Anda di halaman 1dari 7

01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

Lembar kerja Nama

Peluang salim g bebas dan bersyarat


Kelas
Total pertanyaan: 23
Estimasi pengerjaan: 27menit
Tanggal
Disusun oleh surya daud

1. Dua kejadian saling bebas adalah...

a) Saling mempengaruhi kejadian satu dengan b) Tidak dapat terjadi secara bersamaan / tidak
lainnya memiliki anggota yang sama

c) Dapat terjadi secara bersamaan / memiliki d) Tidak saling mempengaruhi kejadian satu
anggota yang sama dengan lainnya

2. Sebuah kotak berisi 9 bola kuning dan 6 bola hijau. Diambil dua bola satu persatu dengan
pengembalian. Peluang terambilnya keduanya berwarna hijau...

a) b)
6 6 9 6
× ×
15 15 15 14
​ ​ ​ ​

c) d)
9 5 6 5
× ×
15 15 15 14
​ ​ ​ ​

3. Sebuah kotak berisi 9 bola kuning dan 6 bola hijau. Diambil dua bola satu persatu tanpa
pengembalian. Peluang terambilnya bola kuning dan bola hijau adalah...

a) b)
9 6 9 5
× ×
15 15 15 15
​ ​ ​ ​

c) d)
9 5 9 6
× ×
15 14 15 14
​ ​ ​ ​

4. Sebuah kotak berisi 9 bola kuning dan 6 bola hijau. Diambil dua bola satu persatu dengan
pengembalian. Peluang terambilnya bola kuning dan bola hijau adalah...

a) b)
9 6
25 15
​ ​

c) d)
6 2
25 15
​ ​

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 1/7
01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

5. Peluang kejadian saling bebas adalah...


Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) hasil pengurangan antara peluang dari masing- b) hasil faktorial antara peluang dari masing-
masing kejadian. masing kejadian.

c) hasil pembagian antara peluang dari masing- d) hasil penjumlahan antara peluang dari masing-
masing kejadian. masing kejadian.

e) hasil perkalian antara peluang dari masing-


masing kejadian.

6.

Berdasarkan informasi tersebut, pilihlah salah satu permasalahan yang termasuk kejadian saling bebas!

a) 1 b) semua benar

c) 2 d) 3

e) 4

7. Kejadian saling bebas adalah...


Pilihlah salah satu jawaan yang benar !

a) tidak saling lepas, terjadinya satu kejadian b) (Indenpenden) terjadinya satu kejadian tidak
bersamaan kejadian lainnya. mempengaruhi kejadian lainnya.

c) Saling lepas, terjadinya satu kejadian tidak d) (Terikat) terjadinya satu kejadian mempengaruhi
bersamaan kejadian lainnya. kejadian lainnya.

e) Bersyarat, terjadinya satu kejadian


mempengaruhi kejadian lainnya.

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 2/7
01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

8. Rafi membawa sebuah koper berisi 5 baju dan 2 celana. Jika rafi memilih pakaian secara acak,
berapakah peluang kejadian memilih baju dan celana tersebut?
Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) b)
5 5
32 64
​ ​

c) d)
5 7
7 64
​ ​

e)
7
32

9. Dalam sebuah kantong terdapat 15 alat tulis yang terdiri dari 7 Pensil dan 8 Pena. Jika kita disuruh
mengambil 2 alat tulis dengan mata tertutup. Peluang terambil pensil dan pena adalah…
Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) b)
1 42
225 225
​ ​

c) d)
14 14
75 15
​ ​

e)
13
15

10. Pilihlah salah satu jawaban yang benar mengenai kejadian saling bebas dari pernyataan berikut!

a) Munculnya mata dadu bilangan genap dan b) Munculnya kejadian angka atau gambar pada
bilangan prima pada pelemparan dua dadu pelemparan sebuah koin.

c) Munculnya kejadian angka dan gambar pada d) Kejadian banyaknya siswa yang lulus di kelas A
pelemparan sebuah koin. atau kelas B dalam suatu sekolah.

e) Munculnya mata dadu berjumlah 2 atau 4 pada


pelemparan dua dadu

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 3/7
01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

11. Apa yang dimaksud dengan peluang bersyarat?


Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) Peluang terjadinya suatu kejadian B saling b) Peluang terjadinya suatu kejadian B bila
lepas dengan kejadian A diketahui bahwa kejadian A telah terjadi

c) Peluang terjadinya suatu kejadian B tidak d) Peluang terjadinya suatu kejadian B tidak
bersamaan kejadian A berpengaruh dengan kejadian A

e) Peluang terjadinya suatu kejadian B


bersamaan dengan kejadian A

12. Kejadian A dan B dikatakan tidak saling bebas adalah...

a) Kejadian A independen pada kejadian B b) Kejadian A tidak berpengaruh pada kejadian B

c) Kejadian A tidak bersamaan terjadi pada d) Kejadian A berpengaruh pada kejadian B


kejadian B

e) Kejadian A terjadi bersamaan pada kejadian B

13. Seorang siswa memiliki peluang lulus ujian matematika adalah 0,6. Jika ia setelah lulus matematika,
maka peluang lulus ujian komputer adalah 0,8. Peluang siswa tersebut lulus ujian matematika dan
komputer adalah…
Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) 0,14 b) 0,48

c) 0,64 d) 0,048

e) 0,014

14. Berikut merupakan definisi dari peluang bersyarat A bila B diketahui dilambangkan dengan P(A|B)
adalah...
Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) b)

c) d)

e)

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 4/7
01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

15. Bila P(A)=⅖, P(B)=½, dan P(A∩B)=⅕, P(B|A) sama dengan ….


Pilihlah salah satu jawaban yang benar!

a) b)
3 1
5 2
​ ​

c) d)
2 1
5 5
​ ​

e)
2
3

16. Diketahui terdapat dua buah dadu yang akan dilempar secara bersamaan, dari pelemparan tersebut
tentukan peluang munculnya mata dadu 3 untuk dadu pertama dan mata dadu 5 untuk dadu kedua
adalah…

a) 1/2 b) 7/36

c) 1/18 d) 1/36

e) 5/36

17. 2. Sebuah dadu dilempar dua kali. peluang terambil angka dadu genap pada lemparan pertama dan
kedua adalah ...

a) b) 1
1
2

c) d)
1 3
4 4
​ ​

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 5/7
01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

18. Dua dadu dilemparkan secara bersama-sama. Peluang munculnya mata dadu pertama 3 dan mata
dadu kedua 5 adalah ...

a) b)

c) d)

e)

19. Kotak I berisi 2 bola merah dan 3 bola putih. Kotak II berisi 5 bola merah dan 3 bola putih. Dari masing-
masing kotak diambil 1 bola. Peluang bola yang terambil bola merah dari kotak I dan bola putih dari
kotak II adalah….

a) 6/20 b) 12/20

c) 3/20 d) 9/20

e) 7/20

20.

Jika seorang alumni dipilih secara acak, berapakah peluang terpilih alumni perempuan dengan syarat
dia belum bekerja….

a) 0,719 b) 0,889

c) 0,372 d) 0,442

e) 0,676

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 6/7
01/02/2024, 09:22 Peluang salimg bebas dan bersyarat | Quizizz

21.

1. Pada percobaan pengambilan dua bola satu per satu dengan pengembalian. Misalnya, sebuah
kotak berisi 4 bola biru dan 3 bola kuning. Pada pengambilan pertama terambil bola kuning. Sebelum
pengambilan kedua, bola dikembalikan lagi ke dalam kotak, kemudian diambil lagi bola kuning, seperti
yang terlihat pada gambar di samping. tergolong kejadian apakah kondisi tersebut?

a) kejadian saling bebas b) kejadian tidak saling bebas (bersyarat)

c) kejadian saling lepas d) kejadian saling lepas

22. 4. Dalam sebuah tas sekolah terdapat 6 buku matematika dan 8 buku kimia. Dua buku diambil secara
acak dari dalam tas satu per satu. Jika buku pertama yang diambil dimasukkan kembali ke dalam tas
sebelum buku kedua diambil, peluang yang terambil buku pertama adalah matematika dan buku kedua
kimia adalah ...

a) b)
12 2
49 49
​ ​

c) d)
7 17
49 49
​ ​

23. Sebuah perusahaan berencana memilih karyawannya untuk mengikuti pelatihan. Ada 5 calon pria,
yaitu: 3 dari bagian personalia dan 2 dari bagian EDP. 3ada 3 calon wanita, yaitu: 1 dari bagian
personalia dan 2 dari bagian EDP. peluang yang dipilih untuk mengikuti pelatihan adalah pria dengan
syarat dari bagian EDP adalah ...

a) 1 b)
1
2

c) d)
1 3
4 4
​ ​

https://quizizz.com/print/quiz/65baf2425dccb280d01fab22 7/7

Anda mungkin juga menyukai