Anda di halaman 1dari 15

MODUL AJAR

TEKNOLOGI JARINGAN BERBASI LUAS

1. Identitas Modul
a. Nama Penyusun : Andri Hadiansah
b. Satuan Pendidikan : SMK
c. Kelas : XII
d. Alokasi Waktu : 4x35 menit
e. Jumlah pertemuan : 1 pertemuan
f. Elemen : Fungsi Elemen Sistem Komunikasi Serat Optic
g. Kode Perangkat :
h. Jumlah peserta didik :
i. Model Pembelajaran : discovery learning
2. Profil Pelajar Pancasila
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar Kritis, Kreatif, dan
bergotong royong
3. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami dan menjelaskan Fungsi Elemen Sistem Komunikasi
Serat Optic.
4. Sarana Prasarana
Buku Paket, Modul, PC/Laptop, Infokus, Internet dan Lainnya
5. Karakteristik Peserta Didik Peserta didik reguler
6. Materi Ajar
Menjelaskan Fungsi Elemen Sistem Komunikasi Serat Optic
7. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Kegiatan  Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar, menit
Pendahuluan berdoa, dan mengecek kehadiran siswa
 Guru mengecek kesiapan diri dengan memeriksa kerapihan pakaian,
kebersihan kelas, posisi, dan tempat duduk disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
 Menyuarakan yel-yel sekolah.
 Mengaitkan materi sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi) Memberikan gambaran tentang tujuan dan manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-
hari. (Motivasi)
 Guru memberikan pre-test tentang Fungsi Elemen Sistem Komunikasi
Serat Optic untuk melihat kesiapan belajar siswa.
 Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok sesuai kesiapan belajar
siswa.

Kegiatan menit
Inti  Guru memberikan sumber belajar sebagai referensi murid dari materi
sederhana sampai materi pendalaman
 Guru menyajikan tayangan tentang Fungsi Elemen Sistem Komunikasi
Serat Optic
 Siswa menyimak tayangan pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

 Setelah mengamati dan menyimak tayangan, guru bertanya jawab dengan


siswa tentang tayangan pembelajaran tersebut
 Guru memberikan LKPD kepada siswa sesuai kelompoknya (LKPD berbeda
sesuai dengan kesiapan belajar siswa)
 Peserta didik bersama kelompoknya berkolaborasi dalam penyelesaian LKPD.
(Pair)

Pada setiap tahapan, guru melakukan pembimbingan disesuaikan dengan


kebutuhan kelompok siswa yang ada.
Pada kelompok 1,
a. Siswa diminta untuk melakukan literasi mengenai fungsi elemen sistem
komunikasi serat optic dengan mencari dari berbagai sumber yang
beragam( buku, modul, internet,dll).
Siswa akan diminta untuk bekerja sama secara mandiri mencari tahu
fungsi elemen sistem komunikasi serat optic
Pada kelompok 2,
a. Siswa melakukan literasi berkaitan dengan informasi dari sumber belajar
(seperti buku ataupun internet) mengenai fungsi elemen sistem
komunikasi serat optic.
b. Jika mengalami kesulitan, murid diminta menerapkan strategi “3 before
me” (bertanya kepada 3 teman sebelum bertanya langsung pada guru).
c. Guru akan sesekali datang ke kelompok ini untuk memastikan tidak ada
miskonsepsi. Pada kelompok 3,
a. Siswa akan mendapatkan pembelajaran eksplisit tentang fungsi elemen
sistem komunikasi serat optic
b. Guru akan memberikan Scaffolding dalam proses ini.

Guru mempersilakan perwakilan kelompok menyajikan hasil LKPD.


Kelompok 1
Siswa menjelaskan fungsi elemen sistem komunikasi serat optic dari
berbagai sumber yang ada

Kelompok 2
Siswa mempresentasikan dengan menggunakan power point mengenai fungsi
elemen sistem komunikasi serat optic dari berbagai sumber yang ada

Kelompok 3
Siswa menyampaiakn hasil rangkuman mengenai fungsi elemen sistem
komunikasi serat optic dari berbagai sumber yang ada
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Kegiatan  Guru bersama siswa membuat refleksi dengan bertanya jawab tentang materi
Penutup yang telah dipelajari menit
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan perasaan
dan pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti. Guru
 memberi penguatan dan menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
 Mengajak semua siswa berdo’a (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)

8. Asesmen : Formatif (Terlampir)


9. Refleksi Guru
a. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
b. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
c. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
d. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan baik?
e. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
f. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
g. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?
10. Refleksi Peserta Didik
a. Apa yang menyenangkan dalam kegiatan pembelajaran hari ini?
b. Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
c. Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
d. Jika diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu berikan pada usaha
yang telah dilakukan?
11. Daftar Pustaka
❖ https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwjX0uyXzJqAAxVMa2wGH
cp9AscQFnoECA0QAQ&url=http%3A%2F%2Feprints.polsri.ac.id%2F4691%2F3%2FFile
%2520III.pdf&usg=AOvVaw1Y44_WIyvlHWshavfZphgn&opi=89978449
❖ https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwjX0uyXzJqAAxVMa2wGH
cp9AscQFnoECBgQAQ&url=https%3A%2F%2Fjurnal.pnj.ac.id%2Findex.php%2Fmultinetics%2Farticle
%2Fdownload%2F1131%2Fpdf%2F2049&usg=AOvVaw013a0zOF_qzGo1L7Xttr3v&opi=89978449
12. Lembar Kerja Peserta Didik
a. Petunjuk Kerja :
- Buat kelompok yang terdiri dari 3-4 orang
- Siapkan software untuk presentasi
b. Soal :
Carilah materi fungsi elemen sistem komunikasi serat optic dari berbagai sumber yang ada
c. Rubrik Penilaian Presentasi Kelompok Nama Kelompok :
Waktu Presentasi :
Materi :
Anggota :
No Kurang Cukup Sangat Baik
Kriteria Baik 60-
Penilaian ( 20-39) 40-59 79 80-100

1 Penguasaaan Materi
2
Penyajian Presentasi
3 Pembagian Tugas

4 Kerjasama

13. Penilaian Hasil Belajar


a. Teknik penilaian: Pengamatan, tes tertulis, Penugasan
Metode Bentuk Instrumen

Sikap Lembar pengamatan sikap

Pengetahuan Tes tertulis

Keterampilan Lembar pengamatan diskusi kelompok, membuat proyek

b. Bentuk Instrumen Penilaian Sikap

No Aspek yang Dinilai Teknik Waktu Instrumen Penilaian


Penilaian Penilaian

1 a. Spiritual Pengamatan Proses Lembar


b. Jujur pembelajaran pengamatan/penilaian
c. Disiplin
d. Tanggung jawab
e. Kreatif
f. Teliti
g. Cermat
h. Santun

No Nama Spiritual Jujur Disiplin Tanggung Kreatif Teliti Cermat Santun


Siswa Jawab

Penilaian Pengetahuan : Soal Latihan (terlampir)


Penilaian Keterampilan : Terlampir

16. Referensi Lain https://www.google.com/url?


sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2
ahUKEwiCsvGdmJuAAxUnwjgGHUSxCbwQFnoECA8QAQ&url=http
s%3A%2F%2Fomided.blogspot.com%2F2016%2F01%2Felemen-
dasar-skso.html&usg=AOvVaw3rzGEZoe-8Xrr-
xXQJILSf&opi=89978449

17. Pengayaan dan Remedial ⮚ Remedial


1. Modifikasi tugas sesuai penguasaan kompetensi siswa
2. Tutor sebaya
3. Melakukan projek sesuai penguasaan kompetensi siswa
⮚ Pengayaan
1. Tutor sebaya
2. Melakukan Projek
3. Mengembangkan latihan
4. Memberikan permainan, masalah, atau kompetensi antarsiswa

Mengetahui, Bandung, Juli 2023


Kepala Sekolah SMK Genius Bandung Guru Mata Pelajaran

Hj. Elin Juariah, S.Pd.I Andri Hadiansah

1. Identitas Modul
a. Nama Penyusun : Andri Hadiansah
b. Satuan Pendidikan : SMK
c. Kelas : XII
d. Alokasi Waktu : 4x35 menit
e. Jumlah pertemuan : 4 pertemuan
f. Elemen : Pengukuran dengan OTDR dan Optical Power Meter (OPM)
g. Kode Perangkat :
h. Jumlah peserta didik :
i. Model Pembelajaran : discovery learning, project base learning
2. Profil Pelajar Pancasila
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar Kritis, Kreatif, dan
bergotong royong
3. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami dan melakukan Pengukuran dengan OTDR dan Optical
Power Meter (OPM).
4. Sarana Prasarana
Buku Paket, Modul, PC/Laptop, Infokus, Internet dan Lainnya
5. Karakteristik Peserta Didik Peserta didik reguler
6. Materi Ajar
Cara Pengukuran dengan OTDR dan Optical Power Meter (OPM)
7. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Kegiatan  Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar, menit
Pendahuluan berdoa, dan mengecek kehadiran siswa
 Guru mengecek kesiapan diri dengan memeriksa kerapihan pakaian,
kebersihan kelas, posisi, dan tempat duduk disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
 Menyuarakan yel-yel sekolah.
 Mengaitkan materi sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi) Memberikan gambaran tentang tujuan dan manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-
hari. (Motivasi)
 Guru memberikan pre-test tentang Pengukuran dengan OTDR dan
Optical Power Meter (OPM) untuk melihat kesiapan belajar siswa.
 Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok sesuai kesiapan belajar
siswa.

Kegiatan menit
Inti  Guru memberikan sumber belajar sebagai referensi murid dari materi
sederhana sampai materi pendalaman
 Guru menyajikan tayangan tentang Pengukuran dengan OTDR dan
Optical Power Meter (OPM)
 Siswa menyimak tayangan pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

 Setelah mengamati dan menyimak tayangan, guru bertanya jawab dengan


siswa tentang tayangan pembelajaran tersebut
 Guru memberikan LKPD kepada siswa sesuai kelompoknya (LKPD berbeda
sesuai dengan kesiapan belajar siswa)
 Peserta didik bersama kelompoknya berkolaborasi dalam penyelesaian LKPD.
(Pair)

Pada setiap tahapan, guru melakukan pembimbingan disesuaikan dengan


kebutuhan kelompok siswa yang ada.
Pada kelompok 1,
b. Siswa diminta untuk melakukan literasi mengenai Pengukuran dengan
OTDR dan Optical Power Meter (OPM) dengan mencari dari berbagai
sumber yang beragam( buku, modul, internet,dll).
Siswa akan diminta untuk bekerja sama secara mandiri mencari tau
bagaimana cara menggunakan peralatan Pengukuran dengan OTDR dan
Optical Power Meter (OPM) dengan baik
Pada kelompok 2,
d. Siswa melakukan literasi berkaitan dengan informasi dari sumber belajar
(seperti buku ataupun internet) mengenai Pengukuran dengan OTDR dan
Optical Power Meter (OPM).
e. Jika mengalami kesulitan, murid diminta menerapkan strategi “3 before
me” (bertanya kepada 3 teman sebelum bertanya langsung pada guru).
f. Guru akan sesekali datang ke kelompok ini untuk memastikan tidak ada
miskonsepsi. Pada kelompok 3,
c. Siswa akan mendapatkan pembelajaran eksplisit tentang Pengukuran
dengan OTDR dan Optical Power Meter (OPM)
d. Guru akan memberikan Scaffolding dalam proses ini.

Guru mempersilakan perwakilan kelompok menyajikan hasil LKPD.


Kelompok 1
Siswa menjelaskan Pengukuran dengan OTDR dan Optical Power Meter
(OPM) dari berbagai sumber yang ada

Kelompok 2
Siswa melakukan Pengukuran dengan OTDR dan Optical Power Meter (OPM)

Kelompok 3
Siswa menyampaiakn hasil rangkuman mengenai Pengukuran dengan
OTDR dan Optical Power Meter (OPM) dari berbagai sumber yang ada

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Kegiatan  Guru bersama siswa membuat refleksi dengan bertanya jawab tentang materi
Penutup yang telah dipelajari menit
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan perasaan
dan pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti. Guru
 memberi penguatan dan menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
 Mengajak semua siswa berdo’a (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)

8. Asesmen : Formatif (Terlampir)


9. Refleksi Guru
a. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
b. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
c. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
d. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan baik?
e. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
f. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
g. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?
10. Refleksi Peserta Didik
a. Apa yang menyenangkan dalam kegiatan pembelajaran hari ini?
b. Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
c. Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
d. Jika diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu berikan pada usaha
yang telah dilakukan?
11. Daftar Pustaka
❖ https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwjxhq_glJuAAxVoT2wGHX
Z3BDYQFnoECBAQAQ&url=https%3A%2F%2Fdwiandi.staff.telkomuniversity.ac.id%2Ffiles
%2F2016%2F01%2F9_DTG-2M3-ALAT-UKUR-DAN-PENGUKURAN-
TELEKOMUNIKASI_DNN_OTDR.pdf&usg=AOvVaw1TUApJ-Mmj9mGuMAdgP8v8&opi=89978449
❖ https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwjxhq_glJuAAxVoT2wGHX
Z3BDYQFnoECBEQAQ&url=https%3A%2F%2Fid.scribd.com%2Fpresentation
%2F427041445%2F29834-MODUL-05-Pengukuran-Dengan-
OPM&usg=AOvVaw3vUnalvohy_b4k25lIr0az&opi=89978449
12. Lembar Kerja Peserta Didik
a. Petunjuk Kerja :
- Buat kelompok yang terdiri dari 3-4 orang
- Siapkan software untuk presentasi
b. Soal :
Carilah materi Pengukuran dengan OTDR dan Optical Power Meter (OPM) dari berbagai sumber yang
ada
c. Rubrik Penilaian Presentasi Kelompok Nama Kelompok :
Waktu Presentasi :
Materi :
Anggota :
No Kurang Cukup Sangat Baik
Kriteria Baik 60-
Penilaian ( 20-39) 40-59 79 80-100

1 Penguasaaan Materi
2
Penyajian Presentasi
3 Pembagian Tugas

4 Kerjasama

13. Penilaian Hasil Belajar


a. Teknik penilaian: Pengamatan, tes tertulis, Penugasan
Metode Bentuk Instrumen

Sikap Lembar pengamatan sikap

Pengetahuan Tes tertulis

Keterampilan Lembar pengamatan diskusi kelompok, membuat proyek

b. Bentuk Instrumen Penilaian Sikap

No Aspek yang Dinilai Teknik Waktu Instrumen Penilaian


Penilaian Penilaian

1 i. Spiritual Pengamatan Proses Lembar


j. Jujur pembelajaran pengamatan/penilaian
k. Disiplin
l. Tanggung jawab
m. Kreatif
n. Teliti
o. Cermat
p. Santun

No Nama Spiritual Jujur Disiplin Tanggung Kreatif Teliti Cermat Santun


Siswa Jawab

Penilaian Pengetahuan : Soal Latihan (terlampir)


Penilaian Keterampilan : Terlampir

18. Referensi Lain https://www.google.com/url?


sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2
ahUKEwjxhq_glJuAAxVoT2wGHXZ3BDYQFnoECB0QAQ&url=https
%3A%2F%2Frepository.mercubuana.ac.id
%2F70853%2F1%2F01%2520Cover.pdf&usg=AOvVaw2eUx9AZ2-
FYoLHmKlQIY-J&opi=89978449

19. Pengayaan dan Remedial ⮚ Remedial


1. Modifikasi tugas sesuai penguasaan kompetensi siswa
2. Tutor sebaya
3. Melakukan projek sesuai penguasaan kompetensi siswa
⮚ Pengayaan
5. Tutor sebaya
6. Melakukan Projek
7. Mengembangkan latihan
8. Memberikan permainan, masalah, atau kompetensi antarsiswa

Mengetahui, Bandung, Juli 2023


Kepala Sekolah SMK Genius Bandung Guru Mata Pelajaran

Hj. Elin Juariah, S.Pd.I Andri Hadiansah

1. Identitas Modul
a. Nama Penyusun : Andri Hadiansah
b. Satuan Pendidikan : SMK
c. Kelas : XII
d. Alokasi Waktu : 4x35 menit
e. Jumlah pertemuan : 4 pertemuan
f. Elemen : Penyambungan Fiber Optic menggunakan Fusion Splicer
g. Kode Perangkat :
h. Jumlah peserta didik :
i. Model Pembelajaran : discovery learning, project base learning
2. Profil Pelajar Pancasila
Beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak Mulia, Mandiri, Bernalar Kritis, Kreatif, dan
bergotong royong
3. Tujuan Pembelajaran
Pada akhir fase F, peserta didik mampu memahami dan melakukan Penyambungan Fiber Optic
menggunakan Fusion Splicer.
4. Sarana Prasarana
Buku Paket, Modul, PC/Laptop, Infokus, Internet dan Lainnya
5. Karakteristik Peserta Didik Peserta didik reguler
6. Materi Ajar
Cara Penyambungan Fiber Optic menggunakan Fusion Splicer
7. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

Kegiatan  Kelas dimulai dengan dibuka dengan salam, menanyakan kabar, menit
Pendahuluan berdoa, dan mengecek kehadiran siswa
 Guru mengecek kesiapan diri dengan memeriksa kerapihan pakaian,
kebersihan kelas, posisi, dan tempat duduk disesuaikan dengan
kegiatan pembelajaran.
 Menyuarakan yel-yel sekolah.
 Mengaitkan materi sebelumnya dengan Materi yang akan dipelajari
dan diharapkan dikaitkan dengan pengalaman peserta didik
(Apersepsi) Memberikan gambaran tentang tujuan dan manfaat
mempelajari pelajaran yang akan dipelajari dalam kehidupan sehari-
hari. (Motivasi)
a. Guru memberikan pre-test tentang Penyambungan Fiber Optic
menggunakan Fusion Splicer untuk melihat kesiapan belajar siswa.
 Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok sesuai kesiapan belajar
siswa.

Kegiatan menit
Inti  Guru memberikan sumber belajar sebagai referensi murid dari materi
sederhana sampai materi pendalaman
 Guru menyajikan tayangan tentang Penyambungan Fiber Optic
menggunakan Fusion Splicer
 Siswa menyimak tayangan pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

 Setelah mengamati dan menyimak tayangan, guru bertanya jawab dengan


siswa tentang tayangan pembelajaran tersebut
 Guru memberikan LKPD kepada siswa sesuai kelompoknya (LKPD berbeda
sesuai dengan kesiapan belajar siswa)
 Peserta didik bersama kelompoknya berkolaborasi dalam penyelesaian LKPD.
(Pair)

Pada setiap tahapan, guru melakukan pembimbingan disesuaikan dengan


kebutuhan kelompok siswa yang ada.
Pada kelompok 1,
c. Siswa diminta untuk melakukan literasi mengenai Penyambungan Fiber
Optic menggunakan Fusion Splicer dengan mencari dari berbagai sumber
yang beragam( buku, modul, internet,dll).
Siswa akan diminta untuk bekerja sama secara mandiri mencari tau
bagaimana cara menggunakan peralatan Penyambungan Fiber Optic
menggunakan Fusion Splicer dengan baik
Pada kelompok 2,
g. Siswa melakukan literasi berkaitan dengan informasi dari sumber belajar
(seperti buku ataupun internet) mengenai Penyambungan Fiber Optic
menggunakan Fusion Splicer.
h. Jika mengalami kesulitan, murid diminta menerapkan strategi “3 before
me” (bertanya kepada 3 teman sebelum bertanya langsung pada guru).
i. Guru akan sesekali datang ke kelompok ini untuk memastikan tidak ada
miskonsepsi. Pada kelompok 3,
e. Siswa akan mendapatkan pembelajaran eksplisit tentang Penyambungan
Fiber Optic menggunakan Fusion Splicer
f. Guru akan memberikan Scaffolding dalam proses ini.

Guru mempersilakan perwakilan kelompok menyajikan hasil LKPD.


Kelompok 1
Siswa menjelaskan Penyambungan Fiber Optic menggunakan Fusion
Splicer dari berbagai sumber yang ada

Kelompok 2
Siswa melakukan Penyambungan Fiber Optic menggunakan Fusion Splicer

Kelompok 3
Siswa menyampaiakn hasil rangkuman mengenai Penyambungan Fiber
Optic menggunakan Fusion Splicer dari berbagai sumber yang ada

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu


Kegiatan  Guru bersama siswa membuat refleksi dengan bertanya jawab tentang materi
Penutup yang telah dipelajari menit
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan perasaan
dan pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti. Guru
 memberi penguatan dan menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
 Mengajak semua siswa berdo’a (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)

8. Asesmen : Formatif (Terlampir)


9. Refleksi Guru
a. Apakah ada kendala pada kegiatan pembelajaran?
b. Apakah semua siswa aktif dalam kegiatan pembelajaran?
c. Apa saja kesulitan siswa yang dapat diidentifikasi pada kegiatan pembelajaran?
d. Apakah siswa yang memiliki kesulitan ketika berkegiatan dapat teratasi dengan baik?
e. Apa level pencapaian rata-rata siswa dalam kegiatan pembelajaran ini?
f. Apakah seluruh siswa dapat dianggap tuntas dalam pelaksanaan pembelajaran?
g. Apa strategi agar seluruh siswa dapat menuntaskan kompetensi?
10. Refleksi Peserta Didik
a. Apa yang menyenangkan dalam kegiatan pembelajaran hari ini?
b. Apa yang akan kamu lakukan untuk memperbaiki hasil belajarmu?
c. Kepada siapa kamu akan meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
d. Jika diminta untuk memberikan bintang 1 sampai 5, berapa bintang akan kamu berikan pada usaha
yang telah dilakukan?
11. Daftar Pustaka
❖ https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwiA4dujmpuAAxVo2TgGH
c_QBCIQFnoECA0QAQ&url=https%3A%2F%2Fwww.kucari.com%2Ffusion-splicer
%2F&usg=AOvVaw0qEhFOkYFTbVX2-kk722_F&opi=89978449
❖ https://www.google.com/url?
sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2ahUKEwiA4dujmpuAAxVo2TgGH
c_QBCIQFnoECBIQAQ&url=https%3A%2F%2Fsinarmonas.co.id%2Fblog%2Fdetail%2Fmetode-
penyambungan-kabel-fiber-optik-&usg=AOvVaw16HAnbHNDW2tQlBcjsV5Ng&opi=89978449
12. Lembar Kerja Peserta Didik
a. Petunjuk Kerja :
- Buat kelompok yang terdiri dari 3-4 orang
- Siapkan software untuk presentasi
b. Soal :
Carilah materi Penyambungan Fiber Optic menggunakan Fusion Splicer dari berbagai sumber yang ada
c. Rubrik Penilaian Presentasi Kelompok Nama Kelompok :
Waktu Presentasi :
Materi :
Anggota :
No Kurang Cukup Sangat Baik
Kriteria Baik 60-
Penilaian ( 20-39) 40-59 79 80-100

1 Penguasaaan Materi

2
Penyajian Presentasi
3 Pembagian Tugas

4 Kerjasama

13. Penilaian Hasil Belajar


a. Teknik penilaian: Pengamatan, tes tertulis, Penugasan
Metode Bentuk Instrumen

Sikap Lembar pengamatan sikap

Pengetahuan Tes tertulis

Keterampilan Lembar pengamatan diskusi kelompok, membuat proyek

b. Bentuk Instrumen Penilaian Sikap

No Aspek yang Dinilai Teknik Waktu Instrumen Penilaian


Penilaian Penilaian

1 q. Spiritual Pengamatan Proses Lembar


r. Jujur pembelajaran pengamatan/penilaian
s. Disiplin
t. Tanggung jawab
u. Kreatif
v. Teliti
w.Cermat
x. Santun

No Nama Spiritual Jujur Disiplin Tanggung Kreatif Teliti Cermat Santun


Siswa Jawab

Penilaian Pengetahuan : Soal Latihan (terlampir)


Penilaian Keterampilan : Terlampir

20. Referensi Lain https://www.google.com/url?


sa=t&rct=j&q=&esrc=s&source=web&cd=&cad=rja&uact=8&ved=2
ahUKEwiA4dujmpuAAxVo2TgGHc_QBCIQwqsBegQINBAG&url=htt
ps%3A%2F%2Fwww.youtube.com%2Fwatch%3Fv%3D-
RfyrbzPOTE&usg=AOvVaw0QW7NMAdY9lY3Gk6hfCbz6&opi=8997
8449

21. Pengayaan dan Remedial ⮚ Remedial


1. Modifikasi tugas sesuai penguasaan kompetensi siswa
2. Tutor sebaya
3. Melakukan projek sesuai penguasaan kompetensi siswa
⮚ Pengayaan
9. Tutor sebaya
10. Melakukan Projek
11. Mengembangkan latihan
12. Memberikan permainan, masalah, atau kompetensi antarsiswa

Mengetahui, Bandung, Juli 2023


Kepala Sekolah SMK Genius Bandung Guru Mata Pelajaran

Hj. Elin Juariah, S.Pd.I Andri Hadiansah

Anda mungkin juga menyukai