Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN TENGAH SEMESTER (PTS

TAHUN PELAJARAN 2023 – 2024


Bidang Studi : TJBL
Kelas : XI (Sebelas)
A. Soal Pilihan Ganda
Pilihlah Jawaban dengan member Tanda (x) Pada Huruf A, B, C, D, atau E dengan
Benar Dan Tepat!
1. Kumpulan komputer yang saling dihubungkan bersama di dalam satu area tertentu yang
tidak begitu luas disebut....
A. Lokal Area Network (LAN)
B. Metrapolitan Area Network (MAN)
C. Personal Area Network (PAN)
D. Wide Area Network (WAN)
E. Intranet
2. Perhatikan beberapa hal berikut!
(1) Berbagi Pemakaian sumber daya (resource).
(2) Teleconference meeting.
(3) Internet.
(4) Mailing list.
(5) Resource disable
Yang termasuk fungsi jaringan yaitu nomor....
A. (1), (2), (3), (5) D. (1), (2), (4), (5)
B. (1), (2), (3), (4) E. (1), (3), (4), (5)
C. (2), (3), (4), (5)
3. Bila suatu Inetwork berada dalam satu lokasi (contoh dalam satu gedung), disebut...
A. Stand alone D. WAN
B. Networking E. Internet
C. LAN
4. Berikut ini yang termasuk jenis-jenis koneksi dalam jaringan berbasis luas (WAN) adalah....
A. Leased Line D. Internet
B. Core layer E. Infrastrukrur
C. Distribution
5. Ada berapakah model jaringan hierarki.....
A. 4 D. 7
B. 3 E. 6
C. 5
6. Mengatur traffic merupakn fungsi layer....
A. Access Point D. Core layer
B. Sharing printer E. Very high speed
C. Sharing sumber daya
7. Berikut yang merupakan keunggulan dari jaringan berbasis luas adalah ....
A. Biaya Operasional Mahal D. pekerjaan penuh waktu
B. Besar jaringan penutup E. Memerlukan firewall
C. Rentan terhadap hacker
8. Sebuah jalur komunikasi yang digunakan dengan network dial up seperti PPP dan ISDN
yang harus melakukan set-up pada koneksi terlebih dahulu sebelum melewatkan data, sama
seperti melakukan panggilan telepon disebut….
A. Leased line D. Network switching
B. Circuit switching E. Routing switching
C. Packet switching
9. Berikut ini yang bukan peralatan untuk membangun jaringan WAN adalah
A. Access Point Radio Senao D. Kabel UTP
B. Kabel pigtail E. serial
C. Antena Grid
10. Berikut ini yang termasuk kedalam komponen WAN adalah....
A. PC D. Kabel UTP
B. Jaringan E. Antena
C. Switch

B. ESSAY!!!!
Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan jelas!!!!

1. Apa yang dimaksud dengan Jaringan berbasis Luas (WAN)?


2. Tuliskan kelemahan Jaringan berbasis Luas?
3. Sebutkan dan jelaskan Model jaringan hierarki
4.Sebutkan Komponen dari WAN!
5. Apa yang di maksud dengan kabel UTP

Anda mungkin juga menyukai