Anda di halaman 1dari 24

1. Bambang meninggalkan kota A pukul 6:15. dan sampai di kota B pukul 9:45.

jika dia
mengendarai mobilnya dengan kecepatan rara-rata 60km/jam, dan dia beristirahat satu jam
untuk makan, berapa km jarak A ke B.
a. 210 km

b. 175 km

c. 150 km

d. 135 km
e. 90 km
2. Jika sebuah bujur sangkar P luasnya 64 dan sisinya = x dan Q adalah sebuah empatpersegi panjang,
dimana salah satu sisinya 4, dan sisi lainnya y, bila P=Q, maka
a. X > y

b. X < y

c. X = y

d. X dan y tak bisa ditentukan


e. X = 2y
2
3. Jika seorang berjalan menempuh jarak km dalam 5 menit, berapa kecepatan rata-rata
5

perjalanan orang tersebut dalam 1 jam?


a. 4 km

b. 4,2 km

c. 0,4 km

d. 4,8 km
e. 2,4 km
4. sebuah salib sumbu siku siku x dan y dengan titik pusat O, dengan sumbu x+ kearah timur dan y+
kearah utara, diputar dengan titik O sebagai pusat putaran kearah lawan jarum jam. Sehingga
sumbu x + lama dengan sumbu y + baru membentuk sebuah sudut 1200. Berapakah derajat
besar sudut antara sumbu x+ baru dengan sumbu y+lama?
a. 30

b. 45

c. 60
d. 90

e. 120
5. seorang siswa memperoleh nilai 91, 88, 86 dan 78 untuk empat mata pelajaran. Berapa nilai
yang harus diperoleh untuk mata pelajaran ke lima agar dia memperolehrata-rata 85.
a. 86

b. 85

c. 84

d. 82

e. 80
1
6. sebuah bejana berbentuk silinder berisi air nya. Jika ditambah air 3 liter lagi, bejana ini
3
1
menjadi berisi 2 nya. Berapa liter kapasitas bejana itu ?

a. 15

b. 18

c. 24

d. 27

e. 30
7. jika x rupiah dibagi merata pada n orang, setiap orang akan memperoleh bagian Rp. 60.000, =
jika seorang lain bergabung pada kelompok di atas dan jika x rupiah dibagi merata, setiap orang
sekarang memperoleh Rp. 50.000, berapa rupiah kah x ?
a. 3.000.000
b. 2.500.000

c. 500.000

d. 300.000

e. 250.000

8. Jika tabung P tingginya dua kali tinggi tabung Q dan jari-jarinya setengah dari tabung Q,
perbandingan isi tabung P terhadap isi tabung Q adalah :
a. 1 : 4

b. 1 : 2
c. 1 : 1

d. 2 : 1

e. 4 : 1
9. Seorang pedangang menjual sebuah barang dengan harga Rp. 80.000, dan memperoleh laba
25 % dari harga beli. Berapakah harga beli.
a. 100.000

b. 96.000

c. 64.000

d. 80.000

e. 120.000

10. Seorang pekerja dibayar Rp. 800, perjam. Dia bekerja dari pukul 8.00 s/d pukul 16.00. dia
akan dibayar tambahan 50 % perjam untuk selewatnya pukul 16.00, jika diamemperoleh bayaran
Rp. 8.000, pada hari itu, pukul berapa dia pulang.
a. 16.20

b. 16.40

c. 17.00

d. 17.10

e. 17.20

11. Seorang mahasiswa melakukan percobaan di laboratorium dan mendapatkan kesimpulan


bahwa perbandingan populasi kuman yang bersifat (x) dengan populasi kuman yang tidak
bersifat (x) adalah 5:3, dan bahwa 3/8 dari kuman yang tidak bersifat (x) adalah jantan. Berapa
populasi kuman (x) jantan terhadap pupulasi kuman seluruhnya?
a. 1:1

b. 5:8

c. 6:13

d. 9:40

e. 15:64
12. Sebuah perusahaan mengurangi jam kerja pegawainya dari 40 jam perminggu menjadi 36 jam
perminggu tanpa mengurangi gaji. Jika seorang pegawai tadinya diberi gaji Rp.x/jam. Berapa
rupiahkah/jam gajinya sekarang?
a. 40x

b. 10x

c. x/10

d. 9x/10

e. 10x/9

13. Seorang pekerja mengecet tembok yang tingginya 3 meter dan telah sepertiga selesai. Jika dia
selanjutnya mengecat tembok 10 meter persegi lagi, dia sudah akan tigaperempat selesai.
Berapa meterkah panjang tembok itu.
a. 10

b. 8

c. 6

d. 4

e. 3

14. Seorang dari titik x berjalan ke timur 1 km, kemudian 2 km ke utara, lalu 1 km ke timur, terus 1
km ke utara, lalu 1 km ke timur, terakhir 1 km ke utara sampai titik y. berapa kilometer jarak
titik x dari titik y.
a. 12

b. 9

c. 7

d. 5

e. 4

15. Panitia mengedarkan undangan pertemuan untuk 50 wanita dan 70 pria. Jika ternyata 40 % dari
undangan wanita dan 50 % undangan pria hadir, kira-kira berapa persen yang hadir?
a. 90

b. 86
c. 48

d. 46

e. 40

16. 10, 12, 14,14,18, ...


a. 18
b. 16
c. 8
d. 24
e. 32

17. 123, 345, 567, ...


a. 232

b. 834

c. 190

d. 789

e. 678

18. 12, 10, 14, 8, 18, 6, ...


a. 18
b. 12
c. 26

d. 25

e. 28

19. 70, 63, 56, 49, ...


a. 41

b. 32

c. 30

d. 36

e. 42
20. C, B, A, P, Q, F, E, D, R, S, ...
a. H

b. I

c. T

d. U

e. G

21. A, N, C, P, F, S, J...
a. W
b. X
c. T
d. U
e. V
22. Jika x=px1x1 dany=p+1+1,maka

a. x>y
b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan

23. Jika x= luar bujur sangkar yang panjang sisinya = 10cm dan y=luas lingkaran yang garis tengahnya
= 10 cm, maka
a. x>y

b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan

24. Jika p= 3, q=1 dan x=pV64 , serta y=pq +q3 , maka


a. X=y

b. X>y

c. X<y
d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan

25. Jika Sumantri berjalan menempuh jarak 2/5 km dalam 6 menit, berapakah kecepatan rata-rata
perjalanan Sumantri?
a. 4 km/jam

b. 4,2 km/jam

c. 4,5 km/jam

d. 4,8 km /jam

e. 5 km/jam
26. Seorang mahasiswa telah menyelesaikan 124 SKS dengan indeks prestasi komulatif 3,20.
Semester ini dia memgambil 16 SKS. Berapakah indeks prestasi yang harus dia capai semester
ini agar indeks prestasi komulatifnya sebesar 3,25?
a. 3,64

b. 3,68

c. 3,70

d. 3,74

e. 3,80

27. Jika x adalah bilangan positif terkecil yang habis dibagi 14 dan 21 dan y adalah bilangan positif
terkecil yang habis dibagi 14 dan 28, maka
a. x>y

b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan


28. Jika x = berat total k kotak yang masing-masing beratnya 1 kg. Y berat total 1 kotak yang
masing-masing beratnya k kg, maka
a. x>y

b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan


29. Jika x=selisih umur Tuti dan umur ayahnya sekarang, dan y=selisih umur kedua orang itu 5
tahun yang lalu, maka
a. x>y

b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan


30. Jika harga y terletak di antara harga x dan z, dan x<z, maka

a. x>y

b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan

31. Jika x adalah bilangan positif terkecil yang habis dibagi 14 dan 21 dan y adalahbilangan positif
terkecil yang habis dibagi 14 dan 28, maka
a. x>y

b. x<y

c. x=y

d. Hubungan anta x dan y tak dapat ditentukan


32. Dua buah dadu dilempar undi secara bersamaan, peluang munculnya jumlah mata dadu 7 atau
10 adalah

a. 1⁄2

b. 1⁄4

c. 1⁄8

d. 3⁄4

e. 7⁄10
33. Dalam sebuah keluarga dengan 3 orang anak, peluang keluarga tersebut mempunyai paling
sedikit 2 anak laki-laki adalah

𝑎. 1⁄8

b. 1⁄3
c. 3⁄8

𝑑. 1⁄2

𝑒. 11⁄36

34. Dalam babak penyisihan suatu turnamen, 25 pecatur satu sama lain bertanding satu sama lain.
Banyaknya pertandingan yang terjadi adalah
a. 150
b. 180
c. 200
d. 270
e. 300
35. Kotak I berisi 5 bola merah dan 3 bola kuning. Kotak II berisi 2 bola merah dan 6 bola kuning.
Dari masing-masing kotak diambil sebuah bola secara acak. Peluang terambilnya kedua bola
berwarna sama adalah

𝑎. 1⁄8

b. 5⁄16

c. 7⁄16

𝑑. 9⁄16

𝑒. 7⁄8

36. Seorang Murid diminta mengerjakan 8 dari 10 soal, tetapi nomor 1 sampai 5 harus dikerjakan
banyaknya pilihan yang dapat diambil murid tersebut adalah
a. 3
b. 5
c. 6
d. 8
e. 10
Penjelasan Berikut dipakai untuk menjawab soal No. 37 dan No. 38

Terdapat 6 kandidat dalam pemilihan walikota dan wakil walikota yakni, Pardi, Qonita, Rudi, Satria,
Tata, dan Udin. Enam kandidat tersebut akan dipilih menjadi sepasang kandidat dengan aturan
sebagai berikut:
• Tata akan mencalonkan diri jika dan hanya jika Qonita mencalonkan diri
• Rudi hanya berpasangan dengan Pardi dan begitu juga sebaliknya
• Satria tidak boleh berpasangan dengan Pardi dan tidak boleh mencalonkan diri secara
bersamaan
• Udin boleh berpasangan dengan Tata
• Jika mereka telah memilih pasangan, maka tidak boleh berpasangan dengan yang lain
37. Jika Udin dan Satria mencalonkan diri, maka yang pasti tidak mencalonkan diri adalah
a. Pardi
b. Qonita
c. Rudi
d. Tata
e. Salah semua
38. Jika Tata telah mencalonkan diri maka
a. Udin juga pasti akan mencalonkan diri
b. Satria tidak akan mencalonkan diri
c. Qonita pasti akan mencalonkan diri
d. Hanya Rudi yang mencalonkan diri
e. Salah semua
Penjelasan Berikut dipakai untuk menjawab soal No. 39 sampai dengan No. 41
Seorang supervisor akan melakukan kunjungan di dua unit yang berbeda ( Unit Keuangan dan Unit
Legal). Pada hari Senin sampai Jumat. Masing-masing unit terdiri dari 5 subunit dimana unit
Keuangan terdiri atas subunit F,G,H,I,J sedangkan unit Legal terdiri atas subunit L,M,N,O,P.
Supervisor tersebut akan mengunjungi satu subunit dari masing-masing unit setiap harinya dengan
ketentuan sebagai berikut:
• M dikunjungi sebelum F dan I
• N dikunjungi sebelum O dan N dikunjungi pada hafi yang sama dengan J
• H tidak dikunjungi setelah O dan P
• L dikunjungi sebelum N dan I dikunjungi setelah J
39. Bila J dikunjungi pada hari Selasa dan O dikunjungi pada hari Kamis, maka pernyataan yang
benar adalah
a. O dan I dikunjungi pada hari Rabu
b. L dan F dikunjungi pada hari Senin
c. L, P, dan N dikunjungi berurutan
d. N dan M dikunjungi berurutan
e. H dan G dikunjungi berurutan
40. Bila M dikunjungi pada hari Rabu, maka persyaratan yang benar adalah
a. L dikunjungi pada hari Senin
b. N dikunjungi setelah M
c. P dikunjungi pada hari yang sama dengan G
d. O dikunjungi sebelum J
e. J dikunjungi pada hari Senin
41. Bila N dikunjungi pada hari Selasa, maka pernyataan yang benar adalah
a. O dan I dikunjungi pada hari Rabu
b. G dikunjungi pada hari Senin atau Rabu
c. P dan G dikunjungi pada hari Jumat
d. H dikunjungi pada hari Kamis
e. L dikunjungi pada hari Rabu
42. Manakah dari berikut ini adalah pernyataan
a. Kota Malang lebih nyaman daripada kota Bandung
b. Monumen Nasional berada di Yogyakarta
c. Mengapa engkau bersedih?
d. Z adalah bilangan genap
e. X + 4 = 6
43. Jika Andi lulus kuliah, dia akan menikah. Andi telah memiliki anak, maka
a. Andi lulus kuliah
b. Andi tidak lulus kuliah
c. Andi belum menikah
d. Andi sudah menikah
e. Tidak dapat ditarik kesimpulan
44. “Jika matahari tidak terbit dari timur, maka dunia akan kiamat” negasi dari konvers kalimat
tersebut
a. Dunia tidak kiamat dan matahari terbit dari barat
b. Dunia tidak kiamat atau matahari terbit dari timur
c. Dunia akan kiamat dan matahari terbit dari barat
d. Dunia tidak kiamat atau matahari terbit dari barat
e. Dunia tidak kiamat dan matahari terbit dari timur
45. Semua mobil dilengkapi spion. Sebagian mobil berwarna merah
a. Sebagian mobil tidak berwarna merah dan tidak dilengkapi spion
b. Sebagian mobil berwarna merah dan tidak dilengkapi spion
c. Semua mobil berwarna merah dan dilengkapi spion
d. Semua mobil yang berwarna merah dilengkapi spion
e. Semua mobil tidak berwarna merah dan dilengkapi spion
46. Kuda bukanlah makhluk hidup. Kuda memiliki sayap. Setiap makhluk hidup pasti akan mati
a. Kuda akan mati
b. Kuda yang tidak memiliki sayap yang akan mati
c. Kuda tidak akan mati
d. Kuda bersayap adalah makhluk imajiner
e. Tidak dapat ditarik kesimpulan
47. Tentukan satu gambar yang berberbeda dengan gambar lainnya

48.

49.

50.
PEMBAHASAN
1. JAWABAN: C.150 KM
Perjalanan pukul 06:15 – 09:45 = 3 Jam 30 Menit atau 3,5 Jam Istirahat = 1 JamTotal
waktu perjalanan = 3,5‐1 = 2,5 Jam
Jadi, S=V.T

S = 60 x 2,5 = 150 KM
2. JAWABAN: B. b. X < y

3. JAWABAN: D. 4.8 Km

4. JAWABAN: C. 60
5. JAWABAN: D. 82

6. JAWABAN: C. 24

7. JAWABAN: D. 300.000

8. JAWABAN: B. 1 : 2
9. JAWABAN: C. 64.000

10. JAWABAN: E. 17.20

11. JAWABAN: B. 5 : 8
12. JAWABAN: D. 9x/10

13. JAWABAN: C. 6

14. JAWABAN: D. 5
15. JAWABAN: D. 46

16. Jawaban: B. 16

17. Jawaban: D. 789

18. Jawaban: C.26


19. Jawaban: E. 42

20. Jawaban: B. I

21. Jawaban: A. W

22. Jawaban: B. x<y


23. Jawaban: C. x=y

24. Jawaban: B. X>y

25. Jawaban: A. 4 km/jam


26. Jawaban: A. 3,64

27. Jawaban: A. x>y

28. Jawaban: B. x<y

29. Jawaban: D. Hubungan anra x dan y tak dapat ditentukan


30. Jawaban: C. x=y

31. Jawaban: B. x<y

32. Jawaban : B. ¼
Ruang sampel dua buah dadu adalah 6x6=36→ n(S) = 36, misalkan
A = kejadian muncul mata dadu berjumlah 7;
B = kejadian muncul mata dadu berjumlah 10.
Maka :
A = {(1,6), (6,1), (2,5), (5,2), (3,4), (4,3)}→n(A) = 6,
B = {(4,6), (6,4), (5,5)}→n(A) = 3,
Dengan demikian A dan B kejadian saling lepas karena A dan B tidak terjadi secara
bersamaan,
P ( A U B) = P (A) + P(B)
= 6/36 + 3/36 = 9/36 = ¼ (B)

33. Jawaban: D. ½
Misalkan P = Perempuan
L= Laki-laki
Kemungkinannya PPP, LLL, LPP, LLp
Secara keseluruhan terdapat empat kemungkinan dan paling sedikit terdapat dua anak laki-laki
sebanyak dua kemungkinan yaitu LLL dan LLP. Sehingga peluang mempunyai dua anak laki-laki
adalah 2/4 = ½
34. Jawaban: E. 300 cara
Ada 25 pecatur satu sama lain bertanding satu kali. Banyaknya pertandingan yang terjadi
25! 25 𝑥 24
adalah 25C2 = 23!2! = = 300 cara
2

35. Jawaban: C. 7/16


Peluang kedua bola merah dari kotak I dan II: 5/8 . 2/8 = 10/64, peluang kedua bola kuning dari
kotak I dan II 3/8 . 6/8 = 18/64. Jadi peluang kedua bola berwarna sama 10/64 + 18/64 = 7/16
36. Jawaban: E. 10 cara
Dari 10 soal diketahui soal nomor 1 sampai 5 wajib dikerjakan. Jadi siswa tinggal wajib
mengerjakan 3 soal dari 5 soal. Banyaknya cara mengerjakannya adalah
5!
5C3= 3!(5−3)! = 10 cara

37. Jawaban: A
Karena jika Satria mencalonkan diri maka Pardi tidak mencalonkan diri
38. Jawaban: C
Karena jika Tata mencalonkan dir, maka Qanita akan mencalonkan diri
39. Jawaban: D
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Keuangan G J H F I
Legal L N M O P

40. Jawaban: A
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Keuangan G/H J H/G F/I I/F
Legal L N M O/P P/O

41. Jawaban: B
Senin Selasa Rabu Kamis Jumat
Keuangan G/H J H/G F/I I/F
Legal L N M O/P P/O
42. Jawaban: B. Monumen Nasional berada di Yogyakarta
Kalimat tersebut merupakan penyataan karena memiiki nilai kebenaran, yaitu salah
43. Jawaban: E. Tidak dapat ditarik kesimpulan
Andi mungkin saja memiliki anak angkat, dan kita tidak tahu Andi telah lulus kuliah atau belum
44. Jawaban: E. Dunia akan kiamat dan matahari terbit dari timur
Negasi dari konvers (~p→q) = negasi dari q →~p = q ˄~p
45. Jawaban: D. Semua mobil yang berwarna merah dilengkapi spion
46. Jawaban: C. Kuda tidak akan mati
Kuda bukanlah makhluk hidup, jadi kuda tidak akan mati
47. Jawaban: E
Jawaban a, b, c, d mempunyai bentuk yang sama, hanya berbeda di letak posisi karena rotasi
48. Jawaban: A
Bangun dalam dirotasi 90o berlawanan arah jarum jam. Perhatikan juga dua segitiga yang
selalu berubah warna dan posisi panah yang menempel-tidak menempel-menempel
49. Jawaban: C
Hubungan = dirotasi 90o berlawanan arah jarum jam
50. Jawaban: D simbol segitiga hitam letaknya tidak pernah berjauhan dengan simbol setengah
lingkaran dan simbol titik hitam selalu berada di bawah garis setengah lingkaran

Anda mungkin juga menyukai