Anda di halaman 1dari 2

PERENCANAAN PENCEGAHAN

DAN PENGENDALIAN (PPI)


No. : SOP/
Dokumen /UPTD-22/UKP/I/2023
No. Revisi :
SOP
Tanggal : 18 Januari 2023
Terbit
Halaman : 1/2

UPTD
Syaifuddin,SKM
PUSKESMAS NIP.19670101 198901 1001
BRAJA CAKA
A. Pengertian Kegiatan merencanakan pencegahan dan pengendalian infeksidsi puskesmas sehingga
tercipta lingkungan yang aman dan bebas dari risiko infeksi
B. Tujuan Sebagai acuan dalam melaksanakan kegiatan perencanaan PPI di puskesmas
C. Kebijakan SK KUPTD Puskesmas Braja Caka No. 445/009.s/UPTD-22/SK/I/2023 tentang
Pelaksanaan PPI
D. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 27 Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan
pengendalian infeksi di Fasyankes
E. Alat dan bahan 1. Alat Tulis
2. Laptop/komputer
F. Prosedur 1. Membuat persiapan dan penyusunan rencana kegiatan PPI
2. Menganalisis situasi PPI
3. Membuat perumusan masalah PPI
4. Membuat penyusunan rencana 5 tahunan dan tahunan PPI
5. Mengusulkan kegiatan PPI ke perencanaan tingkat FKTP

G. Diagram alir
Membuat persiapan Menganalisis Membuat
dan penyusunan situasi PPI perumusan
rencana kegiatan masalah PPI
PPI

Mengusulkan Membuat penyusunan


kegiatan PPI ke rencana 5 tahunan dan
perencanaan tahunan PPI
tingkat FKTP

H. Hal-hal yang perlu Libatkan petugas kesehatan dalam merencanakan


diperhatikan

I. Unit terkait Tim PPI

J. Rekaman Historis
Perubahan No. Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Mulai
Diberlakukan
1 Tatanaskah Ukuran Font 07 Januari 2023
Puskesmas dan Penomoran
DAFTAR TILIK PERENCANAAN PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN
INFEKSI (PPI)

No Kegiatan Ya Tidak Tidak


Berlaku
1. Apakah Petugas melakukan persiapan dan penyusunan rencana
kegiatan PPI
2. Apakah Petugas Menganalisis situasi PPI

3. Apakah Petugas Membuat perumusan masalah PPI

4. Apakah Petugas membuat penyusunan rencana 5 tahunan


dan tahunan PPI

5. Apakah Petugas mengusulkan kegiatan PPI ke perencanaan


tingkat FKTP

Braja Caka, ………………………………………..

Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai