Anda di halaman 1dari 1

ULANGAN TENGAH SEMESTER GANJIL (SATU)

MADRASAH IBTIDAIYAH NURUL HUDA


SRI PURNOMO KECAMATAN KALIREJO KABUPATEN LAMPUNG TENGAH
TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Nama : Hari/Tanggal :
Kelas :TIG Waktu :
A
Pelajaran : : IPS

1. Lingkungan bukan buatan manusia


disebut.... 12. Yang termasuk lingkungan alam adalah....
a. Buatan a. Daratan dan perairan
b. Semi buatan b. Lautan dan sungai
c. Alam c. Rawa dan pantai
d. Semi alam d. Laut dan rawa
2. Contoh lingkungan buatan adalah.... 13. Gedung,jalan,jembatan,bandara,dan
a. Sungai pelabuhan adalah Contoh lingkungan....
b. Laut a. Buatan
c. Bendungan b. Alam
d. Gunung c. Perairan
3. Jenis lingkungan alam yaitu.... d. Daratan
a. Daratan dan udara 14. Manfaat rumah bagi manusia adalah.....
b. Daratan dan perairan a. Untuk berteduh dari panas dan Hujan
c. Pegunungan dan perairan b. Untuk perkumpulan para warga
d. Daratan rendah dan tinggi c. Untuk tempat umum
4. Perbatasan daratan dengan lautan d. Untuk berobat
disebut.... 15. Di Indonesia rawa di gunakan untuk....
a. Samudra a. Usaha perikanan
b. Pantai b. Tempat pemandiaan
c. Selat c. Tempat pemancingan
d. Teluk d. Tempat wisata
5. Daratan dengan ketinggian 0-500 m 16. Manfaat Lingkungan ada.....
disebut... a. 8
a. Daratan rendah b. 7
b. Daratan tinggi c. 6
c. Daratan sedang d. 5
d. Pegunungan 17. Sungai,Danau,Rawa,Teluk,dan Selat
6. Gunung berapi berbentuk.... Merupakan Lingkungan....
a. Kerucut a. Alam Perairan
b. Kubus b. Lingkungan buatan
c. Silender c. Lingkungan alam
d. Bujur sangkar d. Lingkungan Daratan
7. Kumpulan air yang besar di daratan 18. Gunung Merapi terletak di....
disebut.... a. Jawa
a. Sungai b. Papua
b. Pantai c. Sumatra
c. Laut d. Kalimantan
d. Danau 19. Apa fungsi Masjid bagi manusia....
8. Lautan yang sangat luas disebut..... a. Beribadah bagi umat islam
a. Danau b. Tempat musyawaroh
b. Rawa c. Tempat wisata
c. Samudra d. Tempat Karoke
d. Selat 20. Manfaat Jembatan bagi manusia yaitu....
9. Manfaat rawa di indonesia adalah.... a. Untuk Menyebrang
a. Tempat tumbuhnya pohon bakau b. Untuk lari-lari
b. Tambak udang c. Untuk berdagang
c. Objek wisata d. Untuk kumpul-kumpul
d. Pelabuhan nelayan
Isilah titi-titik Di bawah ini dengn Benar !
10. Danau buatan manusia disebut.....
a. Rawa 1. Apa yang di maksud dengan Danau........
b. Sungai 2. Sebutkan 2 manfaat Rawa.....
c. Waduk 3. Jembatan berfungsi untuk.......
d. Selat 4. Apa fungsi Jalan raya......
11. Lingkungan di bagi menjadi.... 5. Sebutkan 2 maanfaat Sungai.......
a. Tiga
b. Empat
c. Dua
d. Lima

Anda mungkin juga menyukai