Anda di halaman 1dari 49

PENATAAN ADMINISTRASI PEMERINTAHAN

KAMPUNG MELALUI PENYEDIAAN PAPAN


DATA MONOGRAFI KAMPUNG KLABILI
DISTRIK SELEMKAI KABUPATEN TAMBRAUW

LAPORAN AKTUALISASI

Diajukan Untuk Mengikuti Evaluasi Pelaksanaan


Aktualisasi Pada Selasa, 03 Oktober 2023

Oleh :
ANDRI AHMAT NAKUL, S.AN
NIP. 19910824 202109 1 001
NDH/ANGKATAN : 04/ XII

PELATIHAN DASAR CPNS GOLONGAN III ANGKATAN XII


PEMERINTAH KABUPATEN TAMBRAUW
Bekerjasama Dengan
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA (BPSDM)
PROVINSI PAPUA BARAT
TAHUN 2023

i
LEMBAR PERSETUJUAN

PENATAAN ADMINISTRASI PEMERINTAHAN KAMPUNG MELALUI


PENYEDIAAN PAPAN DATA MONOGRAFI KAMPUNG KLABILI
DISTRIK SELEMKAI KABUPATEN TAMBRAUW

Nama : ANDRI AHMAT NAKUL, S.AN

NIP : 19910824 202109 1 001

NDH/Angkatan : 04/XII

Unit Kerja : Distrik Selemkai

Jabatan : Analis Pengembangan Karir

Laporan Aktualisasi Ini Telah Disetujui Untuk Diseminarkan Pada


Selasa, 03 Oktober 2023 di BPSDM Provinsi Papua Barat

Manokwari, 03 Oktober 2023

Coach Mentor

Drs. ISAK IRWAN LIMBONG, M.M DIONISIUS M.BARU, S.STP


NIP. 19721017 199201 1 001 NIP. 19930307 201507 1 003

ii
LEMBAR PENGESAHAN

PENATAAN ADMINISTRASI PEMERINTAHAN KAMPUNG MELALUI


PENYEDIAAN PAPAN DATA MONOGRAFI KAMPUNG KLABILI
DISTRIK SELEMKAI KABUPATEN TAMBRAUW

Nama : ANDRI AHMAT NAKUL, S.AN

NIP : 19910824 202109 1 001

NDH/Angkatan : 04/XII

Unit Kerja : Distrik Selemkai

Jabatan : Analis Pengembangan Karir

Laporan Aktualisasi Ini Telah Diseminarkan Pada


Selasa, 03 Oktober 2023 di BPSDM Provinsi Papua Barat dan Dilakukan Perbaikan
Sesuai Masukan Tim Evaluator

Manokwari, 03 Oktober 2023

Coach Mentor

Drs. ISAK IRWAN LIMBONG, M.M DIONISIUS M.BARU, S.STP


NIP. 19721017 199201 1 001 NIP. 19930307 201507 1 003

Penguji,

Dr. Drs. EDUARD NUNAKI, M.Si


NIP : 19630901 198601 1 031
iii
KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur saya panjatkan ke hadirat Tuhan Yang Maha Esa oleh karena
penyertaan-Nya sehingga penulis mampu menyelesaikan penulisan Laporan Aktualisasi yang
telah dilaksanakan di tempat penulis ditugaskan yakni di Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw. Penyusunan Laporan aktualisasi ini sebagai syarat untuk mengikuti evaluasi
Aktualisasi Nilai-Nilai Dasar PNS pada Pelatihan Dasar CPNS Golongan III Kabupaten
Tambrauw Tahun 2023.
Dalam penyusunan Laporan Aktualisasi oleh penulis, tidak terlepas dari bantuan dan
bimbingan dari berbagai pihak. Untuk itu pada kesempatan ini penulis mengucapkan
terimakasih kepada:
1. Bapak Engelberthus G. Kocu, S.Hut, MM selaku Pj. Bupati Kabupaten Tambrauw;
2. Bapak Drs. Eduard Nunaki, M.Si selaku Kepala Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia
Daerah Provinsi Papua Barat;
3. Bapak Matheus M. Woisiri, S.Sos. selaku Kepala Badan Kepegawaian Daerah Kabupaten
Tambrauw;
4. Bapak Drs. Isak Irwan Limbong, M.M selaku coach yang selalu setia membimbing penulis,
mengarahkan serta banyak memberikan masukan kepada penulis;
5. Bapak Dionisius M Baru, S.STP. selaku mentor atas dukungan, bimbingan, nasehat, didikan,
kepercayaan, waktu dan ilmu yang diberikan kepada penulis selama penyelesaian laporan
Aktualisasi ini;
6. Bapak Dionisius M Baru, S.STP. Selaku Kepala Distrik atas dukungan, nasehat, didikan,
kepercayaan, waktu dan ilmu yang diberkan kepada penulis sehingga kehiatan aktualisasi
berjalan dengan lancar;
7. Bapak /Ibu Widyaiswara yang telah mendidik dan membina serta mengajarkan tentang nilai
nilai dasar ASN dan selama LATSAR berlangsung;
8. Bapak/Ibu panitia penyelenggara Pelatihan Dasar CPNS dari BPSDMD Provinsi Papua Barat;
9. Rekan-rekan peserta LATSAR CPNS Angkatan III yang telah memberi warna dan pengalaman
indah dalam pelaksanaan internalisasi sampai penyusunan laporan aktualisasi.
Menyadari laporan Aktualisasi ini tidak terlepas dari kekurangan, maka penulis
mengharapkan kritik atau saran demi perbaikan agar laporan aktualisasi ini nantinya dapat
diaktualisasikan pada masa habituasi dan memberi manfaat dalam bidang pekerjaan dan
penerapannya di lapangan serta mampu dikembangkan lebih lanjut.

Manokwari, 03 Oktober 2023


Penulis,

Andri Ahmat Nakul, S.AN


NIP. 19910824 202109 1 001

iv
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ............................................................................................................................... i


LEMBAR PERSETUJUAN ................................................................................................................... ii
LEMBAR PENGESAHAN ................................................................................................................... iii
KATA PENGANTAR ........................................................................................................................... iv
DAFTAR TABEL .................................................................................................................................. vi
DAFTAR GAMBAR ............................................................................................................................ vii
BAB I PENDAHULUAN ....................................................................................................................... 1

1.1 Latar Belakang ................................................................................................................... 1

1.2 Tujuan Aktualisasi .............................................................................................................. 2

1.3 Tempat dan Waktu Aktualisasi .......................................................................................... 2

1.4 Nilai-Nilai Dasar ASN BerAKHLAK ................................................................................ 3


BAB II DESKRIPSI LOKUS ................................................................................................................. 7

2.1 Visi, Misi dan Nilai-Nilai Organisasi ................................................................................. 7

2.2 Tugas Pokok, Fungsi ASN, dan Struktur Organisasi ......................................................... 7

2.3 Role Mode .......................................................................................................................... 8


BAB III RANCANGAN AKTUALISASI ............................................................................................. 9

3.1 Identifikasi Isu .................................................................................................................... 9

3.2 Memilih dan Menetapkan Isu ............................................................................................. 9

3.3 Menganalisis Isu ............................................................................................................... 10

3.4 Rancangan Kegiatan, Tahapan dan Output Kegiatan ....................................................... 11


BAB IV PELAKSANAAN AKTUALISASI ....................................................................................... 17

4.1 Deskripsi Realisasi Kegiatan Aktualisasi ......................................................................... 17

4.2 Manfaat Kegiatan Aktualisasi .......................................................................................... 38

4.3 Kendala Yang Dihadapi dan Upaya Pemecahan .............................................................. 39


BAB V PENUTUP ............................................................................................................................... 40

A. Kesimpulan....................................................................................................................... 40

B. Rencana Tindak Lanjut..................................................................................................... 40


DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................................................... 42

v
DAFTAR TABEL
Tabel 3.1 APKL ............................................................................................................................ 9

Tabel 3.2 Analisis Isu .................................................................................................................. 10

Tabel 3.3 Rancangan Aktualisasi ................................................................................................ 12

vi
DAFTAR GAMBAR
Gambar 2.2.1 Strruktur Organisasi ............................................................................................ 8

Gambar 4.1.1.1 Menyepakati waktu bertemu dengan Kepala Distrik Sekaligus Mentor ........... 17

Gambar 4.1.1.2 Menyampaikan rancangan aktualisasi kepada Mentor Sekaligus sebagai Kepala
Distrik ............................................................................................................... 18

Gambar 4.1.1.3 Meminta arahan dan dukungan dari Mentor dalam melaksanakan kegiatan
aktualisasi .......................................................................................................... 18

Gambar 4.1.2.1 Membuat janji bertemu umtuk berkoordinasi ................................................... 20

Gambar 4.1.2.2 Melaporkan rencana kegiatan kepada kepala kampung Klabili Distrik Selemkai
Kabupaten Tambrauw ....................................................................................... 20

Gambar 4.1.2.3 Mengkonsultasikan data monografi dengan kepala kampung .......................... 21

Gambar 4.1.3.1 Melakukan review aturan pembuatan monografi kampung .............................. 23

Gambar 4.1.3.2 Membuat format pengumpulan data monografi kampung ................................ 23

Gambar 4.1.3.3 Melakukan konsultasi format pengumpulan data monografi dengan mentor ... 24

Gambar 4.1.3.4 Mencetak dan menggandakan format data monografi ...................................... 24

Gambar 4.1.4.1 Membuat Jadwal Pelaksanaan Pengumpulan Data ........................................... 26

Gambar 4.1.4.2 Memberikan Penjelasan Pengisian Format Kepada Kepala Kampung ............. 27

Gambar 4.1.4.3 Melaksanakan Pendataan Monografi ................................................................ 27

Gambar 4.1.5.1 Membuat desain Monografi Kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw ......................................................................................................... 32

Gambar 4.1.5.2 Mengkonsultasikan hasil desain monografi kepada mentor ............................. 32

Gambar 4.1.5.3 Mencetak desain monografi .............................................................................. 33

Gambar 4.1.6.1 Menyiapkan hasil monografi yang sudah di buat ............................................. 34

Gambar 4.1.6.2 Menyiapkan alat dan bahan............................................................................... 34

Gambar 4.1.6.3 Memasang papan monografi di balai kampung ................................................ 35

vii
BAB I
PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Aparatur Sipil Negara (ASN) memiliki peran yang sangat strategis dalam mengelolah
negara terutama dalam menciptakan masyarakat yang demokratis, toleran, modern, adil,
makmur, dan berdaya saing. Aparatur Sipil Negara (ASN) sebagaimana termaktub dalam
UU No. 5 Tahun 2014 adalah profesi bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) dan Pegawai
Pemerintah dengan Perjanjian Kerja(PPPK) yang berkerja pada instansi pemerintah. Dalam
melaksanakan tugas dan fungsinya Aparatur Sipil Negara (ASN) telah diatur dalam
Undang Undang Nomor 5 Tahun 2014 pasal 11 yaitu Aparatur Sipil Negara melaksanakan
kebijakan publik, memberikan pelayanan publik yang professional dan berkualitas, serta
mempererat persatuan dan kesatuan NegaraKesatuan Republik Indonesia.
Dalam melaksanakan tugas dan fungsinya tersebut, Aparatur Sipil Negara (ASN)
diharuskan memiliki nilai-nilai dasar yaitu Berorientasi pelayanan, Akuntabel, Kompeten,
Harmonis, Loyal, Adaptif, dan Kolaboratif (BerAKHLAK). Nilai-nilai dasar ASN yang
BerAKHLAK tersebut telah ditanamkan sejak Aparatur Sipil Negara (ASN) berstatus
Calon Pegawai Negeri Sipil dan menjalani Pelatihan Dasar (LATSAR) Calon Pegawai
Negeri Sipil sebagaimana diatur dalam peraturan Lembaga Administrasi Negara Nomor1
Tahun 2021.
Pelaksanaan diklat pelatihan dasar (LATSAR) diharapkan dapat memberikan bekal bagi
Aparatur Sipil Negara (ASN) untuk melaksanakan tugas dan tanggungjawabnya dengan
menerapkan nilai-nilai dasar Aparatur Sipil Negara (ASN) yang BerAKHLAK serta
mengimplementasikan kedudukan dan peran Aparatur Sipil Negara (ASN). Dalam tahap
ini, Calon Pegawai Negeri Sipil diwajibkan membuat laporan yang merumuskan kegiatan
serta nilai yang akan diaktualisasikan pada lingkungan kerja masing-masing. Salah satu
lingkungan kerja profesi ASN.

Monografi adalah rincian data dan statistik pemerintahan, sumber daya alam, sumber
daya manusia, ekonomi, pendidikan dan kondisi geografis dari suatu wilayah dengan
monografi dapat di ketahui gambaran suatu wilayah. Monografi terdapat pada organisasi
pemerintahan ditingkat negara, provinsi, kabupaten, kecamatan dan desa (Fahmi Ardi,
2010). Pada wilayah Distrik Selemkai terdiri dari 5 kampung yakni kampung Klabili,
kampung dela,kampung klasbon,kampung klasei, dan kampung malayauw. Sampai saat ini
belum di lakukan pemutakhiran data di kampung klabili. Data yang ada di Kampung
1
Klabili Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw adalah data tahun 2018 Sehingga
masyarakat Kampung Klabili Distrik Selemkai sulit mendapatkan informasi terkait data
penduduk, luas wilayah, data pemilih, jenis kelamin, tingkat pendidikan, tingkat ekonomi,
sarana prasarana, dan perangkat desa.

Hal tersebut menjadi alasan penulis mengangkat judul aktualisasi, yaitu “Penataan
Administrasi Pemerintahan Kampung Melalui Penyediaan Papan Data Monografi
Kampung Klabili Selemkai Kabupaten Tambrauw”.

1.2 Tujuan Aktualisasi

Tujuan dilaksanakannya kegiatan aktualisasi nilai-nilai dasar PNS, yaitu :


1. Melatih kepekaan dan kemampuan peserta Latsar CPNS dalam melakukan environmental
scaning dan idenfikasi isu/permasalahan di tempat kerjanya untuk dicarikan solusi
pemecahannya melalui kegiatan inovatif.
2. Agar peserta Latsar CPNS dapat memahami lebih dalam nilai-nilai dasar PNS yang
tercakup dalam mata pelatihan Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten,
Harmonisasi, Loyal, Adaptif, Kolaboratif dan mampu mengiternalisasi, menerapkan,
dan mengatualisasikan, serta membuatnya menjadi kebiasaan (habituasi), dan merasakan
manfaatnya, sehingga terpatri dalam dirinya sebagai karakter PNS yang professional.
3. Memperoleh pengalaman nyata tentang penerapan nilai-nilai dasar PNS dalam bentuk
sikap dan perilaku disiplin dalam kedudukan dan perannya sebagai ASN yang akan
diterapkan di instansi tempat kerjanya masing- masing, sehingga dapat memberikan
dampak/manfaat bagi peserta Latsar CPNS, unit kerja/organisasi, dan masyarakat.

1.3 Tempat dan Waktu Aktualisasi

1. Tempat Aktualisasi
Lokus atau tempat pelaksanaan kegiatan katualisasi ini bertempat di Kantor Distrik
Selemkai Kabupaten Tambrauw
2. Waktu Aktualisasi
Pelaksanaan kegiatan aktualisasi nilai-nilai dasar PNS dilaksanakan selama 48 (empat
puluh delapan) hari kerja terhitung tanggal 14 Agustus sampai dengan 30 September
2023.

2
1.4 Nilai-Nilai Dasar ASN BerAKHLAK

Core Values ASN berperan sebagai panduan berpikir, bertutur dan berperilaku. Adapun
core values ASN diimplementasikan dalam kata “BerAKHLAK” yang merupakan
akronim dari “Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif
dan Kolaboratif”. Adapun nilai-nilai utama BerAKHLAK yang harus melandasi
keseharian kerja dan perilaku ASN terdiri dari 7 (tujuh) nilai yang masing-masing memiliki
3 (tiga) panduan perilaku/ kode etik yang meliputi :

1. Berorientasi Pelayanan
a. Definisi
Berorientasi pelayanan adalah komitmen memberikan pelayanan prima demi
kepuasan masyarakat.
b. Kalimat afirmasi
Kami berkomitmen memberikan pelayanan prima demi kepuasan masyarakat.
c. Panduan perilaku
1) Memahami dan memenuhi kebutuhan masyarakat
2) Ramah, cekatan, solutif dan dapat diandalkan
3) Melakukan perbaikan tiada henti
d. Kata kunci
1) Responsivitas
2) Kualitas
3) Kepuasan

2. Akuntabel
a. Definisi
Akuntabel adalah bertanggung jawab atas kepercayaan yang diberikan
b. Kalimat afirmasi
Kami bertanggung-jawab atas kepercayaan yang diberikan
c. Panduan perilaku
1) Melaksanakan tugas dengan jujur, bertanggung jawab, cermat, disiplin dan
berintegritas tinggi.
2) Menggunakan kekayaan dan barang milik negara secara efktif dan efisien.
3) Tidak menyalahgunakan kewenangan jabatan.

3
d. Kata kunci
1) Konsisten
2) Dapat dipercaya
3) Transparan

3. Kompeten
a. Defenisi
Kompeten adalah Terus belajar dan mengembangkan kapabilitas
b. Kalimat Afirmasi
Kami terus belajar dan mengembangkan kapabilitas
c. Panduan Perilaku
1. Meninglatkan kompetensi untuk menjawab tantangan yang selalu berubah.
2. Membantu orang lain belajar
3. Melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik
d. Kata Kunci
1. Kinerja terbaik
2. Sukses
3. Keberhasilan
4. Learning agility
5. Ahli dibidangnya

4. Harmonis
a. Defenisi
Harmonis Adalah Saling peduli dan menghargai perbedaan

b. Kalimat Afirmasi
Kami saling peduli dan menghargai perbedaan

c. Panduan Perilaku
• Menghargai setiap orang apapun latar belakangnya
• Suka menolong orang lain
• Membangun lingkungan kerja yang kondusif

4
d. Kata Kunci
• Peduli
• Perbedaaan
• Selaras

5. Loyal
a. Defenisi
Loyal adalah Berdedikasi dan mementingkan bangsa dan negara
b. Kalimat Afirmasi
Kami berdedikasi dan mementingkan bangsa dan negara
c. Panduan Perilaku
1) Memegang teguh ideologi Pancasila. UUD 1945, setia kepada NKRIserta
pemerintahan yang sah
2) Menjaga nama baik sesama ASN, Kepala Sekolah, instansi dan Negara
3) Menjaga rahasia jabatan dan negara
d. Kata Kunci
1) Komitmen
2) Dedikasi
3) Kontribusi
4) Nasionalisme
5) Pengabdian

6. Adaptif
a. Defenisi
Adaptif adalah Terus berinovasi dan antusias dalam menggerakkan ataupun
dalam menghadapi perubahan

b. Kalimat Afirmasi
Kami terus berinovasi dan antusias dalam menggerakkan ataupun dalam
menghadapi perubahan

c. Panduan Perilaku
1) Cepat menyesuaikan diri menghadapi perubahan
2) Terus berinovasi dan mengembangkan kreativitas
3) Bertindak proaktif
5
d. Kata Kunci
1) Inovasi
2) Antusias menghadapi perubahan
3) Proaktif

7. Kolaboratif
a. Defenisi
Kolaboratif adalah Membangun kerjasama yang sinergis

b. Kalimat Afirmasi
Kami membangun kerjasama yang sinergis
c. Panduan Perilaku
1) Memberi kesempatan kepada berbagai pihak untuk berkontribusi
2) Terbuka dalam bekerjasama untuk memberikan nilai tambah
3) Menggerakkan berbagai sumber daya untuk tujuan bersama
d. Kata Kunci

1) Kesediaan bekerjasama

2) Sinergi untuk hasil yang lebih baik

6
BAB II
DESKRIPSI LOKUS
2.1 Visi, Misi dan Nilai-Nilai Organisasi

2.1.1 Visi
Visi Pemerintah Kabupaten Tambrauw adalah Terwujudnya Masyarakat Kabupaten
Tambrauw yang sejahtera, madiri dan bermartabat.

2.1.2 Misi
Misi Pemerintah Daerah Kabupaten Tambrauw sebagai berikut :
1. Membangun kualitas sumber daya manusia yang sehat, cerdas, professional dan
beretika;
2. Membangun fondasi kelembagaan dan struktur ekonomi daerah yang
mensejahterahkan masyarakat;
3. Membangun birokrasi pemerintahan daerah yang efesien dan efektif dibawah
panji-panji tata kelola pemerintahan yang baik (Good Governance);
4. Mengembangkan prasarana dan sarana daerah dalam upaya meningkatkan
pelayanan publik;
5. Menjaga kelestarian lingkungan dengan mewujudkan Tambrauw sebagai
Kabupaten Konservasi;
6. Menjaga kelestarian budaya dan memperhatikan hak-hak dasar masyarakat.

2.1.3 Nilai-Nilai Organisasi Pemerintah Kabupaten Tambrauw :


a. Sehat f. Good Governance
b. Cerdas g. Kelestaraian lingkungan
c. Profesional h. Beretika
d. Mensejahterakan

2.2 Tugas Pokok, Fungsi ASN, dan Struktur Organisasi

2.2.1 Tugas Pokok ASN


ASN adalah pegawai yang bekerja pada instansi pemerintah, baik di tingkat pusat
maupun daerah. ASN dipilih dan diangkat untuk menjalankan tugas-tugas pemerintah
dan digaji berdasarkan peraturan perundang-undangan. Merujuk pada undang-undang
(UU) Nomor 5 tahun 2014 tentang Aparatur sipil negara, ASN adalah profesi bagi

7
pegawai negeri sipil (PNS) dan pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK)
yang berkerja pada instansi pemerintah.
2.2.2 Fungsi Aparatur Sipil Negara (ASN)
Fungsi ASN adalah sebagai pelaksana kebijakan publik, pelayan publik, perekat dan
pemersatu bangsa.

2.2.3 Struktur Organisasi

Gambar 2.2.1 Strruktur Organisasi

KEPALA DISTRIK
Gambar 2.2.2 Strruktur Organisasi
DIONISIUS M BARU, S. STP
SEKERTARIS
NIP. 19930307 201507 1 003
Gambar 2.2.3 Strruktur Organisasi
BARLINCE MULU

NIP. 19790204 200312 2 012

Gambar 2.2.4 Strruktur Organisasi

SUB BAGIAN UMUM SUB BAGIAN


KEUANGAN

AMELIA GIFELEM

NIP. 19850930 201004 2 002

SEKSI SEKSI KETERAMPILAN SEKSI PEMBANGUNAN DAN


PEMERINTAHAN DAN KETERTIBAN KESEJAHTERAAN
MASYARAKAT

YOHANIS MAINOLO

NIP. 19840101 201507 1 001

2.3 Role Mode

Dalam kegiatan aktualisasi yang dilakukan di Distrik selemkai Kabupaten Tambrauw.


Penulis memiliki role mode yang dijadikan panutan dan inspirasi dalam melaksanakan
pekerjaan, memimpin, maupun dalam mengambil suatu keputusan, yaitu Bapak Dionisius
M. Baru, S.STP Kepala Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw, yang selalu menjalankan
tugas dan penuh tanggung jawab. Serta selalu memberikan contoh dan arahan serta
mendorong yang lainnya untuk terus berkembang dan berinovasi. Beliau sangat membantu
dan mendukung penuh dalam pelaksanaan kegiatan aktualisasi di tempat kerja.
8
BAB III
RANCANGAN AKTUALISASI
3.1 Identifikasi Isu

Dari berbagai masalah yang ada di Kantor Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw,
maka ditetapkan isu-isu yang berhasil diidentifikasi, yaitu :
1. Belum di-update-nya data monografi Kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw.
2. Belum optimalnya penataan arsip surat masuk dan surat keluar di Kantor Distrik
Selemkai Kabupaten Tambrauw.
3. Belum tersedianya Daftar Urut Kepangkatan (DUK) Pegawai Negeri Sipil Distrik
Selemkai Kabupaten Tambrauw.

3.2 Memilih dan Menetapkan Isu

Dari isu yang telah di identifikasi di atas, maka dalam menetapkan dan memilih isu
dilakukan dengan menggunakan tabel APKL, sebagai berikut.

Tabel 3. 1 APKL

Kriteria Isu Total


No Isu Rangking
A P K L Nilai
1 Belum di-update-nya data monografi Kampung 5 4 5 4 18 1
Klabili Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw
2 Belum optimalnya penataan arsip surat masuk dan 5 3 4 3 15 2
surat keluar di Kantor Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw
3 Belum tersedianya Daftar Urut Kepangkatan 5 4 4 3 15 3
(DUK) Pegawai Negeri Sipil Distrik Selemkai
Kabupaten Tambrauw

Keterangan :
A : Aktual (yang sedang hangat di bicarakan)
B : Problematik (paling mendesak di pecahkan)
C : Kelayakan (mengenai hajad hidup orang banyak)
D : Layak (logis pantas realistis dan dapat dibahas)
Rentang nilai 5-1
Dari hasil APKL maka didapatkan isu yang sangat penting untuk diselesaikan yaitu :
Belum di-update-nya data monografi Kampung Klabili Selemkai Kabupaten
Tambrauw.

9
3.3 Menganalisis Isu

Dari isu yang telah ditetapkan dan dipilih, maka selanjutnya menganalisis isu untuk
mengurai isu dengan sebuah pendekatan yang lebih spesifik, sehingga akar masalahnya
dapat terlihat jelas. Berikut ini merupakan tampilan analisis isu.

Tabel 3.2 Analisis Isu

Dampak Bila Gagasan


Pihak
No Isu Terpilih Deskripsi Isu Penyebab Isu Isu Tidak Pemecahan
Terlibat
Dipecahkan Isu
1. Belum di- • Data yang • Sampai saat • Masyarakat • Mentor Melakukan
update-nya ada di ini belum di Kampung • Kepala update data
data Kampung lakukan Klabili sulit Distrik monografi
monografi Klabili pemutakhira mendapatka • Kepala Kampung
Kampung Distrik n data di n informasi Kampung Klabili
Klabili Selemkai Kampung terkait data Distrik
Distrik Kabupaten Klabili penduduk, Selemkai
Selemkai Tambrauw Distrik luas Kabupaten
Kabupaten adalah data Selemkai wilayah, Tambrauw
Tambrauw tahun 2018 Kabupaten data
Tambrauw pemilih,
jenis
kelamin,
tingkat
pendidikan,
tingkat
ekonomi,
sarana
prasarana,
dan
perangkat
desa

10
3.4 Rancangan Kegiatan, Tahapan dan Output Kegiatan

Adapun laporan kegiatan, tahapan kegiatan dan output hasil yang diharapkan dalam
aktualisasi adalah sebagai berikut :
Unit kerja : Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw
Identifikasi Isu : 1. Belum di-update-nya data monografi Kampung Klabili dan
Kampung Dela Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw.
2. Belum optimalnya penataan arsip surat masuk dan surat keluar
di Kantor Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw.
3. Belum tersedianya Daftar Urut Kepangkatan (DUK) Pegawai
Negeri Sipil Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw.
Isu Terpilih : Belum di-update-nya data monografi Kampung Klabili Distrik
(Core Isu) Selemkai Kabupaten Tambrauw.

Gagasan : Melakukan update data monografi kampung klabili Distrik


pemecahan isu Selemkai Kabupaten Tambrauw.

Kegiatan Kreatif : 1. Membangun persamaan presepsi dengan mentor/Kepala Distrik.


Pemecahan Isu 2. Melakukan Koordinasi Persiapan kegiatan dengan Kepala
Kampung Klabili Distrik Selemkai.
3. Membuat format Pendataan Monografi Kampung Klabili Distrik
Selemkai.
4. Melakukan Pengumpulan Data ke kampung Klabili Distrik
Selemkai.
5. Membuat desain monografi Kampung Klabili Distrik Selemkai.
6. Pemasangan papan Monografi Kampung Klabili Distrik
Selemkai.
7. Melakukan evaluasi dan pelaporan kegiatan.

11
Tabel 3.3 Rancangan Aktualisasi

KETERKAITAN KONTRIBUSI
PENGUATAN
TAHAPAN OUTPUT/HASIL JADWAL SUBTANSI TERHAHAP
NO KEGIATAN NILAI
KEGIATAN KEGIATAN KEGIATAN MATA VISI MISI
ORGANISASI
PELAJARAN ORGANISASI
1. Membangun 1. Menyepakati 1. Disepakatinya 14-17 Agustus - Berorientasi Visi : • Cerdas
persamaan waktu bertemu waktu dan 2023 Pelayanan Terwujudnya • Profesional
persepsi dengan dengan Kepala pertemuan (foto responsivitas masyarakat • beretika
mentor/Kepala Distrik Sekaligus - Kolaboratif Kabupaten
pertemuan)
Distrik. Mentor Kesediaan Tambrauw yang
bekerjasama sejahtera, mandiri
- Akuntabel dan bermartabat
Integritas,dapat
dipercaya Misi :
Membangun
2. Menyampaikan 2. Tersampaikannya - Berorientasi kualitas sumber
rancangan rancangan kegiatan Pelayanan daya manusia
aktualisasi kepada kepada mentor responsivitas yang sehat,
Mentor Sekaligus Sekaligus Sebagai - Kolaboratif cerdas,
sebagai Kepala Kepala Distrik. Kesediaan profesional dan
Distrik. (dokumentasi foto). bekerjasama beretika
- Akuntabel
Integritas,dapat
dipercaya
- Harmonis
3. Meminta arahan 3. Mendapat arahan - Berorientasi
dan dukungan dan persetujuan Pelayanan
dari Mentor mentor responsivitas
dalam - Kolaboratif
Kesediaan
melaksanakan
bekerjasama
kegiatan
- Akuntabel
aktualisasi Integritas,dapat
dipercaya
- Harmonis

12
2. Melakukan 1. Membuat janji 1. Disepakatinya 18 – 20 Agustus - Berorientasi Visi :
Koordinasi bertemu untuk waktu dan 2023 Pelayanan Terwujudnya
Persiapan berkoordinasi pertmuan responsivitas masyarakat
kegiatan dengan - Kolaboratif Kabupaten
(foto pertemuan)
Kepala Kesediaan Tambrauw yang
Kampung bekerjasama sejahtera, mandiri
Klabili Distrik - Akuntabel dan bermartabat
Selemkai. Integritas,dapat
dipercaya Misi :
2. Melaporkan rencana 2. Terlaksananya - Akuntabel Membangun
kegiatan kepada penyampaian kualitas sumber
Melaksanakan
daya manusia
kepala kampung rencana kegiatan tugas dengan yang sehat,
Klabili Distrik kepada kepala jujur, cerdas,
Selemkai Kabupaten kampung bertanggung profesional dan
Tambrauw jawab, dapat beretika
dipercaya
- Harmonis
- Adaptif
Inovasi
- Kompeten
Terus belajar,
melaksanakan
tugas dengan
kualitas terbaik.

3. Mengkonsultasikan 3. Terlaksananya Akuntabel


data monografi konsultasi terkait Melaksanakan tugas
dengan kepala data monografi dengan jujur,
bertanggung jawab,
kampung
dapat dipercaya
Adaptif
Inovasi
Kompeten
Ahli dibidangnya

13
3. Membuat 1. Melakukan review 1. Terlaksananya 21-24 Agustus Adaptif Visi : • Cerdas
format aturan pembuatan review aturan 2023 Inovasi Terwujudnya • Profesiona
Pendataan monografi kampung. pembuatan Kompeten masyarakat • beretika
Monografi Kabupaten
monografi
Kampung Tambrauw yang
Klabili Distrik kampung sejahtera, mandiri
Selemkai. (dokumen foto) dan bermartabat
2. Membuat format 2. Terjadinya format Adaptif Misi :
pengumpulan data pengumpulan data Terus berinovasi Membangun
monografi kampung. monografi dan kualitas sumber
mengembangkan daya manusia
kampung
kreativitas yang sehat,
Akuntabel cerdas,
Integritas profesional dan
Kolaboratif beretika
3. Melakukan 3. Mendapatkan hasil Adaptif
konsultasi format konsultasi format Terus berinovasi
pengumpulan data pengumpulan data dan
mengembangkan
monografi dengan dari mentor
kreativitas
mentor Akuntabel
Integritas
Kolaboratif
4. Mencetak dan 4. Tersedianya format Adaptif
menggandakan dalam jumlah yang Terus berinovasi
format data telah ditentukan dan
mengembangkan
monografi.
kreativitas
Akuntabel
Integritas
Kolaboratif
4. Melakukan 1. Membuat jadwal 1. Tersedianya jadwal 25 - 29 Agustus Akuntabel Visi : • Cerdas
Pengumpulan pelaksanaan pelaksanaan 2023 Bertanggung jawab Terwujudnya • Profesional
Data ke pengumpulan data. Adaptif masyarakat • beretika
Kampung Kabupaten
2. Memberikan 2. Tersampaikannya Kolaboratif
Klabili Distrik Tambrauw yang
penjelasan pengisian penjelasan Kesediaan
Selemkai. sejahtera, mandiri
pengisian format bekerjasama
dan bermartabat

14
format kepada
Kepala Kampung Misi :
3. Melaksanakan 3. Terlaksannya Akuntabel Membangun
pendataan monografi Pendataan Bertanggung jawab, kualitas sumber
transparan daya manusia
Monografi yang sehat,
Kompeten
Ahli dibidangnnya, cerdas,
kinerja terbaik profesional dan
beretika

5. Membuat 1. Membuat desain 1. Terbuatnya desain 30 Agustus – 4 Akuntabel Visi : • Cerdas


monografi Monografi Kampung monografi September 2023 Tanggung jawab Terwujudnya • Profesional
kampung Klabili Distrik kampung klabili Kompeten masyarakat • beretika
Klabili Distrik Ahli dibidangnnya, Kabupaten
Selemkai Kabupaten Distrik Selemkai
Selemkai. kinerja terbaik Tambrauw yang
Tambrauw Kabupaten sejahtera, mandiri
Tambrauw dan bermartabat

2. Mengkonsultasikan 2. Terlaksananya Kompeten Misi :


hasil desain konsultasi dengan Ahli dibidangnnya, Membangun
monografi kepada mentor kinerja terbaik kualitas sumber
Kolaboratif daya manusia
mentor
yang sehat,
3. Mencetak desain 3. Tercetaknya desain Adaptif cerdas,
monografi monografi Terus berinovasi profesional dan
dan beretika
mengembangkan
kreativitas
Akuntabel
Integritas
Kolaboratif
6. Pemasangan 1. Menyiapkan hasil 1. Tersedianya hasil 5 - 15 September Akuntabel Visi : • Cerdas
papan monografi yang monografi 2023 Bertanggung jawab Terwujudnya • Profesional
Monografi sudah di buat (dokumentasi foto) Adaptif masyarakat • Beretika
kampung Kolaboratif Kabupaten

15
Klabili Distrik 2. Menyiapkan alat dan 2. Tersedianya alat Akuntabel Tambrauw yang
Selemkai. bahan (kayu, triplek, dan bahan Bertanggung jawab sejahtera, mandiri
paku) (dokumentasi foto) Kolaboratif dan bermartabat

3. Memasang papan 3. Terpasangnya Akuntabel Misi :


monografi di balai papan monografi Bertanggung jawab, Membangun
transparan kualitas sumber
kampung (dokumentasi foto) daya manusia
Kolaboratif
yang sehat,
cerdas,
profesional dan
beretika

7. Melakukan 1. Melakukan evaluasi 1. Terlaksananya 18 – 22 Kompeten Visi : • Cerdas


evaluasi dan hasil evaluasi hasil September 2023 Melaksanakan tugas Terwujudnya • Profesional
pelaporan dengan kualitas masyarakat • Beretika
kegiatan terbaik Kabupaten
2. Membuat laporan 2. Tersususnnya Akuntabel Tambrauw yang
aktualisasi. laporan aktualisasi Melaksanakan tugas sejahtera, mandiri
dengan jujur, dan bermartabat
bertanggung
jawab, cermat Misi :
berintegrasi dan Membangun
disiplin. kualitas sumber
3. Menyampaikan 3. Tersampaikannya Adaptif daya manusia
laporan Aktualisasi laporan Aktualisasi Bertindak positif yang sehat,
kepada mentor. aktualisasi kepada Kolaboratif cerdas,
Memberi profesional dan
mentor.
kesempatan kepada beretika
berbagai pihak
untuk berkontribusi,
terbuka dalam
bekerjasama.

16
BAB IV
PELAKSANAAN AKTUALISASI

4.1 Deskripsi Realisasi Kegiatan Aktualisasi

4.1.1 Membangun Persamaan Persepsi Dengan Mentor/Kepala Distrik


Deskripsi Sebelum melakukan kegiatan aktualisasi di lapangan, saya
Kegiatan sebelumnya membangun persamaan kepada pimpinan dalam hal
ini adalah kepala distrik sekaligus sebagai mentor saya. Kegiatan
ini merupakan langkah awal bagi peserta dalam mendapatkan
persetujuan dari pimpinan kepala distrik sekaligus mentor untuk
mewujudkan penataan administrasi pemerintahan kampung
melalui penyediaan papan data monografi Kampung Klabili
Selemkai Kabupaten Tambrauw.

Waktu 14-17 Agustus 2023


Pelaksanaan
Tahapan 1. Menyepakati waktu bertemu dengan mentor/Kepala Distrik
Kegiatan 2. Menyampaikan rancangan aktualisasi kepada Mentor
Sekaligus sebagai Kepala Distrik.
3. Meminta arahan dan dukungan dari Mentor dalam
melaksanakan kegiatan aktualisasi.
Output 1. Disepakatinya waktu dan pertemuan
kegiatan 2. Tersampaikannya rancangan kegiatan kepada mentor
Sekaligus Sebagai Kepala Distrik.
3. Mendapat arahan dan persetujuan mentor.

Bukti Gambar 4.1.1.1 Menyepakati waktu bertemu dengan


Kegiatan Mentor/Kepala Distrik
(Evidence)

Gambar 4.1.2.1 Membuat janji bertemu untuk


berkoordinasi

Gambar 4.1.2.7 Melaporkan rencana kegiatan kepada


kepala kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
TambrauwGambar 4.1.2.8 Membuat janji bertemu untuk
berkoordinasi

Gambar 4.1.2.9 Melaporkan rencana kegiatan kepada


kepala kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
17 Tambrauw

Gambar 4.1.2.10 Mengkonsultasikan data monografi


dengan kepala kampungGambar 4.1.2.11 Melaporkan
Gambar 4.1.1.2 Menyampaikan rancangan aktualisasi
kepada Mentor/Kepala Distrik

Gambar 4.1.1.3 Meminta arahan dan dukungan dari


Mentor dalam melaksanakan kegiatan aktualisasi

Keterkaitan 1. Pada saat pertemuan untuk melaksanakan penyamaan persepsi


Substansi dengan mentor, saya bersikap ramah dan sopan sebagai wujud
Mata dari nilai berorientasi pelayanan.
2. Saya juga hadir tepat waktu sesuai dengan kesepakatan jadwal
Pelatihan
yang telah ditentukan, sebagai wujud dari sikap disiplin dan
dapat dipercaya. Ini merupakan penerapan nilai akuntabel.
3. Saat melakukan konsultasi dengan mentor, saya menghargai
setiap masukan yang diberikan baik itu dari mentor, sehingga
dalam menjalankan tahapan – tahapan kegiatan, tercipta
suasana yang saling mendukung. Ini merupakan wujud nilai
harmonis.

18
4. Saya melakukan konsultasi dengan mentor, saya terbuka dan
akan memberikan kesempatan kepada mentor, untuk
memberikan masukkan, sebagai wujud nilai kolaboratif.
Keterkaitan Dengan membangun persamaan persepsi bersama mentor terkait
Dengan Visi dengan persiapan kegiatan aktualisasi dapat dipersiapkan dengan
dan Misi baik sehingga diharapkan setiap tahapan kegiatan dapat
dilaksanakan dan memperoleh hasil yang maksimal sehingga
Organisasi
mendukung pencapaian visi Kabupaten Tambrauw yaitu
terwujudnya masyarakat Kabupaten Tambrauw yang sejahtera,
mandiri dan bermartabat serta misi kabupaten tambrauw yaitu
membangun kuatiltas sumber daya manusia yang sehat, cerdas,
profesional dan beretika.
Penguatan Menyamakan persepsi dengan mentor, bertujuan untuk memulai
Nilai – Nilai proses awal dalam rangka mempersiapkan kegiatan aktualisasi.
Organisasi Sikap ramah dan sopan perlu ditunjukkan dalam memulai
aktualisasi dan memastikan bahwa semua tahapan kegiatan
dijalankan dengan profesioanl serta dapat diselesaikan tepat waktu
sesuai dengan jadwal yang ditentukan. Sikap ini akan menguatkan
nilai organisasi Kabupaten Tambrauw.
Analisis Apabila nilai berorientasi pelayanan, akuntabel, kolaboratif dan
Dampak Jika harmonis tidak diterapkan pada kegiatan ini, maka dapat
Nilai – Nilai menyinggung perasaan dan menimbulkan kesalahpahaman antara
penulis dengan mentor. Selain itu, penulis juga tidak akan
Dasar (Core
mendapatkan ide atau masukan yang membangun untuk
Values) ASN diaktualisasikan dalam kegiatan.
Tidak
Diterapkan
Dalam
Pelaksanaan
Kegiatan

4.1.2 Melakukan Koordinasi Persiapan Kegiatan dengan Kepala Kampung Klabili


Distrik Selemkai
Deskripsi Kegiatan ini penting untuk meminta izin dan menjelaskan maksud
Kegiatan dan tujuan aktualisasi yang akan dilaksanakan dengan menunjukan
rancangan kegiatan sehingga dapat menyamakan sudut pandang dan
pemikiran yang berbeda dari Kepala Kampung Klabili

Waktu 18 - 20 Agustus 2023


Pelaksanaan
Tahapan 1. Membuat janji bertemu untuk berkoordinasi
Kegiatan 2. Melaporkan rencana kegiatan kepada kepala kampung Klabili
Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw
3. Mengkonsultasikan data monografi dengan kepala kampung
19
Output 1. Disepakatinya waktu dan pertmuan
kegiatan 2. Terlaksananya penyampaian rencana kegiatan kepada kepala
kampung
3. Terlaksananya konsultasi terkait data monografi
Bukti
Gambar 4.1.2.1 Membuat janji bertemu
Kegiatan
umtuk berkoordinasi
(Evidence)

Gambar 4.1.2.2 Melaporkan rencana kegiatan kepada


kepala kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw

Gambar 4.1.2.3 Melaporkan rencana kegiatan kepada


kepala kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw

20
Gambar 4.1.2.3 Mengkonsultasikan data monografi
dengan kepala kampung

Keterkaitan 1. Pada saat pertemuan dengan Kepala Kampung Klabili, saya


Substansi bersikap ramah dan sopan sebagai wujud dari nilai berorientasi
Mata pelayanan.
2. Pada saat melakukan kegiatan 2, saya akan melaksanakan tugas
Pelatihan
dengan bertanggung jawab sebagai wujud dari nilai akuntabel.
3. Pada saat melakukan kegiatan 2 juga terus meningkatkan
kompetensi dan melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik
sebagai wujud dari nilai kompeten.
4. Dalam mempersiapkan materi dan metode pembelajaran, saya
akan terus berinovasi mengembangkan kreativitas dan bertindak
positif sebagai wujud dari nilai adaptif.
5. Saat melakukan konsultasi dengan Kepala Kampung saya
menghargai setiap masukkan yang diberikan sehingga pada saat
pelaksanaan aktualisasi dapat berjalan dengan baik, sebagai
wujud nilai harmonis.
6. Saat melakukan konsultasi dengan Kepala Kampung saya
terbuka dan akan memberikan kesempatan kepada Kepala
Kampung untuk memberikan masukan untuk hasil yang lebih
baik, sebagai wujud nilai kolaboratif.
Keterkaitan Dengan melaporkan rencana kegiatan aktualisasi kepada kepala
Dengan Visi kampung Klabili, Distrik Selemkai terkait dengan persiapan
dan Misi kegiatan aktualisasi dapat dipersiapkan dengan baik sehingga
diharapkan setiap tahapan kegiatan dapat dilaksanakan dan
Organisasi
memperoleh hasil yang maksimal sehingga mendukung pencapaian
visi Kabupaten Tambrauw yaitu terwujudnya masyarakat
Kabupaten Tambrauw yang sejahtera, mandiri dan bermartabat serta
misi kabupaten tambrauw yaitu membangun kuatiltas sumber daya
manusia yang sehat, cerdas, profesional dan beretika.

21
Penguatan Melaporkan rencana kegiatan aktualisasi kepada Kepala Kampung,
Nilai – Nilai bertujuan untuk memulai proses awal dalam rangka mempersiapkan
Organisasi. kegiatan aktualisasi. Sikap ramah dan sopan perlu ditunjukkan
dalam memulai aktualisasi dan memastikan bahwa semua tahapan
kegiatan dijalankan dengan profesioanl serta dapat diselesaikan
tepat waktu sesuai dengan jadwal yang ditentukan. Sikap ini akan
menguatkan nilai organisasi Kabupaten Tambrauw.
Analisis Apabila nilai berorientasi pelayanan, akuntabel, kolaboratif dan
Dampak Jika harmonis tidak diterapkan pada kegiatan ini, maka dapat
Nilai – Nilai menyinggung perasaan dan menimbulkan kesalahpahaman antara
penulis dengan Kepala Kampung. Selain itu, penulis juga tidak akan
Dasar (Core
mendapatkan ide atau masukan yang membangun untuk
Values) ASN diaktualisasikan dalam kegiatan.
Tidak
Diterapkan
Dalam
Pelaksanaan
Kegiatan

4.1.3 Membuat format Pendataan Monografi Kampung Klabili Distrik Selemkai


Deskripsi Kegiatan Sebelum melakukan kegiatan membuat format pendataan
monografi, saya sebelumnya melakukan review aturan terkait
monografi di aturan Permendagri No. 13 Tahun 2012 Tentang
Monografi Desa dan Kelurahan. Setelah itu saya membuat
format pendataan dan kemudian melakukan konsultasi kepada
mentor.

Waktu Pelaksanaan 21 - 24 Agustus 2023

Tahapan Kegiatan 1. Melakukan review aturan pembuatan monografi kampung


2. Membuat format pengumpulan data monografi kampung
3. Melakukan konsultasi format pengumpulan data
monografi dengan mentor
4. Mencetak dan menggandakan format data monografi
Output kegiatan 1. Terlaksananya review aturan pembuatan monografi
kampung
2. Terjadinya format pengumpulan data monografi kampung
3. Mendapatkan hasil konsultasi format pengumpulan data dari
mentor
4. Tersedianya format dalam jumlah yang telah ditentukan

22
Bukti Kegiatan Gambar 4.1.3.1 Melakukan review aturan
(Evidence) pembuatan monografi kampung

Gambar 4.1.3.1 Membuat format pengumpulan data


monografi kampungGambar 4.1.3.2 Melakukan
review aturan pembuatan monografi kampung

Gambar 4.1.3.2 Membuat format pengumpulan data


monografi kampung

Gambar 4.1.3.3 Melakukan konsultasi format


pengumpulan data monografi dengan
mentorGambar 4.1.3.4 Membuat format
pengumpulan data monografi kampungGambar
4.1.3.1 Melakukan review aturan pembuatan
monografi kampung

Gambar
Gambar4.1.3.5 Membuat
4.1.3.2 format
Membuat pengumpulan
format data
pengumpulan
monografi kampungGambar 4.1.3.6 Melakukan
data monografi kampung
review aturan pembuatan monografi kampung

Gambar 4.1.3.19 Melakukan konsultasi format


Gambarpengumpulan
4.1.3.2 Membuat
dataformat pengumpulan
monografi dengan data
monografi
mentorGambar kampung
4.1.3.20 Membuat format
pengumpulan data monografi kampung

Gambar 4.1.3.7 Melakukan konsultasi format


pengumpulan
Gambar data monografi
4.1.3.3 Melakukan dengan
konsultasi format
mentorGambar 4.1.3.8 Membuat format
pengumpulan data monografi dengan mentor
pengumpulan data monografi kampung

Gambar 4.1.3.21 Mencetak dan menggandakan


format data4.1.3.3
Gambar Melakukan konsultasi
monografiGambar format
4.1.3.22 Melakukan
pengumpulan
konsultasi datapengumpulan
format monografi dengan mentor
data monografi
dengan mentorGambar 4.1.3.2 Membuat format
pengumpulan data monografi kampung
Gambar 4.1.3.9 Mencetak dan menggandakan format
data monografiGambar 4.1.3.10 Melakukan
konsultasi format pengumpulan
Gambar 4.1.3.23 data monografi
Melakukan konsultasi format
dengan mentorGambar
pengumpulan data4.1.3.2 Membuat
monografi format
dengan
pengumpulan data monografi kampung
mentorGambar 4.1.3.24 Membuat format
23
pengumpulan data monografi kampung

Gambar 4.1.3.11 Melakukan konsultasi format


pengumpulan
Gambar data monografi
4.1.3.3 Melakukan dengan
konsultasi format
mentorGambar 4.1.3.12 Membuat format
Gambar 4.1.3.3 Melakukan konsultasi format
pengumpulan data monografi dengan mentor

Gambar 4.1.3.36 Mencetak dan menggandakan


format data monografiGambar 4.1.3.37
Melakukan konsultasi format pengumpulan data
monografi dengan mentor

Gambar 4.1.3.4 Mencetak dan


menggandakan format data monografi

Gambar 4.1.4.3 Membuat Jadwal Pelaksanaan


Pengumpulan Data

Gambar 4.1.4.4 Memberikan Penjelasan


Pengisian Format Kepada Kepala
KampungGambaGambar 2.2.6 Strruktur
Organisasianaan Pengumpulan DataGambar
4.1.3.38 Mencetak dan menggandakan format
data monografiGambar 4.1.3.3 Melakukan
konsultasi format pengumpulan data monografi
dengan mentor

Gambar 4.1.3.4 Mencetak dan


Gambar 4.1.3.39 Mencetak
menggandakan formatdan menggandakan
data monografi
format data monografiGambar 4.1.3.40
Melakukan konsultasi format pengumpulan data
monografi dengan mentor
Gambar 4.1.4.12 Membuat Jadwal Pelaksanaan
Pengumpulan Data
Gambar 4.1.3.4 Mencetak dan
menggandakan format data monografi
Gambar 4.1.4.13 Memberikan Penjelasan
Pengisian Format Kepada Kepala
KampungGambaGambar 2.2.11 Strruktur
Gambar 4.1.4.5 Membuat
Organisasianaan JadwalDataGambar
Pengumpulan Pelaksanaan
Pengumpulan
4.1.3.48 Mencetak Data
dan menggandakan format
data monografi

Gambar 4.1.4.6 Memberikan Penjelasan


Pengisian Format Kepada Kepala
24
Gambar 4.1.4.1 Membuat Jadwal
KampungGambaGambar 2.2.7Pelaksanaan
Strruktur
Organisasianaan Pengumpulan
Pengumpulan Data DataGambar
4.1.3.41 Mencetak dan menggandakan format
data monografi
Keterkaitan 1. Pada saat melakukan kegiatan ini saya akan menerapkan
Substansi Mata sikap bertanggung jawab dan disiplin sebagai wujud dari
Pelatihan nilai Akuntabel.
2. Pada saat melaksanakan kegiatan 3, saya juga akan terus
meningkatkan kompetensi sebagai wujud dari nilai
Kompeten.
3. Saya juga memberikan peluang bagi mentor yang ingin
berkontribusi memberi pendapat dan bersedia bekerja
sama sebagai wujud dari nilai Kolaboratif.
4. Dalam mempersiapkan format pendataan monografi, saya
akan terus berinovasi sebagai wujud dari nilai Adaptif.
Keterkaitan Membuat format pendataan monografi langkah persiapan
Dengan Visi dan dalam mempersiapkan kegiatan pendataan monografi dengan
Misi Organisasi tujuan agar penulis lebih tahu apa yang akan diminta saat
melakukan pendataan monografi, sehingga hasil yang
diperoleh menjadi maksimal. Sehingga tahapan kegiatan dapat
dilaksanakan dan memperoleh hasil yang maksimal sehingga
mendukung pencapaian visi Kabupaten Tambrauw yaitu
terwujudnya masyarakat Kabupaten Tambrauw yang
sejahtera, mandiri dan bermartabat serta misi kabupaten
tambrauw yaitu membangun kuatiltas sumber daya manusia
yang sehat, cerdas, profesional dan beretika.
Penguatan Nilai – Membuat format pendataan monografi merupakan langkah
Nilai Organisasi persiapan dalam melaksanakan kegiatan pendataan monografi
dengan tujuan agar peserta lebih menguasai format yang akan
diberi, sehingga hasil yang diperoleh menjadi maksimal. Hal
ini akan menguatkan nilai-nilai organisasi yaitu, beretika,
profesional dan cerdas.
Analisis Dampak Apabila nilai-nilai dasar ASN Akuntabel yaitu
Jika Nilai – Nilai sikapbertanggung jawab, disiplin penulis dalam membuat
Dasar (Core format pendataan monografi, Kompeten yaitu kemampuan
penulis berinovasi dalam membuat format pendataan
Values) ASN Tidak
monografi yang baik, Kolaboratif yaitu kemampuan penulis
Diterapkan Dalam dalam berkomunikasi dengan mentor yang ingin berkontribusi
Pelaksanaan memberi pendapat dan bersedia bekerja sama untuk membuat
Kegiatan format pendataan monografi, dan Adaptif yaitu kemampuan
penulis berinovasi dalam membuat format pendataan
monografi tidak diterapkan dalam kegiatan ini, maka format
pendataan monografi yang akan digunakan saat pendataan
monografi tidak dapat tersusun dengan baik, dan pendataan
monografi tidak berjalan dengan maksimal.

25
4.1.4 Melakukan Pengumpulan Data ke kampung Klabili Distrik Selemkai
Deskripsi Kegiatan melakukan pengumpulan data dilakukan untuk
Kegiatan mendapatkan data yang akurat sebelum membuat monografi
kampung.

Waktu 25 - 29 Agustus 2023


Pelaksanaan
Tahapan 1. Membuat jadwal pelaksanaan pengumpulan data
Kegiatan 2. Memberikan penjelasan pengisian format kepada Kepala
Kampung
3. Melaksanakan pendataan monografi
Output 1. Tersedianya jadwal pelaksanaan
kegiatan 2. Tersampaikannya penjelasan pengisian format
3. Terlaksannya Pendataan Monografi

Bukti Gambar 4.1.4.1 Membuat Jadwal Pelaksanaan


Kegiatan Pengumpulan Data
(Evidence)

Gambar 4.1.4.23 Memberikan Penjelasan Pengisian


Format Kepada Kepala KampungGambaGambar 2.2.18
Strruktur Organisasianaan Pengumpulan Data

Gambar 4.1.4.2 Memberikan Penjelasan Pengisian


Format Kepada Kepala Kampung

Gambar 4.1.4.24 Melaksanakan Pendataan


MonografiGambar 4.1.4.25 Memberikan Penjelasan
Pengisian Format Kepada Kepala KampungGambar
4.1.4.1 Membuat Jadwal Pelaksanaan Pengumpulan
Data

Gambar 4.1.4.26 Memberikan Penjelasan Pengisian


Format Kepada Kepala KampungGambaGambar 2.2.19
Strruktur Organisasianaan Pengumpulan Data

26
Gambar 4.1.4.2 Memberikan Penjelasan Pengisian
Format Kepada Kepala Kampung

Gambar 4.1.4.27 Melaksanakan Pendataan


MonografiGambar 4.1.4.28 Memberikan Penjelasan
Pengisian Format Kepada Kepala Kampung

Gambar 4.1.4.3 Melaksanakan Pendataan


MonografiGambar 4.1.4.2 Memberikan Penjelasan
Pengisian Format Kepada Kepala Kampung

Gambar 4.1.4.29 Melaksanakan Pendataan


MonografiGambar 4.1.4.30 Memberikan Penjelasan
Pengisian Format Kepada Kepala Kampung
Gambar 4.1.4.3 Melaksanakan Pendataan Monografi

Gambar 4.1.5.1 Membuat desain Monografi Kampung


Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
TambrauwGambar 4.1.4.3 Melaksanakan Pendataan
Monografi

27
28
29
Keterkaitan 1. Saat melakukan kegiatan 4, saya bertanggung jawab atas
Substansi kepercayaan yang diberikan sebagai wujud dari nilai Akuntabel.
Mata 2. Dengan membuat jadwal pengupulan data serta memberikan
penjelasan pengisian format pendataan monografi, saya
Pelatihan

30
berinovasi dan mengembangkan kreativitas sebagai wujud dari
nilai Adaptif.
3. Saya juga memberikan peluang bagi Kepala Kampung yang ingin
berkontribusi memberi pendapat dan bersedia bekerja sama
sebagai wujud dari nilai Kolaboratif.
4. Dalam kegiatan melakukan pengumpulan data yang akan
digunakan, penulis melaksanakan tugas dengan kualitas terbaik
sebagai wujud dari nilai Kompeten.
Keterkaitan Dengan melakukan pengumpulan data bertujuan untuk mendapatkan
Dengan Visi data yang akurat, sehingga tahapan kegiatan ini mendukung
dan Misi pencapaian visi dan dan misi Kabupaten Tambrauw yaitu
terwujudnya masyarakat Kabupaten Tambrauw yang sejahtera,
Organisasi
mandiri dan bermartabat serta misi kabupaten tambrauw yaitu
membangun kuatiltas sumber daya manusia yang sehat, cerdas,
profesional dan beretika.
Penguatan Kegiatan melakukan pengumpulan data bertujuan untuk
Nilai – Nilai mendapatkan data yang akurat. Tahapan kegiatan ini menguatkan
Organisasi nilai organisasi yaitu beretika, profesional dan cerdas.

Analisis Apabila nilai-nilai dasar ASN Akuntabel yaitu penulis bertanggung


Dampak Jika jawab dan disiplin atas kepercayaan yang diberikan dalam
Nilai – Nilai melakukan pengumpulan data monografi kampung, Adaptif yaitu
penulis terus berinovasi dalam mengembangkan kreativitasnya
Dasar (Core
membuat jadwal pengumpulan data agar pengumpulan data
Values) monografi yang di lakukan dapat mendapat hasil yang lebih valid,
Tidak Kolaboratif yaitu kemampuan penulis dalam berkomunikasi dengan
Diterapkan Kepala Kampung yang ingin berkontribusi memberi pendapat dan
Dalam bersedia bekerja sama untuk membuat format pendataan monografi,
Pelaksanaan Kompeten yaitu kemampuan penulis berinovasi dalam melakukan
Kegiatan. kegiatan pengumpulan data seperti membuat jadwal pengumpulan
data serta memberikan penjelasan terkait pengisian format pendataan
monografi. Jika tidak diterapkan dalam kegiatan ini, maka
pengumpulan data monografi maka pendataan monografi tidak
berjalan dengan maksimal.

4.1.5 Membuat monografi kampung Klabili Distrik Selemkai


Deskripsi Kegiatan Kegiatan membuat monografi kampung dilakukan untuk
mendapatkan data yang akurat bertujuan untuk memberikan
informasi kepada masyarakat yang membutuhkan.

Waktu Pelaksanaan 30 Agustus – 4 September 2023

Tahapan Kegiatan 1. Membuat desain Monografi Kampung Klabili Distrik


Selemkai Kabupaten Tambrauw.
2. Mengkonsultasikan hasil desain monografi kepada mentor.
3. Mencetak desain monografi
31
Output kegiatan 1. Terbuatnya desain monografi kampung klabili Distrik
Selemkai Kabupaten Tambrauw
2. Terlaksananya konsultasi dengan mentor
3. Tercetaknya desain monografi.
Bukti Kegiatan Gambar 4.1.5.1 Membuat desain Monografi
(Evidence) Kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw

Gambar 4.1.5.1 Mengkonsultasikan hasil desain


monografi kepada mentorGambar 4.1.5.1 Membuat
desain Monografi Kampung Klabili Distrik
Selemkai Kabupaten Tambrauw

Gambar 4.1.5.2 Mengkonsultasikan hasil desain


monografi kepada mentor

Gambar 4.1.5.3 Mencetak desain monografiGambar


4.1.5.4 Mengkonsultasikan hasil desain monografi
kepada mentor

32
Gambar 4.1.5.3 Mencetak desain monografi

Gambar 4.1.6.1 Menyiapkan hasil monografi yang


sudah di buatGambar 4.1.5.5 Mencetak desain
monografi

Keterkaitan 1. Saat melakukan kegiatan 5, saya bertanggung jawab atas


Substansi Mata kepercayaan yang diberikan sebagai wujud dari nilai
Pelatihan Akuntabel.
2. Pada saat melaksanakan kegiatan 5, saya juga akan terus
meningkatkan kompetensi sebagai wujud dari nilai
Kompeten.
3. Saya juga memberikan peluang bagi mentor yang ingin
berkontribusi memberi pendapat dan bersedia bekerja
sama sebagai wujud dari nilai Kolaboratif.
4. Dalam mencetak desain monografi, saya akan terus
berinovasi sebagai wujud dari nilai Adaptif.
Keterkaitan Dengan membuat monografi Kampung Klabili Distrik
Dengan Visi dan Selemkai Kabupaten Tambrauw bertujuan untuk
Misi Organisasi mempermudah masyarakat mengakses data, sehingga tahapan
kegiatan ini mendukung pencapaian visi Kabupaten
Tambrauw yaitu terwujudnya masyarakat Kabupaten
Tambrauw yang sejahtera, mandiri dan bermartabat serta misi
kabupaten tambrauw yaitu membangun kuatiltas sumber daya
manusia yang sehat, cerdas, profesional dan beretika.
Penguatan Nilai – Kegiatan membuat monografi Kampung Klabili Distrik
Nilai Organisasi Selemkai Kabupaten Tambrauw bertujuan untuk
mempermudah masyarakat mengakses data. Tahapan kegiatan
tersebut menguatkan nilai organisasi yaitu beretika,
profesional dan cerdas.
Analisi Dampak Apabila nilai-nilai dasar ASN Akuntabel yaitu penulis
Jika Nilai – Nilai bertanggung jawab dan disiplin atas kepercayaan yang
Dasar (Core diberikan dalam membuat monografi kampung, Adaptif yaitu
penulis terus berinovasi dalam mengembangkan
Values) Tidak
kreativitasnya dalam membuat desain monografi kampung
Diterapkan Dalam yang di lakukan dapat mendapat hasil yang lebih valid,
Pelaksanaan Kolaboratif yaitu kemampuan penulis dalam berkomunikasi
Kegiatan. dengan Mentor yang ingin berkontribusi memberi pendapat
dan bersedia bekerja sama untuk membuat desain monografi

33
kampung, Kompeten yaitu kemampuan penulis berinovasi
dalam membuat desain monografi kampung. Jika tidak
diterapkan dalam kegiatan ini, maka pembuatan monografi
tidak berjalan dengan maksimal.

4.1.6 Pemasangan Papan Monografi Kampung Klabili Distrik Selemkai Kabupaten


Tambrauw
Deskripsi Kegiatan Sebelum melakukan pemasangan papan monografi guna
untuk mempermudah masyarakat mengakses data maka
penulis membuat papan monografi agar bisa dilihat dengan
jelas.

Waktu Pelaksanaan 5 - 15 September 2023

Tahapan Kegiatan 1. Menyiapkan hasil monografi yang sudah di buat


2. Menyiapkan alat dan bahan (kayu, triplek, paku)
3. Memasang papan monografi di balai kampung
Output kegiatan 1. Tersedianya hasil monografi
2. Tersedianya alat dan bahan
3. Terpasangnya papan monografi
Bukti Kegiatan Gambar 4.1.6.1 Menyiapkan hasil monografi
(Evidence) yang sudah di buat

Gambar 4.1.6.2 Menyiapkan alat dan


bahanGambar 4.1.6.3 Menyiapkan hasil
monografi yang sudah di buat

G
Gambar 4.1.6.2 Menyiapkan alat dan bahan

Gambar 4.1.6.4 Memasang papan monografi di


balai kampungGambar 4.1.6.5 Menyiapkan alat
dan bahan

34
Gambar 4.1.6.3 Memasang papan monografi di balai
kampung

Gambar 4.1.7.1 Melakukan evaluasi hasilGambar


4.1.6.6 Memasang papan monografi di balai kampung

Sebelum dan Sesudah pemasangan papan Monografi


Kampung

Keterkaitan 1. Saat melakukan kegiatan 6, saya bertanggung jawab atas


Substansi Mata kepercayaan yang diberikan sebagai wujud dari nilai
Pelatihan Akuntabel.
2. Dengan memasang papan monografi, saya berinovasi dan
mengembangkan kreativitas sebagai wujud dari nilai
Adaptif.

35
3. Saat melakukan pemasangan papan monografi dengan
Kepala Kampung saya terbuka dan akan memberikan
kesempatan kepada Kepala Kampung untuk memberikan
masukan untuk hasil yang lebih baik, sebagai wujud nilai
kolaboratif.
Keterkaitan Dengan memasang papan monografi Kampung Klabili Distrik
Dengan Visi dan Selemkai Kabupaten Tambrauw bertujuan untuk
Misi Organisasi mempermudah masyarakat mengakses data, sehingga tahapan
kegiatan ini mendukung pencapaian visi Kabupaten
Tambrauw yaitu terwujudnya masyarakat Kabupaten
Tambrauw yang sejahtera, mandiri dan bermartabat serta misi
kabupaten tambrauw yaitu membangun kuatiltas sumber daya
manusia yang sehat, cerdas, profesional dan beretika.
Penguatan Nilai – Kegiatan memasang papan monografi Kampung Klabili
Nilai Organisasi Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw bertujuan untuk
mempermudah masyarakat mengakses data. Tahapan kegiatan
tersebut menguatkan nilai organisasi yaitu beretika,
profesional dan cerdas.
Analisis Dampak Apabila nilai-nilai dasar ASN Akuntabel yaitu penulis
Jika Nilai – Nilai bertanggung jawab dan disiplin atas kepercayaan yang
Dasar (Core diberikan dalam membuat monografi kampung, Adaptif yaitu
penulis terus berinovasi dalam mengembangkan
Values) Tidak
kreativitasnya dalam memasang papan monografi kampung
Diterapkan Dalam yang di lakukan dapat terlihat dengan jelas, Kolaboratif yaitu
Pelaksanaan kemampuan penulis dalam berkomunikasi dengan Kepala
Kegiatan. Kampung yang ingin berkontribusi memberi pendapat dan
bersedia bekerja sama saat pemasangan papan monografi
kampung.

4.1.7 Melakukan evaluasi dan pelaporan kegiatan


Deskripsi Kegiatan Evaluasi dan pelaporan kegiatan merupakan tahap akhir dar
seluruh kegiatan aktualisasi. Kegiatan ini dilakukan untuk
mengumpulkan seluruh data-data dari setiap tahapan
kemudian melakukan evaluasi apakah semua tahapan kegiatan
tersebut berjalan atau tidak dan selanjutnya akan dibuat
laporan untuk disampaikan kepada mentor.

Waktu Pelaksanaan 18 – 22 September 2023

Tahapan Kegiatan 1. Melakukan evaluasi hasil


2. Membuat laporan aktualisasi
3. Menyampaikan laporan Aktualisasi kepada mentor
Output kegiatan 1. Terlaksananya evaluasi hasil
2. Tersususnnya laporan aktualisasi
3. Tersampaikannya laporan Aktualisasi aktualisasi kepada
mentor

36
Bukti Kegiatan Gambar 4.1.7.1 Melakukan evaluasi hasil
(Evidence)

Gambar 4.1.7.2 Membuat laporan aktualisasiGambar


4.1.7.3 Melakukan evaluasi hasil

Gambar 4.1.7.2 Membuat laporan aktualisasi


6*

/ Gambar 4.1.7.4 Menyampaikan laporan Aktualisasi


kepada mentorGambar 4.1.7.5 Membuat laporan
aktualisasi

Gambar 4.1.7.3 Menyampaikan laporan Aktualisasi


kepada mentor

Gambar 4.1.7.6 Menyampaikan laporan Aktualisasi


kepada mentor

Keterkaitan 1. Saat melaksanakan kegiatan ini , saya melaksanakan tugas


Substansi Mata dengan bertanggung jawab kepada mentor dengan jujur.
Pelatihan Melaporkan seluruh kegiatan aktualisasi yang saya
laporkan dalam bentuk laporan. Ini merupakan penerapan
dari nilai Akuntabel.

37
2. Saya juga menerapkan nilai Kompeten dengan melakukan
evaluasi mengumpulkan data dan membuat laporan dengan
kualitas terbaik.
3. Saya juga memberikan kesempatan kepada berbagai pihak
untuk berkontribusi dan terbuka dalam bekerja sama
sebagai wujud dari nilai Kolaboratif.
4. Saya juga melaksanakan kegiatan aktualisasi evaluasi dan
pelaporan dengan bertindak proaktif dalam melaporkan
hasil kegiatan kepada mentor yang merupakan wujud dari
nilai Adaptif.
Keterkaitan Kegiatan mengumpulkan data, informasi dan dokumentasi
Dengan Visi dan serta melaporkan seluruh kegiatan yang sudah dilaksanakan
Misi Organisasi kepada mentor, sehingga tahapan kegiatan ini mendukung
pencapaian visi Kabupaten Tambrauw yaitu terwujudnya
masyarakat Kabupaten Tambrauw yang sejahtera, mandiri dan
bermartabat serta misi kabupaten tambrauw yaitu membangun
kuatiltas sumber daya manusia yang sehat, cerdas, profesional
dan beretika.
Penguatan Nilai – Evaluasi dan pelaporan kegiatan merupakan tahap akhir dari
Nilai Organisasi seluruh kegiatan aktualisasi. Kegiatan ini dilakukan untuk
mengumpulkan seluruh data-data dari setiap tahapan
kemudian nelakukan evaluasi apakah semua tahapan kegiatan
tersebut berjalan atau tidak dan selanjutnya akan dibuat
laporan untuk disampaikan kepada Kepala distrik yang
sekaligus sebagai mentor. Tahapan kegiatan tersebut
menguatkan nilai organisasi yaitu beretika, profesional dan
cerdas.
Analisis Dampak Dampak bila nilai dasar ASN yaitu Akuntabel, Kompeten,
Jika Nilai – Nilai Kolaboratif dan Adaptif tidak diterapkan dalam kegiatan ini,
Dasar (Core maka kegiatan evaluasi dan pelaporan tidak akan terlaksana
dengan baik dan laporan kegiatan yang dibuat tidak akan
Values) Tidak
maksimal.
Diterapkan Dalam
Pelaksanaan
Kegiatan.

4.2 Manfaat Kegiatan Aktualisasi

4.2.1 Bagi Peserta LATSAR CPNS


Manfaat Aktualisasi pada kegiatan ini adalah peserta latsar CPNS mampu untuk
memberikan pelayanan publik yang profesional dan berkualitas, dengan mampu
mengaktualisasikan nilai – nilai dasar ASN yaitu BerAKHLAK
a. Mampu untuk melakukan pelayanan yang terbaik sehingga masyarakat merasa puas
b. Mampu menjalankan tugas yang diberikan oleh mentor dengan penuh tanggung
jawab.
38
c. Mampu menjalankan tugas dengan kualitas terbaik dan mau terus belajar untuk
mengembangkan diri.
d. Mampu menghargai setiap orang dan mampu menciptakan lingkungan kerja yang
nyaman.
e. Mampu menjunjung tinggi etika profesi yaitu dengan menjaga rahasia jabatan.
f. Mampu terus berinovasi dalam meningkatkan mutu pelayanan.
g. Mampu bekerjasama dengan siapa saja demi terciptanya pelayanan yang lebih baik
lagi.

4.2.2 Bagi Unit Kerja (Kantor Distrik)


Kegiatan aktualisasi ini mampu memudahkan kontrol terhadap data monografi kampung
di lingkup Distrik Selemkai dan kampung Klabili sehingga masyarakat bisa mendapatkan
data yang lebih efektif dan akurat.

4.3 Kendala Yang Dihadapi dan Upaya Pemecahan

4.3.1 Kendala yang Dihadapi


Selama melaksanakan kegiatan aktualisasi di tempat kerja, peserta mendapat beberapa
kendala yang di hadapi diantaranya adalah pada saat penulis melaksanakan aktulisasi
terkait proses mencetak desain monografi di tempat percetakan, penulis sempat
mengalami kendala terkait biaya percetakan dan pembuatan papan monografi yang
lumayan mahal bagi penulis.
4.3.2 Upaya Pemecahan
Agar pelaksanaan aktualisasi berjalan dengan baik sesuai rencana, penulis meminta
bantuan berupa dana dari Pak Distrik selaku mentor yang kemudian dipakai untuk
membayar jasa pembuatan papan monografi.

39
BAB V
PENUTUP
A. Kesimpulan

Berdasarkan pelaksanaan kegiatan aktualisasi selama kurang lebih 30 hari kerja,


sebagai mana diuraikan pada bab – bab sebelumnya, dapat disimpulkan hal – hal berikut:
1. Melalui kegiatan aktualisasi ini penulis dapat belajar dan melatih kepekaan dan
kemampuan dalam melakukan identifikasi isu – isu atau permasalahan yang terjadi di
tempat kerja, untuk dicarikan solusi pemecahannya melalui kegiatan inovasi.
2. Melalui kegiatan aktualisasi ini, penulis dapat memahami lebih dalam lagi bagaiman
mengaktualisasikan nilai – nilai dasar ASN yang tercakup dalam mata pelatihan
“Berorientasi Pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan
kolaboratif (BerAKHLAK)” dan mengaktualisasikan serta membuatnya menjadi
kebiasaan (habituasi) serta merasakan manfaatnya sehingga penulis sebagai karakter ASN
yang profesional, pelayan masyarakat, pelaksana publik dan perekat/pemersatu bangsa.
3. Penulis juga mendapatkan banyak pengamalan nyata tentang penerapan nilai – nilai dasar
ASN dalam bentuk sikap dan perilaku disiplin, jujur dan bertanggung jawab dalam
kedudukan dan peran sebagai ASN yang akan diterapkan dalam kedudukan dan perannya
sebagai ASN yang akan diterapkan di instansi tempat tugas, sehingga mampu
memberikan dampak positif dan manfaat bagi peserta latsar CPNS, unit kerja/organisasi
dan masyarakat / stakeholder lainnya.
4. Melalui kegiatan aktualisasi ini, penulis juga mendapatkan manfaat seperti bagaimana
berkomunikasi yang baik dengan mentor saat menyampaikan rancangan aktualisasi dan
kegiatan yang akan dilakukan selama masa aktualisasi. Penulis juga belajar bagaimana
meningkatkan kepercayaan diri dalam mengemukakan pendapat kepada mentor. Selain
itu juga bisa melatih kepemimpinan dalam mengorganisir kegiatan dengan jujur, disiplin
dan bertanggung jawab, serta mampu memahami apa yang menjadi tugas pokok penulis
di tempat kerja.

B. Rencana Tindak Lanjut

Berdasarkan uraian laporan dan kesimpulan di atas, maka penulis menganggap perlu
untuk dilakukan tindak lanjut kedepan, yaitu sebagai berikut :

40
1. Penataan data monografi ke dokumen yang sudah ada setelah kegiatan aktualisasi ini
dilakukan melalui media papan monografi yang telah dibuat pada Kantor Kampung
Klabili Distrik Selemkai Kabupaten Tambrauw.
2. Melakukan sharing informasi terkait manfaat papan monografi kampung kepada kantor
kampung lain, sehingga manfaat yang diperoleh tidak hanya oleh Kantor Kampung
Klabili tapi juga dapat diperoleh oleh seluruh Kampung lain yang ada di Distrik Selemkai
Kabupaten Tambrauw.

C. Saran

Pada kesempatan ini Aparatur Sipil Negara sebagai peserta pelatihan dasar
memberikan saran kepada seluruh lingkungan Kantor Distrik Selemkai Kabupaten
Tambrauw untuk senantiasa mengaplikasikan nilai-nilai BerAKHLAK dengan sungguh-
sungguh dalam melaksanakan tugas dan fungsinya untuk menciptakan kualitas pelayanan
publik yang baik.

41
DAFTAR PUSTAKA
Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Berorientasi Pelayanan: Modul
Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga
Administrasi Negara Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Akuntabel: Modul Pelatihan Dasar
Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Kompeten: Modul Pelatihan Dasar
Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Harmonis: Modul Pelatihan Dasar
Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Loyal: Modul Pelatihan Dasar Calon
Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara Republik
Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Adaptif: Modul Pelatihan Dasar
Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Kolaboratif: Modul Pelatihan Dasar
Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Manajemen Aparatur Sipil Negara:
Modul Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga
Administrasi Negara Republik Indonesia.

Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia. 2021. Smart ASN: Modul Pelatihan Dasar
Calon Pegawai Negeri Sipil Golongan III. Jakata: Lembaga Administrasi Negara
Republik Indonesia.

Republik Indonesia. 2014. Undang – Undang Republik Indonesia Nomor 5 Tahun 2014 tentang
Aparatur Sipil Negara.

Anda mungkin juga menyukai