Anda di halaman 1dari 2

P : Masa hidup kami tujuh puluh tahun dan jika kami kuat, pohon anggur tak berbuah;

delapan puluh tahun, Pohon zaitun mengecewakan,


J : dan kebanggaannya adalah kesukaran dan penderitaan;
sebab berlalunya buru-buru, dan kami melayang lenyap. ladang-ladang tak menghasilkan
P : Siapakah yang mengenal kekuatan murka-Mu dan Kambing domba terhalau sudah, lembu sapi tak ada.
takut kepada gemas-Mu? Namun aku 'kan tetap setia, kar,na Yesus tetap setia
J : Ajarlah kami menghitung hari-hari kami sedemikian,
PERSIAPAN hingga kami beroleh hati yang bijaksana. Doa Umum
P : Kembalilah, ya TUHAN – berapa lama lagi? – dan P : ……….
Menyanyi : KJ. No. 438 APAPUN JUGA MENIMPAMU sayangilah hamba-hamba-Mu! Kenyangkanlah kami di
Apapun juga menimpamu, Tuhan Menjagamu waktu pagi dengan kasih setia-Mu, NYAYIAN PENUTUP
Naungan kasih-Nya pelindungmu, Tuhan menjagamu J : supaya kami bersorak-sorai dan bersukacita semasa NKB NO. 201 DI JALAN HIDUPKU
Ref. Tuhan menjagamu waktu tenang atau tegang hari-hari kami. Di hidupku ada sobat yang setia
Ia menjagamu, Tuhan menjagamu. Yang s'nantiasa berjalan sertaku
Menyanyi KJ N0. 445 HARAP AKAN TUHAN
Tahbisan (jemaat berdiri) Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan dalam Masa gelap di buat-Nya terang ceria
P : Pertolongan kepada kita, adalah dalam nama TUHAN, yang Itulah Yesusu juru s'lamatku
menjadikan langit dan bumi, yang memelihara susahmu
Jangan resah, tabah brserah, karna habis malam pagi Ref Ku tak cemas kan jalan yang naik turun
kesetiaanNya sampai selama-lamanya, dan yang tidak
meninggalkan perbuatan tanganNya. Amin. merekah Lewat lembah dan gunung yang terjal
Dalam derita dan kemelut Tuhan yang setia, Penolongmu ! Sebab Tuhan berjalanlah disampingku
Nas Pembimbing Memimpinku ke neg'ri yang kekal
P : Adapun manusia hari- harinya seperti rumput, seperti Penghiburan
bunga dipadang demikianlah ia berbunga; apabila P : “Karena jikalau kita percaya bahwa Yesus telah mati dan Berkat
angin melintasinya, maka tidak ada lagi ia, dan telah bangkit, maka kita percaya juga bahwa mereka yang P : Maka damai sejahtera Allah Bapa dan Tuhan Yesus Kristus
tempatnya tidak mengenalnya lagi telah meninggal dalam Yesus akan dikumpulkan Allah dan persekutuan dengan Rohkudus menyertai saudara
bersama-sama dengan Dia.”(I Tesalonika 4:14) sekalian, sekarang dan selalu terus.
JIWA YANG BELISAH
Jiwa yang belisah, yang lemah lesu P+J : Amin…… Amin ……. Amin.
SERAHKANLAH HIDUPMU
Tengah ribut susah, ombak menderu Serahkanlah hidupmu pada-Nya Ibadah dilanjutkan di tempat pemakaman
Siapakah yang sempat hibur kau teman Serahkanlah seluruh persoalanmu
Siapa yang mau rapat tanggung sebeban Sebab di dalam nama-Nya ada jaminan kekal Oleh Karena TUHAN, Allah kita, telah mengambil kehidupan
Reff : Cuma ada satu, yang setialah Di dalam segala perkara Ibu. Martitje - Horoni Kasusi, maka sekarang kita
Yakni Yesus, sobat yang benar kekal Reff : Berseruh pada Yesus, berserah pada Yesus menyerahkan tubuhnya untuk di kuburkan:
Ia tiap waktu mau menolonglah Percayalah Dia sanggup menolongmu Tanah kembali pada tanah,
Sapu air mata, lenyapkan sesal. Berseruh pada Yesus, berserah pada Yesus Abu kembali pada abu,
Diakan memberi kedamain abadi Debu kembali pada debu,
Permohonan Kelepasan (jemaat duduk)
P : Tuhan, Engkaulah tempat perteduhan kami turun- Sambil memandang kepada Yesus Kristus yang telah
temurun. Pemberitaan Firman Tuhan berkata :
J : Sebelum gunung-gunung dilahirkan, dan bumi dan P : Doa ….. Akulah kebangkitan dan hidup, barangsiapa percaya kepada-
dunia diperanakkan, Baca Firman …….. Ku ia akan hidup, walaupun ia sudah mati dan setiap orang
P : bahkan dari selama-lamanya sampai selama-lamanya yang hidup dan percaya kepadaKu, tidak akan mati
Engkaulah Allah. Khotbah………… selama - lamanya (Yoh 11: 25,36).
J : Engkau mengembalikan manusia kepada debu, dan PERSEMBAHAN
berkata: “Kembalilah, hai anak-anak manusia!” P : Marilah kita memberikan persembahan; DOA BAPA KAMI
P : Sebab di mata-Mu seribu tahun sama seperti hari
kemarin, apabila berlalu, PBSR NO. 878. DI SAAT ENGKAU SUSAH (2x) NYAYIAN PENUTUP
J : atau seperti suatu giliran jaga di waktu malam. Di saat engkau susah, Yesus hibur selalu; KJ NO 332 KEKUATAN SERTA PENGHIBURAN
P : Engkau menghanyutkan manusia; mereka seperti Di saat engkau lemah Dia kuatkan.
mimpi, seperti rumput yang bertumbuh, Yesus mau menolongmu, dalam kesusahanmu;
J : di waktu pagi berkembang dan bertumbuh, di waktu
petang lisut dan layu. Yesus' kan selalu setia, sampai selama-lamanya. [ lagu tambahan-bila diperlukan ]
Walau pohon ara tak berbunga,
NKB NO. 170 JALAN HIDUP TAK SELALU.
(1) Jalan hidup tak selalu tanpa kabut yang pekat, Di waktu aku susah waktu ku sendirian Kekuatan serta penghiburan dibrikaan TUHAN padaku
namun kasih Tuhan nyata pada saat yang tepat. Dia s’lalu menemani hidupku Tiap hari aku di bimbingn-Nya,
Mungkin langit tak terlihat oleh awan yang tebal, Namanya Yesus, Namanya Yesus tiap jam dihibur hatiku.
di atasnyalah membusur p’langi kasih yang kekal. Nama Yesus yang menghibur hatiku Dan sesuai dengan Hikmat TUHAN
Ref. Habis hujan tampak p’langi bagai janji yang teguh, Namanya Yesus, Namanya Yesus ‘ku di b’rikan Apa yang perlu.
di balik duka menanti p’langi kasih Tuhan-mu. Nama Yesus yang menghibur hatiku Suka dan derita bergantian memperkuat imanku
ALLAH PEDULI (2x) HANYA YESUS JAWABAN HIDUPKU
Banyak perkara yang tak dapat ku mengerti, Kala ku cari damai hanya ku dapat dalam Yesus
Mengapakah harus terjadi di dalam kehidupan ini. Kala ku cari ketenangan hanya ku temui di dalam Yesus
Satu perkara yang kusimpan dalam hati Tak satupun dapat menghiburku
Tiada sesuatu kan terjadi, tanpa Allah peduli Tak seorangpun dapat menolongku
Allah mengerti, Allah peduli Hanya Yesus jawaban hidupku
Segala persoalan yang kita hadapi Ref.
Tak akan pernah dibiarkanNya Bersama Dia hatiku damai,
Ku bergumul sendiri sbab Allah mengerti. Walau dalam lembah kekelaman
Bersama Dia hatiku tenang,
NKB NO. 128 KU BERSERAH KEPADA ALLAHKU Walau hidup penuh tantangan
Tak satupun dapat menghiburku,
Ku berserah kepada Alahku , tak seorangpun dapat menolongku
Didarat pun dilaut menderu Hanya Yesus jawaban hidupku
Tiap detik tak berhenti, Bapa sorgawi t'rus menjagaku
Ref. Ku tahu benar ku dipegang erat, NKB NO. 128 KU BERSERAH KEPADA ALLAHKU
di gunung tinggi dan samudera Ku berserah kepada Alahku ,
Di taufan g'lap ku di dekap Didarat pun dilaut menderu
Bapa sorgawi t'rus menjagaku Tiap detik tak berhenti, Bapa sorgawi t'rus menjagaku
Ref. Ku tahu benar ku dipegang erat,
ADA SATU SOBATKU (2x) di gunung tinggi dan samudera
Ada satu sobatku yang setia Di taufan g'lap ku di dekap
Tak pernah Dia tinggalkan diriku
Di waktu aku susah waktu ku sendirian Bapa sorgawi t'rus menjagaku
Dia s’lalu menemani hidupku
Namanya Yesus, Namanya Yesus NKB NO. 201 DI JALAN HIDUPKU
Nama Yesus yang menghibur hatiku Di hidupku ada sobat yang setia
Namanya Yesus, Namanya Yesus
Nama Yesus yang menghibur hatiku Yang s'nantiasa berjalan sertaku
Masa gelap di buat-Nya terang ceria
PEGANGLAH TANGANKU ROH KUDUS Itulah Yesusu juru s'lamatku
Peganglah tanganku Roh Kudus setiap hari Ref Ku tak cemas kan jalan yang naik turun
Ku tak dapat jalan sendiri tanpa Roh-Mu Lewat lembah dan gunung yang terjal
Bawalah diriku ke pada jalan kebenaran Sebab Tuhan berjalanlah disampingku
Agar ku tidak tersesat mengikuti jalanmu Memimpinku ke neg'ri yang kekal
Ref.. Kudus, kudus Tuhan, kudus nama-Mu
PENGHARAPANKU
Kub’ri syukur dalam simponi indah Pengharapan ku hanya Yesus saja yang mati atas Golgota
Ajaib-ajaib Tuhan ajaib nama-Mu Dia Gembala jiwaku yang sungguh Yesus Dia harapanKu
Nama yang b’ri menang Yesus nama-Nya Ref Yesus Harapan Jiwaku, Yesus pelepas dosaku
Dia Pohon slamat dan kesenanganku
SATU SOBATKU (2x) Yesus Dia harapanku
Ada satu sobatku yang setia
Tak pernah Dia tinggalkan diriku KJ NO 332 KEKUATAN SERTA PENGHIBURAN

Anda mungkin juga menyukai