Anda di halaman 1dari 7
PEMERINTAH KABUPATEN NGADA DINAS PERTANIAN Jalan Gajah Mada, Kelurahan Kisanata, Kecamatan Bajawa. Telepon (0384) 21433, 21113 ———— — eee SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS PERTANIAN KABUPATEN NGADA NOMOR 188.4/DISTAN/ 63/2/2020 TENTANG, PENETAPAN TENAGA KONTRAK DAERAH PENYULUH PERFANIAN LAPANGAN, TENAGA ADMINISTRASI DAN MANAGER KEBUN BALAI PENYULUHAN PERTANIAN PADA DINAS PERTANIAN KABUPATEN NGADA, TAHUN ANGGARAN 2020 KEPALA DINAS PERTANIAN, Menimbang : a. bahwa dalam rangka pelaksanaan tugas-tugas pemerintahan, permbangunan dan pemberdayaan masyarakat melalui program/kegiatan penyelenggaraan penyuluhan _pertanian, pemanfaatan sarana pertanian yang tersedia untuk mensinergikan serta menyelaraskan kegiatan di Balai Penyuluhan Pertanian, dibutuhkan Tenaga Kontrak Penyuluh Pertanian Lapangan, Tenaga Administrasi dan Manager Kebun pada Balai Penyuluhan Pertanian se-Kabupaten Neada; b. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam : huruf a, maka perlu menetapkan Keputusan Kepala Dinas tentang Penetapan Tenaga Kontrak Daerah Penyuluh Pertanian Lapangan, Tenaga Administrasi dan Tenaga Manager Kebun Balai Penyuluhan Pertanian serta besaran hanorariumnya pada Dinas Pertanian Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2020. Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 69 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah-Daerah Tingkat M1 dalam Wilayah Daerah - Daerah ‘Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 122, Tambahan Lembaran Negara ‘Republik Indonesia Nomor 1655); Menetapkan KESATU KEDUA 2. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pértanian, Perikanan dan Kehutanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4660); 3. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran ‘Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); 4, Peraturan Daerah Kabupaten Ngada Nomor 12 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Ngada (Lembaran Daerah Kabupaten Ngada Tahun 2016, Nomor 12 Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Ngada Nomor 11); 5. Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2019 (Lembaran Daerah Kabupaten Ngada 2019 Nomor 6} tentang APBD Perubahan. Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2019; dan 6. Peraturan Bupati Nomor 93 Tahun 2019 (Berita Daerah Kabupaten Ngada Tahun 2019 Nomor 6) tentang Penjabaran APBD Perubahan Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2019 MEMUTUSKAN Tenaga Kontrak Dacrah Penyuluh Pertanian Lapangan, Tenaga Adminsitrasi dan Manager Kebun Balai Penyuluhan Pertanian pada Dinas Pertanian Kabupaten Ngada Tahun 2020 sebagaimana tercantum dalam Lampiran dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Ngada ini, Tenaga Kontrak sebagaimana dimaksud dalam diktum KESATU mempunyai tugas sebagai berilcut : - Tenaga Kontrak Penyuluh Pertanian Lapangan/Site Manager: 1, menyusun Programa Penyelenggaraan Penyuluhan Pertanian; 2. menyusun Rencana Kerja Taliunan Penyuluhan Pertanian; Menetapkan KESATU KEDUA, 2. Undang-Undang Nomor 16 Tahun 2006 tentang Sistem Penyuluhan Pertanian, Perikanan dan Kehutanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4660); Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir dengan Undang-Undang Nornor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); Peraturan Daerah Kabupaten Ngada Nomor 12 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Ngada (Lembaran Daerah Kabupaten Ngada Tahun 2016, Nomor 12 Tambahan Lembaran Daerah Kabupaten Ngada Nomor 11); . Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2019 (Lembaran Daerah Kabupaten Ngada 2019 Nomor 6) tentang APBD Perubahan Kabupaten Ngada Tahun Angearan 2019; dan Peraturan Bupati Nomor 93 Tahun 2019 (Berita Daerah Kabupaten Ngada Tahun 2019 Nomor 6) tentang Penjabaran APBD Perubahan Kabupaten Ngada Tahun Anggaran 2019. MEMUTUSKAN ‘Tenaga Kontrak Daerah Penyuluh Pertanian Lapangan, Tenaga Adminsitrasi dan Manager Kebun Balai Penyuluhan Pertanian pada Dinas Pertanian Kabupaten Ngada Tahun 2020 scbagaimana tercantum dalam Lampiran dan merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Keputusan Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Ngada ini. Tenaga Kontrak sebagaimana dimaksud dalam diletum KESATU mempunyai tugas sebagai berikut : a. Tenaga Kontruik Penyuluh Pertanian Lapangan/Site Manager: 1. menyusun Programa Penyelenggaraan Penyuluhan Pertanian; 2, menyusun Rencana Kerja Tatiunan Penyuluhan Pertanian; 3, melaksanakan kegiatan penyuluhan pertanian kepada utama dan pelaku usaha sesuai dengan rencana kerja; 4. melaksanakan pertemuan koordinasi dengan penyuluh pertanian Pogawai Negeri Sipil, Tenaga Harian Lepaa Tenaga Bantu penyuluh pertanian, pelaku uuima dan pelaku usaha dalam mewujudkan sinergi kerja; 5. melakukan pendampingan dan bimbingan terhadap kelompok tani maupun gabungan kelompok tani; 6. mengikuti kegiatan rembug, pertemuan teknis dan temu lapang pelaku utama dan pelaku usaha; 7. berperan aktif menumbuhkembangkan kelembagaan petani; 8. menjalin kemitraan usaha dengan pihak terkait dengan bidang tugasnya; 9. menumbuhkembangkan jiwa kepemimpinan dan kewirausahaan pelaku utama; 10. menyampaikan informasi dan teknologi baru dan tepat guna kepada pelaku utama; 11, melaksanakan proses pembelajaran secara partisipatif melalui berbagai media penyuluhan; 12. melaksanakan evaluasi pelaksanaan kegiatan penyuluhan; dan 13, menyusun laporan kegiatan penyuluhan yang dilaksanakan. b, Tenaga Administrasi Balai Penyuluhan Pertanian : 1. membuat Rencana Kerja Tahunan; 2. melaksanakan administrasi surat menyurat 3. merekap laporan bulanan penyuluh dari masing-masing Desa /Kelurahan untuk dijadikan laporan Kecamatan /BPP; 4. membantu menyusun Programa dan RKTP Kecamatan/BPP; 5. menata dan mengarsipkan laporan dan data-data di BPP; 6. melaksanakan inventaris administrasi umum (inventaris barang) 7. menjaga sanitasi dan kebersihan tempat kerja; 8. menyampaikan laporan yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas; dan 9. melaksanakan tugas tambahan lainnya yang diberikan atasan. ¢. Tenaga Manager Kebun Balai Penyuluhan Pertanian : 1. membuat Rencana Kerja Tahunan; 2. menjaga, menjamin keamanan dan melakukan pengawasan di wilayah kebun Balai Penyuluhan Pertanian; KETIGA KEEMPAT KELIMA KEENAM KETUJUH 3. melaksanakan pengelolaan dan pemeliharaan kebun Balai Penyuluhan Pertanian (persiapan lahan, penanaman, penyiangan, pemeliharaan, pengendalian OPT dan pasca panen); menjual hasil panen dan dilaporkan ke koordinator BPP; membuat laporan yang berhubungan dengan pelaksanaan tugas; dan 6. melaksanakan tugas lainnya yang diberikan atasan. Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya, Tenaga Kontrak Penyuluh Pertanian Lapangan, Tenaga Administrasi dan Manager Kebun Balai Penyuluhan Pertanian sebagaimana dimaksud pada diktum KEDUA, bertanggung jawab kepada Kepala Dinas Pertanian Kabupaten Negada. Penempatan Tenaga Kontrak sebagaimana dimaksud dalam diktum KETIGA dapat berubah sewaktu-waktu sesuai kebutuhan. Segala biaya akibat diletapkannya Keputusan ini dibebankan pada Dokumen Pelaksanaan Anggaran-Perangkat Daerah (DPA-PD) Dinas Pertanian Kabupaten Ngada Tahun 2020. Segala biaya yang ditetapkan sebagaimana dimaksud dalam diktum ke KELIMA berlaku sejak bulan Januari 2020 sampai dengan bulan. Desember 2020. . Keputusan Kepala Dinas Pertanian ini berlaku untuk Tahun Anggaran 2020. Ditetapkan di Bajawa . pada tanggal 5 Februari 2020 oe EPALA DINAS PERTANIAN, NIP, 196804101997 101001 ‘Tembusan_disampaikan dengan hormat kepada: 1. Bupati Ngada di Bajawa; 2. Kepala Badan Pengembangan SDM Pertanian Departemen Pertanian Republik Indonesia di Jakarta; 3, Kepala Badan Ketahanan Pangan dan Penyuluhan Propinsi NTT di Kupang; 44 Para Camat se- Kabupaten Ngada di masing-masing tempat; 8. Para Kepala BPP se-Kabupaten Ngada di masing-masing tempat; 6. Para Kepala Desa /Kelurahan se- Kabupaten Ngada di masing-masing tempat; 7. Yang bersangkatan untuk dipergunakan seperlunya. , MPIRAN ARPUTUSAN KEPALA DINAS TANGGAL § FEBRUARI 2020 TENTANG ERTANIAN PENETAPAN TENAGA KONTRAK DAERAII PENYULUH PERTANIAN LAPANGAN, TENAGA ADMINISTRASI DAN MANAGER KEBUN BALAI PENYULULAN PERTANIAN PADA DINAS PERTANIAN KABUPATIN NGADA TAHUN 2020 iy |, WILAYAH KERJA BESARAN xo NAMA PENDIDIKAN| KEDUDUKAN DALAM Janata | WEAYA MENA | DUM 2 = a iG 6 1 [Stanislaus Persifal Lebn, A.Md D3__[Penyuluh Pertanian Lapangan [Aimnere 1,100,000, 2 |sisilia Tryanty Kono, SP $1 [Penyuluh Pertanian Lapangan |Bajawa 1,100,000 3 \Vostinus A. Sengkoen, SP Si |Penyulah Pertanian Lapangan [Jerebu't: 1,100.00 4 [Clementinus Maxianus Gela, P| $1 [Penyulih Pertanian Lapangan [Jerebu'u 1,100,000 5 [Aristalus Delo, SP 1 [Penyuluh Pertanian Lapangan |Golewa 1,100,000) 6 [Romanus Tawi, AMd,P _p3__[Penyuluh Pertanian Lapangan [Riung Barat 1,109,000 7 [Fransiska Awi Tay, STP 1 [Penyuluh Pertanian Lapangan [Golewa 3,100,000 8 [Masia Viany Pare, SP St__[Penyuluh Pertanian Lapangan |Golewa Selatan 1,100,000 9 [Marianus Ana Ede, SP S1___[Penyulah Pertanian Lapangan [Golewa Selatan 1,100,000 10|Yohancs Berkhmans K, Dupa, SP| $1 |Penyuluh Pertanian Lapangan |Gotewa Selatan 1,100,000) 11) Maria Tarsisia Ida Rema, SP Si [Penyuluh Pertanian Lapangan |Golewa Barat 1,100,000 12 [Agustinus M, Ti. Bhae, S.PL S1___[Penyufuh Pertanian Lapangan [ineric 1,100,000 [igPnsodora Tate, Se 1 [Penyuluh Pertasian Lapangan [Golewa 1,100,000 13|Maria Yustina Yerona Djani, SP_| $1 |Penyuluh Pertanian Lapangan:_[Bajawa. 1,100,000 15 [Handriansts David Raga Kaju, SP|_S1__[Penyulah Pertanian Lapangan [Bajawa 1,100,000 16 | Herman Yoseph Gisi, S.TP Si__|Penyuluh Pertanian Lapangen |Bajawa 1,100,000 17 [yustus Lopi, SPt Si [Penyulah Pertanian Lapangems [Bajawa Utara 3,100,000 } 18 lVoris Bani Sola, SPt Si [Penyutuh Pertanian Lapangan [Bajawa Utara 1,100,000 19 [saul SP S1___[Penyuhan Pertanian Lapangan [Riuny 1,100,000 20 [Maria Skolastika Djue, SP Si [Penyulun Pertanian Lapangan {som 1,100,000 21 |Yohanes Dole Meo, 8.Pt Si__|Penyuluh Pertanian Lapangan |Bajawa Utara 1,100,000 22 |Anaptasia Keka Mite, SST DV [Penyutuh Pertanian Lapangen [Soa 1,100,000) 23 [Marselinun Lol, SP S1__[Penyuluh Pertanian Lapangan |Riung Barat 3,100,000 24 [Tarsisius Bakok, SP S1__ |Penyuluh Pertanian Lapangan |Riung Barat 1,100,000) 25|oumianus M. M.May, STP S1__|Penyuluh Pertanian Lapangan [Aimere 1,100,000 16 |Yuliana Lebo Roga, 5.P S1____|Penyuluh Pertanian Lapangan |Riung Barat, 1,100,000 jana Go Huler, S.S7 Si [Penyutuh Pertanian tapangan |Bajawa Utara 1,100,000 28 [Ladisiaus Paga, 5.1P S1___|Penvuluh Pertanian Lapangan |Bajawa 1,100,000 stianus Ruma, SST S1__|Penyuluh Pertanian Lapangan [Riung Barat 1,100,000) de 3 |Penyuluh Pertanian Lapangan [Wolomeze 1,100,000) 31 Adetheid Dhoga, st S1___[Penyutah Pertanian Lapangan [Bejawa 1,100,000 32 iKementina Gae, SP 'S1___[Penyuluh Pertanian Lapangan [Golewa 1,100,000 35|Vasintha Ngezo, SP S1__[Penyuluh Pertanian Lapangan [Bajawa 1,100,000, 34] Yakobus H.Resie, SP S1___|Penyuluh Pertanian Lapangan [Gotewa Barat 1,100,000 35 | Yoreph N.Anu, SP St |Penyuluh Pertanian Lapangan [Gotewa Barat 1,100,000 | 96 [Yohanes Jata, 5.Pd St. |Penyutuh Pertanian Lapangan |Golewa 1,100,000 37 Yovensius Raja Remba, SST S1___[Penyuluh Pectanian Lapangan |[Bajawa 1,109,000 38 | Fransislus Lado, A.Md D3 __[Penyuluh Pertanian Lapangan [Bajawa 1,100,000 39|Yoseph Ruba, S.Agr 1 [Penyuluh Pertanian Lapangan [Rajnwa 1,100,000 40| Petrus Dadu, A.Md D3__ [Tenaga Administrasi [Jerebu'a 1,100,000 41|Stefanus Jawa SMK___|Manager Kebun_ Jerebu'a 1,100,000 42|vovinian K. Bhebhe, Sh 1 [Tenaga Administrasi Bajawa 1,100,000 Frederikus Tena SLTP___|Manager Kebun Bajawa 1,100,000 Bertiana Gowa Wea, AMA D-3 [Tenaga Administrasi ajay Utarn 1,100,000 [Widetmus Koa sp [Manager Kebun TBofews Utara 7,100,000 < faria Beldina Dia SUTA_ [Tenaga Administrast Golewa 7,100,000 (Emanuel Monge, S.Soa Si [Tenaga Administrasi Wolomeze 1,100,000 #6 [Wilhelmus Watt SMK [Manager Kebun Wolomeze 1,100,000 (29 [Laurensius Wars, SP Si [Tenaga Administrasi finerie 1,100,000 [50 [Eustakius Mangi ‘SMA__[Manager Kebun. linexie 1,100,000 51 |Servianus Goa, AMd, Hat D3__ [Tenaga Administrasi [Riung Barat 1,100,000 52 [Theodorus Saru SUTP [Manager Kebun_ [Riung Barat 1,100,000 53 [Yustinus Farlanue Pola, SF SI [Tenaga Administrasi (Golewa Selatan 1,100,000 34 |Yustina Emirensiana W. Wea,SS1] $1 |Tenaga Administrasi [Golewa Barat 1,100,000) 55 |Yohanes Rema SLTA_|Manager Kebun Golewa Barat 1,100,000 “os ss 2_Pémbina Tle] NIP'196804101997101001 LE BAI, S.P.,M.A.P,

Anda mungkin juga menyukai