Anda di halaman 1dari 2

YAYASAN PENDIDIKAN ISLAM

MI DARUL HIKMAH AGUNG JAYA


BANJAR MARGO - TULANG BAWANG
NSM : 111218050003 NPSN : 69726134

Mata Pelajaran : IPS Waktu : 90 Menit


Kelas : 6 (Enam) Hari/Tanggal : 04 Desember 2023

Pilihan Ganda .....

1. Dibawah ini dampak negatif globalisasi , 8. Penghasil kopi terbesar di dunia adalah ....
kcuali ....... a. Maroko
a. Anak-anak muda menggemari b. Brazil
tayangan kartun dan meniru cara c. thailand
berpakaian d. Laos
b. Peredaran narkoba 9. 1. Indonesia 3. Jepang
c. Terkikisnya budaya daerah 2. malaysia 4. Belanda
d. Produk indonesia mendunia Yang menandatangani perjanjian renville
2. Dalam kegiatan ekspor-impor pada barang adalah
tertulis made in japan, artinya a. 1 dan 2
a. Barang tersebut di larang di jepang b. 1 dan 3
b. Barang tersebut akan di ekspor ke c. 1 dan 4
jepang d. 2 dan 3
c. Barang tersebut di produksi oleh 10. 1. Bapak Habibi
jepang 2. bapak suryadi suryaning
d. Barang tersebut dijual di jepang 3. Bapak Yamin
3. Salah satu dampak moderniasasi adalah ...... 4. Ir. Soekarno
a. Berkembang pesat kebutuhan 5. Drs. Moh. Hatta
teknologi, informasi dan komunikasi
b. Berbelanja di Mall Bapak proklamator indonesia adalah .......
c. Naik kendaraan mewah a. 1 dan 4
d. Makan di restoran b. 2 dan 5
4. Galileo Galilei penemu ........... c. 4 dan 5
a. Teleskop d. 3 dan 5
b. Listrik 11. Yang menjanjikan kemerdekaan indonesia .
c. generator a. Belanda
d. Panas bumi b. Jepang
5. Dibawah ini transformasi pedesaan, kecuali.. c. Amerika
a. Transportasi untuk menyalurkan d. India
hasil pertanian dari desa ke kota 12. Pada tahun 1945-1950 pasukan belanda
b. Transportasi untuk menyalurkan kembali ke Indonesia di bantu oleh ...
hasil nelayan a. Inggris
c. Transportasi untuk menyalurkan b. Buton
peternakan c. Jepang
d. Transportasi untuk jalan-jalan d. Malaysia
mencari udara segar 13. Dibawah ini adalah pertempuran untuk
6. Pertempuran disurabaya terjadi ........ mempertahankan kemerdekaan kecuali ......
a. 9 november 1945 a. Pertempuran di surabaya
b. 10 november 1945 b. Bandung lautan api
c. 25 oktober 1945 c. Pertempuran ambarawa
d. 27 oktober 1945 d. Serangan fajar
7. Tentara sekutu yang di indonesia 14. Patung liberti adalh patung negara .......
a. Jendral malaby a. Amerika
b. Jendral sudirman b. Korea
c. roijen c. Australia
d. Van mook d. Libya
15. Penghasil timah terbesar di indonesia...... 18. Dalam teks pembukaan undang-undang
a. Lombok dasar 1945 tertulis tujuan negara Indonesia..
b. Nusa tenggara a. Memajukan kesejahteraan umum
c. Bangka belitung b. Bersaing dengan negara lain
d. Bali c. Menjadi negara berkuasa
16. Dampak globalisasi yaitu tidak peduli orang d. Menjadi negara maju
lain dan mementingkan diri sendiri 19. Hak kita sebagai warga negara indonesia,
dinamakan...... kecuali ...
a. Konsumtif a. Mendapat perlindungan hukum
b. Sosialita b. Berhak mendapat penghidupan layak
c. Nasionalsime c. Mendapat hadiah
d. Individualisme d. Memperoleh pendidikan
17. Pasar bebas ASEAN merupakan contoh 20. Contoh perbuatan yang sesuaidengan nilai
kerja sama negara-negara ASEAN di pancasila ke 3 yaitu .....
bidang... a. Memberi makan anak yatim
a. Budaya b. Membeli produk indonesia
b. Pendidikan c. Gotong royong membuat sekolah
c. Ekonomi d. Belanja di super market
d. Sosial

Esay!

1. Siapakah Bapak Presiden Indonesia yang ke 3 ?


2. Apakah yang disebut produk negri ?
3. Apakah mata pencaharian terkenal di indonesia ?
4. Apakan mata pencaharian penduduk di sekitar pantai ?
5. Berilah contoh hasil palawija di Indonesia ....
6. Berilah contoh hasil rempah-rempah yang di ekspor di luar negri ....
7. Siapakah penemu teleskop ?
8. Bagaimana cara menghemat listrik
9. Berilah salah satu produk Indonesia yang mendunia .....
10. Indonesis meng Inpor ban dari negara .....................

Anda mungkin juga menyukai