Anda di halaman 1dari 8

LAPORAN PRAKTIKUM

PEMROGRAMAN BERORIENTASI OBJEK


PROGRES PROYEK TUGAS BESAR (v.1)
(Menambahkan Fitur Edit)

Laporan ini disusun untuk memenuhi Tugas Mata Kuliah


Pemrograman Berorientasi Objek

Disusun Oleh :
MUHAMMAD FATHUL MUBIIN
2211103013

PROGRAM STUDI S1 SISTEM INFORMASI


FAKULTAS INFORMATIKA
INSTITUT TEKNOLOGI TELKOM PURWOKERTO
2023/2024
1. Dasar Teori
1.1.

2. TODOs
● Memberikan background color atau image pada aplikasi
● Berikan style pada komponen-komponen yang digunakan sehingga
menghasilkan UI yang lebih baik lagi
● Tambahkan fitur Edit data peserta
● Tambahkan fitur Delete untuk menghapus data peserta
● Tambahkan fitur untuk menampilkan data peserta di tabel. Jika kalian
mengimplementasikan pagination, maka akan ada nilai plus.
● Tambahkan fitur pencarian. Tips, tambahkan index di kolom nama_peserta,
agar proses pencarian cepat
● Tambahkan fitur Print untuk mencetak data peserta
● Tambahkan tombol Exit untuk keluar dari aplikasi
● Buat buku pengguna (manual book) dari aplikasi yang telah kalian buat.
Minimal 25 halaman menggunakan template ini

2.1. Tambahkan fitur Edit data peserta


1) buka aplikasi scene builder kemudian tambahkan library button untuk perintah
penyimpanan data pada formulir sebagai pembaruan, kemudian berikan id
simpanedit inspector code,
kemudian uncek visible pada inspector properties

2) buka file yang dijadikan sebagai controller kemudian buat sebuah method
bisaedit() di dalam blok method tersebut atur value visible menjadi true pada
objek dengan id simpanedit yang mengarah pada tombol yang sebelum nya di
buat, kemudian buat value visible menjadi false pada objek dengan id simpan
mengarah pada toblong untuk menambah data serta pemanggilan class Alert
untuk memberitahu cara pengeditan data
3) buka aplikasi scene builder kemudian tambahkan method bisaedit pada bagian
On Action dalam inspector code untuk button Edit

4) buka file yang dijadikan sebagai controller kemudian buat sebuah method
editpenonton() di dalam blok method tersebut deklarasikan sebuah variabel
bertipe String yang akan menyimpan kode perintah bahasa query dengan
mengkombinasikan penggunaan method untuk mendapatkan sebuah nilai dari
tempat pengisian formulir
5) deklarasikan method menghubungkan database, kemudian gunakan
implementasi try and catch, dimana pada blok try dilakukan pengecekan
dengan implementasi if-else apabila nilai yang ada pada tempat pengisian
formulir belum terisi maka pemanggilan class Alert untuk memberitahu
terdapat error

6) kemudian dilakukan pengecekan apabila nilai yang ada pada tempat pengisian
formulir sudah terisi semua maka pemanggilan class Alert untuk
mengkonfirmasi perubahan data yang apabila bernilai OK maka dilakukan
method statement.executeUpdate(); dengan parameter variabel yang
menyimpan perintah query untuk mengedit data dilanjutkan pemanggilan class
Alert untuk pemberitahuan, dan set kembali nilai vibe objek simpan edit
menjadi false dan simpan menjadi true
7) buka aplikasi scene builder kemudian tambahkan method editpenonton pada
bagian On Action dalam inspector code untuk button simpanedit
8) berikut method yang ada pada controler
public void bisaedit(){
simpanedit.setVisible(true);
simpan.setVisible(false);
Alert alert;
alert = new Alert(AlertType.INFORMATION);
alert.setTitle("Information Message");
alert.setHeaderText(null);
alert.setContentText("tuliskan nama yang sudah
terdaftar kemudian perbarui datanya");
alert.showAndWait();
}

public void editpenonton(){


String sql = "UPDATE penonton SET "
+ "JK ='" +
jeniskelamin.getSelectionModel().getSelectedItem() + "', "
+ "Email ='" + email.getText() + "', "
+ "nohp ='" + nohp.getText() + "', "
+ "tgllahir ='" + tglahir.getText() + "', "
+ "ketegoritiket ='" +
tiket.getSelectionModel().getSelectedItem() + "', "
+ "jumlahtiket ='" + jumlahtiket.getText()
+ "' WHERE nama ='" + nama.getText() + "'";

connect = database.connectDB();
try {
Alert alert;
if (nama.getText().isEmpty()
|| email.getText().isEmpty()
||
jeniskelamin.getSelectionModel().getSelectedItem() == null
|| nohp.getText().isEmpty()
|| tglahir.getText().isEmpty()
||
tiket.getSelectionModel().getSelectedItem() == null
|| jumlahtiket.getText().isEmpty()) {
alert = new Alert(AlertType.ERROR);
alert.setTitle("Error Message");
alert.setHeaderText(null);
alert.setContentText("isi kolom yang masih
kososng");
alert.showAndWait();
} else {
alert = new Alert(AlertType.CONFIRMATION);
alert.setTitle("Confirmation Message");
alert.setHeaderText(null);
alert.setContentText("yakin ingin edit data
dengan nama "+nama.getText()+" ?");
Optional<ButtonType> pilihan =
alert.showAndWait();
if(pilihan.get().equals(ButtonType.OK)){
statement = connect.createStatement();
statement.executeUpdate(sql);
alert = new
Alert(AlertType.INFORMATION);
alert.setTitle("Information Message");
alert.setHeaderText(null);
alert.setContentText("Data
"+nama.getText()+" berhasil di edit");
alert.showAndWait();
}
simpanedit.setVisible(false);
simpan.setVisible(true);
}
} catch (Exception e) {
e.printStackTrace();
}
}

3. Ringkasan

Anda mungkin juga menyukai