Anda di halaman 1dari 7

Nama ……………………………………………..

LEMBAR AKTIVITAS SISWA

Topik : Menentukan Mean Data Tunggal dan Data Berkelompok


A. Menentukan Rata-Rata (Mean) Data Tunggal
(1) Nilai ulangan harian matematika 4 orang siswa sebagai berikut;
76 80 50 95
Berapa nilai rata-ratanya?
Penyelesaian:

∑ X …+…+ …+…
x= = = ........
n …

(2) Nilai ulangan harian kimia 5 orang siswa sebagai berikut:


50 40 45 60 75
Berapakah nilai rata-rata?
Penyelesaian:

∑ X …+…+ …+…+ …
x= = = ........
n …

(3) Nilai ulangan harian fisika 6 orang siswa sebagai berikut;


70 80 75 45 50 60
Berapakah nilai rata-rata?
Penyelesaian:

∑ X …+…+ …+…+ …+…


x= = = ........
n …

Kesimpulan:
Jumlah semua data
 Nilai rata – rata =
banyaknya data
(4) Perhatikan tabel data tunggal pada LKS 1
Berat Badan (kg) Frekuensi

Jumlah

Menentukan mean data tunggal yang memiliki frekuensi


x f f.x

Jumlah

∑f . X
 x= n = ..............................................

B. Menentukan Mean Data Berkelompok


Lengkapilah tabel berikut

Tinggi Badan Titik Tengah Frekuensi (fi) fi . xi


(cm) (xi)

150 – 152 151 2 302

153 – 155 9

156 – 158 14

159 – 161 8

162 – 164 5

165 – 167 2
Jumlah

∑f . X
x= = .....................................................
n

Nama ……………………………………………..

LEMBAR AKTIVITAS SISWA

Topik : Menentukan Median Data Tunggal dan Data Berkelompok


C. Menentukan Median Data Tunggal
(1) Nilai ulangan harian kimia 3 orang siswa sebagai berikut:
72 53 60
Berapakah nilai tengah (median)?
Penyelesaian:
Urutkan data tersebut dari yang terkecil:

….. ….. …..


datum ke-1 datum ke-... datum ke-...

Nilai tengahnya (median) adalah datum ke ….. = …..


(2) Nilai ulangan harian fisika 4 orang siswa sebagai berikut;
76 80 56 93
Berapakah nilai tengahnya?
Penyelesaian:
Urutkan data tersebut dari yang terkecil:

….. ….. ….. …..


datum ke-… datum ke-… datum ke-… datum ke-…

Nilai tengahnya (median) adalah datum ke ….. = …..


(3) Nilai ulangan harian kimia 5 orang siswa sebagai berikut:
50 40 45 60 75
Berapakah nilai tengah (median)?
Penyelesaian:
Urutkan data tersebut dari yang terkecil:

…. . ….. ….. ….. …..


datum ke-1 datum ke-2 datum ke-3 datum ke-4 datum ke-5

Nilai tengahnya (median) adalah datum ke ….. = …..


(4) Nilai ulangan harian fisika 6 orang siswa sebagai berikut;
70 80 75 45 50 60
Berapakah nilai tengahnya?
Penyelesaian:
Urutkan data tersebut dari yang terkecil:

…. . ….. ….. ….. ….. …..


datum ke-… datum ke-… datum ke-… datum ke-… datum ke-… datum ke-…

Nilai tengahnya (median) adalah datum ke ….. = …..

Kesimpulan:
 Jika ukuran data n ganjil, maka mediannya adalah nilai datum yang di tengah yaitu datum
ke …………..
( …+… )
Me = datum ke
2
 Jika ukuran data n genap, maka mediannya adalah nilai rataan dari datum ke ….. dan ke
…………..
datum ke (…)+datum ke (…)
Me =
2

D. Menentukan Median Data Berkelompok


Nama ……………………………………………..

LEMBAR AKTIVITAS SISWA

Topik : Menentukan Modus Data Tunggal dan Data Berkelompok

E. Menentukan Modus Data Tunggal


1) Nilai ulangan harian matematika 10 orang siswa sebagai berikut:
72 53 60 75 80 75 80 80 85 90
Berapakah nilai modus?
Penyelesaian:
Tuliskan data yang sering muncul adalah:
Nilai Modus adalah …..

2) Nilai ulangan harian fisika 6 orang siswa sebagai berikut;


76 80 56 93 76 80
Berapakah nilai modus?
Penyelesaian:
Tuliskan data yang sering muncul: …….
Nilai modus adalah = …..

3) Nilai ulangan harian kimia 8 orang siswa sebagai berikut:


50 70 45 75 75 85 85 70
Berapakah nilai modus?
Penyelesaian:
Tuliskan data yang sering muncul: ...
Nilai modus adalah = …..

Kesimpulan:
Jadi nilai modus adalah nilai yang ................................................
F. Menentukan Modus Data Berkelompok

Nilai F
55 – 59 6
60 – 64 8
65 – 69 16
70 – 74 10
75 – 7 6
80 - 84 4
Jumlah …..

Tentukan:
Kelas modus = ... - ... karena frekuensinya tertinggi
L = tepi bawah kelas modus = ... – 0, 5 = ...
d1 = selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi kelas sebelumnya = ... - ... = ...
d2 = selisih frekuensi kelas modus dengan frekuensi kelas sesudahnya = ... - ... = ...
p = panjang kelas = ....

Mo = L + ( d1
d 1 +d 2 )
. p = .............................................................................
Nama ……………………………………………..

SOAL POST TEST

1. Jika 30 siswa kelas XII PBN 1 memiliki nilai rata-rata 6,5 ; 25 siswa kelas XII PBN 2 memiliki
nilai rata-rata 7 dan 20 siswa kelas XII PBN 3 memiliki nilai rata-rata 8, tentukan nilai rata-rata
ke-75 siswa tersebut.
2. Nilai rata-rata ujian matematika dari 43 siswa adalah 56. Jika nilai ujian Tuti dan Tono digabung
dengan kelompok tersebut, maka nilai rata-rata ujiannya menjadi 55. Apabila Tuti mendapat
nilai 25, maka berapa nilai Tono?

Penyelesaian :

Anda mungkin juga menyukai