Anda di halaman 1dari 4
KAPANEWON PENGASIH KABUPATEN KULON PROGO NOMOR: 4 TAHUN 2021 TENTANG PENGANGKATAN TENAGA PEMUNGUT PASAR KALURAHAN KALURAHAN MARGOSARI TAHUN 2021 KEPUTUSAN LURAH MARGOSARI NOMOR: 4 TAHUN 2021 TENTANG PENGANGKATAN TENAGA PEMUNGUT PASAR KALURAHAN KALURAHAN MARGOSARI TAHUN 2021 LURAH MARGOSARI Bahwa untuk tertib administrasi dibidang-keuangan Kalurahan, maka dipandang perlu mengangkat Tenaga Honor Administrasi Kalurahan ; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada _huruf a, perlu ditetapkan dengan Keputusan Lurah. Undang-undang Nomor 15 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah - daerah Kabupaten’ dalam lingkungan Daerah Istimewa Yogyakarta yang telah diubah dengan Undang-undang Nomor 18 Tahun 1951; Undang-undang Nomor 13 Tahun 2012 tentang Keistimewaan Daerah Istimewa Yogyakarta; Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa; Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang Nomor 2 Tahun 2015; Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1950 tentang Penetapan Mulai Berlakunya Undang-undang Tahun 1950 Nomor 12,13,14 dan 15 dari Hal pembentukan Daerah - daerah Kabupaten di Djawa ‘Timur /Tengah/Barat dan Daerah Istimewa Yogyakarta; Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 6 tahun 2014 tentang Kalurahan; Peraturan Pemerintah Nomor 60 tahun 2014 tentang Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 tahun 2014 sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2016; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 114 Tahun 2014 tentang Pedoman Pembangunan Desa; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 44 Tahun 2016 tentang Kewenangan Desa; KEDUA 10. i. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 21. 22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018 tentang ‘Transmigrasi nomor 13 tahun 2020 tentang Prioritas Penggunaan dana Desa tahun 2021; Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 1 Tahun 2015 tentang Pedoman Organisasi dan Tata Kerja Pemerintahan Desa; Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 16 Tahun 2015 tentang Produk Hukum di Desa; Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 17 Tahun 2015 tentang Pengelolaan dan administrasi Keuangan Desa; Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 10 Tahun 2018 tentang Badan Permusyawaratan Desa; Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 4 Tahun 2019 tentang Penetapan Kalurahan; Peraturan Daerah Kabupaten Kulon Progo Nomor 8 Tahun 2019 ‘tentang Keuangan Kalurahan; , Peraturan Bupati Kulon Progo No 16 Tahun 2020 tentang Tatacara Pelaksanaan Kegiatan Pengadaan Barang / Jasa di Kalurahan; Peraturan Bupati Kulon Progo No 11 Tahun 2019 tentang Daftar Kewengangan Desa Berdasarkan Hak Asal-Usul dan Kewenangan Lokal Bersekala Desa; Peraturan Bupati Nomor 53 Tahun 2019 tentang Pedoman Penyusunan, Pelaksanaan dan Pelaporan Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan; Peraturan Bupati Nomor 68 Tahun 2019 tentang Pedoman Organisasi dan Tatakerja Pemerintah Kalurahan; Peraturan Kalurahan Margosari Nomor 6 Tahun 2020 tentang Rencana Kerja Pemerintah Kalurahan Tahun 2021; Peraturan Kalurahan Margosari Nomor 13 Tahun 2020 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Margosari Tahun Anggaran 2021. Mengangkat Tenaga Honnor Administrasi Kalurahan : Nama : Sumaji Jabatan —_: Tenaga Pemungut Pasar Kalurahan ‘Tugas dari Tenaga Pemungut Pasar Kalurahan adalah 1) Melaksanakan kegiatan yang berkenaan dengan Pungutan Pasar kalurahan; 2) Dan lain-lain yang dipandang perlu. Segala biaya yang dipertukan sebagai akibat ditetapkannya Keputusan ini dibebankan pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa Tahun Anggaran 2021; KEEMPAT : Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan dengan ketentuan ‘akan dibetulkan sebagaimana mestinya apabila dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan. ysari Januari 2021

Anda mungkin juga menyukai