Anda di halaman 1dari 2

Yth.

Komandan,

Ijin melaporkan. Pada tanggal 1 s/d 5 September 2023 dilaksanakan Kegiatan current audit
itjenad TA 2023 di Pussenarhanud.

*Tim itjenad*

Brigjen TNI Afianto (ketua)


Kolonel Inf Eden Chandra Hayat (sekretaris)
Kolonel Inf Ignatius Wiwoho, S.I.P., M.H.I(anggota)
Kolonel Inf Ramli (anggota)
Kolonel Inf I. Gusti Ketut Artasuyasa (anggota)
Letkol Inf Ali Ahmad Satriyadi, S.I.P., M.Tr (Han) (anggota)
Letkol Inf Bunzamin Jayatri (anggota)
Pelda Heriyanto (operator)

*Rencana kegiatan*

*Kamis 31 Agustus 2023*


- pukul 15,00 WIB tim tiba di mess ardagusema pussenarmed
*Jumat 1 september 2023*
- pukul 08.00 – 12.00 WIB. pemeriksaan di mapussenarhanud
- pukul 12.00 – 14,00 WIB. ishoma
- Pukul 16.00 WIB. tim berangkat menuju Malang
*Sabtu 2 September 2023*
- Pukul 08.00 WIB – selesai. Pemerikasaan di pusdikarhanud
*Minggu 3 september 2023*
- pukul 08.00 – selesai. Pemeriksaan di Dohar alutsista
- pukul 16.00 tim berangkat menuju bandung
*Senin 4 september 2023*
- Pukul 09.00 WIB – selesai. Pemeriksaan di mapussenarhanud
*Selasa 5 september 2023*
- Pukul 10.00 – 11.30 WIB. Pelaksanaan exit meeting di mapussenarhanud
- Pukul 14,00 WIB. Tim kembali menuju Jakarta.

*akomodasi*

- Selama kegiatan di mapussenarhanud Tim menginap di mess ardagusema pussenarmed.


Kamar nomor 5,6,7,8,9,10 dan 11 (ketua Tim di kamar no 4)

- Selama kegiatan di Pusdikarhanud dan Dohar, Tim menginap didi Hotel Zam - Zam kota
Batu :
1.Brigjen TNI Afianto 102 Junior Suite
2.Kolonel inf Eden 123 Deluxe
3.Kolonel inf Ignatius 125 Deluxe
4.Letkol inf Ali ahmad 203 Deluxe
5.Kolonel inf Ramli 204 Deluxe
6.Letkol inf Bunzamin 205 Deluxe
7. Kolonel inf I gusti 206 Deluxe
8. Pelda Heriyanto 210 Deluxe.
- Selama kegiatan kendaraan operasional Tim didukung oleh pussenarhanud

Demikian dilaporkan.

Anda mungkin juga menyukai