Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN

DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SIDOAGUNG
KORWIL BIDIK KECAMATAN SRUWENG

KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN


KELAS 5 (LIMA)
KD 3.1 Memahami makna Q.S. At-Tin dan Al-Ma’un dengan benar

A. PILIHAN GANDA
1. A
2. B
3. D
4. C

B. ISIAN
1. Miskin
2. Solatnya
3. Yatiim
4. Miskiin
5. Membutuhkan
6. Biddiin

C. URAIAN
1. Pertama, bersikap baik kepada anak yatim. Kedua, tidak menghardik anak yatim. Ketiga,
menyisihkan sebagian harta kita untuk memberikan makanan kepada orang miskin.
2. Riya merupakan suatu perbuatan memperlihatkan sesuatu, baik barang atau perbuatan
baik. Namun dengan tujuan agar dilihat oleh orang lain dan mendapat pujian.

3. menghardik anak yatim, tidak mendorong memberi makan orang miskin, orang yang lalai
terhadap sholatnya, orang yang berbuat riya, orang yang enggan memberikan bantuan.
4. (yaitu) orang-orang yang lalai terhadap shalatnya

‫َو اَل َيُحُّض َع ٰل ي َطَع اِم اْلِم ْس ِكْي‬


5.
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SIDOAGUNG
KORWIL BIDIK KECAMATAN SRUWENG

KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN


KELAS 5 (LIMA)
KD 3.3 Memahami nama-nama Rasul Allah SWT dan Rasul Ulul ‘Azmi

A. PILIHAN GANDA

1. A

2. B

3. C

4. D

5. A

B. ISIAN

1. Al Amin

2. Rasul Ulul Azmi

3. Abu Lahab

4. Namrud

5. Dari Allah SWT dan kewajibanya sebagai rosul dan nabi kepada umatnya

6. Banjir besar

7. Rasul

8. Rajin

C. URAIAN

1. Siddiq: benar/jujur

Amanah: dapat dipercaya

Tabligh: menyampaikan

Fatanah: cerdas

2. Nabi Nuh a.s., Nabi Ibrahim a.s., Nabi Musa a.s., Nabi Isa a.s., Nabi Muhammad SAW
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SIDOAGUNG
KORWIL BIDIK KECAMATAN SRUWENG

KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN


KELAS 5 (LIMA)
KD 3.8 Memahami makna sederhana dalam kehidupan sehari-hari

A. PILIHAN GANDA
1. C
2. A

B. ISIAN
1. Kikir (pelit)
2. Rezeki
3. Perbuatan
4. Terpuji
5. Bermewah-mewahan
6. Keperluan

C. URAIAN
1. Tidak berlebihan, selalu membelikan sesuatu karena kebutuhan, tidak suka pamer, selalu
menyisihkan sebagian harta untuk ditabung atau disimpan, selalu bersyukur atas segala nikmat
yang Allah berikan baik itu dalam kondisi susah maupun dalam kondisi senang
2. Berhemat/tidak boros sehingga dapat menabung, lebih bersyukur atas apa yang dimiliki,
hidup lebih tenang dan bahagia.
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SIDOAGUNG
KORWIL BIDIK KECAMATAN SRUWENG

KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN


KELAS 5 (LIMA)
KD 3.9 Memahami makna ikhlas beramal dalam kehidupan sehari-hari

A. PILIHAN GANDA
1. C
2. D

B. ISIAN
1. Allah SWT
2. Tenang
3. Ikhlas
4. Ikhlas
5. Riya’
6. Ikhlas

C. URAIAN
1. Banyak mengisi waktu luang dengan amalan, contohnya berdzikir, tidak mengingat kebaikan
yang ia lakukan, berani bersedekah meski hartanya sedikit, nyaman tinggal di rumah kecil dan
sempit, ketika dipuji dan dihina sikapnya biasa saja.
2. Mendapat pahala dari Allah SWT, hati menjadi tenang dan ibadah menjadi lancer, menjadi
manusia yang pemaaf, tidak mudah marah dan tidak diperdaya oleh amarah, selalu disayangi
dan disenangi orang lain.
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SIDOAGUNG
KORWIL BIDIK KECAMATAN SRUWENG

KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN


KELAS 5 (LIMA)
KD 3.11 Memahami pelaksanaan salat tarawih dan tadarus Al-Qur’an

A. PILIHAN GANDA

1. B

2. D

3. A

B. ISIAN

1. Ramadhan

2. Ampunan

3. Sunnah Muakad

4. Berjamaah

5. Dilipatgandakan

6. Tadarus

7. Ta’awudz dan basmalah

8. Syafa’at

C. URAIAN

1. Usahakan dalam keadaan yang bersih dan suci, ketika melakukan tadarus al qur'an selain
membaca lafadz arab al qur'an juga sebaiknya memahami makna al qur'an, menghadap kiblat,
membaca dengan perlahan dan dengan suara yang lembut, jangan membaca terlalu cepat,
diawali dengan bacaan Ta'awudz dan Basmallah, niat lillahi ta’ala, berwudhu, mulut dalam
keadaan bersih
2. Mendapat pahala yang berlipatganda, mempererat ukhuwah Islamiyah, hati menjadi tenang
dan tenteram, mendapat syafaat di hari kiamat
3. Salat Tarawih adalah salat sunah yang dilakukan khusus hanya pada bulan Ramadan. Tarawih
dalam bahasa Arab adalah bentuk jamak dari ‫ َتْر ِو ْيَح ٌة‬yang diartikan sebagai "waktu sesaat
untuk istirahat". Waktu pelaksanaan salat sunah ini adalah selepas salat Isya dan biasanya
dilakukan secara berjamaah di masjid.
4. Diampuni dosa-dosanya, meningkatkan ketaqwaan dan mendekatkan diri kepada Allah SWT
PEMERINTAH KABUPATEN KEBUMEN
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SEKOLAH DASAR NEGERI 1 SIDOAGUNG
KORWIL BIDIK KECAMATAN SRUWENG

KUNCI JAWABAN PENILAIAN HARIAN


KELAS 5 (LIMA)
KD 3.17 Memahami Kisah Keteladanan Luqman sebagaimana terdapat dalam Al-Qur’an

A. PILIHAN GANDA
1. A
2. D
3. B
4. C
5. A

B. ISIAN
1. salam
2. angkuh
3. membanggakan diri
4. besar
5. kotor
6. menyekutukan
7. sombong serta tidak membanggakan diri

C. URAIAN
1. Syirik adalah perbuatan yang dilarang oleh Allah SWT, syirik merupakan kedzaliman
yang besar, dosanya tidak akan diampuni oleh Allah SWT
2. Senang membuang muka (memalingkan wajah) dari orang-orang yang dianggapnya
rendah, berjalan di bumi dengan sikap yang congkak (angkuh), senang membanggakan
dirinya.
3. Jangan mempersekutukan Allah SWT, Bebuat baik kepada kedua orang tua, manusia
berada dalam pengawasan Allah SWT, Mendirikan salat, berbuat kebaikan dan menjauhi
kemungkaran, sabar dalam menghadapi ujian dna cobaan, jangan angkuh, sombong, lagi
membanggakan diri.

Anda mungkin juga menyukai