Anda di halaman 1dari 3

ASESMEN / PENILAIAN

KURIKULUM MERDEKA

Nama Penyusun : Muzaiyana, S.Ag Alokasi Waktu : 18 JP (6 x Pertemuan)


Satuan Pendidikan : UPT SMP Negeri 01 Buay Tahun Penyusunan : 2023
Sandang Aji
Kelas / Semester : VII/Genap Fase : D
Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam Elemen Mapel : Sejarah

A. ASESMEN/PENILAIAN
1. Rubrik Penilaian
a. Penilaian Sikap Spiritual
Nama : ………………………………….
Kelas : ………………………………….
Semester : ………………………………….

Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada kolom “Ya” atau “Tidak” dengan jawaban yang jujur.
No. Pernyataan Ya Tidak
1 Membaca buku ilmu pengetahuan agama dan pengetahuan
umum.
2 Semangat dalam menuntut ilmu.
3 Menerapkan ilmu atau teori yang telah dipelajari.
4 Memperhatikan dengan seksama penjelasan guru baik di
sekolah maupun di lingkungan rumah
5 Menyeimbangkan ilmu pengetahuan agama dan pengetahuan
umum sebagai karunia Allah Swt.

b. Penilaian Sikap Sosial


Nama : ………………………………….
Kelas : ………………………………….
Semester : ………………………………….

Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) (setuju), (kurang setuju), atau (tidak setuju) sesuai dengan
keadaa sebenarnya.
Jawaban
No Pernyataan Kurang Tidak
Setuju
Setuju Setuju
1 Mengajak teman untuk belajar bersama.
2 Membantu teman dalam memahami pelajaran.
3 Mengingatkan teman yang malas untuk rajin
berangkat sekolah.
4 Memberikan nasehat kepada teman untuk
mendengarkan penjelasan dari guru.
5 Tepat waktu dalam mengumpulkan tugas.

c. Penilaian Keterampilan
1) Mencari data atau informasi dari berbagai sumber mengenai implementasi dari
perilaku menumbuhkan semangat dalam mencari limu dan mengembangkan
teknologi dalam kehidupan sehari-hari.
Aspek yang dinilai Jumlah
No. Nama
1 2 3 Skor
1
2
3
Dst.

Keterangan:
1. Kejelasan dan kedalaman informasi, skor maksimal: 3. Skor penilaiannya:
2. Keakuratan sumber, skor maksimal: 3. Skor Maksimal: 10
3. Kejelasan dan kerapihan resume/ rangkuman skor
maksimal: 4.

2) Membuat bagan, infografis, atau timeline perkembangan ilmu pengetahuan pada


masa Bani Umayyah di Andalusia
Nama Produk : …………………………………
Kelas : …………………………………
Nama Kelompok : …………………………………
Nama Anggota : …………………………………
Skor 1-5
No Aspek
1 2 3 4 5
Perencanaan
1 a. Persiapan
b. Produk
Tahapan Proses Pembuatan
a. Persiapan Alat dan Bahan
2
b. Teknik Pengolahan
c. Kerjasama Kelompok
Tahap Akhir
a. Bentuk Penayangan
3
b. Kreatifitas
c. Inovasi
Total Skor

Keterangan penilaian:
Perencanaan: Tahapan Proses Pembuatan :
1= sangat tidak baik, tidak ada 1= sangat tidak baik, tidak ada alat dan
musyawarah dan penentuan bahan, tidak mampu menguasai
produk sesuai topik. teknik pengolahan dan tidak ada
kerjasama kelompok.
2= tidak baik, ada musyawarah dan 2= tidak baik, ada alat dan bahan dan
tapi tidak ada penentuan produk tidak mampu menguasai teknik
sesuai topik. pengolahan dan tidak ada
kerjasama kelompok.
3= cukup baik, ada musyawarah tapi 3= cukup baik, ada alat dan bahan dan
tidak diikuti semua anggota mampu menguasai teknik
kelompok dan ada penentuan pengolahan dan tidak ada
produk tapi tidak sesuai topik. kerjasama kelompok.
4= baik, ada musyawarah tapi tidak 4= baik, ada alat dan bahan dan
diikuti semua anggota kelompok mampu menguasai teknik
dan ada penentuan produk sesuai pengolahan dan ada kerjasama
topik. beberapa anggota kelompok.
5= sangat baik, ada musyawarah 5= sangat baik, ada alat dan bahan dan
diikuti semua anggota kelompok mampu menguasai teknik
dan ada penentuan produk sesuai pengolahan dan ada kerjasama
topik. kelompok.
Tahap akhir: Petunjuk Penskoran :
1= sangat tidak baik, tidak ada Perhitungan skor akhir
produk. menggunakan rumus :
2= tidak baik, ada produk tapibelum
selesai. ℎ
100 = ⋯
3= cukup baik, ada produk bentuk
penayangan proporsional sesuai
topic tapi belum ada inovasi dan
kreativitas.
4= baik, ada produk bentuk
penayangan proporsional sesuai
topik ada kreativitas tapi belum
ada inovasi.
5= sangat baik, ada produk bentuk
penayangan proporsional sesuai
topic ada kreativitas dan inovasi.

B. PENGAYAAN DAN REMEDIAL


1. Pengayaan
• Peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan belajar selanjutnya dapat mengikuti
kegiatan pengayaan berupa pendalaman materi dengan membaca rubrik Selangkah Lebih
Maju.

2. Remedial
• Siswa diminta untuk menjawab secara lisan mengenai kegiatan pembelajaran hari ini.Guru
dapat memberikan skala 0–100 yang dapat dipilih siswa untuk menunjukkan pemahaman
mereka terhadap materi maupun aktivitas yang telah dilakukan.

Mengetahui, Gunung Terang, Januari 2024


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

Rosidah, S.Pd Muzaiyana, S.Ag


NIP. 197210181998022003 NIP. 19700.1052007012055

Anda mungkin juga menyukai