Anda di halaman 1dari 3

Catatan PKn Ke 2 Tema 8 Subtema 2

1. Tarian yang memiliki karakter lincah dengan rangkaian gerak patah-patah


dan gerakan mata yang khas merupakan ciri khas tarian daerah Bali.
2. Tarian yang berasal dari Sulawesi Selatan adalah Tari Kipas.
3. Tarian seperti gambar di samping ini
Sangat terkenal di Pulau Jawa.

4. Desa di Bali yang terkenal dengan kesederhanaannya adalah Desa Tenganan.


5. Desa di Bali yang terkenal mempunyai struktur bangunan yang teratur dan
rapi adalah Desa Panglipuran.
6. Upacara tradisi masyarakat Jawa Tengah yang digelar untuk menandai
datangnya bulan Puasa Ramadhan adalah Dugdaren.
7. Tradisi yang dijalankan oleh masyarakat yang tinggal di Gunung Kidul adalah
Rasulan.
8. Tradisi Rasulan atau bersih dusun dilakukan oleh para petani.
9. Tarian yang berasal dari Papua Barat adalah Tari Suanggi.
10. Nama kesenian yang ditunjukkan pada
gambar di samping adalah Reog.

11. Kesenian pada gambar di atas berasal dari daerah Ponorogo.


12. Tradisi yang berasal dari Sumatra Utara adalah Mangongkal Holi.
13. Tari Padang Wulan berasal dari daerah Jawa Timur.
14. Upacara pembakaran jenazah yang dilakukan masyakarat Hindu di Bali
disebut Ngaben.
15. Salah satu acara adat yang dilakukan masyakarat yang tinggal di desa
Panglipuran, Bali, adalah pemasangan dan penurunan odalan.
16. Keragaman budaya di Indonesia berkaitan erat dengan lingkungan setiap
daerah.
17. Tarian Suling Dewa dari Lombok Utara dilakukan dalam rangka memohon
agar hujan segera turun.
18. Makna dari tradisi tumpengan yang kerap dilaksanakan saat peristiwa ulang
tahun adalah bersyukur kepada Tuhan atas usia yang diberikan.
19. Di Bali, tradisi meletakkan jenazah di dalam gua atau di atas pohon dapat kita
jumpai di Desa Trunyan.
20. Nama tarian pada gambar di samping adalah
Tari Kecak.

21. Tarian pada gambar tersebut berasal dari daerah Bali.

22.Nama kesenian pada gambar di samping


adalah Wayang Golek.
23.Kesenian pada gambar tersebut berasal
dari Jawa Barat.

24. Rumah Kasepuhan berasal dari provinsi Jawa Barat.


25. Ketika terjadi musim kemarau panjang, para tokoh atau sesepuh adat Desa
Bayan melakukan ritual lewat tarian, yaitu Tari Suling Dewa.
26. Gambar di samping merupakan acara tradisi
dari daerah Madura.

27. Nama acara tradisi pada gambar di atas adalah Karapan Sapi.
28. Pakaian adat masyarakat Kepulauan Riau disebut Belanga.
29. Bahasa daerah yang digunakan di provinsi Sumatra Barat adalah Minang.
30. Senjata tradisional daerah provinsi Bangka Belitung adalah siwar panjang.
31. Nama rumah adat pada gambar di samping
adalah Rumah Gadang.
32. Rumah adat pada gambar nomor 31 berasal dari Sumatra Barat.
33. Gambar di samping merupakan bentuk
pertunjukkan rakyat Betawi.

34. Tarian daerah menggambarkan tradisi dan tata cara kehidupan penduduk di
suatu daerah.
35. Tarian Suling Dewa yang berasal dari Lombok Utara dilakukan pada musim
kemarau.
36. Di Bali, terdapat tradisi meletakkan jenazah hanya di dalam gua atau di atas
pohon. Tradisi itu disebut dengan istilah mepasah.
37. Kota Indonesia yang mendapat julukan serambi Mekkah adalah Aceh.
38. Bahasa daerah yang digunakan di Provinsi Sumatra Utara adalah bahasa
Batak.
39. Lagu “Jali-Jali” berasal dari Jakarta.
40. Tradisi yang dilakukan oleh masyarakat Tengger yang bermukim di Gunung
Bromo, Jawa Timur adalah Tradisi Kasada.
41. Bahasa daerah yang digunakan di Provinsi Kalimantan Barat adalah Melayu,
Dayak, Tionghoa.
42. Nama tarian pada gambar di samping adalah Tari
Payung.
43. Tarian pada gambar berasal dari daerah Sumatra
Barat.

Anda mungkin juga menyukai