Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SMP NEGERI 1 KARANGPUCUNG
Jalan Raya Karangpucung Km. 1 Telpon 0280 6261642
E-mail : spensakrpc@yahoo.co.id
KARANGPUCUNG
KodePos 53255

LAPORAN OLIMPIADE PENDIDIKAN AGAMA ISLAM (PAI)


ASOSIASI GURU PENDIDIKAN AGAMA ISLAM INDONESIA (AGPAII) KE-2
TINGKAT PROVINSI JAWA TENGAH TAHUN 2023

A. LATAR BELAKANG

AGPAII adalah organisasi yang berjuang untuk peningkatan


kompetensi dan advokasi Guru dan Pengawas Pendidikan Agama Islam
Indonesia, memiliki visi “Mewujudkan Organisasi Profesi Mandiri dan
Menguatkan Nilai Islam Rahmatan Lil Alamin dalam Praktik Pendidikan
Islam”.AGPAII telah mampu menjalankan posisi strategis ikut melakukan
perubahan dan penguatan Nasionalisme Indonesia, merawat kemajemukan,
menguatkan Pancasila dan NKRI. Dewan Pengurus Pusat Asosiasi Guru
Pendidikan Agama Islam Indonesia (DPP AGPAII) Melalui perjuangan
itulah AGPAII bekerjasama dengan Smarta Indonesia untuk terus
meningkatkan kompetensi Agama Islam dan nilai-nilai kompetisi dalam
kebaikan bagi seluruh peserta didik islam di seluruh Indonesia. Selain
pengetahuan dan kedalaman Ilmu Agama Islam, para peserta didik
diharapkan juga mampu mengkombinasikan tuntutan keilmuan modern
dengan kematangan spiritual yang baik untuk dapat menjadi problem
solver dan pemimpin islam yang berkualitas di masa depan. Dalam upaya
membudayakan kompetisi itulah, maka diselenggarakanlah Olimpiade
Pendidikan Agama Islam ke -2 Tingkat Nasional, dengan niatan agar
pelajar Islam sudah saatnya untuk berkompetisi (Fastabiqul Khoirot)
kembali setelah melewati masa pandemi Covid-19
Oleh karena itu, Olimpiade Pendidikan Agama Islam Nasional Ke-2
pada jenjang SD, SMP, SMA/SMK yang merupakan agenda tahunan
prioritas AGPAII yang tertuang didalam program kerja Pengurus DPP
AGPAII masa bakhti 2022-2027, yang diharapkan dengan adanya kegiatan
Olimpiade ini mampu memeriahkan dan membangkitkan kembalisemangat
Pelajar Islam menjadi Generasiyang kreatif dan kompetitif di Era Global
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 KARANGPUCUNG
Jalan Raya Karangpucung Km. 1 Telpon 0280 6261642
E-mail : spensakrpc@yahoo.co.id
KARANGPUCUNG
KodePos 53255

B. NAMA KEGIATAN
Olimpiade Pendidikan Agama Islam (PAI) Asosiasi Guru Pendidikan Agama
Islam Indonesia (AGPAII) Ke-2 Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2023
C. TEMA KEGIATAN
Olimpiade Pendidikan Agama Islam (PAI) Asosiasi Guru Pendidikan Agama
Islam Indonesia (AGPAII) Ke-2 Tingkat Provinsi Jawa Tengah Tahun 2023
Memiliki tema “Meningkatkan Kompetisi dan Kompetensi Pelajar
Pancasila yang Berlandaskan Nilai-Nilai Moderasi Beragama untuk Masa
Depan Indonesia”
D. DASAR KEGIATAN
1. Surat Pemberitahuan Olimpiade Pendidikan Agama Islam (PAI)
Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia (AGPAII) Ke-2 Tingkat
Provinsi Jawa Tengah Tahun 2023.
2. Arahan dan Petunjuk Kepala SMP N I Karangpucung.
3. Program kerja kesiswaan SMP Negeri 1 Karangpucung tahun
2023/2024
E. TUJUAN
1. Meningkatkan kompetensi Agama Islam dan nilai-nilai kompetisi
dalam kebaikan bagi seluruh peserta didik islam di seluruh Indonesia.
2. Peserta didik mampu mengkombinasikan tuntutan keilmuan modern
dengan kematangan spiritual yang baik untuk dapat menjadi problem
solver dan pemimpin islam yang berkualitas di masa depan.
3. Memeriahkan dan membangkitkan kembalisemangat Pelajar Islam
menjadi Generasiyang kreatif dan kompetitif di Era Global.

F. WAKTU DAN TEMPAT


Kegiatan Olimpiade Pendidikan Agama Islam (PAI) Asosiasi Guru
Pendidikan Agama Islam Indonesia (AGPAII) Ke-2 Tingkat Provinsi Jawa
Tengah Tahun 2023 dilaksanakan secara online dimasing-masing satuan
Pendidikan.
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 KARANGPUCUNG
Jalan Raya Karangpucung Km. 1 Telpon 0280 6261642
E-mail : spensakrpc@yahoo.co.id
KARANGPUCUNG
KodePos 53255

Jadwal Pelaksanaan Lomba


NO Hari/Tanggal Kegiatan
1. Sampai tanggal 20 November Pendaftaran Online via link
2023 yang disediakan panitia
2. 22 November 2023 Technical Meeting via link
yang disediakan panitia
3. 22 - 23 November 2023 Rilis token ujian

4. 24 November 2023 Pelaksanaan Olimpiade PAI

G. TEKNIS PELAKSANAAN LOMBA


1. Materi pada tahap penyisihan yaitu materi PAI jenjang SD, SMP dan
SMA/SMK (Kurikulum merdeka sesuai fase masing-masing serta
materi moderasi beragama).
2. Paket soal terdiridari 50 soal pilihan ganda.
3. Babak Penyisihan 1 dilaksanakan secara online pada tanggal 20
November 2023
4. Pelaksanaan berbasis online menggunakan aplikasi CBT E-ujian (akan
dijelaskan
5. Media yang digunakan bisa Komputer, Laptop, Tab atau Smartphone
dan wajib on camera saat pelaksanaan ujian dan dilaksanakan di
sekolah masing-masing
H. PANITIA PENDAMPING

N Nama Pendamping
O
1 Rusyanti,S.Ag. Guru Pendidikan Agama Islam
(Materi Kelas IX)
2 Rohmawati,S.Ag. Guru Pendidikan Agama Islam
(Materi Kelas VII)
3 Nur Ashfi Lutfiyah,S.Pd.I Guru Pendidikan Agama Islam
(Materi Kelas VIII)
4 Afrizal,S.Pd. Seksi Perlengkapan
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 KARANGPUCUNG
Jalan Raya Karangpucung Km. 1 Telpon 0280 6261642
E-mail : spensakrpc@yahoo.co.id
KARANGPUCUNG
KodePos 53255

I. PESERTA
NO Nama Kelas
1 Rofy Anastasya Arshelyna IX B
Wibowo
2 Davina Isti Qomah IX B
3 Zalfanaqi Zara Bilqia VII G

J. JADWAL BIMBINGAN

NO Tanggal Kegiatan
1. 16 November 2023 Bimbingan dilakukan
Pkl 14.30 – 16.00 WIB diMasjid SMP Negeri 1 Karangpucung
2. 17 November 2023 Dengan Bu Rusyanti,S.Ag. (Materi Kelas
Pkl 14.30 – 16.00 WIB IX)
3. 20 November 2023 Bimbingan dilakukan
Pkl 14.30 – 16.00 WIB diMasjid SMP Negeri 1 Karangpucung
4. 21 November 2023 Dengan Bu Rohmawati,S.Ag. (Materi
Pkl 14.30 – 16.00 WIB Kelas VII)
5. 22 November 2023 Bimbingan dilakukan
Pkl 14.30 – 16.00 WIB diMasjid SMP Negeri 1 Karangpucung
6. 23 November 2023 Dengan Bu Nur Ashfi Lutfiyah,S.Pd.I
Pkl 14.30 – 16.00 WIB (Materi Kelas VIII)

K. ANGGARAN
Terlampir
L. DOKUMENTASI
Terlampir
M. HASIL KEGIATAN
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 KARANGPUCUNG
Jalan Raya Karangpucung Km. 1 Telpon 0280 6261642
E-mail : spensakrpc@yahoo.co.id
KARANGPUCUNG
KodePos 53255

Dalam perlombaan Olimpiade Pendidikan Agama Islam yang


diselanggarakan oleh Asosiasi Guru Pendidikan Agama Islam Indonesia
(AGPAII) Ke-2, perwakilan SMP Negeri 1 Karangpucung Rofy Anastasya
Arshelyna Wibowo, Davina Isti Qomah, dan Zalfanaqi Zara Bilqia
mendapatkan peringkat 128, 200, dan 323 dengan perolehan nilai berturut-
turut 64, 56, dan 30. Selanjutnya masih perlu banyak latihan dan
bimbingan agar mendapatkan hasil maksimal.
N. PENUTUP
Demikian kami susun laporan ini sebagai bahan pertimbangan dan
pedoman dalam kegiatan yang akan dilaksanakan nanti. Selanjutnya atas
kebijakan dan dukungan dari berbagai pihak diucapkan terimakasih.
Karangpucung, 6 Desember 2023

Koordinator Kesiswaan Sekretaris

Damai Yunus, S.Pd. Gita Kencana Putri, S.Pd


NIP. 19891220 202012 1 010 NIP. 19950908 202012 2 034

Mengetahui,
Kepala SMP Negeri 1 Karangpucung

Hj. Warsonah, S.Pd., M.M.


Pembina Tk.1
NIP. 19640609 198412 2 003
PEMERINTAH KABUPATEN CILACAP
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMP NEGERI 1 KARANGPUCUNG
Jalan Raya Karangpucung Km. 1 Telpon 0280 6261642
E-mail : spensakrpc@yahoo.co.id
KARANGPUCUNG
KodePos 53255

Lampiran
DOKUMENTASI

Perwakilan SMP Negeri 1 Karangpucung sedang mengerjakan Soal


Olimpiade Pendidikan Agama Islam dalam bentuk Computer Based Test
(CBT) di Laboraturioun Komputer 1 SMP Negeri 1 Karangpucung

Anda mungkin juga menyukai