Anda di halaman 1dari 14

Aksi Nyata

Aktivitas Penguatan Literasi di Mata


Pelajaran Bahasa Jawa

Galih Prawita, S.Pd


SMAN 1 Bantarsari
Pemetaan Kelas
Kesiapan Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat
Belajar mengidentifikasi kerajaan mengidentifikasi kerajaan mengidentifikasi kerajaan
Islam sangat lengkap Islam secara lengkap Islam kurang lengkap

Minat Menjelaskan secara lisan Menulis dan menyimak Menyimak

Preferensi Belajar Lingkungan Belajar di Lingkungan Belajar di luar Lingkungan Belajar di


dalam Kelas Kelas Perpustakaan
RENCANA
PEMBELAJARAN
RENCANA
PEMBELAJARAN

Nama : Galih Prawita, S. Pd


Kelas : XI
Fase : F
Elemen : Sastra Piwulang
: Peserta didiki dapat menganalisis sastra
Indikator
piwulang dalam serat wedhatama
Rencana Pembelajaran

DI AKHIR FASE F+, PESERTA DIDIK DAPAT MENGANALISIS


CAPAIAN SASTRA PIWULANG YANG TERDAPAT DALAM SERAT
PIWULANG
PEMBELAJARAN

Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, dan


Berakhlak Mulia: Pelajar Indonesia yang berakhlak mulia adalah
PROFIL PELAJAR
pelajar yang berakhlak dalam hubungannya dengan Tuhan Yang
PANCASILA Maha Esa. Pelajar Pancasila memahami ajaran agama dan
kepercayaannya serta menerapkan pemahaman tersebut
dalam kehidupan sehari-hari setelah memperoleh informasi
tentang turunan
Rencana Pembelajaran
Kegiatan Awal
Salam dan Berdoa
Guru memberikan motivasi belajar dan apersepsi dalam
pembelajaran
Guru membuat keyakinan kelas bersama siswa di dalam
kelas
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran
Rencana
Pembelajaran
Kegiatan Inti
Guru mengarahkan siswa untuk membaca buku tentang materi Sastra
Piwulang
Guru memberikan permasalah mengenai Sastra Piwulang
Guru mengadakan tanya jawab
Guru membagi kelas kedalam 6 kelompok
Guru mengamati saat siswa bekerja kelompok
Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk mempresentasikan hasil
diskusi kelompoknya
Rencana Pembelajaran
Kegiatan Akhir
Guru bersama siswa memberikan kesimpulan
terhadap materi
Guru memberikan refleksi dan penguatan dalam
pembelajaran
Guru memberikan pesan moral berupa penanaman
nilai karakter sebelum pulang sekolah
Doa dan salam
Dokumentasi
Kegiatan
Dokumentasi
Kegiatan
DOKUMENTASI
KEGIATAN
Umpan Balik

XII TO 1
XII TO 1

XII TO 1
Kesimpulan
LITERASI MERUPAKAN PROSES UNTUK BELAJAR DAN
MENDAPATKAN INFORMASI DALAM BENTUK PENGETAHUAN,
SIKAP DAN KETRAMPILAN YANG KEMUDIAN MENANGKAP DAN
MENGOLAH NILAINILAI YANG TERKANDUNG DALAM
INFORMASI TERSEBUT SECARA KRITIS DAN
MENGKOMUNIKASIKANNYA DENGAN KECAKAPAN BERBAHASA
LISA, TULISAN ATAU MELALUI MEDIA
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai