Anda di halaman 1dari 2

SKENARIO

FASILITATOR : “ SELAMAT PAGI TEMAN TEMAN ‘’

ANGGOTA : ‘’ PAGI”

FASILITATOR :

‘’TERIMAKASIH PADA TEMAN TEMAN YANG SUDAH MENYEMPATKAN HADIR PADA KESEMPATAN KALI
INI.’’

’’ PERKENALKAN SAYA ……………., HARI INI SAYA AKAN MEMANDU ACARA REFLEKSI DISKUSI KASUS
TENTANG …………………………………………………………………………………………………………………………

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………….

PENYAJI AKAN DISAMPAIKAN OLEH :’’……………………………………….’’

OBSERVER :’’…………………………………………..’’

NARASUMBER :’’………………………………………………..’’

Angota yang hadir dari ruangan ugd dan ranap

ADAPUN TUJUAN DARI RDK ADALAH :’’ MELATIH MEMBAHAS PENYELESAIAN MASALAH SECARA
BERSAMA SAMA ( SALAH SATU TUJUAN RDK)’’

‘’KEGIATAN INI AKAN DILAKUKAN SELAMA 60 MENIT, ADAPUN PEMBAGIAN WAKTUNYA ADALAH :

1. PEMBUKAAN 5 MENIT
2. PENYAJIAN 15 MENIT
3. DISKUSI 30 MENIT
4. PENUTUP 10 MENIT

APAKAH TEMAN TEMAN BERSEDIA????’’

ANGGOTA : ‘’ YA, KAMI BERSEDIA”

FASILITATOR :

SEBELUMNYA SAYA AKAN MENYAMPAIKAN TATA TERTIB SELAMA RDK

1. HP DI SILENT/ TIDAK BOLEH DIGUNAKAN SELAMA DISKUSI


2. SETIAP PESERTA BERHAK MENGAJUKAN PERTANYAAN
3. PERTANYAAN AKAN DIMULAI SEARAH JARUM JAM, DAN DALAM MENGAJUKAN PERTANYAAN
AGAR MERUJUK PADA STANDAR
4. TIDAK DIBENARKAN MENGAJUKAN PERTANYAA YANG BERSIFAT MENYALAHKAN ATAU
MEMOJOKKAN
5. TIDAK BOLEH MENDOMINASI PERTANYAAN
6. PERTANYAAN BERUPA KLARIFIKASI DAN TIDAK MENGGURUI
SELANJUTNYA SAYA PERSILAHKAN PENYAJI UNTUK MENYAMPAIKAN MSALAH YANG AKAN KITA
DISKUSIKAN.

PENYAJI :’’ MENYAMPAIKAN MATERI”

FASILITAOR :

’’ MEMPERSILAHKAN ANGGOTA UNTUK BERTANYA, SEARAH JARUM JAM, OBSERVER, NARASUMBER,


MENGAJUKAN PERTANYAAN UNTUK KE DUAKALINYA PADA ANGGOTA’’

BILA TIDAK ADA PERTANYAAN LAGI, DILANJUTKAN DENGAN EVALUASI PENYAMPAIAN ISU/MASALAH,
RENCANA TINDAK LANJUT ( MASALAH, KEGIATAN, INDIKATOR)

Apakah ada tambahan dari dari audience

MASUKAN DARI OBSERVER

MASUKAN DARI NARASUMBER

FASILITAOR MENUTUP ACARA, MENYAMPAIKAN TERIMAKASIH, DAN BERSALAM SALAMAN.

Jadwal RDK selanjutnya 1 bulan kedepan

Anda mungkin juga menyukai