Anda di halaman 1dari 4

Saat merencanakan dan implementasi kegiatan, terdapat

sejumlah kendala yang kami hadapi, antara lain:


1. Di daerah tersebut masih banyak sekali warga yang lalai dalam
menerapkan protokol kesehatan. Salah satunya adalah tidak memakai
masker.
2. Sebagai daerah wisata sehingga banyak masyrakat yang datang
menjadikan tantangan terhadap anak muda untuk menjaga tempat
keasrian tempat tersebut.
3. Perlu di perhatikan secara berkala terkait pemberian
handsanitaizer, pemberian masker terhadap warga, yang seang
berkatifitas tidak menggunakan masker, dan saya harus
mensosialisakia Kembali terkait era new normal ini kepada warga
desa.
4. anak-anak pun juga diharuskan melaksanakan kegiatan belajar di
rumah. Namun, tidak semua warga memahami dengan pasti
bagaimana protokol kesehatan itu harus dilaksanakan.
5. masyarakat di lingkungan ini pun sangat malas menghadiri
penyuluhan yang diadakan oleh dinas kesehatan setempat, seperti
puskesmas.
6. Di lingkungan ini pun justru masih sangat terlihat aneh jika terdapat
masyarakat yang semisal memakai masker saat ke warung terdekat.
7. Selain itu, masih kurang pahamnya warga terhadap virus Corona
ini. Bisa dibilang ada beberapa warga yang masih tidak percaya
dengan adanya virus Corona, meskipun pada akhirnya mereka
percaya
8. Lalu banyak ditemukan pula ibu-ibu yang kesulitan membantu
anaknya mengerjakan tugas sekolah online yang diberikan oleh guru
mereka disekolah.
9. Setelah di amati masih kurang pengetahuan warga desa kudu
gantiangterhadap pandemic covid-19.
10. pelaksanaan program pembelajarn jarak jauh (PJJ) melalui online ini.
Selain itu, banyaknya keluhan dari ibu – bu sekitar tempat KKN yang
merasa kurang nyaman dengan pembelajaran ini karena dirasa
mereka tidak memahami mengenai perkembangan digital ini yang
membuat pembelajaran pun sedikit terhambat.
11. pemberdayaan masyarakat, tentunya sebab pandemi ini
mengakibatkan destinasi wisata yang ada sementara tutup dan itu
membuat siklus pertumbuhan ekonomin warga desa menurun.
12. Terkendalanya beberapa program kegiatan karna ada
kegaiatan lain.
13. Sedikit sulit untuk mengajak warga bekerja bakti, karna
mempunyai kesibukan sendiri.
14. Saya merencanakan kegiatan di musholla, tapi karna sedang
ppkm, musholla pun ditutup sementara.
15. Ada sedikit miskomunikasi terkait pembagian masker melalui
structural RW dan karang taruna di desa saya.
16. Dari beberapa kegiatan yang dilaksanakan, ada kegiatan yang
menjadi kendala pada saat pelaksanaan yaitu sosialisasi , Sebelum
pelaksanaan kegiatan tersebut, saya memberikan arahan kepada
masyarakat untuk menggunakan masker dan menjaga jarak.
Tetapi pada saat pelaksaanaanya, masyarakat tetap tidak
menerapkan protokol kesehatan.
17. Pada saat operasi razia masker, banyak warga yang beralesan
karan mobilitasnya tidak terlalu jauh.
18. Ada juga masyarakat yang tidak mensyport kegiaatan KKN-DR
19. Kurangnya Pendekatan kepada penduduk sekitar di desa.
20. Terkendala dalam, waktu untuk mengerjakan laporan mingguan.
21. Biaya pelaksanaan KKN-DR menggunakan uang pribadi.
22. Menumbuhkan kesadaran pada anak mengenai pentingnya
memakai masker/faceshield tidak cukup dilakukan sekali, namun
harus sering diingatkan sampai menjadi habbits.
23. Kurang fokus pada saat melakukan pendampingan PJJ karena
beberapa siswa beda latar belakang pendididkannya.
24. Adad beberapa keluarga butuh perhatian khusus secara
ekonomi untuk kesejahteraan keluarganya.
25. Pebelajaran di TPA masih banyak anak yqang kurang fasih dan
juga kurang berddidkan agamanya.
26. Tempat diadakannya belajar dan mengaji bersama, yang pada
mulanya di musholla karena ada beberapa hal yang tidak
memungkinkan pada akhirnya diberikan tempat yaitu kediaman
ketua RT dan warga setempat.
27. Daerah tempat saya melaksanakan KKN-DR masih zona hijau dan
ada juga kuning, jadi kepekaan masyarakat sekitar masih
kurang akan pentingnya menjaga kesehatan dan kebersihan
lingkungan.
28. Masih bingung selama PPKM untuk membagikan masker, karna pada
isolasi mandiri
29. Kurangnya Handsanitaizer dan masker karna kurang dana .
30. Sulit melakukan kerja sama antara masyarakat desa di saya,
karan saya sendirian.
31. Kesulitan dalam mengakomodasi anak muda supaya untuk
membantu, dan melacarkan kegiatan KKN-DR
32. Aparatur desa yang sulit untuk di ajak kerjasama karan kesibukan
pekerjaannya.

Anda mungkin juga menyukai