panjang- (E) 6400
nya 20cm. Jika diregangkan dengan gaya
11. Tiga buah pegas identik A, B, dan C dirang-
sebesar 0,5N panjang pegas menjadi 27cm.
kai seperti pada gambar.
Berapakah panjang pegas jika diregangkan
dengan gaya 0,6N

(A) 27, 6 cm
(B) 28, 4 cm
(C) 29, 6 cm
(D) 30, 4 cm
(E) 31, 6 cm

8. Dua kawat A dan B sama panjang, di-


ameternya berbanding 1:2, masing-masing Jika ujung pegas C digantugkan beban 1,2
ditarik oleh gaya F sehingga mengalami N, maka sistem mengalami pertambahan
pertambahan panjang dengan perbanding- panjang 0,6 cm, konstanta masing-masing
an 3:1. Young Modulus kawat A dibanding pegas adalah... .(N/m)
dengan kawat B adalah... . (A) 200
(A) 4:3 (B) 240
(B) 3:4 (C) 300

2
Fisika - Kapita Selekta 1 Herman
Kelas Privat SMA Negeri Modal Bangsa

(D) 360
(E) 400

12. Kedua ujung sebuah pegas yang memili-


ki tetapan pegas 50 N/m ditarik masing-
masing dengan gaya 10 N yang saling ber-
lawanan. Pertambahan panjang pegas ter-
sebut adalah... .(m)

(A) 0, 0
(B) 0, 1
(C) 0, 2
(D) 0, 3
(E) 0, 4

Anda mungkin juga menyukai