Anda di halaman 1dari 2

KATA PENGANTAR

Segenap puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan yang Maha Esa atas

limpahan karunia-Nya, shalawat serta salam juga tidak luput dihadiahkan kepada

junjungan Nabi Muhammad SAW semoga syafaat beliau atas kita semua serta

untuk kedua orang tua yang selalu mendoaakan dan memberi dukungan penuuh

kepada penulis. Sehingga penulis diberikan kesabaran, kelancaran, dan kemudahan

dalam menyusun Skripsi hingga selesai. Tak lupa penulis mengucapkan terima

kasih kepada SMK Islam Terpadu Tarbiyatul Furqan yang telah memberikan

penulis kesempatan dan izin untuk penelitian.

Kelancaran Penelitian ini tidak terlepas dari bantuan berbagai pihak, baik

secara langsung maupun tidak. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terimah

kepada segenap pihak yang telah membantu yaitu :

1. Bapak Prof. Ir. Abd Malik S.Pt., M.Si, Ph.D, IPU, selaku Rektor

Universitas Islam Kalimantan Muhammad Arsyad Al-Banjari

Banjarmasin.

2. Ibu Dr. Hj. Silvia Ratna, S. Kom., M. Kom, selaku Dekan Fakultas

Teknologi Informasi Universitas Islam Kalimantan Muhamad Arsyad Al

Banjari Banjarmasin

3. Bapak Dr. Ir. H. M. Muflih, M. Kom , selaku Ketua Program Studi Teknik

Informatika Fakultas Teknologi Informasi Universitas Islam Kalimantan

Muhamad Arsyad Al Banjari Banjarmasin

vi
4. Bapak Auliya Rahman., S. Kom., M. Kom dan Bapak Jauhari

Maulani,S.Kom.,M. Kom selaku dosen pembimbing skripsi atas segala

bimbingan, arahan serta saran yang diberikan kepada penulis sehingga

skripsi ini dapat diselesaikan dengan baik.

5. Seluruh staff pengajar Fakultas Teknologi Informasi yang telah

memberikan ilmu pengetahuan yang tak ternilai selama penulis menempuh

Pendidikan di Fakultas Teknologi Informasi.

6. Keluarga terutama kepada orang tua, kakak, nenek dan kekek penulis yang

selalu memberikan doa, dukungan dan kesabaran dalam setiap langkah

hidup penulis, yang merupakan anugerah luar biasa.

7. Sahabat-sahabat penulis yang bersedia menemani dan selalu ada saat

penulis sedang membutuhkan teman.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan karena keterbatasan dan

kemampuan yang dimiliki. Sehingga penulis mengharapkan kritik dan saran kepada

pembaca yang membangun untuk dapat dikembangkan lagi nanti.

Banjarmasin, Agustus 2022

HILMA NAZILA
NPM. 18630210

vii

Anda mungkin juga menyukai