Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

DINAS PENDIDIKAN
SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) NEGERI 3
Jalan Perintis Kemerdekaan No.56 Padangmatinggi. Kode Pos : 22727
Email : naisyah77@yahoo.com. Website : www.sman3padangsidimpuan.sch.id
KOTA PADANGSIDIMPUAN
PENILAIAN AKHIR SEMESTER GENAP 2019-2020

Mata Pelajaran: Pendidikan Agama Islam Kelas : X- MIA dan IS

A. Pilihan Berganda 7. Perbedaan antara zakat dan pajak adalah


1. Salah satu syarat zakat adalah cukup nisab,arti A. Nilai yang di keluarkan masing-masing
dari nisab ialah berbeda
A. Hartanya banyak B. Zakat dikeluarkan berdasarkan perintah
B. Orang kaya Allah SWT sedangkan pajak ditetapkan
C. Orang miskin oleh pemerintah
D. Yang melebihi kebutuhan C. Pajak adalah sejumlah uang yang
E. Mencapai batas minimal dikeluarkan untuk masyarakat sedangkan
2. Yang dimaksud fisabilillah adalah.... zakat tidak
A. Untuk kepentingan umum D. Zakat memilii dasar yang kuat sedangkan
B. Untuk sosial pajak tidak memiliki dasar
C. Untuk perjuangan agama Islam E. Pajak hanya untuk orang tertentu sedangkan
D. Untuk masyaraat ekonomi lemah zakat untuk semua orang
E. Untuk negara 8. Jika seseorang memiliki 30-39 ekor sapi atau
3. Salah satu fungsi zakat adalah kerbau maka zakatnya adalah....
A. Untuk meningkatkan semangat kerja A. 2 ekor umur 1 tahun lebih
B. Untuk mengetahui yang kaya dan yang B. 1 ekor umur 2 tahun lebih
miskin C. 2 ekor umur 2 tahun lebih
C. Membersihkan harta D. 1 ekor umur 1 tahun lebih
D. Untuk mengurangi harta E. Belum ada kewajiban zakat
E. Untuk meningatkan kesetiakawanan sosial 9. Mengunjungi Baitullah di Mekkah untuk
4. Di dalam Al Qur’an sudah dijelasan bahwa ada melakukan ibadah tertentu dengan syarat dan
8 golongan yang berhak meneriman zakat yaitu waktu tertentu merupakan pengertian dari...
di dalam Suroh.... A. Sa’i
A. An Nisa ayat 77 B. Haji
B. At Taubah ayat 60 C. Umroh
C. At Taubah ayat 103 D. Tawaf
D. At Taubah ayat 70 E. Wukuf
E. At Nisa ayat 55 10. Pelaksanaan ibadah haji sebenarnya sudah
5. Arti zakat secara bahasa artinya ialah dikenal sejak zaman...
A. Suci dan tumbuh A. Nabi Nuh as
B. Bertambah dan melimpah B. Nabi Ibrahim as
C. Keberkatan dan kebersihan C. Nabi Ismail as
D. Kebersihan dan kesehatan D. Nabi Isa as
E. Berkembang dan melimpah E. Nabi Adam as
6. Yang dimaksud dengan Gharim adalah 11. Berburu atau membunuh binatang termasuk
A. Orang yang tidak memiliki pekerjaan salah satu hal yang dilarang pada waktu...
B. Orang yang memiliki pekerjaan tapi A. Umrah
hasilnya tidak mencukupi B. Ihram
C. Orang yang baru masuk Islam C. Tawaf
D. Orang yang memiliki utang D. Sa’i
E. Hamba yang baru merdeka E. Tahallul
12. Salah satu hikmah ibadah haji adalah... B. Soal Esai
A. Dapat menyaksikan Baitullah 1. Jelaskan perbedaan zakat dengan sedekah !
B. Media pemersatu umat Islam seluruh dunia 2. Sebutkan siapa siapa saja orang yang berhak
( ukhuwah Islamiyah ) menerima zakat sesuai yg disebutan dalam Al
C. Mendapatan jodoh Qur’an !
D. Menerima keberkahan kaya 3. Sebutkan fungsi zakat !
E. Mendidik sifat susah menjadi senang 4. Tuliskan QS. At taubah ayat 103 !
13. Yang termasuk rukun haji adalah .... 5. Sebutkan hal-hal yang termasuk Rukun Haji !
A. Wukuf di Arafah
B. Bermalam di muzdalifah
C. Bermalam di Mina
D. Melempar jumratul ula
E. Menyembelih hewan
a. Makruh Haji
14. Menurut pengertian syarak bahwa yang dimasud
wakaf adalah...
A. Memindahkan ha milik
B. Menggunakan hak milik
C. Pemerintah
D. Departemen Agama
E. Menikmati yang diurusnya
15. Manfaat wakaf bagi masyarakat adalah...
A. Menghilangkan kejenuhan
B. Mempercepat penyembuhan
C. Memajukan dan menyejahterakan umat
D. Menyengsarakan umat
E. Meresahkan umat

Anda mungkin juga menyukai