Anda di halaman 1dari 16

PROPOSAL

PERMOHONAN BANTUAN
KEUANGAN PEMERINTAH DESA
KEPADA PEMERINTAH KABUPATEN PATI
UNTUK PEMBANGUNAN SARANA PRASARANA PEDESAAN

RABAT BETON RT 01 RW 01

PEMERINTAH DESA NGEMPLAK KIDUL


KECAMATAN MARGOYOSO
KABUPATEN PATI PROVINSI JAWA TENGAH
TAHUN 2022
PEMERINTAH KABUPATEN PATI
KECAMATAN MARGOYOSO
DESA NGEMPLAK KIDUL
Jl. Pati – Tayu KM. 18 Ngemplak Kidul 59154 ( 0295 ) 4590239
Email : Ngemplakkidul@gmail.com Web : Ngemplakkidul-margoyoso.desa.id

Nomor : 410.3 / 12 / I / 2022 Ngemplak Kidul, 17 Januari 2022


Sifat : Penting
Lampiran : 1 (Satu) Bendel KEPADA YTH.
Perihal : Permohonan Bantuan Keuangan BUPATI PATI
DI
PATI

Bersama ini disampaikan dengan hormat Proposal Permohonan Bantuan


Keuangan Pemerintah Desa NGEMPLAK KIDUL Kepada Pemerintah Kabupaten
Pati Tahun Anggaran 2022 untuk pembangunan jalan di RT 01 RW 01, Desa
Ngemplak Kidul, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati, dalam rangka kegiatan
Pembangunan Jalan Panjang 243 m, Tinggi 0,15 m, Lebar 4,3 m dengan
anggaran sebesar Rp. 200.000.000,- ( Dua Ratus Juta Rupiah ) sebagaimana
RAB terlampir.

Demikian atas bantuannya disampaikan terimakasih.

Mengetahui, Kepala Desa Ngemplak Kidul


Camat Margoyoso

( SURISTO, SH ) SLAMET
Pembina TK I
NIP. 19640422 198603 1 009

Tembusan di sampaikan kepada Yth :


1. Kepala BPKAD Kab. Pati ( Selaku Tim Sekretariat Bersama )
2. Kepala DPUTR Kab. Pati
3. Pertinggal
PEMERINTAH KABUPATEN PATI
KECAMATAN MARGOYOSO
DESA NGEMPLAK KIDUL
Jl. Pati – Tayu KM. 18 Ngemplak Kidul 59154 ( 0295 ) 4590239
Email : Ngemplakkidul@gmail.com Web : Ngemplakkidul-margoyoso.desa.id

A. Latar Belakang
Dalam rangka mewujudnya lingkungan yang bersih dan untuk menjaga jalan desa
tetap baik. Mencegah genangan air karena hujan di jalan desa dan serta mampu memberi
dukungan bagi kelancaran roda ekonomi masyarakat Desa Ngemplak Kidul Kecamatan
Margoyoso Kabupaten Pati, perlu adanya penataan lingkungan lebih lanjut. Guna
mendukung hal tersebut perlu adanya peningkatan Pembangunan Jalan (Rabat Beton) di
Desa Ngemplak Kidul di pemukiman di RT 01 RW 01
Pemerintah Desa Ngemplak Kidul telah mengadakan musyawarah yang dihadiri
oleh Kepala Desa, Perangkat Desa, BPD, RT, RW dan bersama dengan tokoh-tokoh
masyarakat untuk melaksanakan kegiatan Pembangunan Jalan di RT 01 RW 01, Desa
Ngemplak Kidul, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati.
Maksud dari kegiatan ini diharapkan mampu menata lingkungan yang rapi, bersih,
untuk mencegah terjadinya genangan air di jalan dan sebagai pengaman jalan desa serta
mampu memberi dukungan bagi kelancaran roda ekonomi masyarakat.

B. Maksud dan Tujuan Kegiatan


1. Menata Pembangunan Jalan di lingkungan RT 01 RW 01, Desa Ngemplak Kidul,
Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati, untuk menghilangkan genangan air hujan
di jalan Desa.
2. Menumbuh kembangkan sifat gotong-royong dan kebersamaan masyarakat Desa
Ngemplak Kidul Kecamatan Margoyoso Kabupaten Pati.

C. Manfaat Kegiatan
1. Terbangunnya Infrastruktur Desa dalam Pembangunan Jalan di Desa Ngemplak
Kidul.
2. Mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat, jalan yang layak, sebagai pengaman
jalan Desa serta mampu memberi dukungan bagi kelancaran roda ekonomi
masyarakat.
3. Mewujudkan ketertiban dan ketentraman masyarakat setempat untuk beraktivitas.
D. Sasaran
Sasaran Pembangunan adalah masyarakat Desa setempat yaitu di RT 01 RW 01 Desa
Ngemplak Kidul, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati khusunya dan semua warga
pengguna jalan pada umumnya.

E. Bentuk Kegiatan
Berdasarkan analisa permasalahan yang dihadapi oleh warga masyarakat untuk
Pembangunan Jalan Prasarana Fisik di RT 01 RW 01 berupa Pembangunan Jalan ( Rabat
Beton ), Desa Ngemplak Kidul kegiatan ini akan dilaksanakan oleh Panitia Pembangunan
dengan melibatkan warga masyarakat. Adapun Volumenya adalah : Panjang = 243 m,
Lebar = 4,3 m , Tinggi = 0,15 m

F. Lokasi Kegiatan
Pelaksanaan kegiatan Pembangunan Sarana Prasarana Fisik berupa pembangunan
jalan di alokasikan sebagai berikut :
Pembangunan Jalan ( Rabat Beton ) di RT 01 RW 01, Desa Ngemplak Kidul, Kecamatan
Margoyoso, Kabupaten Pati.

No Nama Jabatan Dalam Organisasi Jabatan Dalam Tim


G.
1 Slamet Kepala Desa Penanggungjawab
Umum
2 M. Suyanto Perangkat Desa Ketua
3 Sukmono Perangkat Desa Sekretaris
4 Achmad Madun Perangkat Desa Bendahara
5 Asharudin Perangkat Desa Anggota
6 Suyatno KPMD Anggota
7 Supardi KPMD Anggota
Pembiayaan
Untuk melaksanakan kegiatan sebagaimana tersebut diatas, di perkirakan
menghabiskan biaya sebesar Rp 200.000.000,- ( Dua Ratus Juta Rupiah ) Dana tersebut
berasal dari Dana bantuan dari APBD Kabupaten Pati. (uraian RAB terlampir).

H. Pelaksanaan Kegiatan
Sesuai hasil musyawarah telah di bentuk Panitia Pelaksanaan Pembangunan yang
susunannya sebagai berikut:
I. Jadwal dan Waktu Pelaksanaan

No Uraian Kegiatan Bulan


1. Persiapan Maret – Mei
2. Belanja Material Mei - Juni
3. Pelaksanaan Pembangunan Juni – Agustus
4. Laporan Agustus – September

J. Penutup
Demikian gambaran proposal yang bisa kami sampaikan dan besar harapan kami atas
terkabulnya Permohonan Bantuan Pembangunan Jalan ( Rabat Beton ) demi kemajuan
dan peningkatan ekonomi masyarakat desa.
Atas terkabulnya kami sampaikan terimakasih .

Ngemplak Kidul, 17 Januari 2022


Kepala Desa Ngemplak Kidul

SLAMET
PEMERINTAH KABUPATEN PATI
KECAMATAN MARGOYOSO
DESA NGEMPLAK KIDUL
Jl. Pati – Tayu KM. 18 Ngemplak Kidul 59154 ( 0295 ) 4590239
Email : Ngemplakkidul@gmail.com Web : Ngemplakkidul-margoyoso.desa.id

BERITA ACARA MUSYAWARAH

Pada hari ini Rabu Tanggal Dua Belas Bulan Januari Tahun Dua ribu dua puluh dua, Kami
warga Desa Ngemplak Kidul, Kecamatan Margoyoso, Kabupaten Pati, telah mengadakan
Musyawarah dalam rangka menetapkan usulan kegiatan Bantuan untuk Pembangunan Sarana
Prasarana Fisik Desa (Infrastruktur) yang menunjang kebutuhan Dasar masyarakat guna
meningkatkan arus perekonomian dengan hasil sebagai berikut :
1. Menerangkan Pembangunan Jalan ( Rabat Beton ) di pemukiman RT 01 RW 01, Desa
Ngemplak Kidul dengan Dimensi Panjang 243 m, Lebar 4,3 m, Tinggi 0,15 m, perkiraan
biaya yang di butuhkan sebesar Rp 200.000.000,- ( Dua Ratus Juta Rupiah ).
2. Membentuk Panitia Pelaksana kegiatan yang susunannya sebagai dasar penetapan Surat
Keputusan Kepala Desa;
3. Melaksanakan kegiatan dengan swakelola masyarakat yang didukung dengan Swadaya
sebagai bentuk partisipasi masyarakat.

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dapat di pergunakan seperlunya.

Ngemplak Kidul, 12 Januari 2022


Kepala Desa Ngemplak Kidul Notulen / Sekretaris

SLAMET ASHARUDIN
DAFTAR HADIR

HARI / TANGGAL : Rabu / 12 Januari 2022

KEGIATAN : Musyawarah pembangunan jalan ( Rabat Beton ) RT 01 RW 01

NO NAMA JABATAN TANDA TANGAN

1 SLAMET Kepala Desa 1

2 SUKMONO Sekretaris Desa 2

3 SUHARNO Perangkat Desa 3

4 M. FATHONI Perangkat Desa 4

5 M. SUYANTO Perangkat Desa 5

6 ZAINI Perangkat Desa 6

7 AS’AD ZAINUDDIN Perangkat Desa 7

8 ACHMAD MADUN Perangkat Desa 8

9 ASHARUDIN Perangkat Desa 9

10 SUYONO Ketua RT 10

11 PARTONO Ketua RT 11

12 ROIS SANTOSO LPMD 12

13 JOKO SUYONO BPD 13

14 SUYATNO BPD 14

15 SITI ANAH BPD 15

16 DARWADI BPD 16

17 NASIRIN Ketua RW I 17

18 UDI UTOMO KPMD 18

19 RUBIATI KPMD 19

20 SUPARDI KPMD 20
PEMERINTAH KABUPATEN PATI
KECAMATAN MARGOYOSO
DESA NGEMPLAK KIDUL
Desa Ngemplak Kidul Kecamatan Margoyoso, Kode Pos 59154

KEPUTUSAN KEPALA DESA NGEMPLAK KIDUL


KECAMATAN MARGOYOSO KABUPATEN PATI

NOMOR : 042.5 / 009 / I / 2022

TENTANG

PEMBENTUKAN PELAKSANAAN KEGIATAN DAN TIM PELAKSANA KEGIATAN


BANTUAN KEUANGAN UNTUK PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA
PEDESAAN DARI ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH KABUPATEN
PATI

KEPALA DESA NGEMPLAK KIDUL

Menimbang : a. Bahwa dalam rangka kelancaran kegiatan bantuan keuangan untuk


pembangunan sarana prasarana pedesaan Kabupaten Pati.

b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a, perlu


menetapkan keputusan kepala desa tentang pembentukan pelaksana kegiatan
dan tim pelaksana kegiatan bantuan keuangan untuk pembangunan sarana dan
prasarana pedesaan.

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 Tentang Desa (Lembaran


Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5495) sebagaimana telah diubah dengan
Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Karja (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6573);
2. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah
(Lembaga Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437) sebagaimana telah
diubah dengan Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Karja
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 245, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6573);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan
Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran Negara
Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 123, Tambahan Lembaran Negara
Indonesia Nomor 5539) sebagaimana telah diubah bebrapa kali terakhir
dengan Peraturan Pemerintah Nomor 11 Tahun 2019 tentang Perubahan
Kedua Atas Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan
Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 41, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6321);
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 tentang Pedoman
Pembangunan Desa (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor
2094);
5. Peraturan Daerah Kabupaten Pati Nomor 6 Tahun 2015 tentang Keuangan
dan Aset Desa;

Memperhatikan : Berita Acara Hasil Musyawarah Desa Ngemplak Kidul Tanggal 12


Januari 2022
Perihal Menerangkan Pembangunan Jalan ( Rabat Beton ) di pemukiman RT
01 RW 01, Desa Ngemplak Kidul dengan Dimensi Panjang 243 m, Lebar 4,3
m, Tinggi 0,15 m, perkiraan biaya yang di butuhkan sebesar Rp 200.000.000,-
( Dua Ratus Juta Rupiah ).
Menetapkan :

PERTAMA : 1. Menunjuk pelaksana kegiatan bantuan keuangan untuk


pembangunan sarana prasarana perdesaan;
2. Mengangkat tim palaksana kegiatan bantuan keuangan untuk pembangunan
sarana dan prasarana pedesaan.

3. Susunan pelaksana kegiatan dan tim pelaksana Kegiatan sebagaimana


tersebut dalam lampiran Keputusan ini.

KEDUA : 1. Pelaksana kegiatan mempunyai tugas melaksanakan


pembangunan sarana dan prasarana pedesaan;
2. Dalam melaksanakan tugasnya tim pelaksana kegiatan mempunyai tugas
pokok membantu pelaksana kegiatan sebagai berikut :
1. Membantu menjalankan pekerjaan sesuai aturan tahapan dalam jadwal;
2. Membantu menggerakkan peran serta masyarakat dalam swadaya;
3. Membantu berkoordinasi dengan lembaga dan dinas terkait;
4. Membantu menyusun laporan pelaksanaan kegiatan;

KETIGA : Dalam melaksanakan tugasnya pelaksana kegiatan dan tim


pelaksana kegiatan sebagaimana DIKTUM PERTAMA bertanggungjawab
kepada Kepala Desa Ngemplak Kidul;
KEEMPAT : Apabila dikemudian hari terdapat kesalahan dalam surat keputusan
ini, akan diubah dan dibetulkan sebagaimana mestinya;
KELIMA : Keputusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkan;

Ditetapkan di Ngemplak Kidul


Pada tanggal 17 Januari 2022

Kepala Desa Ngemplak Kidul


Kecamatan Margoyoso

SLAMET
SUSUSAN PELAKSANA KEGIATAN DAN TIM PELAKSANA KEGIATAN

BANTUAN KEUANGAN UNTUK PEMBANGUNAN SARANA DAN PRASARANA


PERDESAAN APBD KABUPATEN PATI

N NAMA JABATAN KEDUDUKAN


O

1 Slamet Kepala Desa Penanggung jawab

2 M. Suyanto Kasi Kesejahteraan Pelaksana Kegiatan

3 Sukmono Sekretaris Desa Ketua Tim


Pelaksana Kegiatan

4 Asharudin Perangkat Desa Sekretaris

5 Achmad Madun Perangkat Desa Bendahara

6 Suyatno KPMD Anggota

7 Supardi KPMD Anggota

Pati, 17 Januari 2022


Kepala Desa Ngemplak Kidul

SLAMET
RENCANA ANGGARAN BIAYA PEMBANGUNAN JALAN BETON RT 1 RW 1
TAHUN ANGGARAN 2023

Bidang : Bidang Pembangunan Desa


Kegiatan : Pembangunan Jalan Beton
Waktu pelaksanaan : Tgl 1 Mei s/d 26 Mei 2023 ( 26 hari )
Sumber
Dana : Dana Desa (DD) Tahun Anggaran 2022
: Jalan
Output/Keluaran Desa
Lokasi : Dukuh Sawahan RT 01 RW 01
Volume Output : 1. Panjang (p) : 243 m ; Lebar (l) : 4,3 m; tinggi (t): 0,15 m

No. Jenis Kegiatan Volume Satuan Harga satuan (Rp) Jumlah (Rp)
Pembangunan Jalan
Beton
A. Belanja barang
dan jasa
Belanja Alat :

- Benang 15 rol 3.000 45.000

- Ember kaporit 7 buah 25.000 175.000

- Bendrat 1 Kg 23.000 23.000

Belanja Media Informasi

- Papan kegiatan 1 buah 75.000 75.000


- Prasasti
kegiatan 1 buah 200.000 200.000

Belanja sewa

- mesin moolen 26 hari 150.000 3.900.000

Belanja Upah

tenaga cor 286 OH 100.000 28.600.000

JUMLAH ( A ) 33.018.000

B. Belanja Modal
Belanja bahan

Pasir beton 78 m3 427.000 33.306.000

Pasir urug 114 m3 125.000 14.250.000

Semen PC 50 Kg 1.204 Sag 75.000 90.300.000


Kris 91 M3 282.000 25.662.000

Papan cor 86 Lbr 9.000 774.000

Paku 4 Kg 20.000 80.000

Plastik 1.044 m2 2.500 2.610.000

JUMLAH ( B ) 166.982.000

JUMLAH TOTAL A + B 200.000.000

Menyetujui, Koordinator PPKD KASI KESRA


Kepala Desa Ngemplak Kidul

SLAMET SUKMONO M. SUYANTO


PETA LOKASI

FOTO JALAN RT 01 RW 01

1 2
3 4

REKENING
NPWP
Mengetahui, Bendahara

Kepala Desa Ngemplak Kidul

SLAMET ACHMAD MADUN

Anda mungkin juga menyukai