Anda di halaman 1dari 5

Nama : ...................................

Nomor : ...................................
Nilai : ...................................

TES SUMATIF SEMESTER I


MADRASAH IBTIDAIYAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

MI GEDANGANAK
Kelas : II ( Dua ) Hari /Tanggal : Rabu, 29 November 2023
Mapel: Bahasa Indonesia Waktu : 07.30 –09.00

I. Berilah tanda silang (X) pada huruf a, b, atau c yang merupakan jawaban
benar!
1. Perhatikan gambar di bawah ini! Angin membuatnya merasa sejuk.
Dari jendela, Mimi mengintip ke
luar.
Huruf kapital dipakai untuk menulis
….
Gambar di atas menunjukkan a. nama orang
perasaan …. b. tengah kalimat
a. sedih c. akhir penulisan
b. lega
4. Bacalah cerita di bawah ini !
c. senang
Mereka akhirnya saling minta maaf.
2. Perhatikan gambar di bawah ini ! Dia masuk ke kamarnya.
Kemudian mereka bersepeda
bersama.
Tanda titik dipakai pada … kalimat
Gambar di atas menunjukkan pernyataan.
perasaan sedih berjumlah ... siswa. a. awal
a. 3 b. tengah
b. 2 c. akhir
c. 1
5. Bacalah cerita di bawah ini !
3. Bacalah cerita di bawah ini ! Ternyata adiknya menunggu di luar
Setelah beberapa saat, Mimi merasa kamar.
lega.
Ibu membantu Vero … buku yang Kata kerja pasif sesuai bacaan di
sobek. atas adalah ....
Kosakata baru untuk menjawab a. dipakai
pertanyaan di bawah ini , adalah …. b. milik
a. mengalah c. punya
b. memperbaiki
9. Bacalah percakapan di bawah ini!
c. lega
Kuki : Selamat siang, Beno
6. Bacalah ceita di bawah ini! Beno : Selamat siang, Kuki
Alex menunggu dengan sabar Tanda yang sesuai untuk
hingga nokennya jadi. menurut Alex melengkapi teks percakapan di atas
noken buatan Mama bagus sekali. adalah ....
Kata kerja aktif sesuai bacaan di a. tanda tanya
atas adalah ... . b. tanda seru
a. menunggu c. tanda titik
b. sabar
c. buatan

7. Bapa menyiapkan lembaran kulit


10. Amatilah gambar-gambar di bawah
kayu, kemudian Mama
ini!
mengeringkan kulit kayu di depan
rumah. Setelah itu Mama mengurai
serat kayu menjadi benang.
Berdasarkan cerita di atas,
(1) (2)
merupakan contoh informasi yang
bersifat ...
a. fakta
b. opini
(3) (4)
a. cerita
Susunan gambar kejadian yang
8. Bacalah cerita di bawah ini! berurutan yaitu ....
Noken kuning ini sudah dipakai a. (2), (1), (3), dan (4)
Alex selama dua tahun. Alex ingin b. (2), (3), (1), dan (4)
punya tas punggung seperti milik c. (2), (3), (4), dan (1)
Tito.
11. Perhatikan gambar di bawah ini!
b. Tidak apa-apa Alex, tasmu juga
bagus
c. Aku akan meminjamimu
Cara menjaga kesehatan mata bonekaku, Alex
berdasarkan gambar di atas
adalah ....
a. membaca dalam posisi tertidur
b. membaca dengan jarak yang
dekat 14. Bacalah kalimat di bawah ini!
c. membaca dengan penerangan Terlalu lama menatap layar gawai
yang cukup bias membuat mata lelah. Coba
lakukan “Aturan 20–20–20”.
12. Perhatikan gambar di bawah ini! Berhentilah melihat gawai setiap 20
menit.
Kalimat tanya yang sesuai dengan
bacaan di atas adalah ….
a. Berapa lama berhenti melihat
Perasaan Mimi berdasarkan gambar gawai?
di atas adalah .... b. Di mana kita dapat melihat
a. Senang karena bonekanya gawai?
hilang c. siapa yang dapat melihat gawai?
b. sedih karena bonekanya rusak 15. Bacalah kalimat di bawah ini!
c. takut karena sepedanya rusak (1) Padi disawah sangat subur
(2) Ibu membeli sayur di pasar
13. Perhatikan gambar di bawah ini!
(3) Roti tawar dimakan adik
Kalimat dengan kata di- yang benar
ditunjukkan pada nomor ....
a. (1) dan (2)
Kalimat yang tepat untuk
b. (1) dan (3)
menghibur Alex adalah ....
c. (2) dan (3)
a. Buku dan Kotak pensil ini
untukmu Alex

II. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan uraian yang tepat dan jelas!
16. Bacalah cerita di bawah ini!
Setelah itu Mama mengurai serat kayu menjadi benang. Benang dipilih hingga
cukup lunak.
Kata kerja pasif sesuai bacaan di atas adalah ....
17. Perhatikan gambar di bawah ini!

(1) (2) (3) (4)


Sususnan kejadian yang berurutan berdasarkan gambar di atas adalah ....

18. Bacalah puisi di bawah ini!

Puisi di atas menggambarkan perasaan ....


19. Bacalah teks di bawah ini!
Aku adalah tempat untuk belajar. Aku punya banyak ruangan.
Ada banyak meja dan kursi di dalamku.
Tempat yang sesuai dengan teks di atas adalah ….
20. Perhatikan gambar di bawah ini!

Benda yang berbahaya berdasarkan gambar di atas adalah....


21. Bacalah kalimat di bawah ini!
(1) Dino menyiram tanaman.
(2) Televisi di tonton Adi.
(3) Intan menyapu halaman.
Kalimat yang menunjukan kombinasi subjek, pedikat, dan objek yang benar
ditunjukkan nomor ... dan ....
22. Pada malam hari Reno bergegas menuju kamarnya. Reno mengerjakan tugas.
Tugas tersebut Reno kerjakan dengan sungguh-sungguh.
Kalimat yang menunjukan kombinasi subjek, predikat, dan objek yang benar
adalah ....

23. Amatilah grafik berikut!

Berdasarkan grafik di atas, jumlah siswa yang menyukai olahraga bersepada


adalah ....
24. Perhatikan gambar di bawah ini!

(1) (2) (3)


Ucok adalah anak tunggal. Dia tinggal berdua dengan ibunya.
Gambar yang sesuai dengan cerita di atas adalah gambar nomor ....
25. Perhatikan gambar di bawah ini!

Jumlah anak perempuan dari foto keluarga di atas adalah ....

Anda mungkin juga menyukai