Anda di halaman 1dari 2

TEMPLATE SURAT PERNYATAAN BERSEDIA MEMATUHI KODE ETIK/CODE OF

CONDUCT RELAWAN PAJAK

KODE ETIK/CODE OF CONDUCT RELAWAN PAJAK

Yang bertanda tangan di bawah ini: Nama......(1)


NIK/NIM..............................................................................................................................................................(2)
Alamat Email..........................................................................................................................................(3)
Nomor Handphone.................................................................................................................................( 4)
Jurusan*................................................................................................................................................................(5)
Asal Kampus*......................................................................................................................................................(6)
Pekerjaan/Jabatan..................................................................................................................................................(7)
menyatakan bahwa selama menjadi Relawan Pajak periode ..................(8), saya bersediamematuhi Kode Etik/
Code of Conduct sebagai Relawan Pajak yaitu:
1. mematuhi norma-norma yang berlaku, baik yang tertulis maupun tidak tertulis;
2. melakukan kegiatan Relawan Pajak dengan sebaik-baiknya sesuai dengan materipelatihan yang telah
diikuti;
3. memperlakukan Wajib Pajak secara profesional, sopan dan tanpa diskriminasi;
4. menjaga kerahasiaan data dan informasi Wajib Pajak yang diperoleh selama mengikuti kegiatan
Relawan Pajak;
5. tidak akan meminta dan menerima imbalan apapun dari Wajib Pajak selama mengikuti kegiatan
Relawan Pajak;
6. tidak mempublikasikan konten dan/atau materi melalui jejaring sosial yang bertentangan dengan Pasal
34 Undang-Undang Ketentuan Umum Perpajakan (KUP) dan yang mengandung SARA, pornogorafi,
dan pelanggaran karya cipta, dan/atau melanggar Undang- Undang Informasi dan Transaksi Elektronik
(UU ITE) lainnya ketika menjalankan fungsi kehumasan Relawan Pajak melalui dalam jaringan
(daring).
Jika saya tidak mematuhi Kode Etik/ Code of Conduct seperti yang disebutkan di atas, maka saya bersedia
untuk dibatalkan sebagai Relawan Pajak.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya serta bertanggung jawab penuh atas segala
tindakan dan perbuatan sebagai Relawan Pajak sesuai dengan aturan yang diterapkan oleh Organisasi Mitra
Relawan Pajak dan tidak akan mengaitkan dengan Direktorat Jenderal Pajak.

......................,......................(9)
Relawan Pajak

meterai

.............................(10)

*khusus Relawan Pajak mahasiswa


Nomor (1) : Diisi dengan nama Relawan Pajak. Nomor (2)
: Diisi dengan NIK/NIM Relawan Pajak.
Nomor (3) : Diisi dengan alamat email Relawan Pajak.
Nomor (4) : Diisi dengan nomor handphone Relawan Pajak.
Nomor (5) : Diisi dengan jurusan kuliah Relawan Pajak.
Nomor (6) : Diisi dengan Perguruan Tinggi asal Relawan Pajak
Nomor (7) : Diisi dengan pekerjaan/jabatan Relawan Pajak (tidak perlu diisi untuk Relawan Pajak
yang ber status mahasiswa)
Nomor (8) : Diisi dengan periode penugasan Relawan Pajak ( tahun). Nomor
(9) : Diisi dengan tempat dan tanggal penandatanganan surat. Nomor (10) :
Diisi dengan nama dan tanda tangan Relawan Pajak

Anda mungkin juga menyukai