Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMP Negeri 1 Sodonghilir


Mata Pelajaran : Bahasa Inggris
Kelas/Semester : VIII/1
Materi Pokok : Be healthy, Be happy (Teks Label Obat/Makanan/Minuman)
Alokasi Waktu : 2 Jam Pelajaran @40 Menit ( 1 x Pertemuan )

A. Kompetensi Inti
No. Kompetensi Inti (K I)
K.I . 1 Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
K.I. 2 Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, santun, percaya diri, peduli, dan
bertanggung jawab dalam berinteraksi secara efektif sesuai denganperkembangan anak
dilingkungan, keluarga, sekolah, masyarakat dan lingkungan alam sekitar,
bangsa, negara, dan kawasan regional
K.I . 3 Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural,
dan metakognitif pada tingkat teknis dan spesifik sederhana berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,teknologi, seni, budaya dengan
wawasan kemanusiaan, kebangsaan, dan kenegaraan terkait
fenomena dan kejadian tampak mata.
K.I. 4 Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara kreatif,
produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, dan komunikatif, dalam ranah
konkret dan ranah abstrak sesuai dengan yang dipelajari
di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut pandang teori.

B. Kompetensi Dasar

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN


PENGETAHUAN KOMPETENSI

3.3 Membandingkan fungsi sosial, 3.3.1 Menganalisis fungsi sosial dan


struktur teks, dan unsur kebahasaan struktur teks beberapa teks yang
beberapa teks khusus dalam bentuk tertera di label
label, dengan meminta dan memberi obat/makanan/minuman sesuai
informasi terkait obat / makanan / dengan konteks penggunaannya
minuman, sesuai dengan konteks (C4)
penggunaannya
3.3.2 Membandingkan struktur teks dari
beberapa teks label
obat/makanan/minuman sesuai
dengan konteks penggunaannya (C5)

C. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran menggunakan model Problem Based Learning dengan
pendekatan saintifik,TPACK, peserta didik mampu Menganalisis fungsi sosial dan sruktur teks
pada teks label obat/makanan/minuman dengan santun dan Membandingkan struktur teks yang
tertera di label obat / makanan/ minuman dengan tetap
D. Materi Pembelajaran
Fungsi sosial
1. Memilih obat/makanan/ minuman yang sehat dan aman, menghindari efek negatif, dan
mendapatkan hasil terbaik
2. Struktur Teks

Rencana pelaksanaan pembelajaran 1


Dapat mencakup, nama asli dan nama dagang obat, deskripsi, volume, bahan, cara
menggunakan, cara menyimpan, tanggal kadaluarsa
3. Unsur Kebahasaan
- Istilah khusus terkait dengan produk.
- Kalimat imperatif
- Tata bahasa: frasa nominal untuk menyebut benda, cara menyebut jumlah/ukuran
- Ucapan, tekanan kata, intonasi, ejaan, tanda baca, dan tulisan tangan
4. Topik
Informasi tentang obat yang dapat menumbuhkan perilaku yang termuat di KI

E. Metode Pembelajaran
1. Pendekatan : Saintifik-TPACK
2. Model Pembelajaran : Problemt Based Learning
3. Metode : diskusi kelompok, tanya jawab, dan penugasan

F. Media Pembelajaran
1. Media :
1)Power point
2)Platform Google Classroom, Whatsapp, Google form
3)Video pebelajaran tentang https://www.youtube.com/watch?v=PqA7DdQaJUY
2. Alat :
1) Laptop
2) Smartphone
3. Bahan :
1) LKPd

G. Sumber Belajar
- Buku Paket Bahasa Inggris Think Globally Act Locally, Kelas 1X. (Kemendikbud edisi
Revisi2018)
- Buku Pendamping dari MGMP
- Sumber sumber lain yang relevan

H. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan ke- 1 ( 2 x 40 menit )
Alokasi
Tahap Sintak Model Langkah – langkah Pembelajaran
waktu

Pendahuluan Orientasi 10 Menit


 Guru memastikan peserta didik siap belajar
 Guru membuka dengan mengucapkan salamdan
berdoa bersama peserta didik sebelum belajar.
 Guru mengecek kehadiran peserta didik
 Membagi peserta didik dalam beberapa
kelompok.
 Membuat kesepakatan kelas.
Apersepsi
 Mengajukan pertanyaan yang ada
keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.
Motivasi
 Memotivasi peserta didik untuk lebih fokus dan
semangat dalam mengikuti pembelajaran (ice
braking)

Rencana pelaksanaan pembelajaran 2


 Guru menyampaikan tujuan pembebelajaran dan
manfaat mempelajari materi yang akan dipelajari
kepada peserta didik
Kegiatan Kegiatan inti  Guru menampilkan Video contoh label yang
Inti berkaitan dengan teks label makanan dan
Orientasi minuman kepada peserta didik
peserta didik  Peserta didik mengamati Video contoh label
pada makanan dan minuman
masalah  Guru memastikan semua peserta didik focus
untuk memperhatikan Video Makanan dan
Minuman
 (guru memberikan beberapa pertanyaan
terkait dengan video lebel makan dan minuman
Mengorganis
asi peserta  Peserta didik diberi tugas untuk menuliskan
didik untuk informasi apa saja yang terdapat dalam Video
Belajar label obat/makanan/obat
 Peserta didik mempertanyakan hal-hal umum
terkait dengan Video label
obat/makanan/minuman yang baru saja
Membimbing ditampilkan
penyelidikan
 Peserta didik diberikn tugas/masalah yang telah
dikemas dalam LKPD tentang materi label
60 Menit
Menyajikan makanan dan minuman untuk dikerjakan dalam
hasil karya kelompok yang telah dibentuk.
 Guru membimbing peserta didik dalam berdiskusi
 Guru memonitoring kegiatan peserta didik dalam
berdiskusi

Menganalisis  Peserta didik dari setiap kelompok untuk


dan Evaluasi mempresentasikanhasil kerja kelompoknya di
Pemecahan kelas.
Masalah  Peserta didik dari kelompok lain menanggapi

 Peserta didik Menentukan informasi rinci,


informasi tertentu dan informasi tersirat pada
teks label obat/makanan/minuman dengan
menjawab pertanyaan pertanyaan yang di berikan
melalui google form (TPACK)
 Guru memberi penguatan terhadap hasil kerja
peserta didik (pujian dan penghargaan) dan
memberikan penilaian terhadap hasil unjuk kerja
peserta didik
Penutup  Guru membantu peserta didik melakukan
refleksi atau evaluasi terhadap yang telah
mereka lakukan.
 Guru memberitahukan kegiatan belajar yang
akan dikerjakan pada pertemuan selanjutnya 10
tentang unsur kebahasaan teks label Menit
 Guru serta peserta didik mengakhiri
pembelajaran dengan membacakan doa
Penutup Majelis sebagai wujud rasa syukur
kepada Allah SWT bahwa pertemuan kali ini
telah berlangsung dengan baik dan lancar.

Rencana pelaksanaan pembelajaran 3


I. Penilaian, Pembelajaran Remedial dan Pengayaan
1. Teknik Penilaian (terlampir)
a. Sikap
- Penilaian Observasi
Penilaian observasi berdasarkan pengamatan sikap dan perilaku peserta didik sehari-hari,
baik terkait dalam proses pembelajaran maupun secara umum. Pengamatan langsung
dilakukan oleh guru.
- Penilaian Diri
Seiring dengan bergesernya pusat pembelajaran dari pendidik kepada peserta didik, maka
peserta didik diberikan kesempatan untuk menilai kemampuan dirinya sendiri. Namun
agar penilaian tetap bersifat objektif, maka pendidik hendaknya menjelaskan terlebih
dahulu tujuan dari penilaian diri ini, menentukan kompetensi yang akan dinilai, kemudian
menentukan kriteria penilaian yang akan digunakan, dan merumuskan format
penilaiannya Jadi, singkatnya format penilaiannya disiapkan oleh pendidik terlebih dahulu

b. Penilaian Pengetahuan
Tehnik penilaian : Tes tulis/praktik
Bentuk penilaian : Essay
Instrumen Penilaian : Work in your group. Use the same table to identify the facts about
Anidan and Swiit available on the labels. Complete the table based on the labels

Sodonghilir , Desember 2023

Mengetahui,
Kepala Sekolah SMP Negeri 1 Sodonghilir Guru Mata Pelajaran

H.Asep Gunawan, S.Pd.,M.Pd Dede Febrianti, S.Pd

Rencana pelaksanaan pembelajaran 4


Rencana pelaksanaan pembelajaran 5

Anda mungkin juga menyukai