Anda di halaman 1dari 4

JUKNIS LOMBA

HARLAH MI NU MIFTAHUT THOLIBIN


KE 56

A. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


1) Pelaksanaan Lomba Harlah MI NU Miftahut Tholibin ke 56 besuk hari Senin-Selasa, 8-9
Januari 2024
2) Tempat pelaksanaan di MI NU Miftahut Tholibin Mejobo Kudus Pukul 08.00 WIB sampai
selesai.

B. JENIS SENI YANG DILOMBAKAN

NO CABANG LOMBA Pa/Pi Jumlah

1 MEWARNAI 1 1

2 ADZAN 1 Pa 1

3 HAFALAN SURAT PENDEK 1 1

Jumlah Keseluruhan Lomba 3

C. KETENTUAN UMUM PESERTA


Adapun ketentuan umum yang yang harus ditaati peserta/Official dalam Lomba
HARLAH MI NU Miftahut Tholibin ke 56 Tahun 2024 adalah sebagai berikut :

1. Peserta lomba HARLAH adalah pelajar yang terdaftar sebagai siswa/Siswi pada Raudlatul
Athfal tahun pelajaran 2023/2024.

2. Peserta mengirim biodata peserta lomba kepada panitia lomba HARLAH MI NU Miftahut
Tholibin ke 56.
3. Setiap Lembaga RA hanya mengirimkan satu utusan untuk satu cabang lomba sesuai
dengan ketentuan panitia.

4. Setiap cabang yang diperlombakan akan diambil juara I, II dan III, dan juara harapan I,
II dan III.
5. Para juara I, II dan III berhak memperoleh trophy kejuaraan dan piagam penghargaan,
sedangkan juara harapan I, II dan III hanya mendapat piagam penghargaan
6. Dewan juri adalah pemimpin pertandingan/Lomba yang ditunjuk oleh Panitia Penyelenggara
7. Keputusan dewan juri bersifat mutlak dan tidak bisa diganggu gugat

D. KETENTUAN TEKHNIS PELAKSANAAN LOMBA CABANG SENI


a) LOMBA MEWARNAI
1) Ketentuan Lomba
 Perserta lomba adalah pelajar yang terdaftar sebagai siswa RA pada tahun
pelajaran 2023/2024.
- Hari/tanggal : Selasa, 9 Januari 2024
- Waktu : Pukul 08.00 WIB s/d selesai
- Tempat : MI NU Miftahut Tholibin
 Tiap peserta mewarnai gambar yang disediakan panitia
 Peserta hanya membawa perlengkapan mewarnai seperti Crayon
 Waktu mewarnai 90 menit

2) Persyaratan
 Membawa biodata peserta.
 Masing – masing peserta membawa peralatan sendiri – sendiri
 Pemenang akan diambil dari akumulasi penilaian terbaik.
 Kejuaraan diambil juara I, II dan III yang berhak mendapat piala, piagam
penghargaan dan juara harapan berupa piagam
 Keputusan juri bersifat mutlak dan tidak bisa diganggu gugat.

2. ADZAN
a) Ketentuan Umum Peserta
 Peserta adalah pelajar yang terdaftar sebagai siswa pada Raudlatul Athfal pada
tahun pelajaran 2023/2024.
 Hari/tanggal : Selasa, 9 Januari 2023
 Waktu : Pukul 08.00 WIB s/d selesai
 Tempat : MI NU Miftahut Tholibin
 Tiap Kontingen mengirimkan satu peserta
 Peserta mengenakan busana muslim
 Aspek yang dinilai meliputi;
- Pronunciation (pelafalan atau pengucapan)Performance (Penampilan)
- Fluency (kelancaran)

 Keputusan dewan juri bersifat final dan tidak dapat diganggu gugat.
 Hasil Kejuaraan diambil : Juara 1,2 dan 3 piagam dan juara harapan 1,2 dan 3
piagam

3. LOMBA HAFALAN SURAT PENDEK


a) Ketentuan Teknis Lomba dan waktu pelaksanaan
 Peserta dipanggil berdasarkan nomor urut undian peserta.
o Hari/tanggal : Selasa, 9 Januari 2023
o Waktu : Pukul 08.00 WIB s/d selesai
o Tempat : MI NU Miftahut Tholibin
 Peserta yang dipanggil menghadap ke panitia untuk memilih amplop/undian hafalan
surat pendek.
 Peserta yang dipanggil 3 kali tapi belum hadir akan diakhirkan dan apabila sampai
akhir lomba belum hadir, maka dianggap gugur.
 Materi hafalan surat :
 Surat Al Qurasy – Surat Al Kafirun
 Bidang tajwid, terdiri dari:
 Makharijul huruf;
 Shifaatul huruf;
 Ahkaamul huruf
 Ahkaamul mad wal qashr;
 Tamaamul qiraa-ah.
 Bidang fashaha wal adab, terdiri dari:
 Al waqf wal ibtida‟;
 Adabut tilaawah;
 Tartil
 Tamaamul qiraa-ah
 Bidang Tahfidh (Hafalan), terdiri dari:
 Muraa‟atul ayat:
 Tarkul ayat
 Tawaqquf
 Sabqul lisaan:
 Tarkul huruf awil kalimah
 Ziyaadatul huruf awil kali
 Tabdiilul kalimah awil har
 Tabdiilul kalimahSkor Penilaian

NO KRITERIA PENILAIAN NILAI KETERANGAN


1 Bidang tajwid
2 Bidang fashahah wal Adab
3 Bidang tahfidh
TOTAL

Anda mungkin juga menyukai