Anda di halaman 1dari 3

I. PILIHLAH JAWABAN YANG PALING TEPAT!

𝑀𝑇𝑠 𝑀𝑇𝑠 𝑀𝑇𝑠 𝑀𝑇𝑠 𝑀𝑇𝑠


1. Bentuk sederhana dari 𝑀𝑇𝑠 + + + + + ⋯+ adalah . . . .
2 6 12 20 90

a. 1,9MTs b. 19MTs c. 2,9MTs d. 29MTs


𝐾 𝐿

𝐿 𝐾
2. Bentuk paling sederhana dari 𝐾 𝐿 adalah . . . .
+
𝐿 𝐾
1 1
a. b. c. 𝐾 − 𝐿 d. 𝐾 + 𝐿
𝐾−𝐿 𝐾+𝐿
𝐾𝑃𝐾 𝑑𝑎𝑟𝑖 𝑚 𝑑𝑎𝑛 𝑛
3. Jika didefinisikan m#n = maka hasil dari (20#15)#14 adalah . . . .
𝐹𝑃𝐵 𝑑𝑎𝑟𝑖 𝑚 𝑑𝑎𝑛 𝑛

a. 42 b. 43 c. 44 d. 45
4. Jika tanggal 3 Februari adalah hari Sabtu, maka jumlah raka’at sholat wajib pada bulan ini adalah . . . .
a. 527 b. 510 c. 502 d. 485
5. MTsN 3 Jembrana akan mengadakan kegiatan kunjungan ke Perpustakaan Nasional. Terdapat tiga kelas yang
akan mengikuti. Kelas A 60 siswa, kelas B 45 siswa dan kelas C 80 siswa. Panitia kunjungan bermaksud
membagi siswa menjadi beberapa kelompok sama banyak. Jumlah kelompok yang terbentuk adalah . . . .
a. 5 b. 15 c. 25 d. 35
6. Pada
. persegi ABCD dibuat titik P pada AB dan Q pada BC sehingga
1
luas ADP = luas CDQ yaitu luas persegi ABCD. Perbandingan
6
luas DPQ dengan luas ABCD adalah . . . .

a. 1 : 3 c. 4 : 9
b. 3 : 1 d. 9 : 4
7. Diketahui A adalah himpunan yang memiliki tepat tiga anggota. Hasil penjumlahan setiap dua anggota A
adalah 1209, 1690, 2019. Selisih bilangan terbesar dan terkecil dari anggota A adalah adalah . . . .
a. 329 b. 481 c. 520 d. 810
8. Misalkan a adalah banyaknya jumlah ayat pada surat ad-Duha dan b adalah banyaknya ayat pada surat al-
Bayyinah. Nilai dari (𝑎 + 𝑏)2 - b2 adalah . . . .
a. 65 b. 240 c. 297 d. 361
9. Di sebuah kotak terdapat bola yang jumlahnya 40 buah. Di dalamnya terdapat 20 bola berukuran besar dan 10
buah di antaranya memiliki warna putih. Jika bola yang warnanya putih berjumlah 25 buah. Jumlah bola
berukuran kecil yang warnanya tidak putih adalah . . . .
a. 15 buah b. 10 buah c. 5 buah d. 0
10. Jam dinding di rumah Ahmad saat ini menunjukkan pukul 20.24, 2024 menit yang lalu jam dinding tersebut
menunjukkan pukul . . . .
a. 09.20 b. 09.40 c. 10.20 d. 10.40
11. Jika rata-rata 1000 bilangan genap positif berurutan adalah 2024, maka bilangan terkecilnya adalah . . . .
a. 1.024 b. 1.025 c. 2.024 d. 2.025
12. Diketahui 2024 bilangan bulat positif berurutan. Jika setiap bilangan tersebut dibagi 5, kemudian sisa-sisa
pembagiannya dijumlahkan maka hasil penjumlahannya adalah . . . .
a. 4040 b. 4048 c. 4050 d. 4056
2024
13. Jika hari ini adalah hari Sabtu, maka hari ke 12 adalah hari . . . .
a. Kamis b. Jum’at c. Sabtu d. Ahad
14. Banyaknya bilangan tiga angka yang memenuhi semua syarat berikut adalah . . . .
• Kelipatan 9
• Digit pertama kurang dari digit kedua
• Jumlah digit pertama dan ketiga adalah 11
a. 5 b. 6 c. 7 d. 8
15. Tujuh orang penjahit dalam waktu lima jam menghasilkan enam baju. Dalam waktu satu jam, baju yang
dihasilkan oleh seorang penjahit adalah . . . .
7 6 7 6
a. b. c. d.
6 7 35 35
7 1 1
16. Hasil dari 𝑎𝑏𝑎𝑑 + 3 𝑑𝑎𝑠𝑎𝑤𝑎𝑟𝑠𝑎 + 1 𝑤𝑖𝑛𝑑𝑢 + 1 𝑙𝑢𝑠𝑡𝑟𝑢𝑚 = . . . tahun
8 2 2

a. 137 b. 145 c. 147 d. 150


17. Diketahui 4 himpunan pertama dari barisan himpunan {2}, {4,6}, {8,10,12}, {14,16,18,20}. Jumlah bilangan
pada himpunan ke-15 adalah . . . .
a. 2.390 b. 3.390 c. 9.330 d. 9.340
18. Diketahui volume dua bola berturut-turut adalah V1 dan V2 , dengan V1 : V2 = 27 : 8. Jika luas kedua bola
tersebut adalah L1 dan L2 , nilai L1 : L2 adalah . . . .
a. 27 : 8 c. 16 : 9 c. 9 : 4 d. 3 : 2
19. Proyek pembangunan gedung kelas MTsN 3 Jembrana harus selesai selama 30 hari dengan pekerja sebanyak
15 orang. Setelah enam hari pelaksanaan, proyek tersebut dihentikan selama empat hari karena suatu hal. Jika
kemampuan bekerja setiap orang dianggap sama dan proyek harus selesai tepat waktu, maka tambahan pekerja
yang diperlukan adalah . . . .
a. 1 orang b. 3 orang c. 6 orang d. 9 orang
20. Di dalam sebuah kantong terdapat 3 bola merah, 4 bola kuning dan 5 bola hijau yang identik. Sebuah kelereng
diambil secara acak ternyata terambil bola hijau dan tidak dikembalikan. Peluang terambil kelereng merah
pada pengambilan kedua adalah . . . .
3 2 3 2
a. b. c. d.
12 12 11 11

21. Perhatikan gambar berikut. Bila semua lingkaran memiliki jari-jari yang sama, maka luas daerah yang diarsir
adalah . . . .

3 4
a. c. 15
36
20 15
b. d.
36 14

22. Pada tahun 2020 usia seorang anak sama dengan seperempat usia ibunya. Jika pada tahun 2024 usia anak
tersebut sepertiga usia ibunya, maka tahun lahir anak tersebut adalah . . . .
a. 2011 b. 2012 c. 2013 d. 2014
3 3
23. Diketahui A = B dan B = C. Jika A + B + C = 57, maka A – C = . . . .
2 2

a. 12 b. 15 c. 27 d. 37
24. Tulisan dibawah ini terdiri dari 27 buah tulisan KOMPASENA.
KOMPASENA KOMPASENA KOMPASENA . . . KOMPASENA. Banyaknya huruf “A” diantara huruf
“E” pertama dan huruf “P” terakhir adalah . . . .
a. 51 b. 54 c. 57 d. 60
25. Atap sebuah rumah berbentuk limas dengan alas berbentuk persegi yang berukuran 24 m × 24 m dan tinggi
atap 5 m. Banyaknya genting yang diperlukan jika tiap m 2 memerlukan 25 buah genting adalah . . . . genting
a. 15.600 b. 9.600 c. 6.900 d. 3.900
5555 4444 3333 2222
26. Arrangement of four number 2 ,3 ,4 ,5 from the smallest to the greatest is . . . .
a. 25555, 43333, 34444, 52222 c. 34444 , 43333 , 25555, 52222
b. 52222, 25555, 43333, 34444 d. 43333 , 34444, 52222, 25555
27. Sekelompok tentara mampu melakukan baris-berbaris sejauh 25 km pada saat tidak hujan dan 20 km pada saat
hujan. Jika mereka melakukan baris-berbaris itu sepanjang 480 km selama 20 hari, jumlah hari hujan yang
mereka lalui adalah . . . . hari
a. 4 b. 5 c. 10 d. 15
28. Luas sebuah persegi panjang 320 cm2 dan panjangnya 322 cm, lebar persegi panjang tersebut adalah …. cm
1 1 1 1
a. b. c. d.
3 6 9 17

29. Anak yang mendapat nilai di atas rata-rata ada sebanyak x orang, jika dipangkatkan dengan mediannya maka
banyak digit angka pada hasil perpangkatan tersebut adalah . . . .
Nilai 6 7 8 9 10
Frekuensi 3 8 9 5 5
a. 9 b. 10 c. 19 d. 20

30. √10𝑎 + √10𝑎 + √10𝑎+ . . . = 20. Nilai a adalah . . . .

a. 10 b. 20 c. 38 d. 48

II. ISIAN SINGKAT (TULIS JAWABAN SAJA!)


31. Suku ke-n dari barisan 1, 3, 6, 10, 15, 21, . . adalah . . . .
32. Seorang tukang parkir menghitung jumlah kendaraan yang parkir di kawasannya dalah 114 yang terdiri dari
Alphard, Camry, Fortuner, Ninja dan Thunder. Banyaknya mobil adalah delapan lebih sedikit dibandingkan
dengan sepeda motor. Camry tiga lebih banyak dibanding Alphard, tetapi 20 lebih sedikit dibanding Fortuner.
Ninja yang parkir 13 lebih sedikit dibanding Thunder. Banyak Camry dan Ninja yang parkir adalah . . . .
33. Baba, Bibi dan Bubu adalah tiga orang kakak beradik. Tahun ini, rata-rata usia mereka bertiga adalah 11
tahun. Rata-rata usia mereka tiga tahun yang akan datang adalah . . . .
34. Ramadhan memiliki selembar kertas berbentuk persegi. Dia melipat serta menggunting kertas tersebut sebagai
berikut :

Bangun yang terbentuk setelah kertas di buka adalah . . . .


35. Perhatikan garis tebal yang menyusuri permukaan balok di bawah ini yang berukuran 3 cm × 3 cm × 2 cm.
Jika P adalah titik potong pertemuan diagonal bidang dan T adalah titik tengah sisi terpanjang, maka Panjang
garis tebal tersebut adalah . . . .

Anda mungkin juga menyukai