Anda di halaman 1dari 2

METANIL YELLOW TEST

No. Dokumen :………/LABKESDA-


TKLR/PMI/IX/2023
SOP No. Revisi :
Tgl Terbit : 18 SEPTEMBER 2023
Halaman : 1/2

LABORATORIUM H. Muhammad Irwan, S.KM, M.Si


KESEHATAN NIP. 19670519 198703 1 005

DAERAH
1. Pengertian
Methanyl Yellow adalah zat warna sintetis berwarna kuning kecoklatan dan
berbentuk padat atau serbuk. Pewarna ini digunakan untuk pewarna tekstil
dan cat. Ciri-ciri makanan yang diberi methanyl yellow adalah: berwarna
kuning mencolok dan cenderung berpendar, serta banyak memberikan titik-
titik warna karena tidak homogen misalnya pada kerupuk. Methanyl Yellow juga
merupakan salah satu zat pewama yang tidak diizinkan untuk ditambahkan
ke dalam bahan makanan. Methanyl Yellow digunakan sebagai pewama
untuk produk-produk tekstil (pakaian), cat kayu, dan cat lukis. Methanyl Yellow
juga biasa dijadikan indikator reaksi netralisasi asam basa.

2. Tujuan Untuk mengetahui apakah terdapat zat warna sintetik methanyl yellow pada
makanan
3. Kebijakan SK Kepala Labkesda No. /LABKESDA-TKLR/TKK/IX/2023 Jenis
Pelayanan Labkesda
4. Referensi 1. Manual Book Sanitarian KIT inscienPro PT. Indo Teknoplus
2. PERMENKES RI Nomor 33 Tahun 2012 Tentang Bahan tambahan
pangan
5. Prosedur
a. Preparasi sampel
1. Siapkan sampel padat sebanyak +25 gr
2. Masukan sampel yang ingin di haluskan kedalam wadah
3. Tambahkan +50 ml dihaluskan menggunakan Hand Blender/ mortar
dan pastle Sampel siap digunakan
b. Metode visual KIT Prosedur pengujian
1. masukkan 1 ml sampel ke dalam tabung reaksi
2. Tambahkan peraksi 1 uji Methanyl Yellow sebanyak 3-5 tetes
3. Aduk sampel menggunakan spatula / sendok.
4. Jika dalam beberapa menit sample berubah warna menjadi violet
kemerahan, berarti sample (+)
5. Bandingan dengan deret standart warna Methanyl Yellow pada
Komparator Warna untuk mengetahui kandungan Methanyl Yellow
pada sample.
6. Unit terkait Laboratorium Kesehatan daerah Kab. Takalar
7. Hal-hal yang Jika hasil Negatif (-) tidak perlu dilakukan pemeriksaan pada fotometer.
perku Jika hasil Positif (+) BOLEH dilanjutkan ke metode fotometer untuk
diperhatikan mengetahui kadarnya.

8. Dokumen Manual Book Sanitarian KIT inscienPro PT indoteknoplus


terkait
9. Rekaman
historis No Yang dirubah Isi perubahan Tgl mulai diberlakukan
perubahan

Anda mungkin juga menyukai