Anda di halaman 1dari 8

GASA FC

GASA Football Club, menjadikan olahraga


sebagai salahsatu ikhtiar menyehatkan jasmani
dan mempererat tali persaudaraan

PROPOSAL
SPONSORSHIP
GASA FC 1

Daftar Isi

Latar Belakang .................................................................................................................1


Maksud & Tujuan .............................................................................................................1
Desain Jersey...................................................................................................................1
Penutup...........................................................................................................................2
Lampiran .........................................................................................................................3

Latar Belakang
Gang Satu Football Club atau disingkat dengan nama GASA FC, merupakan sebuah
perkumpulan olahraga yang dibentuk dalam rangka mempererat tali persaudaraan
dan silaturahmi dimana anggota-anggota nya adalah para pemain dari SSB(Sekolah
Sepak Bola) dan Pemain dari beberapa club yang sudah terbentuk sengaja di
kumpulkan di club GASA FC ini yang terdiri dari anak-anak kampung Gang Satu
tersebut,

Olahraga Futsal dan Mini Soccer merupakan sebuah kegiatan positif, GASA FC dalam
hal ini senantiasa berikhtiar menjadikan olahraga Futsal dan Mini Soccer sebagai alat
untuk memperkuat jasmani setiap anggotanya yang in syaa allah atas pertolongan
dan rahmat allah bisa memberikan dampak positif kepada setiap anggotanya
sehingga menjadi pribadi yang sehat dan kuat.

Maksud & Tujuan


Adapun maksud dan tujuan dibuatnya proposal ini adalah dalam rangka permohonan
bantuan dana untuk pembuatan Jersey GASA FC.

Sebagai timbal balik, GASA FC akan memasang nama sponsor dibagian depan jersey
sebagai media promosi sponsor yang telah melakukan kerjasama dengan
memberikan bantuan dana pembuatan jersey kepada GASA FC.

Desain Jersey
Berikut adalah tampilan desain Jersey dengan contoh nama sponsor yang telah
kami sebutkan di point sebelumnya

Desember 7, 2023
GASA FC 2

PENAWARAN SPONSORSHIP
Sponsor Utama
Kewajiban Sponsor Utama:

1. Sponsor Utama berkewajiban memberikan dana 100% dari


total harga pembuatan Jersey kepada GASA FC sebagai
biaya sponsorship
2. Menyediakan design sesuai dengan produk yang akan di
tampilkan.

Logo/emblem
Hak & Fasilitas Sponsor Utama:

1. Penempatan emblem nama/logo perusahaan pada bagian


depan (dada) jersey GASA FC.
2. Diberikan hak pemasangan merek logo sponsor sesuai
ukuran yang terdapat pada media sosial resmi official klub (
instagram: @gasafc23 ).
3. Penempatan emblem nama/logo perusahaan pada bagian
atas setiap postingan (bukan repost) di akun media sosial
instagram klub.
4. Merek logo sponsor akan diposting satu hari sebelum
pertandingan atau sekurang-kurangnya sebelum
pertandingan di akun resmi instagram klub GASA FC.

Co Sponsor
Kewajiban Co Sponsor:

1. Co Sponsor Utama berkewajiban memberikan dana 50% dari


total harga pembuatan Jersey kepada GASA FC sebagai

5
biaya sponsorship

10
2. Menyediakan design sesuai dengan produk yang akan di
tampilkan.

Hak & Fasilitas Co Sponsor:

Logo/emblem
Logo/emblem 1. Penempatan emblem nama/logo perusahaan pada bagian
belakang jersey GASA FC di bagian bawah nomor punggung.
2. Diberikan hak pemasangan merek logo sponsor sesuai
ukuran yang terdapat pada media sosial resmi official klub (
instagram: @gasafc23 ).
3. Penempatan emblem nama/logo perusahaan pada bagian
bawah setiap postingan (bukan repost) di akun media sosial
instagram klub.
4. Merek logo sponsor akan diposting satu hari sebelum
pertandingan atau sekurang-kurangnya sebelum
pertandingan di akun resmi instagram klub GASA FC.

Desember 7, 2023
GASA FC 3

Mini Sponsor

Kewajiban Mini Sponsor:

1. Mini Sponsor berkewajiban memberikan dana 25% dari

10
total harga pembuatan Jersey kepada GASA FC sebagai
biaya sponsorship
2. Menyediakan design sesuai dengan produk yang akan di
tampilkan.

Hak & Fasilitas Co Sponsor:

5
Logo/emblem 1. Penempatan emblem nama/logo perusahaan pada bagian
belakang atau lengan jersey GASA FC. Untuk dibagian
belakang dibawah emblem co sponsor. Dengan ukuran
maksimum ¼ lebih kecil dari ukuran sponsor utama atau
co sponsor.
2. Diberikan hak pemasangan merek logo sponsor sesuai
ukuran yang terdapat pada media sosial resmi official klub
( instagram: @gasafc23 ).
3. Penempatan emblem nama/logo perusahaan pada
Logo/emblem bagian bawah setiap postingan (bukan repost) di akun
media sosial instagram klub. Merek logo sponsor akan
diposting satu hari sebelum pertandingan atau sekurang-
kurangnya sebelum pertandingan di akun resmi instagram
klub GASA FC.

PELUANG BISNIS DI SEPAK BOLA

Based on Sales: Aktifitas pertandingan bisa dimanfaatkan sebagai media penjualan


produk melalui aktifitas sebagai berikut :
· Penggunaan produk oleh klub selama musim kompetisi

PELUANG PROMOSI DI SEPAKBOLA

Based on Promotion : Aktifitas pertandingan bisa dimanfaatkan sebagai media promosi


produkLain:

· Penempatan logo/eblem/logo brand sponsor pada jersey atau apparel lain


· Pemasangan logo atau brand sponsor di materi sponsor pertandingan seperti media
cetak, elektronik, outdoor printing, dll.

Desember 7, 2023
GASA FC 4

Penutup
Dengan terlaksananya kerja sama ini kami berharap adanya dampak positif bagi
perkembangan tim ini khususnya, dan Futsal dan Mini Soccer komunitas Banjarmasin pada
umumnya. Kami dari manajemen GASA FC juga menyampaikan apresiasi yang setinggi-
tingginya atas dukungan yang diberikan oleh oleh Mitra kami kepada GASA FC.

Demikian proposal ini kami buat semoga bapa/ibu sekalian atau perwakilan dari pihak
sponsor bisa memberikan kontribusi berupa bantuan dana dalam rangka rencana
pembuatan jersey GASA FC.

Semoga Allah senantiasa melimpahkan rahmat dan hidayahnya kepada kita semua
sehingga kita bisa senantiasa istiqomah menjaga dan mempererat tali persaudaraan.

Akhir kata kami ucapkan terimakasih yang sebesar – besarnya atas perhatian yang
telah diberikan.

Penanggung Jawab
GASA FC

Ahmad Zailani, A.Md

Contact person :
- Ahmad Zailani, A.Md : +62 858 4554 4248

Desember 7, 2023
GASA FC 5

Lampiran
Organisasi :

Jabatan Nama
Ketua Syaifurrahman
Wakil Ketua Supri Ariadi, A.Md
Bendahara Wedya Maesya, A.Md.Keb
Pelaksana & Penanggung Jawab Ahmad Zailani, A.Md

Nama Anggota GASA FC

NO NAMA
1 Khairul
2 Munazir
3 Danar
4 Suma
5 Firmansyah
6 Maslihun
7 Muzib
8 Rudy
9 Sidik
10 Syifa
11 Usman
12 Andre
13 Zikri
14 Rama
15 Pataya

Rencana anggaran sebagai berikut :

No. Barang Jumlah Biaya Satuan Total


1 Jersey ( 1 Set ) 15 170.000 2.550.000

Dua Juta Lima Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah

Desember 7, 2023
GASA FC 6

Foto Anggota GASA FC

Desember 7, 2023
GASA FC 7

Rencana Jersey yang di kenakan

Desember 7, 2023

Anda mungkin juga menyukai