Anda di halaman 1dari 7

A.

Dasar Pemikiran
Ikatan Pelajar Muhammadiyah (IPM), salah satu Ortom Muhammadiyah seharusnya mampu mem-
back up kader Muhammadiyah sehingga Muhammadiyah tidak kekurangan Kader penerusnya, spirit
perjuangan IPM yang bersumber pada Al-Qur’an dan Al-Hadist kemudian terinfestasi kedalam
agenda aksi yang menghendaki sebuah perubahan tatanan kehidupan umat islam yang signifikan,
dalam kontek IPM sebagai Ortom Muhammadiyah dikenal sebagai gerakan islam modern yang
berwatak memiliki sebuah tugas mulia untuk mewujudkan sebuah tatanan Normatis Praksis atas
islam dalam rangka mewujudkan Masyarakat dan Pelajar Islam yang sebenar-benarnya.

Dalam melaksanakan tugas suci tersebut dibutuhkan actor-aktor dakwah atau sering disebut dengan
da’i yang mumpuni baik secara keilmuan maupun metodologis. Maka dari itu, Pelatihan Da’i Pelajar
Muhammadiyah 1 (PDPM 1) sebagai sebuah pelatihan di IPM. Ini di desain dan dihadirkan khusus
untuk menjawab problematika tersebut, pelatihan ini diharapkan mampu menjadi sebuah ajang
dalam menghasilkan kader-kader yang siap terjun dalam dunia dakwah dan mampu menghadirkan
spirit dalam berorganisasi, sehingga pada proses demi proses yang dilalui ini, seingga kader
persyarikatan mampu menjadikan Muhammadiyah sebagai state of Mind. Pada poin yang lebih
krusial lagi, diharapkan PDPM 1 mampu mewujudkan pelajar islam yang membantu perubahan dan
pencerahan peradaban yang termanifestasikan dalam wujud masyarakat dan pelajar yang sebenar-
benarnya yang di ridhoi Allah SWT.

B. Landasan Kegiatan
a. Al Qur’an dan Al Hadits
Diantara dalil qur’an yang menjadi dasar perintah dakwah antara lain:
1. Q.S Ali Imran : 104
2. Q.S An Nahl : 125
3. Q.S Ali Imran : 110
4. Q.S At Taubah : 71
5. Q.S Al Maidah : 78-79

b. AD/ART
1. Anggaran Dasar IPM Pasal 3 tentang Identittas IPM
2. Anggaran Dasar IPM Pasal 6 tentang Maksud dan Tujuan IPM
3. Anggaran Dasar IPM Pasal 7 tentang Usaha IPM ayat 1 dan 2
4. Anggaran Rumah Tangga IPM Pasal 28 tentang Bidang Wajib IPM

C. Deskripsi Kegiatan
a. Nama Kegiatan PDPM 1 PC IPM Bori’matangkasa
b. Tema kegiatan:
“Manifestasi Da’i Kompoten sebagai Lokomotif pergerakan Dakwah Pelajar’’

D. Tujuan Kegiatan
a. Tujuan Umum Tujuan umum Pelatihan Da’i Pelajar Muhammadiyah I adalah untuk melahirkan
kader yang memumpuni dalam dakwah.
b. Tujuan Khusus Tujuan khusus dalam Pelatihan Da’i Pelajar Muhammadiyah I adalah
membekali para Dai pelajar dengan pengetahuan agama, keahlian berdakwah, serta nilai-nilai
moral dan etika Islam.

E. Target
a. Membentuk kader yang berkompeten di bidang dakwah
b. Melahirkan kader berkemajuan yang aktif dalam kegiatan – kegiatan keagamaan, keilmuan,
dan kebangsaan di masjid dan lingkungan sekitarnya.

F. Waktu dan Tempat Kegiatan


Kegiatan ini akan terlaksana pada :
Hari : Kamis-Sabtu
Tanggal : 15 – 17 Jumadil Akhir 1445 H/28 - 30 Desember 2023 M
Tempat : MIM Tama’la’lang

G. Persyaratan Peserta
1. Peserta Minimal 2 orang / Ranting
2. Membawa Alat Tulis menulis
3. Membawa Perlengkapan Shalat dan Al- Qur'an
4. Membawa Pakaian kemeja celana kain (laki-laki),Gamis, Rok & kos kaki (Perempuan)
Sepatu dan sandal
5. Membawa Perlengkapan Makan
- Piring Plastik
- Tumbler/Gelas Plastik
6. Membawa kontribusi sebesar 15.000, beras 1 liter , Mie Goreng 1
7. Bersedia menginap dan mengikuti seluruh kegiatan mulai tanggal 28 – 30 Desember 2023
di MIM Tama’la’lang
8. Hadir dilokasi kegiatan hari kamis , 28 Desember 2023 pukul 14.00

H. Pengorganisasian
1. Penasehat
• Ayahanda PC Muhammadiyah Cabang Bori’matangkasa
• DP Hati Bormat
2. Penanggung jawab Ketua Umum PC IPM Bori’matangkasa
• Rahmatullah
3. Panitia Pelaksana
Ketua : Wira Afriliya
Sekretaris : Muh. Risfan Alamsyah
Bendahara : Muammar Zaenal

Devisi Acara
Koordinator : Miftahul Jannah Natsir
Anggota :
1. Nadira
2. Muahrah Dwi Putri
3. Ananda Suci
4. Ratna

Devisi Konsumsi
Koordinator : Ratna
Anggota :
1. Muh Rezky Agung
2. Ainun Hajriah
3. Mutiara
4. Mutmainnah
Devisi Perlengkapan
Koordinator : Muhsinul Haq
Anggota:
1. Syahrul
2. Muh. Rezky
3. Muh. Iqbal
4. Aslam Asmar
5. Muh Fauzan

Devisi Humas
Koordinator : Faturrahman Ahmad
Anggota :
1. Sofyan
2. Muh. Ridwan
3. Eky Murdiani
4. Rifaldi
I. Estimasi Anggaran
Terlampir 1

J. Penutup
Demikian Proposal kegiatan ini kami buat dan kami ajukan dengan harapan seluruh pihak dapat
mendukung penuh acara ini agar dapat berjalan sesuai harapan kita bersama, semoga kegiatan
ini berjalan lancar sesuai harapan kita bersama dan kami mengaharpkan dukungan dari seluruh
lapisan untuk mensukseskan acara ini
PANITIA PELAKSANA
PELATIHAN DA’I PELAJAR MUHAMMADIYAH 1 (PDPM 1)

Ketua panitia, Sekretaris panitia,

Muh. Risfan Alamsyah


Wira Afrilia
NBA: 23.06.00000
NBA: 23.06.00000

Mengetahui,
Pimpinan Cabang Ikatan Pelajar Muhammadiyah Bori’matangkasa
Ketua Umum

Rahmatullah
NBA: 23.06.00000
Lampiran Poin I. Estimasi Anggaran

ESTIMASI ANGGARAN
Harga satuan
No. Uraian Vol Frek Jumlah (Rp)
(Rp)
I Kesekretariatan
1 Kertas HVS 1 Rim 1 kali 50.000,- 50.000,-
2 Lakban 2 Buah 1 Kali 11.000,- 22.000,-
3 Cetak proposal 5 Buah 1 Kali 10.000,- 50.000,-
4 ID card 30 Buah 1 Kali 3.000,- 90.000,-
5 Spidol 1 Pack 1 Kali 35.000,- 35.000,-
Jumlah 247.000,-
II Transportasi
Transportasi Selama
1 100.000,- 100.000,-
Kegiatan
Jumlah 100.000,-
III Komsumsi
Snack Pembukaan &
1 50 Paket 2 Kali 5.000,- 250.000,-
Penutupan
2 Makan 50 Paket 1 kali 10.000,- 500.000,-
Jumlah 750.000,-
IV Publikasi dan dokumentasi
1 Spanduk 1 lembar 1 Kali 150.000,- 150.000,-
2 Bendera IPM 3 lembar 1 Kali 15.000,- 45.000,-
3 Sticker 6 lembar 1 Kali 13.000,- 78.000,-
Jumlah 273.000,-
V Biaya Tak Terduga
1 Biaya Tak Terduga 1.000.000,- 1.000.000,-
Jumlah 1.000.000,-
Total 2.370.000,-
Terbilang:
“Dua Juta Tiga Ratus Tujuh Puluh Ribu Rupiah”

Bendahara Panitia,

Muammar Zaenal
NBA: 23.06.68266
NO NAMA JUMLAH PARAF

Anda mungkin juga menyukai