Anda di halaman 1dari 12
PEMERINTAH KABUPATEN SLEMAN DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN SLEMAN ASSESMEN SUMATIF AKHIR SEMESTER KURIKULUM MERDEKA SEMESTER GASAL TAHUN PELAJARAN 2022/2023 —). Kelas : IV (Empat) Hari/Tanggal_: Selasa, 6 Desember 2022 mp : Pendidikan Pancasila Waktu : 07.30 -09.00 WIB PETUNJUK UMUM 1. Tulislah identitas Anda pada lembar jawab yang tersedia! 2. Waktu yang disediakan 90 menit untuk mengerjakan soal. 3, Jumlah soal sebanyak 40 butir terdiri atas 35 butir soal pilinan ganda dan 5 butir soal uraian. 4. Periksalah kelengkapan naskah soal dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya! 5. _ Laporkan kepada pengawas apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas, rusak, atau tidak lengkap! 6. Kerjakan soal sesuai petunjuk pengerjaan soal! Tidak diizinkan menggunakan kamus, kelkulator, gawai, tabel matematika, atau alat bantu lainnya 8 Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas! Pendidikan Pancasila/Kls.4/K, Merdeka -1- TKMWSMT.GASAL/2022 x Berilah tanda silang (X) pada huruf A, 8, C, atau D yang Anda anggaP paling be Pada lembar jawaban yang tersedial 4. Mengakui persamaan hak dan derajat manusia merupakan cerminan dari mak | Pancasila terutama sila ke A.2 8.3 C.4 D.5 i e 2. Pak Udin mempunyai tiga anak bernama Lani, 8imo, dan Siti. Lani yang sedang 4 menempuh pendidikan di perguruan tinggi diberi ang saku Rp 50.000,00. Bimo yang : duduk di bangku SMA diberi Rp 20.000,00, Sedangkan Siti kelas empat SD diberi Rp 5.000.00. Mereka menerima uang saku tersebut dengan gembira, llustrasi tersebut sesuai dengan makna salah satu sila dalam Pancasila yang berlambang A. rantaiemas ™ - B. pohon beringin C. kepala banteng D. padi dan kapas 3. Perhatikan pernyataan berikut! >, [No. | Pernyataan - 7. | menerima hasil Kepulusan rapat dengan lapang dada memperingati hari raya Keagamaan dengan penuh syukur menghormati dan bekerja sama antar pemeluk agama Fidup dalam kesederhanaan dan _rajin menabung oe} al of Tmemberi Kesempalan feman untuk beribadah sesua’ agamanya Makna sila yang berlambang bintang terdapat pada pernyataan A. 1,2,dan3 B. 2,3,dan4 C. 2,3,dan5 D. 3,4,dan5 4. Warga Desa Sembada melakukan kegiatan gotong royong membuat jalan setiap hari Minggu. Mereka bekerja dengan penuh semangat dan tanpa pamrih, s Kegiatan lain yang bermakna sama dengan ilustrasi tersebut adalah ‘A. menjanguk tetangga yang sedang sakit e B. menghormati acara keagamaan di masyarakat setempat ¢ C. mengikuti kegiatan musyawarah di masyarakat dengan tertib D. menggunakan pakaian batik lokal untuk pengembangan usaha masyarakat ea TKM/SMT. GASAL/2022 sie Pendidikan Pancasila/Kis.4/K. Merdeka. 5. Perhatikan gambar berikut! Kegiatan di atas merupakan salah satu contoh pengamaian sila Pancasila yang berbunyi.... A. Ketuhanan yang Maha Esa B. Kemanusiaan yang Adil dan Beradab C. Kerakyatan yang dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan Perwakilan D. Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat indonesia 6. Perhatikah gambar berikut! Pernyataan berikut yang sesuai dengan lambang sila Pancasila tersebut adalah .... A. Lani menyisihkan vang jajan untuk ditabung B. Edo melaksanakan upacara hari Senin dengan penuh hikmat. C. Beni melaksanakan kepulusan musyawarah dengan penuh tanggung jawab. D. Samsul memilih makan jajanan tradisional daripada jajanan khas negara lain 7. Perhatikan gambar berikut! Penerapan nilai Pancasila di lingkungan keluarga ditunjukkan gambar nomor ..... A. 1dan2 B. 1dan3 C. 2dan3 D. 3dan4 Pendidikan Pancasila/Kis.4/K. Merdeka -3- TKM/SMT.GASAL/2022 8. Perhatikan pemyataan berikut! (1) menyontek ketika ulangan maupun mengerjakan tugas di kelas (2) memberikan jawaban kepada teman ketika ujian berlangsung | (3) melaksanakan kerja bakti membersihkan halaman sekolah (4) mengerjakan tugas dengan penuh tanggung jawab (5) membersihkan coretan di meja dan dinding kelas Berdasarkan pernyataan tersebut, penerapan nilai Pancasila yang tepat adalah .... A. (1), (2), dan (3) C. (2), (3). dan (4) B. (1), (2), dan (4) D. (3), (4), dan (5) : 9. Steven, Brian, dan Rahmat mengadakan kegiatan belajar kelompok pada hari Jumat ; pukul 11.30, Steven dan Brian beragama Kristen, sedangkan Rahmat beragama Islam, * Rahmat harus melaksanakan kewajiban untuk sholat Jumat di masjid. : Sikap yang harus dilakukan Steven dan Brian adalah ... A. mehgabaikan Rahmat karena bukan tanggung jawab Steven dan Brian B. menunda waktu belajar kelompok supaya Rahmat sholat Jumat dahulu C. memberikan saran kepada Rahmat supaya bergabung dengan kelompok lain D. membujuk Rahmat menunda ibadahnya karena belajar kelompok ini sangat penting * 10. SriSultan Hamengku Buwana IX merupakan Pahlawan Nasional. Jasanya sangatbesar baginusa dan bangsa Indonesia. Beliau berjuang melawan Selanda dengah gigih dan* tanpa rasa takut. Perilaku berikut ini yang merupakan cerminan dari sikap yang dimiliki Sri Sultan t Hamengku Buwana IX adalah ... ° A. Bimo melaksanakan piket kelas dengan terpaksa = B. Dika menyontek ketika mengerjakan ujian dikelas. C. Edo mengikuti lomba bulutangkis dengan semangat dan percaya dir. D. Deni memotong pembicaraan temannya ketika mengikuti musyawarah 11." Perhatikan tabel berikut! No. | Penerapan Nilai Pancasila Derpartisipasi dalam pemilihan kepala dukuh mengikuti kegiatan ronda malam atau siskamling melaksanakan Kerja bakti membersihkan selokan mengikuti rapat di balai desa karena mendapatkan imbalan menolong tetangga yang rumahnya roboh untuk mendapatk a} al ol xy) a ‘an pujian Penerapan nilai Pancasila yang dapat kita lakukan dilingkungan masyarakat dltunjukkan nomor.... A. 1,2,dan3 C.2,3,dan4 B. 1,3,dan4 D.3,4,dan5 TKM/SMT.GASAL/2022 Pendidikan Pancasila’kls, 41K, Merdeka 13. 16. Pernyataan yang tepat tentang hak adalah A. sesuatu yang selau kita kerjakan B. sesuatu yang harus kita lakukan C. sesuatu yang selalu kita terima D. sesuatu yang harus kita terlma Salah satu hak anak dirumah adalah A. bermain dengan adik 8. mendapatkan pengajaran C. mendapatkan kasih sayang D. mendengarkan nasehat orang tua Hari ini ada PR Matematika yang harus dikerjakan, tetapi Ali tidak dapat mengerjakannya sendiri. Akhiraya Ali bertanya kepada orang tuanya. Hal itu menunjukkan bahwa Ali mempunyai hak ketika di rumah yaitu mendapatkan A. bantuan mengerjakan PR B. bimbingan dari orang tua | . masehatdariorang tua D. nilai PR yang bagus ' Perhatikan gambar berikut! Gambar tersebut menandakan) seoranganakyangbelum mencapakan halnyayat. A, mendapatkan kenyamanan belajar di rumah B. mendapatkan waktu istirahat yang cukup C. menggunakan alat elektron{k sesukanya ~ D. tidak bertengkar dengan kakak angin. Alat-alat tersebut disediakan untuk menambah kemudahan aktivitas di rumah. Kewajiban kita sebagai anggota keluarga adalah ‘A. memanfaatkan setiap hari | B, menggunakan terus menerus C, menggunakan dengan hati-hati D. memperbaik' jika terjadi kerusakan Orang tua menyediakan oo elektronik di rumah seperti televisi, kulkas, dan kipas Pendidikan Pancasila/Kis.4/K, Merdeka | +5. TKM/SMT.GASAL/2022 17, 20. 21 TKIWSMT.GASAL/2022 Perhatikan tabel berikut! a Kewajiban seorang anak 7] menaaii peraturan dikelas i | menghormatl orang tua iy) menjaga fasiitas umum iv | menjaga nama baik keluarga V_| menaati nasihat orang tua Kewajiban anak sebagai anggota keluarga terdapat pada nomor .... A. i, iii, danv B. i,iv,danv C. i, iy,danv D. ii, iii, dan v | Setiap hari Sabtu siswa kelas 4 diberi jadwal kunjungan ke perpustakaan. Kegiatan tersebut dilakukan karena siswa mempunyai hak yaitu .... . A, membersihkan ruang perpustakaan | B. menggunakan fasilitas sekolah | C. menata buku supaya rapi j D. belajar dengan rajin { Setiap hari siswa bergantian metakukan piket di/kelas. Hal itu dilakukan agar semua siswa mendapatkan haknya yaitu i A. belajar dengan nyaman Ned ~ B, mendapat nilai yang bagus \ C. mendapat pelajaran dari guru “ . D. memanfaatkan fasilitas sekolah i Lingkungan sekolah menjadi bersih dan nyaman merupakan manfaat dari melakukan . < kewajiban di sekolah yaitu ... A. belajar dengan rajin B. mengikuti upacara bendera C. memperhatikan penjelasan guru D. membuang sampah pada tempatnya Mengikuti upacara bendera merupakan salah satu Kewaiiban siswa. Hal itu bertujuan untuk A. menjaga kebersihan lingkungan sekolah B. menciptakan kenyamanan dalam belajar | C. menciptakan kerukunan antar siswa D. melatih kedisiplinan siswa | Pendidikan Pancasila/Kis.4/K. Merdeka 2 Perhatikan gambar berikul! Berikut ini yang bukan kewajiban siswa ketika melakukan kegiatan seperti pada gambar adalah A. menghormati sesama teman B. tidak membedakan leman C. tidak berbuat curang D. bermain sepuasnya 23. Setiap hari semua siswa menerima bimbingan dan pengajaran dari guru, Oleh karena itu, sikap yang Rarus cilakukan adalah . A. melakukan piket kelas B. mengulang pelajaran C. menghormati guru D. menaatiaturan * 24. Perhatikan tabel berikut! No. | Pernyataan v ~ | menonjolkan perbedaan unsur SARA memandang suku sendin’ yang paling baik menghargai segala perbedaan sebagai sumber kekayaan budaya 7 z 3, [mengembangkan sikap toleransi terhadap suku bangsa lain q 5. Tmemolivasi Suku pedalaman agar dapat berkembang setara dengan suku lainnya Berdasarkan tabel tersebut, sikap yang tepat dalam menghargai perbedaan antar suku adalah . A. 1,2,dan3 B, 2,3,dan4 C. 2,3, dan5 D. 3,4, dan5 25, Salsa merupakan siswa pindahan dari Sumatera Selatan. la membawakan pempek makanan khas daerahnya Untuk teman sekelasnya. Setelah mencicipi, Banu luirang suka dengan rasanya. Tindakan Banu sebaiknya .... A. mencela rasa makanan tersebut B. membuang sisa makanan yang masih ada C. terpaksa menghabiskan makanan tersebut D. meminta maaf karena tidak menghabiskannya Pendidikan Pancasila/Kis.4/K. Merdeka TKM/SMT.GASAL/2022 26, Keragaman sosial budaya di Indonesia berkaitan erat dengan semboyan negara, yakni Bhineka Tunggal Ika yang menggambarkan persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia. Berikut yang tidak termasuk keragaman sosial budaya di Indonesia adalah A. bahasa ©. makanan B. kesenian D. pakaian adat 27. Indonesia memiliki beragam tempat tinggal yang mencirikan suatu suku bangsa. Salah satu contohnya Joglo yang banyak dijumpai di Daerah Istimewa Yogyakarta. Bentuk keberagaman sosial budaya'yang dimaksud adalah ...adat. A. baju C. bahasa B. rumah D. senjata ; 28. Pethatikan cerita berikut! Ahmad bercerita di depan kelas tentang keanekaragaman sesuai asal daerah kelahirannya. Ahmad berasal dari Sulawesi Selatan. Rumah adatnya bernama rumah Tongkonan. Gambar rumah adat yang diceritakan oleh Ahmad adalah re (Sumber : Buku Siswa "Merdeka Belajar - Serunya Belajar dan Berkegiatan — Pendidikan Pancasila * untuk Siswa SD/MI Kelas IV, JP BOOKS, PT Jepe Press Media Utama, 2022, Halaman : (88-89) 29. Rumah adat dari suku Dani Provinsi Papua memiliki Keunikan yakni mampu menyesuaikan dengan berbagai kondisi alam. Rumah adat yang dimaksud adalah .... A Cc. saan B. (Sumber : Buku Siswa “Merdeka Belajar ~ Serunya Belajar dan Berkegiatan — Pendicik ikan P: untuk Siswa SD/MI Kelas IV, JP BOOKS, PT Jepe Press Media Utama, 2022, Halaman ea TKMISMT GASAL/2022 ¢Be Pendidikan Pancasila/kls,4/K. Merdeka 30. Perhatikan lirik.tagu berikut! Mesat ngapung luhur jauh di awang-awang Meberkeun jangjangna bangun taya karingrang Sukuna ranggaos reujeung pamatukna' ngeluk Ngapak mega bari hiberna tarik nyuruwuk Saha anu bisa nyusul kana tandangna Gandang jeung pertentang taya bandingannana Oipikagimir dipikaserab ku sasama Taya karempan kasieun leber wawanenna Lagy tersebut berasal da A. Jawa Tengah B. Jawa Barat . C. Jawa Timur D. DKI Jakarta ibu Dian berencana mengantarkan Dayu untuk membuat KTP. Sebagai prasyarat, Dayu membutuhkan surat rekomendasi dari Kepala Desa. 3 Surat rekomendasi tersebut dapat terpenuhi pada wilayah pernerintahan tingkat A. desa B. kelurahan C. kecamatan D. kabupaten 2 Perhatikan sistem pemerintahan berikut! (1) Rukun Tetangga (RT) (2) kecamatan + (3) Rukun Warga (RW) (4) kelurahan (5) dusun Urutan sistem pemerintahan yang tepat adalah .... A(2)—(5)—(4)-(3)= (1) »B(2)-(4)-(3)-6)-(1) .(2)-(4)-(6) = (3)- (1) D.(2)~@)-(6) = (4) =) Neen EEE EE EEEEnEEEEEESEEEEEEEeeee ‘endidikan Pancasila/Kis.4/K. Merdeka -o- TKW/SMT.GASAL/2022 33. Perhatikan bagan berikut! Sekretaris Kelurahan [ epaia ia Kopala” Kapaa) Kerala ‘Unusan ‘Urusan Urusan Urusan Urussin Pemeriniahan| “Pembangunan | Kesra Keuangan | Umum Kepala —_Kepala | Kepsia [ Kepala” Kepala lLingkunganLingkungen) Lingkungan |Lirgkungan_,Linghungan Jabatan yang tepat untuk mengisi bagan sistem pemerintahan yang kosong tersebut adalah .... A. bupati B. camat C. kades *D. lurah Ibu Lulu bekerja di kantor kecamatan. Setiap harinya Bu Lulu berlugas untuk mengurusi administrasi seperti surat menyurat yang berkaitan dengan kegiatan di wilayah kecamatan. Jabatan Bu Luludi kecamatan adalah sebagai .... A, lurah B. camat C. danramil *D. sekretaris Fasilitas umum yang berada di wilayah kecamalan adalah . A. Koramil, Kantor Pos, dan Polres B. Koramil, Polsek, dan Kantor Urusan Agama (KUA) C. Koramil, Kantor Pos, dan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) D. Koramil, Kantor Camat, dan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Jawablah pertanyaan soal berikut dengan jawaban yang benar! 36. Saat Pandemi COVID-19 ada warga di sekitar tempat tinggalmu yang sedang melakukan isolasi mandir. solasi mandiri tersebut dilakukan dengan tujuan memutus rantai penyebaran COVID-19 di masyarakat. ° Tuliskan tiga sikap/perbuatan yang dapat kalian lakukan untuk meringankan beban warga yang sedang melakukan isolasi mandiri tersebut! Seaernies “10: Penddtan Pancaniantsane Noruna Perhatikan pernyataan berikut! a, _membantu orang tua menyeberang jalan 5. mengikuti kegiatan posyandu di kampung c. bermusyawarah untuk mencapai mufakat d. membersihkan pekarangan sekitar rumah , memaksakan pendapat yang dianggap benar | mengikuti dan berpartisipasi dalam pemilihan umum g._ mengutamakan kepentingan umum daripada kepentingan pribadi Berdasarkan pernyataan di datas, manakah sikap/perilaku yang sesuai dengan penerapan sila Pancasila yang beriambang kepala banteng di lingkungan masyarakat? Setiap warga sekolah harus melaksanakan kewajibannya dengan penuh tanggung jawab. Hal ini bertujuan supaya tercipta kenyamanan di sekolah. Jelaskan 2 akibat jika warga sekolah tidak melakukan kewajibannya dengan penuh tanggung jawab! Perhatikan gambar berikut! . Tuliskan 3 sikap/perilaku yang harus dilakukan saat melakukan permainan tradisional seperti pada gambar! ‘dicikan Pancasila/Kis.4/K. Merdeka Me TKM/SMT.GASAL/2022 40. Perhatikan gambar dan pernyataan sikap/perilaku berikut! (Sumber: hitas/www.google.co.id/search) () (2) (3) (4) Pernyataan Sikap/Perilaku ‘A. saling menghormati dan menghargai B_ musyawarah untuk mencapai mufakat CC hidup rukun saling berdampingan D. sikap kasih sayang dan rela berkorban Tuliskan pasangan yang tepat antara gambar dan pernyataan sikap/perilaku tersebut dengan benar! -~000-- Pendidikan Pancasila/Kis.4/K, Merdeka TKM/SMT.GASAL/2022 Qe

Anda mungkin juga menyukai