Anda di halaman 1dari 4
KEMENTERIAN AGAMA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI (UIN) MATARAM FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN J. Gajah Mada No, 100, Jempong Baru, Matarara, Telp. (0370) 620783, 620784, Fas. (0370)620784 Tuip/ Ae uinmataram aid emal vista a Nomor ; 68/Un.12/FTK/PP.00.9/02/2024 23 Februari 2024 Lampira : 1 (satu) berkas Hal Penguman Seleksi Beasiswa BI Tembusan: Kepada Yang Terhormat 1, Ketua dan Sekprodi se- FTK 2. Ketua HMJ se- FTK 3. SEMA dan DEMA FTK. di- Tempat Bismillahirrahmanirrahim Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh Menindaklanjuti pengumuman dari Kepala Biro Administrasi Akademik Kemahasiswaan dan Kerjasama (AAKK) UIN. Mataram —nomor: 788/Un,12/PP.00.9/02/2024 tanggal 22 Februari 2024 tentang Rekrutmen Program Beasiswa Bank Indonesia Provinsi Nusa Tenggara Barat tahun 2024. Bersama ini kami sampaikan pengumuman tersebut untuk disampaikan kepada mahasiswa/T di Prodi Bapak/Tbu masing-masing (terlampir). Demikian surat ini disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terima kasih Wassalamualatkun Warahmatullahi Wabarakatuh an: Dekan, Waki) Dekan I \ Dr. Akhmad Asyari, M.Pd ‘NIP. 197806212007101001 Yth. Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Mataram KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MATARAM. Kampus | . Jalan Pendidikan Nomor 35, Dasan Agung Baru, Selaparang, Malaram 83314 ‘Kampus il: Jalan Gajah Mada Nomor 100, Jempong Baru, Sekarbela, Mataram, 83116 Telepon (0370) 621208 Website yw uimataray PENGUMUMAN SELEKS! BEASISWA BANK INDONESIA UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MATARAM TAHUN 2024 Nomor -7g@ /Un.12/PP.00.9102/2024 Menindak lanjuti Program Bank Indonesia 2024, maka dengan ini diumumkan kepada seluruh mahasiswa program Sarjana (St) UIN Mataram, bahwa rekrutmen dan seleksi program beasiswa Bank indonesia kepada mahasiswa UIN Mataram dibuka sampai tanggal 05 Maret 2024, dengan Ketentuan dan Syarat sebagai berikut Persyaratan Umum : 1 on on oo 10. 1 Mahasiswa aktif program S1 Semester IV (Empat), VI (Enam) dan Vill (Delapan) ‘Tahun Akademik 2022/2023; IPK minimal 3,0 (tiga koma nol) Maksimal berusia 23 tahun atau belum berusia 24 tahun pada saat ditetapkan sebagai penerima beasiswa. Setiap mahasiswa, menerima beasiswa paling lama hanya 4 (empat) semester. Tidak sedang menerima beasiswa dari lembaga lain dan/atau berada dalam status ikatan dinas dari lembaga/instansi lain. Diutamakan bagi mahasiswa yang berasal dari latar belakang ekonomi keluarga kurang mampu (pra sejahtera) dan/atau merupakan mahasiswa berprestasi Mempunyai pengalaman menjalankan aktivitas sosial yang memiliki dampak kebermanfaatan bagi masyarakat Memiliki rekomendasi dari perguruan tinggi/tokoh akademik. Bersedia untuk berperan aktifmengelola dan mengembangkan Generasi Baru indonesia (GenBl) serta berpartisipasi dalam kegiatan yang diselenggarakan oleh Bank Indonesia. Membuat konten edukasi terkait kebijakan Bank Indonesia terkini dan diposting melalui Instagram masing-masing calon penerima beasiswa Bank Indonesia Mengisi Formulir pendaftaran: menggunakan email UIN Mataram di hitps://bit.ly/UINMABeasiswaB!24 (link Kampus) Berkas Administrasi : 1 Biodata yang disediakan oleh Bank Indonesia (From A.1) dapat diunduh pada https:/bit.ly/FORM-A1-2024 Fotokopi KTP dan KTM yang masih beriaku dan/atau surat keterangan aktif Surat Pernyataan tidak sedang menerima beasiswa, bekerja, dan/atau dalam ikatan dinas instansi lain (materai 10 ribu) Fotokopi slip gaji orang tua/surat keterangan tidak mampu = Surat rekomendasi dari perguruan tinggi Fotokopi sertifikat prestasi atau sertiikat pendukung lainnya. Esai tulis tangan tentang resume pribadi dan surat motivasi minimal 2 halaman dengan kertas Double Folio. 8. Surat pernyataan bersedia berperan aktif, mengelola dan mengembangkan komunitas penerima beasiswa Bank Indonesia/ Generasi Baru indonesia 9. Melampirkan biodata Mahasiswa Sesuai dengan format yang tercantum pada From A‘ yang dapat diunduh pada: https://bit.ly/FORM-A1-2024 10, Melampirkan bukti pengiriman konten edukasi kebijakan Bank Indonesia terkini. 11, Melampirkan bukti transaksi QRIS. 42. Menyerahkan dokumen administrasi pada tanggal 21 Februari s.d. 05 Maret 2024 kepada bagian Kemahasiswaan atau unit lain yang diberikan tanggang jawab oleh perguruan tinggi/universitas masing-masing. soe HAL LAIN 1. Berkas pendaftaran diserahkan pada Bagian Akademik dan Kemahasiswaan Rektorat Kampus 2 UIN Mataram, setiap hari pada jam kerja pada tanggal 21 Februari sampai tanggal 05 Maret 2024 Bagi yang tidak menyerahkan berkas dianggap gugur Hal lain yang belum jelas dapat ditanyakan ke Akademik Rektorat dan Kemahasiswaan. en EMAIL ‘Sebelum membuka formulir, diharuskan masuk ke Emailnya masing-masing; Format email: <>.mhs@uinmataram.ac.id Contoh email: 2401010001.mhs@uinmataram.ac.id Jika lupa password e-mail, dapat direset di UPT.TIPD UIN Mataram. Setelah masuk ke Email, Kemudian buka Link pendaftaran online Beasiswa Bank Indonesia yang tertera diatas. MeRONs Demikian pengumuman disampaikan untuk mendapat perhatian Mataram, 22 Februari 2024 Aan. Rektor e- Dr. H. Subhan Abdullah Acim, M.A. 4 nip. 497107102001 121002 Tembusan: Rektor Universitas islam Negeri Mataram (Sebagai Laporan) @)(* [PROGRAM BEASISINA Fim,

Anda mungkin juga menyukai