Anda di halaman 1dari 3

TATA IBADAH J Menyanyikan “Ku Mengasihi Yesus, Tuhanku” (KJ 305:5)

HARI PERJAMUAN KUDUS SEDUNIA ‘Ku mengasihi Yesus tak henti: rela kupikul salib dan bebanNya
dan kulakukan titah dan pesanNya; jangan olehku Tuhanku sedih.
DAN HARI PEKABARAN INJIL INDONESIA Doa Pengakuan Dosa
MINGGU, 02 OKTOBER 2022 PF Marilah dengan rasa sesal dan malu dengan merendahkan diri dihadapan
(Menggunakan Tata Ibadah Gereja Kristen Sulawesi Tengah) Allah; kita mengakui dosa kita kepadanya : Ya Tuhan kami mengaku
dihadapan hadiratMu yang Kudus bahwa kami sekalian seperti orang najis
Persiapan dan segala kesalahan kami seperti kain kotor, kami sekalian menjadi layu
Pembukaan seperti daun dan kami lenyap seperti daun dilenyapkan oleh angin. Tetapi
PL Marilah kita berdiri menyambut perjamuan kudus ini dengan sekarang ya Tuhan, Engkaulah Bapa kami !. Kamilah tanah liat dan
Menyanyikan “SuaraMu Kudengar” (KJ. 33 : 1, 3) (Berdiri) Engkaulah yang membentuk kami, dan kami sekalian adalah buatan
SuaraMu kudengar memanggil diriku, tanganMu. Ya Tuhan, janganlah murka amat sangat dan janganlah
supaya ‘ku di Golgota di basuh darahMu! mengingat-ingat dosa untuk seterusnya! Sesungguhnya, pandanglah kiranya,
Aku datanglah, Tuhan, padaMu; kami sekalian adalah umatMu. (Yesaya 64 : 6, 8, 9).
Dalam darahMu kudus sucikan diriku. J Menyanyikan “Muliakan Tuhan Allah” (KJ.14:1)
Kau panggil diriku, supaya kukenal iman, Muliakan Tuhan Allah, muliakan Tuhan Allah,
harapan yang teguh dan kasihMu kekal. muliakan pimpinanNya dalam kasih sayangNya.
Aku datanglah, Tuhan, padaMu; Berita Anugerah:
Dalam darahMu kudus sucikan diriku. PF Saudara-saudara.” Jika kita mengaku dosa kita, maka Ia setia dan adil,
Tahbisan dan Salam : sehingga Ia akan mengampuni segala dosa kita dan menyucikan kita dari
PF Dalam nama Bapa, Anak dan Roh Kudus. Amin segala kejahatan.” (I Yohanes 1 : 9).
Kasih karunia menyertai kamu dan damai sejahtera dari Allah, Bapa kita, “Dia yang tidak mengenal dosa telah dibuatNya menjadi dosa karena kita,
dan dari Tuhan Yesus Kristus, yang telah menyerahkan diriNya karena dosa Atau : Ibrani 9 : 12; Wahyu 3 : 20.
dosa kita, untuk melepaskan kita dari dunia jahat yang sekarang ini menurut J Menyanyi “Muliakan Tuhan Allah” (KJ.14:3)
kehendak Allah dan Bapa kita. BagiNyalah kemuliaan selama-lamanya. Kau dekat dengan firmanMu, kau dekat dengan firmanMu,
(Gal. 1 : 3 – 5) Ya, berfirmanlah, ya Tuhan, kami siap mendengar.
J Menyanyi “Meski Tak Layak Diriku” (KJ.27:1) (Duduk) Amanat Hidup Baru (Berdiri)
Meski tak layak diriku, tetapi kar’na darahMu PF Dengarkanlah sekarang amanat Hidup Baru seperti tertulis dalam Kolose 3 :
dan kar’na kau memanggilku, ‘ku datang, Yesus, padaMu. 12-17. : “ Karena, sebagai orang-orang pilihan Allah yang dikuduskan dan di
Tema Perjamuan Kudus Hari Ini : kasihiNya, kenakanlah belas kasihan, kemurahan, kerendahan hati,
PF Saudara-saudara jemaat, dalam ibadah ini kita akan merayakan kelemah lembutan dan kesabaran. Sabarlah kamu seorang akan yang lain
Perjamuan Kudus. Dengarkanlah suara panggilan Tuhan bagi setiap apabila yang seorang menaruh dendam terhadap yang lain, sama seperti
orang yang hendak mengambil bahagian dalam kesukaan Perjamuan Tuhan telah mengampuni kamu, kamu perbuatlah juga demikian. Dan di atas
Kudus ini, seperti tertulis dalam kitab Injil Yohanes 6 : 54 “Barang siapa semuanya itu : Kenakanlah kasih, sebagai pengikat yang mempersatukan
makan dagingKu dan minum darahKu, ia mempunyai hidup yang kekal dan menyempurnakan. Hendaklah damai sejahtera Kristus memerintah
dan Aku akan membangkitkan dia pada akhir zaman”. dalam hatimu, karena untuk itulah kamu telah di panggil menjadi satu tubuh.
1
Dan bersyukurlah. Hendaklah perkataan Kristus diam dengan segala Sanak saudara dan teman Kaub’ri kepadaku;
kekayaanNya diantara kamu, sehingga kamu dengan segala hikmat mengajar berkat terindah ialah ‘ku jadi anakMu.
dan menegur seorang akan yang lain dan sambil menyanyikan mazmur, dan T’rima kasih, ya Tuhanku atas keselamatanku!
puji-pujian dan nyanyian rohani, kamu mengucap syukur kepada Allah di Padaku telah Kauberi hidup bahagia abadi.
dalam hatimu. Dan segala sesuatu yang kamu lakukan dengan perkataan Setiap hari rahmatMu tiada putusnya:
atau perbuatan, lakukan semuanya itu dalam nama Tuhan Yesus, sambil hendak kupuji namaMu tetap selamanya.
mengucap syukur oleh Dia kepada Allah, Bapa kita. T’rima kasih, ya Tuhanku atas keselamatanku!
J Menyanyi “Ya Sumber Kasih, Roh Kudus” (KJ.55:1-2) Padaku telah Kauberi hidup bahagia abadi.
Ya Sumber Kasih, Roh Kudus, pancarkan apiMu Pengakuan Iman Rasuli (Berdiri)
sehingga hati kami pun penuh semangatMu! J Menyanyikan “Batu Karang Yang Teguh” (KJ 37a:1,3)

Engkau ilhami kaum nabi menulis Alkitab. Batu Karang yang teguh, Kau tempatku berteduh.
O tolong kami mengerti maknanya yang tepat. Kar’na dosaku berat dan kuasanya menyesak,
Doa Pembacaan Alkitab (Duduk) Oh, bersihkan diriku oleh darah lambungMu.
PF Ya Tuhan, diamkanlah semua suara dalam hati kami, kecuali suara Tuhan; Tiada lain kupegang, hanya salib dan iman;
agar kami dapat mendengar suaramu yang kudus. Ajarlah kami mendengar dalam kehampaanku kudambakan rahmatMu.
FirmanMu dan melaksanakannya dalam kehidupan kami sehari-hari oleh Tanpa Dikau, Tuhanku, takkan hidup jiwaku.
pimpinan Roh Kudus. Amin. Doa (Duduk)
Pembacaan Alkitab Penetapan Perjamuan Kudus
Lektor 1 Habakuk 1:1-4; 2:2-5 (Bahan Utama) PF Saudara-saudara di dalam Tuhan Yesus Kristus. Dengarkanlah Penetapan
Lektor 2 2 Timotius 1:1-14 Perjamuan Kudus, menurut 1 Korintus 11 : 23 – 26, demikian : “Sebab apa
J Menyanyikan “Haleluya” (NKB 223a) yang telah kuteruskan kepadamu, telah aku terima dari Tuhan, yaitu bahwa
Haleluya, Haleluya, Haleluya, Haleluya Tuhan Yesus, pada malam waktu Ia di serahkan, mengambil roti dan sesudah
PF Lukas 17:1-6 (Berdiri) itu Ia mengucap syukur atasnya; Ia memecah-mecahkannya dan berkata : “
Khotbah (Kebenaran dan Kefasikan) (Duduk) Inilah tubuhKu, yang diserahkan bagi kamu; perbuatlah ini menjadi
Kamalamburan na Katang Mekaalukan peringatan akan Aku!”. Demikian juga ia mengambil cawan, sesudah Ia
Persembahan : makan, lalu berkata. “ Cawan ini adalah Perjanjian Baru yang dimeteraikan
PL Saudara-saudara, marilah kita mengucap syukur kepada Tuhan dengan oleh darahKu, perbuatlah ini setiap kali kamu meminumnya, menjadi
memberi Persembahan sambil mengingat kata Alkitab : Kristus telah mati peringatan akan Aku : ” sebab setiap kali kamu makan roti ini dan minum
untuk semua orang, supaya mereka yang hidup tidak lagi hidup untuk cawan ini, kamu memberitakan kematian Tuhan sampai Ia datang.
dirinya sendiri, tetapi untuk Dia yang telah mati dan telah di bangkitkan J Menyanyikan “Suara Yesus Kudengar” (KJ 144b:1)
untuk mereka. (II Kor. 5 : 13). Suara Yesus kudengar, “Hai, mari yang penat,
J Menyanyikan “Tuhan Betapa Banyaknya” (KJ.393:1-3) serahkanlah kepadaKu bebanmu yang berat.”
Tuhan, betapa banyaknya berkat yang Kauberi, Kepada Yesus Tuhanku, ‘ku datang berserah;
teristimewa rahmatMu dan hidup abadi. jiwaku yang letih lesu dibuatNya lega.
T’rima kasih, ya Tuhanku atas keselamatanku!
Padaku telah Kauberi hidup bahagia abadi.
2
Pengarahan Hati ( Pelayan Firman di depan meja Perjamuan ). engkau dengan wajahNya, dan memberi engkau kasih karunia,
PF Supaya kita di peliharakan dengan Roti Sorgawi, yakni Yesus Kristus; Tuhan menghadapkan wajah-Nya kepadamu dan memberi engkau damai
Janganlah kiranya hati kita melekat pada roti dan anggur yang kelihatan ini, sejahtera.
melainkan hendaklah dalam iman, kita mengarahkan hati dan pikiran kita J 5 6 ‘ |5 6 ‘|5 4|3 .‖
kepada Yesus Kristus Tuhan dan Juruselamat kita : A - min, a - min, a - min.
“Carilah perkara yang di atas, di mana Kristus ada, duduk di sebelah kanan Nyanyian Syukur “Tuhan Allah Beserta Engkau” (KJ 346:1)
Allah.”(Kolose 3 : 1b). Tuhan Allah beserta engkau
Saudara-saudara ! : Marilah, karena segala sesuatunya sudah tersedia !. sampai bertemu kembali;
Sakramen Perjamuan Kudus kasih Kristus mengawali, Tuhan Allah beserta engkau!
J Menyanyikan “Tuntun Aku Tuhan Allah” (KJ.412:1-2) Refr : Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu;
Tuntun aku, Tuhan Allah, lewat gurun dunia. Sampai bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
Kau perkasa dan setia; bimbing aku yang lemah.
Roti sorga, Roti sorga, puaskanlah jiwaku, puaskanlah jiwaku.
Buka sumber Air Hidup, penyembuhan jiwaku,
dan berjalanlah di muka dengan tiang awanMu.
Jurus’lamat, Jurus’lamat, Kau Perisai hidupku,
Kau Perisai hidupku.
PF Dengan penuh syukur dan sukacita, marilah kita memuji Tuhan yang Maha
Murah : “Pujilah Tuhan, hai jiwaku! Pujilah namaNya yang kudus,
hai segenap batinku! Pujilah Tuhan, hai jiwaku dan janganlah lupakan segala
kebaikanNya! Sejauh timur dari barat, demikian dijauhkannya dari pada kita
pelanggaran kita. Seperti bapa sayang kepada anak-anaknya, demikian
Tuhan sayang kepada orang-orang yang takut akan Dia.” (Mazmur 103 : 1 , 2 , 12 , 13).
Doa Syafaat
Warta Jemaat
Pengutusan dan Berkat (Berdiri)
PF Kembalilah dalam kehidupanmu sehari-hari dan peliharalah Firman Tuhan
di dalam pergumulan hidupmu. Beritakanlah semuanya itu, nasehati dan
yakinkanlah semua orang dalam segala kewajibanmu.
J Menyanyikan “Serikat Persaudaraan” (KJ 249:1)
Serikat persaudaraan, berdirilah teguh!
Sempurnakan persatuan di dalam Tuhanmu.
Bersama-sama majulah, dikuatkan iman,
Berdamai, bersejahtera, dengan pengasihan.
Berkat
PF Tuhan memberkati engkau dan melindungi engkau; Tuhan menyinari
3

Anda mungkin juga menyukai