Anda di halaman 1dari 32

Himpunan dan Fungsi

Kelompok 1

Anggota :
No Nama NIM Kelas
1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
2 Miranita Anisah Rohmah 11220940000055 3B
3 Abilea Hamzah Dwi Allaesh Tiningrum 11220940000061 3B

Math FST - UIN Jakarta

Ganjil 2023

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 1 / 32
Pendahuluan

Pada PowerPoint ini dijelaskan (Subbab 1.1 Buku [1] mulai dari De…nisi
1.1.1 sampai dengan De…nisi 1.1.5).

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 2 / 32
Himpunan dan Fungsi

Himpunan.
Himpunan adalah koleksi objek berbeda yang terde…nisi dengan baik.

1 Objek pada suatu himpunan disebut juga unsur atau elemen dari
himpunan tersebut.
2 Himpunan yang tidak mempunyai unsur disebut himpunan kosong.
3 Suatu Himpunan dinotasikan dengan huruf kapital. Anggota-anggota
dari suatu himpunan ditulis dengan huruf kecil atau angka-angka dan
berada di dalam tanda kurawal.
4 Jika x suatu unsur dari A, maka dapat ditulis x 2 A. Jika x bukan
unsur dari A, maka dapat ditulis x 2
/ A.
5 Banyaknya anggota dari himpunan A disebut dengan kardinalitas dari
A, ditulis n(A) atau jAj.
No Nama NIM Kelas
1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 3 / 32
Himpunan dan Fungsi

De…nition (D1.1.1,[1])
Dua Himpunan A dan B dikatakan sama, dan dapat kita tulis A = B, jika
mereka memuat unsur-unsur yang sama. Dengan demikian, untuk
membuktikan himpunan A dan B adalah sama, kita harus menunjukkan
bahwa
A B dan B A

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 4 / 32
Himpunan dan Fungsi

Suatu himpunan biasanya dide…nisikan baik dengan mendaftarkan


elemennya secara lengkap, atau menentukan sifat yang menentukan
elemen dari himpunan. Jika P melambangkan suatu sifat yang bermakna
dan tidak ambigu untuk elemen-elemen dari suatu himpunan S, maka kita
tuliskan

fx 2 S : P (x )g
Untuk himpunan semua elemen x di S bersifat P benar. Jika himpunan S
dipahami dari konteks, maka itu sering diabaikan dalam notasi ini.

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 5 / 32
Himpunan dan Fungsi

Beberapa himpunan khusus akan sering digunakan pada mata kuliah


Pengantar Analilis Real 1, dan mereka dilambangkan dengan simbol-simbol
standar.
1 Himpunan bilangan asli N := {1,2,3,...}
2 Himpunan bilangan bulat Z := {0,1,-1,2,-2,...}
3 Himpunan bilangan rasional Q := { mn : m,n 2 Z dan n 6= 0 }
4 Himpunan bilangan real R.
Himpunan R adalah bilangan real yang selanjutnya akan dibahas di Bab 2.

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 6 / 32
Himpunan dan Fungsi

Example (E1.1.2,[1])
(a) Himpunan
fx 2 N : x 2 3x + 2 = 0g
menyatakan himpunan semua bilangan asli yang memenuhi
x 2 3x + 2 = 0. Karena solusi dari persamaan kuadrat tersebut
adalah x = 1 dan x = 2, maka himpunan tersebut dapat pula kita
tuliskan dengan f1, 2g
(b) Suatu bilangan asli n adalah genap jika memiliki bentuk n = 2k
untuk beberapa k 2 N. Himpunan bilangan asli genap dapat ditulis

f2k : k 2 Ng

Begitu pula himpunan bilangan asli ganjil dapat ditulis

f2k 1 : k 2 Ng
No Nama NIM Kelas
1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 7 / 32
Himpunan dan Fungsi

De…nition (D1.1.3, [1])


Misalkan A dan B dua buah himpunan
(a) Gabungan dari A dan B adalah himpunan

A [ B := fx jx 2 A atau x 2 B g

(b) Irisan dari A dan B adalah himpunan

A \ B := fx jx 2 A dan x 2 B g

(c) Komplemen dari B relatif terhadap A adalah himpunan

AnB := fx jx 2 A dan x 2
/ Bg

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 8 / 32
Himpunan dan Fungsi

Himpunan yang tidak mempunyai anggota disebut himpunan kosong dan


dinotasikan dengan simbol ?.Himpunan A dan B dikatakan saling asing
jika A \ B = ?.
Untuk mengilustrasikan metode pembuktian kesamaan himpunan,
selanjutnya kita akan menetapkan salah satu kesamaan tersebut hukum De
Morgan untuk tiga himpunan.

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 9 / 32
Himpunan dan Fungsi

Theorem (T1.1.4,[1])
Misalkan A, B, C adalah himpunan, maka :
1 An(B [ C ) = (AnB ) \ (AnC )
2 An(B \ C ) = (AnB ) [ (AnC )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 10 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
Untuk membuktikan (T1.1.4, [1]) bagian (1)
An(B [ C ) = (AnB ) \ (AnC ) kita akan menggunakan de…nisi 1.1.1, jadi
kita harus membuktikan An(B [ C ) (AnB ) \ (AnC ) dan
(AnB ) \ (AnC ) An(B [ C )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 11 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 1.
Akan ditunjukkan bahwa An(B [ C ) (AnB ) \ (AnC )
a. Ambil sembarang x 2 An(B [ C ) akan dibuktikan
x 2 (AnB ) \ (AnC ).
b. Karena x 2 An(B [ C ), maka x 2 A tetapi x 2
/ B [ C.
c. Ini berarti x 2 A tetapi (x 2
/ B dan x 2
/ C)

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 12 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 1.
d. Oleh karena itu, x 2 A tapi x 2
/ B dan x 2 A tapi x 2
/C
e. Dengan demikian x 2 AnB dan x 2 AnC
f. Jadi x 2 (AnB ) \ (AnC )
g. Karena untuk sebarang x 2 An(B [ C ) berlaku x 2 (AnB ) \ (AnC )
h. Maka dapat disimpulkan 8x 2 An(B [ C ) berlaku
x 2 (AnB ) \ (AnC )
i. Maka dengan demikian terbukti bahwa An(B [ C ) (AnB ) \ (AnC )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 13 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 2.
Akan ditunjukkan bahwa (AnB ) \ (AnC ) An(B [ C )
a. Ambil sembarang x 2 (AnB ) \ (AnC ) akan dibuktikan x 2
An(B [ C )
b. Karena x 2 (AnB ) \ (AnC ), maka x 2 AnB dan x 2 AnC
c. Ini berarti x 2 A tapi x 2
/ B dan x 2 A tapi x 2
/C

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 14 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 2.
d. Oleh karena itu, x 2 A tetapi (x/
2 B dan x/
2 C)
e. Dengan demikian, x 2 A tetapi x 2
/ (B [ C )
f. Jadi x 2 An(B [ C )
g. Karena untuk sebarang x 2 (AnB ) \ (AnC ) berlaku x 2 An(B [ C )
h. Maka dapat disimpulkan x 2 (AnB ) \ (AnC ) berlaku x 2 An(B [ C )
i. Maka dengan demikian terbukti bahwa (AnB ) \ (AnC ) An(B [ C )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 15 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
Karena An(B [ C ) (AnB ) \ (AnC ) dan (AnB ) \ (AnC ) An(B [ C ),
Maka terbukti bahwa An(B [ C ) = (AnB ) \ (AnC )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 16 / 32
Himpunan dan Fungsi

Gabungan dari koleksi berhingga himpunan {A1 , A2 , ..., An } adalah


himpunan yang elemennya adalah setidaknya berada di salah satu
himpunan yang terdapat dikoleksi himpunan. Maka dapat dinotasikan
sebagai:
n
[
Ai = A1 [ A2 [ ... [ An
i =1

Jika diperluas menjadi gabungan dari koleksi tak-berhingga himpunan


{A1 , A2 , ..., An , ...}. Maka notasinya adalah

[
Ai = A1 [ A2 [ ... [ An [ ...
i =1

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 17 / 32
Himpunan dan Fungsi

Irisan dari koleksi berhingga himpunan {A1 , A2 , ..., An } adalah himpunan


yang elemen-elemennya ada disetiap himpunan-himpunan dikoleksi. Maka
dapat dinotasikan sebagai:
n
\
Ai = A1 \ A2 \ ... \ An
i =1

Jika diperluas menjadi irisan dari koleksi tak-berhingga himpunan


{A1 , A2 , ..., An , ...}. Maka notasinya adalah

\
Ai = A1 \ A2 \ ... \ An \ ...
i =1

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 18 / 32
Himpunan dan Fungsi

De…nition (D1.1.5, [1])


Jika A dan B adalah himpunan tak kosong, maka hasil kali kartesius
A B dari A dan B adalah himpunan semua pasangan terurut (a, b )
dengan a 2 A dan b 2 B. Artinya

A B := f(a, b ) : a 2 A, b 2 B g

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 19 / 32
Himpunan dan Fungsi

Example
Misalkan A = f1, 2g dan B = fa, b, c g, maka

A B = f(1, a), (1, b ), (1, c ), (2, a), (2, b ), (2, c )g

Misalkan A = fx 2 Rj1 x 2g dan B = fy 2 Rj0 y 1 atau


2 y 3g, maka A B diberikan oleh diagram berikut

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 20 / 32
Himpunan dan Fungsi

Exercise 1.
Misalkan A := fk 2 N, k 20g, B := f3k 1, k 2 Ng, dan
C := f2k + 1 : k 2 Ng. Tentukan himpunan :
a A\B \C
b (A \ B )nC
c (A \ C )nB

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 21 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
Ambil nilai k 2 N, misal k = 1, 2, 3, ...
A = f1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, ..., 20g
B = f2, 5, 8, 11, 14, 17, 20, ...g
C = f3, 5, 7, 9, 11, 13, 15, 17, 19, ...g
maka :
A \ B \ C = f5, 11, 17g
(A \ B )nC = f2, 8, 14, 20, ...g
(A \ C )nB = f3, 7, 9, 13, 15, 19, ...g

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 22 / 32
Himpunan dan Fungsi

Exercise 2.
Gambarlah diagramnya untuk menyederhanakan dan mengidenti…kasi
himpunan tersebut.
a An(B nA)
b A(AnB )
c A \ (B nA)

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 23 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
[a.]

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 24 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
[b.]

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 25 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
[c.]

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 26 / 32
Himpunan dan Fungsi

Exercise 3.
Buktikan dari (T1.1.4(2), [1]) An(B \ C ) = (AnB ) [ (AnC )

Proof 1.
Akan ditunjukkan bahwa An(B \ C ) (AnB ) [ (AnC )
a. Ambil sembarang x 2 An(B \ C ) akan dibuktikan
x 2 (AnB ) [ (AnC ).
b. Karena x 2 An(B \ C ), maka x 2 A tapi x 2
/ (B \ C )
c. Ini berarti x 2 A tapi (x 2
/ B dan x 2
/ C)

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 27 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 1.
d. Oleh karena itu, x 2 A tapi x 2
/ B atau x 2 A tapi x 2
/C
e. Dengan demikian, x 2 (AnB ) atau x 2 (AnC )
f. Jadi, x 2 (AnB ) [ (AnC )
g. Karena untuk sebarang x 2 An(B \ C ) berlaku x 2 (AnB ) [ (AnC )
h. Maka dapat disimpulkan x 2 An(B \ C )berlaku x 2 (AnB ) [ (AnC )
i. Maka dengan demikian terbukti bahwa An(B \ C ) (AnB ) [ (AnC )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 28 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 2.
Akan dibuktikan (AnB ) [ (AnB ) An(B \ C )
a. Ambil sembarang x 2 (AnB ) [ (AnB ) akan dibuktikan
x 2 An(B \ C )
b. Karena x 2 (AnB ) [ (AnB ), maka x 2 (AnB ) atau x 2 (AnC )
c. Ini berarti x 2 A tapi x 2
/ B atau x 2 A tapi x 2
/C

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 29 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof 2.
d. Oleh karena itu, x 2 A tapi (x 2
/ B dan x 2
/ C)
e. Dengan demikian, x 2 A tapi x 2
/ (B \ C )
f. Jadi, x 2 An(B \ C )
g. Karena untuk sebarang x 2 (AnB ) [ (AnC ) berlaku x 2 An(B \ C )
h. Maka dapat disimpulkan x 2 (AnB ) [ (AnC ) berlaku x 2 An(B \ C )
i. Maka dengan demikian terbukti bahwa (AnB ) [ (AnB ) An(B \ C )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 30 / 32
Himpunan dan Fungsi

Proof.
Karena terbukti An(B \ C ) (AnB ) [ (AnC ) dan
(AnB ) [ (AnB ) An(B \ C ) Maka An(B \ C ) = (AnB ) [ (AnC )

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 31 / 32
Referensi

R.G. Bartle and D.R. Sherbert. Introduction to Real Analysis, 4th Ed.
John Wiley & Sons. New York.

No Nama NIM Kelas


1 Muhammad Fahri 11220940000042 3B
Anggota :, Dosen Pengampu : Dr. Suma’inna M.Si. (UIN JKT) Ganjil 2023 32 / 32

Anda mungkin juga menyukai